BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS IN OBSTETRICS & GYNECOLOGY

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS IN OBSTETRICS & GYNECOLOGY"

Transkripsi

1

2 BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS Oleh: 20 l3 CV Sagung Seto PO.BOX 4661/ Jakarta Telp. (021) Anggota lkapi Hak cipta dilindungi Undang-undang Dilarang menguntip, memperbanyak dan menerjemahkan sebagian atau seluruh isi buku tanpa izin tertulis dari penerbit Desain Cover: E. Daspian Penata isi: Bambang Hariyanto, Riefmanto ISB~: Sanksi Pelanggaran Undang-Undang 1. Pasal 72 Nomor 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta. Barangsiapa dengan sebagaimana dimaksud ayat (2) dipidana denda paling sengaja dengan sedikit paling lama 7 (tujuh) dan tanpa dalam Pasal pidana penjara Rp ,OO tahun dan/atau 2 ayat hak me.lakukan (1) atau Pasal paling singkat (satu juta denda paling perbuatan 49 ayat (1) dan 1 (satu) bulan dan/atau rupiah), banyak atau pidana penjara Rp ,OO (lima miliar rupiah). 2. Barangsiapa dengan sengaja menyiarkan, memamerkan, kepada umum suatu ciptaan atau barang hasil pelanggaran sebagaimana dimaksud mengedarkan, atau menjual Hak Cipta atau Hak Terkait pada ayat (1) dipidana dengan pidana penjara paling lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling banyak Rp ,OO (lima ratus juta rupiah). ii BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS

3 BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS PERDARAHAN PERIMENOPAUSE, PERlUKAH BIOPSI ENDOMETRIUM Yudi Mulyana Hidayat Divisi Ginekologi Onkologi Departemen/SMF Obstetri dan Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran/RS dr Hasan Sadikin Bandung PENDAHULUAN Perimenopause adalah suatu fase normal hidup seorang wanita. Perimenopause didefinisikan sebagai periode dimana fungsi ovarium mulai menurun dan bila telah jatuh pada menopause ditandai dengan berhentinya menstruasi setelah kurang lebih satu tahun. Walaupun menopause ataupun perimenopasue dapat terjadi kapan saja, tetapi kisaran usia terjadinya diantara 45 sampai 55 tahun, rata-rata menopause terjadi pada usia 51 tahun. Produksi hormon estrogen pada wanita menurun beberapa tahun sebelum menopause, periode ini yang dikatakan perimenopasue, periode ini ditandai dengan timbulnya gejala-gejala seperti menstrual irregularities, hot flashes, kulit kering, penurunan libido, nyeri sendi, mood swings, insomnia dll. Gejala ini bisa terjadi beberapa bulan bahkan tahun pasca menopause sebelum terjadinya adaptasi terhadap perubahan-perubahan tersebut secara spontan, rata-rata kurang lebih 2 tahun. Gejala yang serius harus diperhatikan adalah perdarahan pervagina pada wanita perimenopause. Perdarahan dapat berasal dari berbagai bagian dari sistem reproduksi. Pendarahan dari vagina dapat terjadi karena ketika menurunnya sekresi estrogen, vagina mengering (lubrikasi berkurang) dan atrofi. Ini adalah penyebab paling

4 umum dari perdarahan dari saluran reproduksi yang lebih rendah. Lesi dan laserasi pada vulva juga dapat berdarah. perdarahan terjadi setelah berhubungan. Kadang-kadang Pendarahan perimenopause yang serius selain perdarahan uterus disfungsi (PUD) dari sistem reproduksi yang perlu diperhatikan dapat disebabkan oleh beberapa hal:, * Terapi Hormon pengganti * Kanker endometrium * Polip Endometrium * Kanker serviks * Lesi infeksi pada serviks * Kanker korpus uteri * Kanker ovarium Sekitar 5-10% dari perdarahan perimenopause disebabkan kanker endometrium atau prekursornya hiperplasia uterus akibat pertumbuhan abnormal sel-sel endometrium. Sehingga jika membicarakan tentang perdarahan perimenopasue at au pasca menopause tidak akan terlepas dengan satu keadaan hiperplasia endometrium. Hiperplasia adalah respon normal endometrium terhadap stimulasi estrogen. Meskipun pendekatan klasik menyatakan bahwa ada kesinambungan dari hiperplasia jinak ke hiperplasia atipikal dan akhirnya karsinoma endometrium, pendapat ini sekarang telah ditentang. Stimulasi endometrium tidak lagi dianggap hal yang bertanggungjawab sepenuhnya yang menyebabkan atipia dan kanker endometrium, yang lebih penting adalah adanya mutasi monoclonal dan diperlukan tambahan stimulasi estrogenic awal untuk membuat atipia / focal intraepithelial neoplasia (EIN), yang progresif, dengan kerusakan genetik tambahan akan menjadi karsinoma. BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS

5 Sistem Klasifikasi Hyperplasia WHO 1994 Simple hyperplasia COmplex atypical hyperplasia Revised Classification Simple hyperplasia Complex hyperplasia atypical hyperplasia New Classification Hyperplasia Endometriallntraepithelial Neoplasia (EIN) Tabell. Sistem Klasifikasi Hiperplasia. Kriteria Pengambilan Keputusan untuk Pengobatan 1. Usia pasien dan fertility sparing desire Hiperplasia endometrium adalah respon normal terhadap stimulasi estrogen Wanita yang sangat muda 20 tahun - awal ao tahunan (50 tahun tidak ada kekhawatiran terhadap masalah kesuburan) Pertimbangan mengenai kemungkinan kehidupan sosial mas a depan 2. Status Menopause Masalah klinis adalah untuk menentukan penyebab aktivitas estrogen yang tinggi Contohnya: HRT, tamoxifen, antihipertensi, estrogen secreting tumor 3. Body Mass Index (BMI) BMI yang meningkat menyebabkan kelebihan sekresi estrogen pada semua umur Kegemukan menyebabkan kelebihan sekresi estrogen dengan konversi peripheral enzim aromatase Sindroma Ovarium Polikistik dari androgen ke estrogen oleh Obesitas pada wanita menopause adalah alas an utama meningkatnya sirkulasi estrogen. 142 BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS

