V. HASIL DAN PEMBAHASAN Morfologi Lahan Reklamasi Bekas Tambang Batubara Karakterisasi Morfologi Tanah di Lapang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "V. HASIL DAN PEMBAHASAN Morfologi Lahan Reklamasi Bekas Tambang Batubara Karakterisasi Morfologi Tanah di Lapang"

Transkripsi

1 21 V. HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1. Morfologi Lahan Reklamasi Bekas Tambang Batubara Kegiatan penambangan menyebabkan perubahan sifat morfologi tanah seperti tekstur, konsistensi, struktur, batas antar lapisan tanah dan perubahan sifat kimia tanah seperti kandungan hara dalam tanah C-organik, Nitrogen, ph lapang (Hardjowigeno, 2003). Kegiatan penambangan juga akan mempengaruhi perubahan sifat biologi tanah yaitu keragaman populasi fauna dan mikrob tanah. Kegiatan ini juga berdampak pada kondisi kehidupan masyarakat tempat kegiatan penambangan (Mulyanto, 2008) Karakterisasi Morfologi Tanah di Lapang Penelitian yang dilakukan di lapang ini menghasilkan 11 profil yang dibedakan berdasarkan umur reklamasi dan posisi di lereng. Perbandingan profil berdasarkan kemiringan lereng lahan reklamasi bekas tambang batubara pada berbagai umur reklamasi lahan dapan dilihat pada Gambar 3. Profil 1 (S7P1-1) Lokasi: Surya Panel 7 umur reklamasi 0 tahun, terletak di lereng tengah Hasil pengamatan di lapang, profil 1 dibagi menjadi dua lapisan yaitu L1 dan L2. Warna tanah pada lapisan 1 dan lapisan 2 profil, didominasi oleh warna coklat kuat (7.5 YR 5/6). Batas antar kedua lapisan ini adalah baur terputus. Kedua lapisan memiliki tekstur lempung berliat. Struktur pada kedua lapisan yaitu gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) pada lapisan 1 dan lapisan 2 yaitu tidak lekat, sedangkan konsistensi (lembab) kedua lapisan ini teguh. Pada profil tidak tampak adanya perakaran. Profil 1 memiliki karakteristik tanah yang seragam karena belum ada perkembangan pada tanah tersebut. Profil 2 (S7P1-2) Lokasi: Surya Panel 7 umur reklamsi 5 tahun, terletak di lereng atas Pada profil ini tanah sudah mulai berkembang sehingga memiliki keragaman karakteristik tanah yang ditunjukkan pada warna, tekstur dan konsistensinya. Profil 2 terbagi menjadi empat lapisan yaitu L1, L2, L3, dan L4. Lapisan 1 berwarna coklat gelap kekuningan (10 YR 4/6), lapisan 2 dan

2 22 lapisan 3 berwarna coklat kekuningan (10 YR 5/8), dan lapisan 4 coklat kuat (7.5 YR 5/8). Batas antar keempat lapisan dari lapisan paling atas yang terlihat sangat jelas lurus, jelas bergelombang, sampai lapisan ke bawah batasnya jelas tidak teratur. Tekstur pada setiap lapisan relatif sama yaitu lempung berliat, kecuali di lapisan ketiga teksturnya lempung liat berpasir. Setiap lapisan tanah memiliki struktur yang sama yaitu gumpal membulat. Konsistensi (basah) pada lapisan 1 dan lapisan 3 sama yaitu lekat, lapisan 2 agak lekat, dan lapisan 4 sangat lekat. Konsistensi (lembab) lapisan 1 dan lapisan 4 gembur, lapisan 2 teguh, dan lapisan 3 sangat gembur. Pada lokasi ini terdapat berbagai macam tanaman, seperti tanaman perdu dan tanaman penutup (rumput signal). Perakaran halus banyak terdapat dilapisan atas sedangkan perakaran kasar pada lapisan bawah. Profil 3 (S7P2-3) Lokasi: Surya Panel 7 umur reklamsi 5 tahun, terletak di lereng tengah Profil 3 ini hampir sama dengan profil 2, dibagi menjadi empat lapisan yaitu lapisan L1, L2, L3, dan L4. Tetapi pada profil 3 warna setiap lapisan tanah berbeda, lapisan 1 memiliki warna coklat (7.5YR 4/3), lapisan lapisan 2 berwarna coklat kuat (7.5YR 5/6), lapisan 3 berwarna kelabu tua (10YR 3/1), dan lapisan 4 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/8). Batas antar lapisan adalah sangat jelas bergelombang untuk lapisan atas dan lapisan bawahnya mulai berangsur bergelombang. Tekstur pada lapisan 1, 2, dan 3 didominasi oleh lempung berliat, sedangkan lapisan 4 bertekstur lempung liat berdebu. Keempat lapisan ini memiliki struktur tanah yang sama dengan profil-profil sebelumnya yaitu gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Lapisan 1, 2, dan 3 memiliki konsistensi (basah) yang sama yaitu agak lekat, lapisan dibawahnya sangat lekat. Konsitensi (lembab) antar gembur sampai teguh. Perakaran halus sedang pada lapisan atas tetapi di lapisan bawah perakaran kasar sedang. Profil 4 (S7P3-4) Lokasi: Surya Panel 7 umur reklamasi 5 tahun, terletak di lereng bawah Profil ini terbagi menjadi 3 lapisan yaitu lapisan L1, L2, dan L3. Lapisan 1 memiliki warna coklat tua (10YR 3/3), lapisan 2 berwarna kuning

