BAB 3 METODE DAN TEKNIK PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-analitis. Penggunaan. metode ini dimaksudkan untuk mendeskripsikan:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 3 METODE DAN TEKNIK PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-analitis. Penggunaan. metode ini dimaksudkan untuk mendeskripsikan:"

Transkripsi

1 BAB 3 METODE DAN TEKNIK PENELITIAN 3.1 Metode Penelitian Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-analitis. Penggunaan metode ini dimaksudkan untuk mendeskripsikan: 1. berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe-tipenya; dan 2. teknik rekursif-diagram dalam pembelajaran bahasa Indonesia. Dengan demikian, langkah-langkah penelitian ini adalah: 1. penulis menentukan teks tertulis nonfiksi berupa artikel Tempo; 2. mengeluarkan kalimat luas yang mengandung dari artikel tersebut; 3. data kalimat luas yang mengandung dipilah-pilah berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe-tipe klausa relatif; 4. mengklasifikasikan berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe-tipenya; 5. mendeskripsikan hasil analisis berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe-tipenya; 6. hasil analisis terhadapdata kalimat luas yang mengandung diolah dan disusun untuk dijadikan bahan ajar dalam model 61

2 pembelajararan bahasa Indonesia dengan teknik rekursifdiagram; 7. menyusun desain awal model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram untuk menyajikan bahasa Indonesia di FKIP Uninus Bandung; 8. mengujicobakan desain awal model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram di FKIP Uninus Bandung; 9. melakukan tes hasil belajar dan menyebarkan angket; 10. menganalisis kegiatan pembelajaran, hasil tes, dan angket untuk mengetahui keefektifan desain awal model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram di FKIP Uninus Bandung; 11. mendeskripsikan hasil analisis kegiatan pembelajaran, hasil tes, dan angket untuk mengetahui keefektifan desain awal model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram di FKIP Uninus Bandung; 12. menyusun desain akhir model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram; 13. menyimpulkan hasil analisis, baik hasil analisis maupun model pembelajaran dengan teknik rekursif-diagram; dan 14. menyusun laporan penelitian. Secara ringkas, prosedur penelitian ini disajikan dalam diagram berikut. 62

3 Diagram 3.1 Prosedur Penelitian Tahap I Artikel Tempo dianalisis untuk mendapatkan kalimat luas yang mengandung kalimat luas yang mengandung klausa relatif dikeluarkan menjadi data data analisis dipilah dan diklasifikasikan berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe Tahap II materi dipilih dan disusun menjadi salah satu materi ajar sintaksis yakni dalam model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram Tahap III menyusun desain awal model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram menguji cobakan model melakukan tes hasil belajar dan menyebarkan angket menganalisis kegiatan pembelajaran, hasil belajar, dan angket menyusun model perbaikan menyimpulkan hasil analisis menulis laporan 63

4 3.2 Data dan Sumber Data Data dalam penelitian ini ada dua jenis. Pertama, data kualitatif berupa kalimat luas yang mengandung. Penentuan data seperti ini berdasarkan pada pendapat Sudaryanto (1990: 62-63) bahwa data berbeda dengan objek penelitian. Oleh karena itu, dalam hal ini merupakan objek penelitian. Data kalimat luas yang mengandung diambil dari ragam bahasa tulis nonfiksi. Penetapan ragam bahasa tulis tersebut atas pertimbangan sebagai berikut. 1. Ragam bahasa tulis relatif lebih mantap dan terencana (Ochs dalam Sugono, 1995: 21). 2. Bahan yang diteliti (yakni bahasa Indonesia) telah memiliki sistem tulisan (Samsuri, 1985: 169). Adapun ragam bahasa tulis nonfiksi yang dijadikan sumber data tersebut adalah artikel-artikel dari media massa. Media massa tersebut berupa majalah Tempo yang terbit tahun Data kedua yaitu penulis peroleh dari kegiatan pembelajaran, tes hasil belajar, dan angket. Adapun peserta pembelajaran klausa relatif, tes, dan pengisi angket adalah pembelajar semester IV Program Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Ilmu Pendidikan Uninus Bandung. 64

