BAB I PENDAHULUAN. lembaga pendidikan menyajikan berbagai program-program unggulan yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. lembaga pendidikan menyajikan berbagai program-program unggulan yang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Kini dunia pendidikan berkembang kian pesat. Hal ini membuat banyak lembaga pendidikan menyajikan berbagai program-program unggulan yang menarik, kreatif dan inovatif yang mampu menarik perhatian dan minat masyarakat yang mereka percayakan sebagai tempat mengemban ilmu. Pendidikan formal yang disajikan sekolah sering kali dianggap kurang bagi sebagian banyak orang tua siswa yang kemudian menganggap pendidikan non formal seperti bimbingan belajar di luar sekolah (les) dapat dijadikan pendidikan pendukung selain lembaga pendidikan formal atau sekolah. Penguasaan bahasa selain Bahasa Indonesia khususnya Bahasa Inggris kini menjadi salah satu kebutuhan yang sangat penting bagi masyarakat modern karena penguasaan terhadap bahasa Inggris memudahkan seseorang untuk memperluas pergaulannya di dunia internasional. Hakekat belajar bahasa, pada umumnya adalah belajar berkomunikasi. Karena bahasa adalah media yang paling efektif untuk menyampaikan pesan dari komunikator kepada komunikan. Oleh karena itu, bahasa apapun yang digunakan dalam berkomunikasi, merupakan bagian dari budaya yang sangat penting. Bahasa Inggris telah diakui sebagai bahasa internasional. Artinya, masyarakat yang berasal dari beragam latar belakang geografi, agama dan kultur saat ini memiliki media yang disepakati untuk berkomunikasi satu sama lainnya, yaitu Bahasa Inggris. Transfer of knowledge, transfer of technology, economic affair, bahkan cross culture understanding tersedia dalam jaringan internet dengan media komunikasi yang disebutkan diatas. 1

2 2 Dari paparan sederhana yang disebutkan dalam dua alinea diatas, kita dapat melihat suatu gambaran. jelas bahwa Bahasa Inggris memberi ruang gerak yang seluas-luasnya kepada kita untuk larut menjadi bagian dari komunitas global masyarakat dunia. Dengan menguasai Bahasa Inggris secara aktif, kita akan merasa seakan-akan tidak ada lagi batas wilayah negara, tidak ada rasial fanaticsm 1. Konsep berfikir kita selama ini terlalu sempit dalam menyikapi arti belajar Bahasa Inggris sebagai suatu kegiatan pembelajaran di sekolah dengan tujuan hanya untuk mendapatkan nilai yang standar agar lulus ujian. Konsep berfikir sempit inilah yang kemudian membuat kita tidak mampu menciptakan rasa nyaman belajar, malas, ngantuk dan rasa lapar seringkali terasa pada jam pelajaran Bahasa Inggris dimulai. Ada beberapa manfaat mempelajari bahasa Inggris antara lain: a. Academic Purpose Buku yang konon disebut sebagai gudang ilmu ternyata banyak tertulis dalam Bahasa Inggris,sehingga bagi kaum akademisi atau mahasiswa, buku harus menjadi santapan sehari-hari. b. Pengembangan Karier Dunia kerja akan tergiur oleh orang-orang yang pandai berbahasa Inggris, sehingga calon stakeholder akan sebagian besar mencari mereka. 1 Manfaat belajar bahasa inggris (2009,5 Februari).Smart Magazine.com Diunduh pada hari sabtu, 2 Juni 2012 pukul 16.30

3 3 c. Memperluas Pergaulan Diatas sudah disinggung bahwa kita sebentar lagi memasuki dunia yang universal, dunia menjadi satu bangsa dalam keanekaragaman budaya. Di era globalisasi ini bahasa Inggris merupakan salah satu bahasa komunikasi internasional dan menuntut setiap individu untuk dapat berbahasa Inggris baik dan benar secara lisan dan tulisan mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan komunikasi. Hingga kini, bahasa Inggris telah menjadi mata pelajaran wajib di tingkat paling dasar pendidikan formal. Pembelajaran bahasa Inggris di sekolah saat ini dirasa kurang efektif. Banyak siswa yang masih belum mampu bercakap-cakap dalam bahasa Inggris. Untuk menjawab permasalahan tersebut, lembaga-lembaga kursus bahasa Inggris pun kini menjamur dan salah satu lembaga kursus bahasa Inggris di Indonesia adalah English First atau yang lebih dikenal dengan EF dalam hal ini yaitu EF cabang Bumi Serpong Damai (BSD)Tangerang. EF BSD Tangerang terus berkembang dari jumlah 300 siswa pada saat pembukaannya di bulan February 2003 hingga menjadi lebih dari 1000 siswa aktif, dengan 1 kepala sekolah, guru guru penutur asli bahasa Inggris, serta guru guru lokal yang bersertifikasi internasional yang telah mengikuti training berkelanjutan tentang metode pengajaran termoderen EF 2. 2 Sumber: Data Markom EF BSD, 2012, data diolah Peneliti