3 23 kecoklatan (10YR 6/6), dan lapisan 3 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/8). Batas antar lapisan 1 dengan 2 jelas bergelombang tetapi di lapisan 3 jelas tidak teratur. Tekstur dan struktur ketiga lapisan ini sama yaitu lempung liat berpasir dan strukturnya gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsitensi (basah) lapisan atas tidak lekat, lapisan tengah lekat dan lapisan bawah sangat lekat. Konsistensi (lembab) lapisan 1 teguh, lapisan 2 sangat gembur dan lapisan 3 gembur. Perakaran halus pada lapisan atas banyak sedangkan perakaran kasar banyak dilapisan bawah. Profil 5 (HEP1-5) Lokasi: H East umur reklamasi 9 tahun, terletak di lereng atas Pada profil ini tanah sudah mulai berkembang dibandingkan dengan tanah di profil-profil sebelumnya. Profil ini terbagi menjadi empat lapisan yaitu lapisan L1, L2, L3, dan L4. Lapisan 1 memiliki warna coklat gelap kekuningan(10yr 3/4), lapisan 2 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/6), lapisan 3 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/8) dan lapisan 4 berwarna coklat gelap kekuningan (10YR 4/6). Semua lapisan memiliki hue yang sama yaitu 10YR tetapi value dan kromanya berbeda. Batas antar lapisan paling atas sangat jelas lurus, lapisan kedua jelas lurus, lapisan ketiga jelas terputus, dan lapisan bawah batasnya baur terputus. Tekstur tanah yang ada di profil ini sudah mulai bervariasi, pada lapisan 1 bertekstur lempung, lapisan 2 lempung berliat, dan lapisan 3 dan 4 teksturnya sama yaitu lempung liat berpasir. Strukturnya masih seragam dengan profil-profil sebelumnya adalah struktur gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) setiap lapisan sama yaitu agak lekat sedangkan konsistensi (lembab) untuk semua lapisan seragam yaitu teguh. Perakaran halus banyak dan kasar, sedikit berada pada kedalaman 0-30 cm, sedangkan perakaran halus sedang dan perakaran kasar sedang pada kedalaman cm. Profil 6 (HEP2-6) Lokasi: H East umur reklamasi 9 tahun, terletak di lereng tengah. Profil 3 ini terbagi menjadi tiga lapisan yaitu L1, L2, dan L3. Dimana pada profil ini dicirikan oleh lapisan 1 yang berwarna coklat (10YR 4/3), lapisan 2 berwarna coklat kuat (7.5YR 5/8), dan lapisan 3 berwarna