5 3.3 Teknik Penelitian Data dalam penelitian ini dikumpulkan dan diolah melalui teknik teks, observasi (Labov dalam Sugono; 1995 dan Syamsuddin AR dan Damaianti; 2006), studi pustaka, analisis, intuisi kebahasaan (Uhlenbeck; 1982, dan Alwasilah; 2002), tes (Nurgiantoro; 1994, Cangelosi; 1995, Sudjana dan Ibrahim; 2001, dan Arikunto, 2002), angket (Alwasilah; 2002, Arikunto; 2002, Sangarimbun dan Effendi; 1995). Teknik teks digunakan untuk memperoleh data dari bahasa tulis. Teknik observasi digunakan untuk mengamati kalimat luas yang mengandung dan kegiatan pembelajaran. Teknik studi pustaka digunakan untuk mencari dan menemukan pendapat, teori, ataupun penelitian-penelitian sejenis yang lebih dahulu dilakukan. Teknik analisis digunakan untuk menganalisis berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe. Teknik analisis ini pun digunakan untuk menganalisis kegiatan belajar mengajar, hasil tes, dan angket yang diperoleh dari pembelajar semester IV Program Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Uninus Bandung. Teknik intuisi kebahasaan digunakan untuk melakukan introspeksi, sebab peneliti penutur asli bahasa Indonesia (bahasa yang diteliti). Teknik tes dan angket digunakan untuk mengetahui keefektifan dan keefesienan desain awal model pembelajaran klausa relatif bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram. 65

6 3.4 Prosedur Pengumpulan Data Seperti telah peneliti kemukakan pada bagian terdahulu bahwa data penelitian ini ada dua jenis, yakni data kualitatif berupa kalimat yang mengandung dan data kualitatif yang diperoleh dari kegiatan belajar, tes, dan angket. Oleh sebab itu, tahap-tahap pengumpulan datanya sebagai berikut. 1. untuk mengumpulkan data kualitatif jenis pertama, tahap-tahapnya meliputi: a. membaca kalimat-kalimat dalam sumber data bahasa tulis yang telah ditetapkan, yakni artikel Tempo; b. menandai kalimat luas yang mengandung ; dan c. menyalin kalimat luas yang mengandung ke dalam kartu data. 2. untuk mengumpulkan data kualitatif jenis kedua, tahap-tahapnya meliputi: a. memberi tes awal untuk mengetahui kemampuan awal pembelajar semester IV Program Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Uninus Bandung mengenai bahasa Indonesia; b. melakukan uji coba desain awal model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram pada pembelajar semester IV Program Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Uninus Bandung; c. memberi tes akhir untuk mengukur keberhasilan pembelajaran klausa relatif dengan teknik rekursif-diagram pada pembelajar semester IV 66

7 Program Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Uninus Bandung; dan d. menyebarkan angket mengenai keefektifan dan keefesienan pembelajaran dengan teknik rekursif-diagram kepada pembelajar semester IV Program Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Uninus Bandung. 3.1 Prosedur Analisis Data Analisis Data Kalimat Luas yang Mengandung Klausa Relatif Prosedur analisis dan pemecahan masalah yang berkaitan dengan data kalimat luas yang mengandung adalah prosedur yang diungkapkan Paton dan Bogdan (dalam Moleong, 2000: 103). Adapun prosedur itu sebagai berikut. Langkah pertama, mengurutkan data kalimat luas yang mengandung dengan memberi kode pada tiap data. Langkah kedua, mengamati karakteristik. Karakteristik ini dapat dilihat dari nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipe bahasa Indonesia. Langkah ketiga, mengklasifikasikan berdasarkan nomina inti, pemarkah, fungsi sintaksis, dan tipenya. Dengan demikian, konsep analisis dapat dipetakan melalui diagram berikut ini. 67

8 Diagram 3.2 Prosedur Analisis Klausa Relatif Prosedur Analisis Klausa Relatif Langkah Pertama Langkah Kedua Langkah Ketiga Mengurutkan kalimat luas yang mengandung dengan cara memberi kode Mengamati karakteristik Mengklasifikasikan Struktur Tipe klausa relatif Nomina inti Pemarkah Fungsi sintaksis 1. berdasarkan referennya 2. berdasarkan jenis pronominanya 3. berdasarkan fungsi sintaksisnya dalam klausa utama 1. pemarkah yang 2. pemarkah tempat 1. predikat 2. subjek 3. objek 4. pelengkap 5. keterangan Berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas: 1. deskriptif 2. nonrestriktif Berdasarkan letaknya dalam kalimat luas: 1. posnomina 2. ekstraposisi Berdasarkan referen nomina intinya: 1. referensial 2. nonreferenisal Berdasarkan kategori unsur predikatnya: 1. verbal 2. nominal 3. ajektifal 4. numeral 5. preposisional 68

