I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang sangat luas dan sebagian besar

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang sangat luas dan sebagian besar"

Transkripsi

1 I. PENDAHULUAN I.I Latar Belakang Indonesia merupakan negara agraris yang sangat luas dan sebagian besar masyarakatnya bergerak dalam bidang pertanian. Sektor pertanian tidak saja sebagai penyedia kebutuhan pangan bagi penduduk, tetapi juga sebagai sumber penghidupan bagi sebagian besar penduduk Indonesia. Meningkatnya populasi penduduk Indonesia harus diiringi pula oleh peningkatan bahan pangan. Selama ini kawasan perdesaan dicirikan oleh rendahnya tingkat produktivitas tenaga kerja, masih tingginya tingkat kemiskinan dan rendahnya kualitas lingkungan permukiman perdesaan (Soekartawi, 2000). Masalah sempitnya lahan usahatani di Indonesia umumnya melanda kalangan petani yang menjadi penyebab semakin menjalarnya kemiskinan pada golongan petani kecil. Salah satu tanaman yang banyak menghasilkan devisa bagi negara adalah tanaman jahe (Zingiber Oflnule). Tanaman jahe ini merupakan tanaman rempahrempah yang berpotensial untuk dikembangkan karena memiliki nilai ekonomi yang cukup tinggi. Nilai ekonomi komoditi ini terletak pada akar tongkatnya yang disebut rimpang, yang biasa dikonsumsi sebagai penghangat, bumbu dapur, penambah rasa, dan sebagai bahan baku obat tradisional (jamu). Hasil produksi jahe dapat dipasarkan dalam bentuk jahe segar, jahe kering, jahe yang diawetkan, minyak atsiri, dan oleoresin. Pemasaran jahe Indonesia ke luar negeri sebagian besar dalam bentuk kemasan jahe segar, yang umumnya berasal dari jenis jahe besar atau jahe gajah. Rimpang tanaman ini menjadi komoditas ekspor yang sangat penting dan telah diekspor ke berbagai negara seperti negara-negara timur tengah, Jepang, Amerika, dan Eropa. Indonesia sebagai negara tropis merupakan 1

2 2 daerah yang cocok untuk tanaman jahe. Namun pada kenyataannya tidak mudah untuk mendapatkan jahe dengan kualitas dan kuantitas yang dibutuhkan, baik kebutuhan dalam negeri maupun ekspor. Biasanya tanaman ini banyak tumbuh di pekarangan rumah maupun di kebun. Bahkan sekarang tanaman jahe banyak dibudidayakan di daerah tegalan. Sejak jaman dahulu, tanaman jahe sudah dikenal dan dibutuhkan banyak orang. Namun pada saat itu petani belum mengenal cara budidaya jahe yang baik dan benar sehingga hasil panen waktu itu tidak maksimal (Setyaningrum dan Saparinto, 2013). Secara umum jahe dapat dibagi menjadi tiga jenis yaitu jahe gajah, jahe putih kecil dan jahe merah. Jahe gajah biasa disebut juga dengan jahe putih besar atau jahe gajah. Jahe putih kecil atau disebut juga jahe emprit dan jahe merah yang biasa disebut juga dengan nama jahe sunti. Karakteristik produksi berbagai variates jahe disajikan pada Tabel 1.1. Tabel 1.1 Produksi Berbagai Variates Jahe Indonesia No Jenis jahe Produksi per hektar 1 Jahe Putih Besar (Jahe Gajah) ton 2 Jahe Putih Kecil (Jahe Emprit) ton 3 Jahe Merah 8 15 ton Sumber : Setyaningrum dan Saparinto, Berdasarkan Tabel 1.1 tentang produksi berbagai variates jahe di atas dalam kegiatan berusahatani untuk meningkatkan produksi dan pertumbuhan tanaman yang baik diperlukan pemberian pupuk yang memadai. Umumnya untuk mencapai hasil yang maksimum petani sering memberikan pupuk melebihi kebutuhan tanaman dan kurang memperhatikan waktu pemberian pupuk yang tepat. Berbagai upaya dapat dilakukan untuk menghasilkan produksi jahe. Salah satu upaya untuk meningkatkan produksi jahe dapat ditempuh dengan

3 3 memberikan pupuk dan pengaturan jarak tanam. Pupuk terbagi menjadi dua yaitu pupuk organik dan pupuk anorganik. Pupuk organik adalah pupuk yang sebagaian besar atau seluruhnya terdiri atas bahan organik yang berasal dari tanaman atau hewan yang telah melalui proses dari rekayasa (Rahmi dan Jumiati, 2003). Tanaman jahe biasanya diperbanyak melalui pembiakan vegetatif, yaitu dengan cara memotong rimpangnya untuk ditanam kembali. Meskipun mudah untuk membuat bibit sendiri, tetapi harus memperhatikan kualitas bibit yang baik agar pertumbuhan dan produksi tanaman juga baik. Budidaya jahe, terutama sebagai jaminan kontinuitas. Bibit yang tidak baik akan menghasilkan produk jahe yang tidak baik pula. Perlu dicari tahu tentang pengadaan bibit yang betul-betul baik kualitasnya (Setyaningrum dan Saparinto, 2013). Meningkatkan produktivitas jahe dari setiap lahan, petani dihadapkan pada suatu masalah penggunaan modal dan teknologi yang tepat. Menghadapi pilihan tersebut kombinasi penggunaan modal seperti benih, pupuk, dan obat-obatan disamping tenaga kerja yang tepat akan menjadi dasar dalam melaksanakan pilihan tersebut. Pilihan terhadap kombinasi penggunaan tenaga kerja, benih, pupuk, obat-obatan yang optimal, akan mendapatkan hasil yang maksimal. Dengan kata lain suatu kombinasi input dapat menciptakan sejumlah produksi dengan cara yang lebih efesien (Soekartawi, 2002). Kenyataannya, masalah penggunaan faktor produksi yang terdapat pada usahatani masalah utama yang selalu dihadapi petani di samping faktor produksi juga masalah keahlian. Pendapatan mempunyai hubungan langsung dengan hasil produksi usahatani, sedangkan produksi yang dihasilkan ditentukan oleh keahlian seseorang dalam mengelola penggunaan faktor produksi yang mendukung usahatani seperti tanah,