4 24 coklat tua (7.5YR 5/6). Batas antar lapisan yang paling atas sangat jelas bergelombang dan lapisan dibawah, kedua-duanya memiliki batas yang jelas lurus. Setiap lapisan profil ini, memiliki tekstur yang berbeda yaitu lapisan 1 memiliki tekstur lempung, lapisan 2 bertekstur lempung berliat dan lapisan 3 bertekstur lempung liat berpasir. Struktur tanahnya gumpal membulat, sama untuk ketiga lapisan tersebut dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) lapisan 1 lekat, dan lapisan 2 dan 3 agak lekat. Konsistensi (lembab) untuk semua lapisan sama yaitu teguh. Perakaran halus banyak sampai pada kedalaman 40 cm dan perakaran kasar sedang hingga banyak di kedalaman 0-50 cm. Profil 7 (HEP3-7) Lokasi: H East umur reklamasi 9 tahun, terletak di lereng bawah Pada profil ini dibagi menjadi tiga lapisan yaitu lapisan L1, L2, dan L3. Warna pada lapisan 1 adalah hitam (5YR 2.5/2), lapisan 2 berwarna coklat kuat (7.5YR 5/6), lapisan 3 berwarna coklat kuat (7.5YR 5/8). Batas antar lapisan yang paling atas sangat jelas lurus, lapisan kedua baur bergelombang dan batas lapisan bawah baur bergelombang. Tekstur pada lapisan 1 lempung berpasir dan lapisan 2 dan 3 memiliki tekstur yang sama yaitu lempung liat berpasir. Sturktur tanah setiap lapisan seragam yaitu strukturnya gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) lapisan 1 dan 2 adalah agak lekat dan lapisan 3 tidak lekat. Konsistensi (lembab) lapisan 1 adalah gembur sedangkan lapisan 2 dan 3 teguh. Perakaran halus sedikit di kedalaman antara 0-20 cm, sedangkan perakaran kasar banyak di kedalaman sampai 40 cm. Profil 8 (GHP1-8) Lokasi: Gajah Hitam umur reklamasi 13 tahun, terletak di lereng atas Profil ini dibagi menjadi 4 lapisan yaitu lapisan L1, L2, L3, dan L4. profil ini dicirikan oleh lapisan 1 dan 2 yang berwarna coklat tua (10YR 3/3) dan lapisan 3 dan 4 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/8). Batas antar lapisan pada profil ini adalah lapisan paling atas berangsur bergelombang, jelas bergelombang untuk lapisan 2 dan 3, sedangkan lapisan bawah batasnya jelas tidak teratur. Tekstur lempung liat berpasir untuk lapisan 1 dan 2,

5 25 sedangkan lapisan 3 dan 4 teksturnya lempung berliat. Strukturnya masih sama yaitu gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) lapisan 1 tidak lekat, lapisan 2 dan 3 sama yaitu lekat, dan lapisan 3 sangat lekat. Konsistensi (lembab) lapisan 1 teguh, lapisan 2 dan 3 sangat gembur dan lapisan 3 tanahnya gembur. Perakaran halus dan kasar jumlahnya banyak di setiap lapisan dengan kedalaman 0-50 cm. Profil 9 (GHP2-9) Lokasi: Gajah Hitam umur reklamasi 13 tahun, terletak di lereng tengah Pada profil ini tanah dibagi menjadi tiga lapisan yaitu lapisan L1, L2, dan L3. Profil ini dicirikan dengan lapisan 1 yang berwarna coklat tua kekuningan (10YR 4/4), lapisan 2 berwarna coklat tua kekuningan (10YR 4/6), dan lapisan 3 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/6). Batas antar lapisan yang paling atas adalah sangat jelas bergelombang dan dua lapisan bawah batasnya jelas bergelombang. Tekstur lempung liat berpasir untuk lapisan 1 sedangkan lapisan 2 dan 3 mempunyai tekstur yang sama yaitu lempung berliat. Setiap lapisan strukturnya sama yaitu gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) setiap lapisan yaitu agak lekat, sedangkan konsistensi (lembab) hanya lapisan 1 yang gembur, lapisan 2 dan 3 teguh. Perakaran halus banyak pada kedalaman 0-30 cm sedangkan perakaran kasar di kedalaman 0-50 cm. Profil 10 (GHP3-10) Lokasi: Gajah Hitam umur reklamasi 13 tahun, terletak di lereng bawah Profil 10 dibagi menjadi tiga lapisan yaitu lapisan L1, L2, dan L3. Warna tanah pada lapisan 1 adalah coklat (10YR 4/3), lapisan 2 berwarna coklat tua kekuningan (10YR 4/6), dan lapisan 3 berwarna (10YR 5/6). Batas antar lapisan sudah terlihat, untuk lapisan paling atas sangat jelas bergelombang, lapisan 2 batasnya jelas lurus dan lapisan paling bawah batasnya baur bergelombang. Tekstur lempung berliat untuk lapisan 1 dan 2 sedangkan lapisan 3 memiliki tekstur lempung liat berpasir. Struktur setiap lapisan sama yaitu gumpal membulat dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) pada lapisan 1 yaitu lekat dan lapisan 2 dan 3 agak lekat. Konsistensi (lembab) pada lapisan 1 gembur sedangkan pad

