BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pembangunan nasional suatu bangsa mancakup didalamnya pembangunan ekonomi. Peran perbankan ikut mempengaruhi tumbuh kembang suatu bangsa. Sumber dana perbankan sebagian besar dihimpun dari masyarakat berupa dana pihak ketiga seperti deposito. Usaha bank untuk menghimpun dana pihak ketiga adalah salah satunya dengan memberikan balas jasa berupa bunga. Semakin banyak nasabah menyimpan dananya dibank, maka semakin banyak pula keuntungan yang didapat oleh bank tersebut. Karena secara ekonomis, suatu perusahaan didirikan pada umumnya untuk mendapatkan keuntungan. Begitu juga dengan bank. Sebagai lembaga keuangan, mempunyai tugas untuk meyalurkan dana dan berhak untuk mendapatkan imbalan atas jasa jasa berupa keuntungan atau laba. Keuntungan merupakan potensi bagi perusahaan untuk menjaga kontinuitas perkembangan hidupnya. Dengan kata lain, bank memberikan bunga atas dana pihak ketiga ( deposito ) yang disimpan nasabah, lalu perputaran bunga dan dana tersebut nantinya akan berpengaruh terhadap laba perusahaan. Berdasarkan informasi dari situs pertumbuhan laba bank umum diakhir tahun 2012 menembus Rp. 92,83 trilliun. Nilai tersebut tumbuh 23,65 % pada posisi akhir 2011 yang sebesar Rp. 75,07 trilliun dan sudah termasuk taksiran pajak. Pada periode tersebut, pendapatan bunga yang diperoleh bank hanya naik 7,39 % dari Rp. 364,33 trilliun menjadi Rp. 391,28 trilliun. 1

2 2 Gambar 1.1 Diagram tingkat pertumbuhan laba bank setelah pajak dari tahun Axis Title Sumber : data diolah penulis laba dalam trilliun tahun Tingkat bunga SBI akan berdampak pada alokasi dana investasi para investor atau dana pihak ketiga berupa deposito. Kita tidak dapa memungkiri jika ada pengaruh tingkat suku bunga terhadap pertumbuhan laba. Berikut adalah daftar tabel suku bunga SBI selama tahun : Tabel 1.1 Tabel Suku Bunga SBI Tahun BI Rate Tahun BI Rate Tahun BI Rate Jan 10 6,50% Jan 11 6,50% Jan 12 6,00% Feb 10 6,50% Feb 11 6,75% Feb 12 5,75% Mar 10 6,50% Mar 11 6,75% Mar 12 5,75% Apr 10 6,50% Apr 11 6,75% Apr 12 5,75% Mei 10 6,50% Mei 11 6,75% Mei 12 5,75% Jun 10 6,50% Jun 11 6,75% Jun 12 5,75% Jul 10 6,50% Jul 11 6,75% Jul 12 5,75% Agust 10 6,50% Agust 11 6,75% Agust 12 5,75% Sep 10 6,50% Sep 11 6,75% Sep 12 5,75% Okt 10 6,50% Okt 11 6,50% Okt 12 5,75%

3 3 Nop 10 6,50% Nop 11 6,00% Nop 12 5,75% Des 10 6,50% Des 11 6,00% Des 12 5,75% Sumber : Data sekunder diolah oleh penulis Rentabilitas harus dipertimbankan dalam sebuah perusahaan yang artinya sebuah perusahaan harus bisa mempertahankan eksistensinya, begitu pula dengan bank. Ada beberapa faktor yang mempengaruhi rentabilitas perusahaan yaitu Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), biaya operasional / pendapatan operasional (BOPO). Bedasarkan penjelasan diatas, dimana pertumbuhan laba berpengaruh terhadap perkembangan perusahaan dan untuk mengetahui faktor faktor yang mempengaruhinya serta menyadari peran perbankan terhadap perekonomian negara, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian yang berjudul Analisa Pengaruh Tingkat Suku Bunga Deposito Jangka Waktu 3 Bulan Terhadap Rentabilitas (ROA, ROE, BOPO) Pada Bank Umum Yang Terdaftar di BEI Tahun B. Identifikasi dan Batasan Masalah 1. Identifikasi masalah Adanya akuisis beberapa bank serta semakin banyak bank bank di Indonesia membuat persaingan dalam menghimpun dana dana terutama dana pihak ketiga salah satunya deposito. Tingkat suku bunga yang naik turun pun ikut mempengaruhi rentabilitas perusahaan. 2. Batasan masalah Oleh karena keterbatasan waktu penulis dalam melakukan penelitian, maka penulis membatasi objek penelitian hanya pada 18 Bank Umum yang ada di Indonesia pada tahun Penulis juga membatasi penulisan dengan melakukan penelitian pada deposito dengan jangka waktu 3 bulan.