4 4 tenaga kerja, modal, dan manejemen. Data dari Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2012 menyatakan bahwa produksi jahe di Bali mengalami fluktuasi setiap tahunnya, seperti tampak pada Tabel 1.2. Tabel 1.2 Produksi Tanaman Jahe Menurut Kabupaten/kota di Provinsi Bali tahun 2006 s.d 2011 (kg) No Kabupaten / Tahun Kota (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 Jembrana Tabanan Badung Gianyar Klungkung Bangli Karangasem Buleleng Denpasar Bali Sumber : BPS, 2012 Berdasarkan Tabel 1.2 kabupaten/kota yang banyak produksinya adalah di Kabupaten Gianyar sedangkan yang terendah di Kota Buleleng. Kabupaten Gianyar produksi jahenya terus meningkat tetapi pada tahun 2011 terjadi penurunan secara drastis karena pengaruh cuaca pada tahun itu. Salah satu kawasan budidaya jahe yaitu di Simantri 030 Gapoktan Sarwa Ada Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Umumnya di Desa Taro ini hampir semua masyarakat sekitar melakukan pembudidayaan tanaman jahe. Penduduk Desa Taro turun temurun dari nenek moyang membudidayakan tanaman jahe gajah, jahe merah, dan jahe putih kecil. Berdasarkan wawancara terhadap ketua Gapoktan, jenis komoditi yang dibudidayakan di Desa Taro selain jahe juga terdapat budidaya tanaman pisang, jeruk, dan sayur hijau. Harga jual

5 5 jahe yang lebih tinggi menyebabkan jahe lebih banyak dibudidayakan dibandingkan komoditi lainnya. Berdasarkan hal tersebut, maka mendorong penulis untuk melakukan penelitian mengenai analisis alokasi biaya dan keuntungan usahatani jahe yang selama ini dilakukan petani jahe di Gapoktan Sarwa Ada. Hasil akhir dari penelitian ini diharapkan bisa digunakan sebagai bahan rujukan maupun informasi bagi perkembangan usahatani jahe pada masa yang akan datang. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini sebagai berikut. 1. Apakah petani sudah dapat mengalokasikan biaya usahatani jahe dengan efisien? 2. Apakah petani telah memperoleh keuntungan dalam usahatani jahe? 3. Dimanakah tempat petani menjual jahenya? 1.3 Tujuan Penelitian Sesuai dengan rumusan masalah di atas, penelitian ini bertujuan untuk. 1. Mengetahui kemampuan petani dalam mengalokasikan biaya usahatani jahe dengan efisien. 2. Mengetahui keuntungan yang diperoleh petani dalam usahatani jahe. 3. Mengetahui tempat petani menjual jahenya. 1.4 Manfaat Penelitian Sehubungan dengan tujuan yang telah ditetapkan, hasil penelitian ini nantinya diharapkan dapat memberikan manfaat bagi pihak-pihak sebagai berikut.

6 6 1. Petani, hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai upaya untuk membantu petani dalam mengalokasikan biaya usahatani jahe agar dapat mencapai efisiensi biaya untuk memperlancar proses produksi dan usaha pencapaian target produksi. 2. Pihak lain, penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai referensi untuk memperluas kasanah ilmu pengetahuan dan pengembangan lebih lajut bagi peneliti yang lain terkait dengan masalah ini. 3. Peneliti sendiri, sebagai tambahan pengetahuan dan aplikasi teori-teori yang peneliti peroleh selama menempuh perkuliahan di Program studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Udayana. 1.5 Ruang Lingkup Penelitian Ruang lingkup penelitian ini berfokus pada petani jahe di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif dan kualitatif dengan tujuan mengetahui apakah produksi jahe sudah optimal dan mengetahui apakah petani telah memperoleh keuntungan dalam usahatani jahe serta untuk mengetahui tempat penjualan jahe.

I. PENDAHULUAN. agribisnis, agroindustri adalah salah satu subsistem yang bersama-sama dengan

I. PENDAHULUAN. agribisnis, agroindustri adalah salah satu subsistem yang bersama-sama dengan 1 I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Budidaya tanaman obat adalah salah satu cara penglolaan tanaman obat untuk mendatangkan keuntungan. Pembangunan ekonomi Indonesia bertumpu pada bidang pertanian dan