6 26 Lereng Atas 7.5YR 5/ cm 10YR 4/ cm 10YR 3/6; l 0-5 cm; ss/t 10YR 3/3 0-5 cm cl.l so/t cl. l s/f s.cl. l so/t 10 YR 5/ cm 10YR 3/ cm 10YR 5/ cm cl.l ss/t s.cl.l g/vt cl.l ss/f 7.5YR 5/ cm 10YR 5/ cm cl.l so/t 10YR 5/ cm 10 YR 5/ cm cl.l g/vt cs.cl.l s/vf s.c.l ss/t 10YR 5/ cm 7.5YR 5/ cm 10YR 4/ cm cl.l vs/f cl.l vs/f s.cl.l ss/t 0 tahun 5 tahun 9 tahun 13 tahun Lereng Tengah 7.5YR 4/3 0-7 cm 10YR 4/3 0-8 cm 10YR 4/4 0-9 cm 10YR 4/ cm cl.l ss/f cl.l s/t s.cl.l ss/f s ss/vf 7.5YR 5/ cm cl.l ss/t 7.5YR 5/ cm 10YR 4/ YR 3/ cm cl.l ss/t cl.l ss/t cl.l ss/f 10YR 5/ cm s.l ss/vf 10YR 5/ cm 7.5YR 5/ cm 10YR 5/ cm cl.l.si ss/t cl.l ss/t cl.l ss/t 5 tahun 9 tahun 13 tahun Hutan

7 27 Lereng Bawah 10YR 3/3 0-5 cm 5YR 2.5/2 0-4 cm 10YR 4/3 0-6 cm s.cl.l so/t s.l ss/f cl.l ss/vf 10YR 6/ cm 7.5YR 5/ cm 10YR 4/ cm s.cl.l s/vf s.cl.l ss/t cl.l ss/t 10YR 5/ cm 10YR 5/ cm 7.5YR 5/ cm s.cl.l ss/t cl vs/f s.cl.l so/t 5 tahun 9 tahun 13 tahun Keterangan: - Konsistensi (basah): - Tekstur : so : Tidak lekat g : Kerikil cl.l : Lempung berliat ss : Agak lekat s : Pasir s.cl.l : Lempung liat berpasir s : Lekat l : Lempung si.cl.l : Lempung liat berdebu vs : Sangat lekat si : Debu s.cl : Liat berpasir - Konsistensi (lembab): cl : Liat si.cl : Liat berdebu l : Lepas s.l : Lempung berpasir vf : Sangat gembur f : Gembur t : Teguh vt : Sangat teguh Gambar 3. Perbandingan Profil berdasarkan kemiringan lereng pada Lahan Reklamasi Bekas Tambang Batubara pada Berbagai Umur Reklamasi Lahan.

8 28 lapisan 2 dan 3 teguh. Perakaran halus banyak di kedalaman 0-40 cm dan perakaran kasar banyak pada kedalaman 0-50 cm. Profil 11 ( DS2P11-1) Lokasi: Hutan asli Pada hutan asli yang belum mengalami proses penambangan hanya dibagi menjadi 2 lapisan yaitu L1 dan L2. Warna tanah pada lapisan 1 adalah coklat tua kekuningan (10YR 4/6) dan lapisan 2 berwarna coklat kekuningan (10YR 5/8). Batas antar lapisan bagian atas sangat jelas lurus karena masih alami dan lapisan bawah batasnya baur bergelombang. Tekstur tanah pada lapisan 1 adalah pasir, karena didominasi oleh batuan pasir. Sedangkan pada lapisan 2 memiliki tekstur lempung berpasir. Struktur kedua lapisan ini adalah remah dengan tingkat perkembangan struktur sedang. Konsistensi (basah) untuk lapisan 1 dan 2 yaitu agak lekat sedangkan konsistensi (lembab) lapisan 1 dan 2 sangat gembur. Perakaran halus dan kasar banyak terdapat pada setiap lapisan. Tingkat perkembangan tanah di lokasi reklamasi bekas tambang batubara sangat dipengaruhi oleh proses penambangan dan penimbunan overburden, umur reklamasi, pengaruh letak serta posisi lereng yang akan memberikan perbedaan terhadap warna tanah, batas antar lapisan, tekstur dan sturuktur tanah, konsistensi tanah dan zona perakaran yang mampu ditembus oleh tanaman penutup lahan. a. Warna tanah Hasil pengamatan di lapang menunjukkan bahwa semakin tinggi umur reklamasi lahan maka warna tanah semakin gelap. Hal ini disebabkan karena tingkat perkembangan tanah sudah memasuki tahap lanjut paling lama 13 tahun. Pengaruh letak dan posisi lereng mempengaruhi warna tanah dimana lereng bawah mempunyai warna yang lebih terang dibandingkan dengan lereng atas akibat adanya pencucian. Hal ini dikarenakan bahan organik semakin berkurang pada lapisan bawah. b. Batas antar lapisan Batas antar lapisan cukup jelas, namun tidak dapat dijadikan acuan untuk penentuan horizon tanah. Perbedaan lapisan yang dicirikan dengan adanya perbedaan warna pada lahan reklamasi bekas tambang terjadi