6 4. Diagnosis Histologi Simple hiperplasia dan Complex hiperplasia (sesuai dengan klasifikasi baru) dapat diobati secara hormonal. Sitologi atipik/ein diobati dengan cara histerktomi, kecuali pada nullipara dapat diobati secara hormonal Tingkat respon atypical lebih rendah dibandingkan hiperplasia jinak 5. Risiko Keganasan Hal ini penting bagi ginekologist untuk mengevaluasi risiko keganasan setiap hyperplasia dan terapinya 25 tahun follow up jangka panjang, simple/complex hiperplasia sangat rendah terjadinya keganasan, sedangkan pada yang atipia 23% - 50%. MODAUTAS TERAPI Ada dua modalitas pengobatan dasar yaitu secara hormonal (progestins) dan operasi (histerektomi). Ablasi Endometrium dapat digunakan sebagai alternatif pengobatan untuk hiperplasia jinak, resisten terhadap progestin untuk hiperplasia jinak atau hiperplasia berulang. Pertimbangan dalam Terapi Progestin Sebagian besar pasien yang awalnya dikelola dengan progestin akan ~ kambuh setelah penghentian pemberian progestin (30-33%) dalam waktu rata-rata 20 bulan. Kemungkinan kambuh, bukan sebagai hiperplasia tetapi sebagai karsinoma invasif. Follow-Up Terapi hormonal endometrium disarankan untuk 2-4 minggu setelah melakukan pemberian biopsi hormon, setelah withdrawal bleeding. BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS atau

7 Pada outpatient biopsi endometrium harus dilakukan pada interval 3-6 bulan, apabila tidak mungkin maka disarankan 2-3 tahun harus dianggap perlu, Endometrial biopsy or D&C in symptomatic patients MPA mg/d orfor d/month, NP200mg/d for 3-6 m MPA mg/d or for d/month, 3-6 m NP400 mg/d for OCsor Pregnancy attempt MPA mg/d Or for d/rnont, for 3-6m NP400mg/d Repeat endometrial biopsy Gambar 1.Manajemen Hiperplasia Endometrium Pada Pasien Muda yang Masih Mengharapkan Fertilitas BANDUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS

8 Endometrial biopsy or D&C in symptomatic patients Atypical hyperplasia MPA mg/d or for d/month, for 3-6 m NP200mg/d Hysterectomy Regression to normal Persistent hyperplasia Try LNG-IUD for 6months MPA mg/d Or for dim, for 3 m NP400mg/d Regression to normal Persistent hyperplasia Gambar 2.Manajemen Hiperplasia Endometrium pada Wanita Usia Muda yang Sudah Tidak Mengharapkan Fertilitas BAN DUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS

9 Endometrial biopsy or D&Cin symptomatic patients Atypical hyperplasia MPA mg/d or In Continous regimen Megesterol acetate 160 mg/d Hysterectomy Repeatendometrial biopsy at 6 mo Persistent hyperplasia Megesterol acetate 160 mg/d in continuous regimen Or LNG-IUD Gambar 3. Manajemen Hiperplasia Endometrium pada Pasien Perimenopause BAN DUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS

10 Endometrialbiopsyor D&Cin symptomaticpatients Megesterolacetate160mg/d in continuousregimenor LNG-IUD ~-V 1---, Persistenthyperplasia HIGHRISK Orfor 2 years Atypicalhyperplasia or Carcinoma LNG-IUD I Megesterolacetate 320 mg/d Gambar 4. Manajemen Hiperplasia Endometrium pada Pasien Geriatri KESIMPULAN Perdarahan pervaginam pada wanita perimenopause harus diketahui penyebab utamanya, apakah hanyan gangguann hormonal semata (PUD) atau ada kelainan organik terutama prekursor kanker endometrium (Hiperplasia endometrium), jadi sangat diperlukan biopsi endometrium untuk lebih rasional dalkam penatalaksanaan selanjutnya. DAFTAR PUSTAKA 1. Vorgias G, Fotiou S. TreatmentofEndometrial Hyperplasia in TextbookofGynaecological Oncology. Turkey: Gunes Publishing Schorge JO, Schaffer JI, Halvorson LM, Hoffman BL, Bradshaw KD, Cunningham FG. Endometrial Hyperplasia in Williams gynecology. China: The McGraw-Hili Companies Hacker NF, Friedlander M. Uterine Cancer in Gynecologic Oncology. Philadelphia: Lippincott Wiliiams&Wilkins BAN DUNG CONTROVERSIES AND CONSENSUS!

Istilah-istilah. gangguan MENSTRUASI. Skenario. Menstruasi Normal. Menilai Banyaknya Darah 1/16/11

Istilah-istilah. gangguan MENSTRUASI. Skenario. Menstruasi Normal. Menilai Banyaknya Darah 1/16/11 Skenario gangguan MENSTRUASI Rukmono Siswishanto SMF/Bagian Obstetri & Ginekologi RS Sardjito/ Fakultas Kedokteran UGM Yogyakarta Anita, wanita berumur 24 tahun datang ke tempat praktek karena sejak 3