4 4 Grafik 1: Data Jumlah Siswa EF BSD, 2012 Di EF BSD, para siswa tidak hanya mengerjakan tugas dari buku panduan saja, tetapi juga dimotivasi untuk mengikuti kegiatan dimana mereka dapat berlatih berbicara secara aktif. Tersedia pula lab bahasa Inggris dengan fitur-fitur interaktif ilab yang dapat diakses dari mana saja, kapan saja serta ruang komputer tetap dapat digunakan oleh para siswa di luar jam pelajaran. Metode pembelajaran bahasa Inggris di EF menggabungkan semua aspek kursus yaitu buku-buku, audio-video, software komputer multimedia serta Life Club serta sarana perpustakaan dengan buku-buku bahasa Inggris untuk segala umur dan tingkatan yang disedikan di lounge yang nyaman. EF BSD juga mengadakan berbagai aktivitas Life Club seperti pesta, karyawisata dan perlombaan sambil bersenang-senang di luar ruang kelas, aktivitas ini juga membantu para murid meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris mereka secara santai.

5 5 EF BSD menyediakan beragam kursus bahasa Inggris bagi kelompok usia yang beragam. Mulai dari program kursus bahasa Inggris untuk anak-anak mulai usia 3 tahun, remaja dan dewasa, serta pelatihan bahasa Inggris untuk perusahaan. Saat ini pembelajaran bahasa Inggris dirasa perlu dan penting diberikan saat usia dini, mengingat peran dan pentingnya memiliki kemampuan berbahasa Inggris, maka mutu pembelajarannya pun harus ditingkatkan. Model - model pembelajaran bahasa Inggris yang dapat meningkatkan keterampilan bahasa anak usia dini sangat perlu diimplementasikan. Jika sejak usia dini sudah dibekali kemampuan bahasa Inggris yang baik dan benar, dapat dipastikan kemampuannya tersebut akan terpakai di jenjang pendidikan selanjutnya. High Flyers merupakan suatu program bahasa Inggris di English First BSD untuk anak anak usia 7 sampai 10 tahun. Program High Flyers dirancang sedemikian rupa guna membangun kepercayaan diri anak, membantu pelajaran bahasa Inggris anak di sekolah, membangun dasar keterampilan berbahasa Inggris yang kuat, serta memperbaiki pelafalan anak dalam berbahasa Inggris. Materi pelajaran disampaikan secara langsung oleh staff pengajar baik pengajar lokal maupun native speaker menggunakan buku buku yang khusus di design untuk levelnya yang dikemas secara menarik dan inovatif. Program High Flyers ini juga menggunakan sistem komputerisasi yaitu Efekta System dengan sistem i- Lab yang merupakan aktivitas lanjutan dari program yang telah disampaikan sebelumnya dikelas oleh para pengajar. EF juga memiliki sistem ilab untuk anak-anak yang di namakan practice and play sehingga mereka bisa melanjutkan kegiatan belajar setelah kelas tatap muka. Sistem ilab memiliki lebih dari 200

6 6 jam pelatihan bahasa Inggris dan pekerjaan rumah online untuk membantu anak mengulang pelajaran yang sudah dipelajari. Tak hanya itu, namun disediakannya fitur "Parent Page" di mana orang tua bisa mengikuti perkembangan belajar anakanak dan berhubungan dengan guru mereka. Lebih jauh mengenai ilab untuk anak-anak. Program ini menggabungkan serangkaian materi pelajaran yang para siswa dapat tiap levelnya dengan berbagai permainan edukatif yang kemudian akan merekap nilai siswa sebagai acuan evaluasi belajar mereka. Program Practice and Play ini tidak hanya dilakukan di lab bahasa EF namun dapat dilakukan kapan saja di rumah oleh para siswa secara on line serta kegiatan tambahan lainnya yang dinamakan Life Club, EF extra dan E+ yang seluruhnya merupakan kegiatan tambahan untuk mensuport dan mengembangkan kemampuan bahasa Inggris anak anak. 3 Pemberitaan tentang sesuatu organisasi atau perusahaan sangatlah penting dalam hal ini EF BSD yang selalu berusaha meningkatkan citra dimata publiknya yaitu para siswa serta orang tua murid. Untuk itu lah diperlukan suatu strategi marketing yang jitu, guna menghadapi persaingan dengan program program unggulan di lembaga pendidikan bahasa Inggris lainnya. EF BSD mengganggap target market dan segmentasi pasar di BSD City Tangerang cocok untuk dunia pendidikan bahasa Inggris. BSD Tangerang yang dikenal sebagai edu town dimana kawasan ini dikelilingi oleh banyak sekolah dan universitas terkemuka khususnya sekolah internasional maupun nasional plus yang sebagian besar menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar di 3. Diunduh, Kamis, 10 Mei 2012 pukul 20.30