9 29 akibat penimbunan tanah (topsoil) di lokasi penambangan sebagai salah satu usaha reklamasi lahan. Penimbunan tanah menyebabkan lahan reklamasi bekas tambang tidak memiliki horizon tetapi lapisan, karena tidak terbentuk dari hasil proses pedogenesis tanah. Semakin lama umur reklamasinya maka semakin terlihat jelas batas antar lapisan pada setiap profilnya. c. Struktur Bahan overburden pada umur reklamasi 0 tahun, masih berupa batuan. Dengan semakin lamanya waktu reklamasi, maka terlihat ada pembentukan struktur tanah. Berdasarkan pengamatan di lapang, lahan rekalamasi bekas tambang batubara, umumnya didominasi oleh bentuk gumpal membulat (subangular blocky) dengan tingkat perkembangan struktur sedang, sedangkan pada hutan asli didominasi oleh struktur remah. Hal ini sejalan dengan data sekunder PT. KPC bahwa struktur tanah pada lapisan atas (0-20 cm) umumnya bervariasi dari tipe remah hingga gumpal setengah bersudut/sab dengan ukuran kecil sampai besar. d. Tekstur Pengamatan profil dilapang menunjukkan bahwa tekstur tanah pada umur reklamasi 0 tahun lebih banyak mengandung liat dibandingkan reklamasi 5, 9, dan 13 tahun, karena tanah pada areal yang belum direklamasi ini adalah batuan. Semakin lama umur reklamasi maka jumlah liat yang terkandung semakin berkurang, sehingga didominasi oleh debu dan pasir. Berdasarkan posisis lerengnya, dapat dilihat ada kecenderungan liat lebih banyak ditemukan pada lereng bawah. e. Konsistensi Pengamatan konsistensi tanah langsung ditetapkan sesuai dengan keadaan tanah saat dilapang. Secara keseluruhan lahan reklamasi bekas tambang batubara yang berumur 0, 5, 9, 13 tahun dan hutan asli memiliki tingkat kelekatan derajat 2, yaitu lekat; setelah ditekan bahan tanah melekat pada kedua ibu jari dan telunjuk dan bila direntangkan cenderung agak saling tarik menarik daripada jatuh bebas antara salah satunya (Tabel Lampiran 4). Hal ini dikarenakan tekstur tanah yang hampir keseluruhan

10

11 31 Jika dilihat dari sketsa profil (Gambar 4), pada umur reklamasi 0 tahun belum terdapat akar karena tidak ada vegetasi yang tumbuh. Tidak adanya vegetasi ini menyebabkan kurangnya aktivitas organisme tanah sehingga ruang pori tanah sedikit. Sedangkan pada lahan reklamasi yang berumur 5, 9, 13 tahun dan hutan asli sudah banyak vegetasi yang tumbuh sehingga akar-akar yang menembus tanah juga banyak. Hal ini menyebabkan ruang pori tanahnya juga semakin banyak. Berdasarkan karakteristik morfologi, dapat diketahui bahwa overburden yang dijadikan sebagai bahan tanah reklamasi beragam jenisnya hingga umur reklamasi 13 tahun Karakteristik Fisik Tanah Karakteristik fisik tanah yang diamati adalah kadar air dan bobot isi. Pengamatan dilakukan dengan menggunakan metode three phase meter yang terdiri atas tahap penimbangan bobot total tanah dalam ring sampel 100 ml, tahap pengukuran untuk mengetahui ukuran volume sebenarnya dan perhitungan untuk mendapatkan rasio padatan tanah (Takahashi, 1990). Nilai kadar air diperoleh dari pengurangan berat basah dengan bobot kering mutlak. Sedangkan bobot isi tanah diperoleh dari bobot kering mutlak dibagi volume ring sampel (100ml). Hasil perhitungan kadar air dan bobot isi tanah disajikan pada Tabel Lampiran 7. Bobot isi tanah bekas tambang batubara yang disajikan pada Gambar 5, pada lapisan atas (0-5cm) lebih rendah dibandingkan dengan lapisan bawahnya, kecuali pada lahan reklamasi 0 tahun yang lapisan atasnya memiliki nilai lebih tinggi dibandingkan lapisan bawahnya. Hal ini dikarenakan adanya proses pemadatan tanah (soil compress) pada lapisan atas sebagai akibat dari pengurugan tanah untuk reklamasi lahan. Sedangkan pada umur reklamasi 5, 9 dan 13 tahun lapisan atasnya memiliki bobot isi lebih rendah dibanding lapisan bawahnya. Umur 0 tahun reklamasi, tanah bekas tambang tidak ditemukan tumbuhan berkayu, tetapi rumput-rumput kecil (signal grass). Penanaman rumput bertujuan untuk menghindari terjadinya erosi. Hal ini menunjukkan belum ada tanaman yang mampu beradaptasi dengan keadaan tanah reklamasi 0 tahun. Nilai bobot isi tanah tinggi menunjukkan dangkalnya zona perakaran yang menyebabkan tanaman sulit menembusnya dan akan menyebabkan terjadinya defesiensi hara