4 4 C. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang penelitian yang diuraikan di atas, maka permasalahan yang akan dikaji dan dibahas dalam penelitian ini adalah : 1. Apakah tingkat suku bunga deposito dengan jangka waktu 3 bulan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Return On Asset (ROA) pada Bank Umum Persero di Indonesia? 2. Apakah tingkat suku bunga deposito dengan jangka waktu 3 bulan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Return On Equity (ROE) pada Bank Umum Persero di Indonesia? 3. Apakah tingkat suku bunga deposito dengan jangka waktu 3 bulan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) pada Bank Umum Persero di Indonesia? D. Tujuan Penelitian Tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui apakah tingkat suku bunga deposito dengan jangka waktu 3 bulan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Return On Asset (ROA) pada Bank Umum Persero di Indonesia. 2. Untuk mengetahui apakah tingkat suku bunga deposito dengan jangka waktu 3 bulan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Return On Equity (ROE) pada Bank Umum Persero di Indonesia. 3. Untuk mengetahui apakah tingkat suku bunga deposito dengan jangka waktu 3 bulan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) pada Bank Umum Persero di Indonesia.

5 5 E. Manfaat Penelitian Adapun manfaat penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Bagi penulis Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan tentang pengaruh tingkat suku bunga yang fluktuatif terhadap rentabilitas pada bank bank umum yang telah go public sehingga diperoleh gambaran yang lebih jelas antara teori yang ada dengan fakta yang terjadi dilapangan. 2. Bagi Perusahaan Penulisan skripsi ini diharapkan dapat memberikan saran dan masukan yang membangun mengenai tingkat suku bunga deposito (dana pihak ketiga) yang akan memengaruhi rentabilitas bank tersebut. F. Sistematika Penulisan Untuk lebih mengarahkan penelitian penulis, penelitian ini dibagi menjadi: BAB I PENDAHULUAN Merupakan bab yang berisi uraian tentang latar belakang masalah,identifikasi masalah, rumusan masalah penelitian, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II LANDASAN TEORI Merupakan Bab yang berisiuraian secara ringkas teori teori yang menjelaskan tentang permasalahan yang akan diteliti. Dalam hal ini permasalahan yang diuraikan yaitu tinjauan umum tentang bank, tinjauan umum tentang deposito, dan

6 6 rentabilitas pada Bank, serta kerangka pikir, metode penelitian dan hipotesis. BAB III METODE PENELITIAN Merupakan bab yang berisi penjelasan secara rinci mengenai semua unsur metode penelitian ini, yaitu penjelasan mengenai lokasi penelitian, jenis dan sumber data, metode pengumpulan data, identifikasi variabel penelitian, definisi operasional variabel serta teknis analisis data. BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Dalam bab ini menggambarkan segala sesuatu yang berkaitan dengan objek-objek penelitian. Dalam hal ini adala perusahaan perbankan tempat penelitian. Bab ini berisi tentang informasi-informasi perusahaan perbankan yang terdapat di Bursa Efek Indonesia BAB V ANALISIS DAN HASIL PENELITIAN Dalam bab ini dijelaskan mengenai hasil penelitian yang membahas mengenai deskripsi objek penelitian, analisis serta pembahasan hasil penelitian dan interprestasi hasil. BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi kesimpulan dari hasil keseluruhan penelitian yang telah dilakukan, keterbatasan yang ada dalam

7 7 penelitian, dan saran-saran perbaikan yang diharapkan dapat bermanfaat bagi penelitian selanjutnya.

BAB I PENDAHULUAN. panjang diantara berbagai alternatif lainnya bagi perusahaan, termasuk di dalamnya

BAB I PENDAHULUAN. panjang diantara berbagai alternatif lainnya bagi perusahaan, termasuk di dalamnya BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pasar modal merupakan salah satu alternatif pilihan sumber dana jangka panjang diantara berbagai alternatif lainnya bagi perusahaan, termasuk di dalamnya adalah sektor