7 7 sekolah diharapkan dapat memenuhi kebutuhan masyarakat BSD dalam menyediakan lembaga bahasa inggris bagi masyarakat.ef BSD mengharapkan dapat memberikan nilai dan kepuasan kepada pada pelanggannya. Kegunaan Strategi Marketing selain membangun image yang baik adalah untuk merebut simpati kostumer baru serta mempertahankan agar kostumer lama terus setia dengan program program di EF BSD. Dalam hal ini Center Manager dan Divisi marketing EF BSD bekerja sama dalam melaksanakan Strategi Marketing Public Relations. Berdasarkan pengamatan tersebut, EF BSD harus mampu bersaing di tengah derasnya persaingan antar lembaga pendidikan bahasa Inggris yang ada saat ini khususnya yang menawarkan program-program unggulan untuk anak. Guna menjaring minat orang tua murid dan para siswa usia 7-10 tahun yang mengikuti program High Flyers, EF BSD harus dapat mempertahankan eksistensi dan terus mengembangkan sayapnya menjadi lembaga pendidikan bahasa Inggris nomor satu di Indonesia dengan program-progam unggulan. Hal ini dapat dilakukan dengan cara selalu menyediakan program program terbaik yang menarik, edukatif, inovatif dan bermutu serta mengembangkan dan memperbaharui program-program lama menjadi lebih menarik sesuai perkembangan jaman. Karena tidak sedikit pula pesaing EF di sekitar EF BSD yang menawarkan program bahasa Inggris anak seperti Young Learner Program di TBI, The Green and Red Adventure Course di ILP, serta English For Children di LIA.

8 8 Oleh karena itu dibutuhkan strategi komunikasi pemasaran atau konsep marketing yang harus diterapkan EF BSD dalam mengelola lembaga pendidikan bahasa Inggris khususnya pada program bahasa Inggris anak High Flyers dimana strategi yang dapat digunakan adalah Strategi Marketing Public Relations Selain itu, alasan pembahasan Strategi Marketing Public Relations EF BSD dalam program High Flyers adalah dikarenakan maraknya lembaga pendidikan bahasa Inggris khususnya kompetitor EF di sekitar BSD yang juga banyak menawarkan program-program unggulan. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan, maka rumusan masalah yang diajukan adalah Apa Strategi Marketing Public Relations program pendidikan bahasa Inggris High Flyers di English First BSD? C. Tujuan Penelitian Untuk mengetahui Strategi Marketing Public Relations program pendidikan bahasa Inggris anak anak High Flyers di English First dalam menghadapi kompetitornya yaitu program bahasa Inggris anak di lembaga bahasa Inggris sejenis di sekitar EF BSD.

9 9 D. Manfaat Penelitian a. Manfaat Teoritis Secara teoritis untuk mengembangkan ilmu komunikasi tentang staregi marketing public relations suatu lembaga pendidikan bahasa Inggris dalam menghadapi persaingan dengan kompetitornya atau dengan lembaga sejenisnya serta sebagai salah satu alat bantu bagi pemasaran dan humas dalam membangun citra produk dan citra perusahaan. b. Manfaat Praktis Secara praktis, berguna sebagai bahan masukan bagi EF BSD dalam menerapkan strategi marketing public relations khususnya dalam menarik minat calon siswa, minat siswa dan orang tua siswa serta menghadapi kompetitornya yaitu program bahasa Inggris anak di lembaga bahasa Inggris sejenis di sekitar EF BSD.

BAB I PENDAHULUAN Tinjauan Terhadap Objek Studi Penelitian English First (EF)

BAB I PENDAHULUAN Tinjauan Terhadap Objek Studi Penelitian English First (EF) BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian Saat ini belajar Bahasa Inggris bukan hanya suatu kewajiban, melainkan suatu kebutuhan yang tak bisa dihindari lagi. Kesadaran masyarakat akan perlunya