12 32 (Buol et al., 1980). Lahan bekas tambang pada umur 5 tahun sudah dapat ditanami tanaman sengon, Acacia, Humalantus, dan Makaranga. Pada umur reklamasi 5 tahun ini terdapat perbedaan nilai bobot isi pada lereng atas, tengah dan bawahnya. Semakin bawah nilai bobot isi semakin tinggi. Hal ini dikarenakan adanya penimbunan partikel tanah pada lereng bawah sebagai akibat dari aliran permukaan dan pencucian yang terjadi pada lereng atas (Syarief, 1989). Gambar 5. Analisis Bobot Isi (BI) Tanah Reklamasi Bekas Tambang Batubara pada Umur Reklamasi 0, 5, 9, 13 tahun dan hutan

13 33 Umur reklamasi lahan 9 dan 13 tahun memiliki pola yang sama, dimana lereng atasnya memiliki bobot isi tertinggi dan lereng tengahnya memiliki bobot isi terendah. Hal ini dikarenakan laju aliran permukaan dan pencucian menjadi lebih kecil dibandingkan lereng tengahnya. Pada lereng bawah, nilai bobot isi lebih tinggi dari lereng tengah karena terjadi penimbunan partikel tanah yang lolos terbawa aliran permukaan dan pencucian sehingga terjadi pemadatan tanah. Hutan asli memiliki bobot isi yang cukup tinggi sebesar 1.56 g/cm 3. Hal ini dikarenakan hutan asli memiliki horizon R langsung dibawah horizon A yang akan meyebabkan bobot isi tanah menjadi tinggi. Semakin dalam lapisan tanah, maka semakin tinggi nilai bobot isinya (Tabel Lampiran 7). Buol et al. (1980) mengatakan bahwa bobot isi tanah dapat menduga pelapukan batuan dan tanah Karakterisasi Kimia Tanah ph Tanah. Pengukuran ph tanah di laboratorium menggunakan perbandingan 1:1 (ph H 2 O). Berdasarkan nilai ph, secara umum lahan reklamasi bekas tambang batubara dikategorikan tanah masam karena memiliki ph < 4.5. Pada lahan reklamasi umur 0 tahun, nilai ph antara 3.6 (lereng atas) sampai 5.08 (lereng atas). Pada lahan reklamasi umur 5 tahun, nilai ph antara 3.85 (lereng tengah) sampai 5.83 (lereng tengah). Pada umur reklamasi 9 tahun nilai ph antara 3.53 (lereng atas) sampai 4.87 (lereng bawah). Pada umur reklamasi 13 tahun nilai ph antara 3.40 (lereng atas) sampai 4.15 (lereng bawah), sedangkan hutan asli mempunyai ph 3.5 sampai 4. Sebaran nilai ph menurut kedalaman pada semua profil tanah (Gambar. 6), mengindikasikan keseragaman jenis bahan timbunan (overburden) yang digunakan dalam reklamasi.

14 34 Gambar 6. Analisis ph Tanah Reklamasi Bekas Tambang Batubara pada Umur Reklamasi 5, 9, 13 tahun dan hutan C-organik. Kandungan C-organik pada masing-masing lapisan tanah bekas tambang merupakan petunjuk besarnya akumulasi C-organik dalam keadaan lingkungan dan umur reklamasi yang berbeda-beda. Analisis C-organik menunjukkan bahwa lapisan atas umumnya memiliki nilai lebih tinggi daripada lapisan dibawahnya (Gambar 7). Hal ini dikarenakan

15 35 npada lapisan atas banyak terdapat serasah-serasah tanaman pioner dan vegetasi penutup lahan, seperti: rumput signal yang dapat menjadi sumber bahan organik bagi tanah. Nilai C-organik paling tinggi terdapat pada lahan reklamasi 5 tahun (lereng bawah, lapisan 1) sebesar 8.54% sedangkan nilai C-organik paling rendah terdapat di lahan reklamasi 9 tahun (lereng bawah, lapisan 2) sebesar 0.72%. Nilai C-organik yang diperoleh tersebut menurut Pusat Penelitian Tanah (1983) tergolong tinggi berkisar 3-5%. Hal ini disebabkan karena padaa saat penetapan C-organik di laboratorium dengan metode Walkey and Black yang menggunakan prinsip mengoksidasi karbon, kalium dikromat yang digunakan sebagai oksidator, mengoksidasi semua karbon yang ada di dalam bahan tanah bekas tambang. Bukan hanya karbon dari sisa tanaman tetapi juga karbon dalam batuan overbuden batubara. Gambar 7. Kandungan C-organik Tanah Reklamasi Bekas Tambang Batubara pada Umur Reklamasi 0, 5, 9, dan 13 tahun di Lereng Atas, Tengah dan Bawah

16 N total. Kandungan N-total dalam tanah dipengaruhi oleh kadar bahan organik, iklim dan vegetasi, topografi, sifat fisik dan kimia tanah. Hasil analisis N-total yang dapat dilihat pada Gambar 8, menunjukkan bahwa nilai N-total untuk lapisan paling atas (L1) di setiap umur reklamasi 0, 5, 9, 13 tahun dan hutan lebih tinggi daripada lapisan bawah. Secara umum nilai N-total yang didapat berkisar antara %. Nilai N-total tertinggi berada di lahan reklamasi umur 13 tahun sebesar 0.19% dan N-total terendah berada di lahan reklamasi 13 tahun dan hutan sebesar 0.03%.Nilai N-total yang diperoleh menurut Pusat Penelitian Tanah (1983) tergolong rendah berkisar antara %. Gambar 8. Kandungan N-total Tanah Reklamasi Bekas Tambang Batubara pada Umur Reklamasi 0, 5, 9, 13 tahun dan hutan asli di Lereng Atas, Tengah dan Bawah.

17 Karakterisasi Biologi Tanah Mikrob dan Fungi Tanah Mikrob dan fungi tanah merupakan salah satu dekomposer bahan organik,dimana mereka mengubah bahan organik tersebut menjadi bagian terkecil dan dimanfaatkan sebagai makanannya. Saat mencapai fase letal/mati mikrob dan fungi tanah mengeluarkan ekskresi berupa metabolit sekundernya yang sangat berguna bagi tanah. Populasi mikrob dan fungi tanah sangat dipengaruhi oleh kadar air, banyaknya bahan makanan yang tersedia, suhu tanah, kedalaman lapisan tanah. Pada umumnya mikrob dan fungi tanah lebih menyukai ph berkisar netral ( ) dan dapat tumbuh pada ph masam maupun alkalin tetapi tidak optimal. Gambar 9 menampilkan mikrob dan fungi tanah yang diisolasi dari bahan reklamasi. Fungi Tanah Mikrob Tanah Gambar 9. Fungi dan Mikrob Tanah yang Diisolasi dari Lahan Reklamasi Populasi total mikrob dan fungi pada lahan reklamasi bekas tambang batubara disajikan pada Tabel Lampiran 8. Populasi total mikrob dan fungi tanah reklamasi bekas tambang batubara pada umur reklamasi 0, 5, 9, 13 tahun dibandingkan dengan hutan asli dapat dilihat pada Gambar 10 dan 11. Lapisan atas (0-20cm) memiliki populasi mikrob dan fungi lebih tinggi dibanding lapisan bawahnya (20-40cm) kecuali pada umur reklamasi 0 tahun. Hal ini dikarenakan lapisan tanah bagian atas banyak mengandung bahan organik yang dapat menjadi sumber makanan untuk mikrob tanah. Keadaan tanah pada lapisan atas lebih lembab dibandingkan lapisan bawah, jika dilihat dari kadar air tanahnya.

18 38 Gambar 10. Populasi Total Mikrob Tanah Reklamasi Bekas Tambang Batubara pada Umur Reklamasi 0, 5, 9, dan 13 Tahun Dibandingkan dengan Hutan Asli Gambar 11. Populasi Total Fungi Tanah Reklamasi Bekas Tambang Batubaraa pada Umur Reklamasi 0, 5, 9, dan 13 Tahun Dibandingkan dengan Hutan Asli Lapisan bawah profil S7P1-1 (umur reklamasi 0 tahun) memiliki populasi lebih tinggi dibandingkan lapisan atasnya, karena kadar air tanah lapisan atas lebih rendah yaitu 19.30% dibandingkan kadar air lapisan bawah yaitu 25.14% akibat dari minimnya vegetasi penutup lahan sehingga menyebabkan suhu tanah menjadi lebih panas dibandingkan lapisan bawahnya. Populasi mikrob dan fungi

19 39 pada profil lahan bekas tambang dengan hutan asli tidak menunjukkan perbedaan populasi yang nyata (Tabel Lampiran 8). Populasi mikrob dan fungi tanah erat kaitannya terhadap respirasi tanah. Semakin banyak jumlah respirasi tanah, maka semakin tinggi populasi mikrob dan fungi tanah. Respirasi tanah merupakan jumlah CO 2 yang dihasilkan per kg tanah lembab. Respirasi tanah tertinggi pada lahan reklamasi umur 13 tahun (lereng atas) dan lahan reklamasi umur 5 tahun (lereng atas) dan keduanya memiliki populasi mikrob dan fungi yang cukup besar (Tabel Lampiran 9). Populasi mikrob tertinggi terdapat pada umur reklamasi 0 tahun kedalaman lapisan tanah cm (Gambar 10). Hal ini dikarenakan pada umur reklamasi 0 tahun mikrob tanah yang ikut terbawa saat tanah (topsoil) dijadikan bahan urugan masih memiliki cadangan makanan. Bila dibandingkan dengan umur reklamasi 0 tahun, umur reklamasi 5, 9, dan 13 tahun memiliki populasi mikrob yang rendah karena adanya adaptasi dengan lingkungan baru. Jumlah populasi yang terhitung merupakan jumlah total mikrob yang mampu bertahan pada lahan reklamasi setelah beradaptasi dengan indigeneous microbe yang terdapat pada lahan tambang. Populasi total fungi tertinggi terdapat pada profil hutan asli sebesar 11.45x10 4 SPK/g BKM. Hal ini terjadi karena fungi memerlukan fase adaptasi lebih lama dibandingkan mikrob lainnya terhadap lingkungan barunya. Suhu lingkungan merupakan salah satu faktor pembatas tubuh. Suhu optimum berkisar antara o C untuk pertumbuhan actinomycetes walaupun pada kelas termofil dapat tumbuh pada suhu C (Subba Rao, 1977). Suhu tanah pada lahan umur reklamasi 0, 5, 9, dan 13 tahun lebih tinggi dibandingkan suhu pada hutan asli. Hal ini dikarenakan lahan reklamasi lebih terbuka daripada hutan. Gambar 11 menunjukkan adanya kecendrungan peningkatan populasi fungi seiring meningkatnya umur reklamasi Respirasi Tanah Respirasi mikrob tanah mencerminkan aktifitas mikrob tanah yang diukur berdasarkan jumlah CO2 yang dihasilkan oleh mikrob tanah, dimana respirasi mikrob tanah juga memiliki korelasi yang baik dengan kandungan bahan organik.

20 40 Jumlah CO2 yang dihasilkan oleh mikrob tanah pada lahan reklamasi bekas tambang batubara disajikan pada Gambar 12. Pada umumnya, lapisan atas (0-20cm) di setiap lahan reklamasi umur 0, 5, 9, 13 tahun memiliki jumlah CO22 yang lebih tinggi dibandingkan lapisan bawahnya (20-40cm). Hal ini dikarenakan lapisan tanah bagian atas lebih banyak mengandung bahan organik yang dapat meningkatkan jumlah mikrob dalam tanah. Tetapi jumlah CO 2 pada tanah umur reklamasi 0 tahun lapisan bawah (20-40cm) sebesar 3.51 mgco 2 /liter lebih tinggi dibandingkan lapisan atas (0-20cm) sebesar 3 mgco 2 /liter (Tabel Lampiran 9). Hal ini disebabkan karena lapisan atas tanah (0-20 cm) memiliki suhu lebih panas dibandingkan lapisan bawah (20-40 cm) sehingga jumlah mikrob tanah lebih banyak pada lapisan bawah. Tingkat respirasi yang tinggi menunjukkan populasi mikrob total yang tinggi. Gambar12. Respirasi Tanah Lahan Reklamasi Bekas Tambang Batubara Pada Umur 0, 5, 9.13 tahun dan Hutan Asli.

Tabel Lampiran 1. Sifat Kimia Tanah di Wilayah Studi Penambangan PT Kaltim Prima Coal

Tabel Lampiran 1. Sifat Kimia Tanah di Wilayah Studi Penambangan PT Kaltim Prima Coal LAMPIRAN 45 46 Tabel Lampiran 1. Sifat Kimia Tanah di Wilayah Studi Penambangan PT Kaltim Prima Coal No Sifat Kimia Tanah Nilai Keterangan 1 ph (H 2 O) 4,59 Masam 2 Bahan Organik C-Organik (%) 1,22 Rendah