9 3.5.2 Analisis Data Kegiatan Belajar, Hasil Belajar, dan Angket Analisis data yang diperoleh dari pembelajaran dengan model rekursif-diagram menggunakan prosedur analisis seperti yang dikemukakan Sujana dan Ibrahim (2001: 207) Arikunto (2002: ), dan Alwasilah (2002: 239). Oleh karena itu, langkah-langkah analisis data jenis kedua ini sebagai berikut. Langkah pertama, persiapan. Langkah ini meliputi kegiatan: 1) mengecek nama dan identitas pembelajar yang mengikuti tes awal, proses belajar mengajar, dan tes akhir; 2) mengecek kelengkapan data, baik data yang diperoleh dari tes, kegiatan belajar dengan teknik rekursif-diagram maupun angket; 3) mengecek data yang dapat diolah maupun yang tidak dapat diolah atau verifikasi data. Langkah kedua, adalah memberi nilai terhadap data hasil tes. Nilai hasil tes tersebut kemudian dikategorikan menjadi A, B, C, D, dan E. Adapun makna kategori-kategori tersebut sebagai berikut. A B C D E : sangat baik : baik : cukup baik : kurang baik : jelek Untuk mencapai nilai-nilai tersebut setiap soal mendapat bobot 1 sampai dengan 5 sehingga nilai total mencapai 40. Adapun pedoman penilaiannya adalah seperti yang terdapat dalam tabel berikut ini. 69

10 Tabel 3.1 Pedoman Penilaian Tes Klausa Relatif Aspek Bobot/skor Tingkat Patokan Konsep 5 sangat baik didefinisikan berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas, memiliki pemarkah yang dan tempat disertai dengan contohnya 4 baik didefinisikan berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas dan bepermarkah yang 3 cukup baik didefinisikan sebagai klausa subordinatif yang mengandung SPOPelK 2 kurang baik didefinisikan sebagai klausa subordinatif 1 jelek tidak didefinisikan Pemarkah klausa 5 sangat baik pemarkah yang dan tempat menandai relatif, penjelasan disertai rekursif-diagram 4 baik pemarkah yang menandai, penjelasan disertai rekursif-diagram 3 cukup baik pemarkah yang dan pemarkah tempat menandai,penjelasan tanpa rekursif-diagram 2 kurang baik pemarkah yang menandai, penjelasan tanpa rekursif-diagram 1 jelek pemarkah lain menandai Fungsi-fungsi 5 sangat baik fungsi S-P-O-Pel-K sudah dianalisis dengan sintaksis dalam benar, penjelasan dengan rekursif-diagram 4 baik satu di antara fungsi sintaksis (S-P-O-Pel-K) masih salah, penjelasan dengan rekursif-diagram 3 cukup baik dua di antara fungsi sintaksis (S-P-O-Pel-K) masih salah, penjelasan dengan rekursifdiagram 2 kurang baik tiga di antara fungsi sintaksis (S-P-O-Pel-K) masih salah, penjelasan dengan rekursifdiagram 1 jelek empat di antara fungsi sintaksis (S-P-O-Pel-K) masih salah, penjelasan dengan rekursif-diagram 70

11 Tipe-tipe klausa 5 sangat baik diklasifikasikan berdasarkan relatif fungsinya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat, referen nomina inti, kategori unsur-unsur predikat penjelasan dengan rekursif-diagram 4 baik diklasifikasikan berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat, referen nomina inti, kategori unsur-unsur predikat penjelasan tanpa rekursif-diagram 3 cukup baik diklasifikasikan berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat, referen nomina inti, kategori unsur-unsur predikat penjelasan dengan rekursif-diagram namun masih terdapat dua kesalahan klasifikasi 2 kurang baik diklasifikasikan berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat, referen nomina inti, kategori unsur-unsur predikat penjelasan dengan rekursif-diagram namun masih terdapat empat kesalahan klasifikasi 1 jelek diklasifikasikan berdasarkan fungsinya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat, referen nomina inti, kategori unsur-unsur predikat penjelasan dengan rekursif-diagram namun masih terdapat enam kesalahan klasifikasi penjelasan tanpa rekrsif diagram Perbedaan dua 5 sangat baik tiap data diklasifikasikan berdasarkan karakteristik yang dimilikinya, penjelasan dengan rekursif-diagram 4 baik tiap data diklasifikasikan berdasarkan karakteristik yang dimilikinya, penjelasan tanpa rekursif-diagram 3 cukup baik tiap data diklasifikasikan berdasarkan karakteristik yang dimilikinya, namun masih terdapat kesalahan, penjelasan dengan rekursif-diagram 2 kurang baik tiap data diklasifikasikan berdasarkan karakteristik yang dimilikinya, namun masih terdapat kesalahan, penjelasan tanpa rekursif-diagram 1 jelek pengklasifikasian terhadap kedua data itu salah Simpulan karakteristik 5 sangat baik berfungsi menjelaskan nomina dilihat inti yang menduduki fungsi tertentu dari fungsinya dalam (S-P-O-Pel-K) dalam klausa utama, penjelasan kalimat luas disertai contoh lima buah 71

12 4 baik berfungsi menjelaskan nomina inti yang menduduki fungsi tertentu (S-P-O- Pel-K) dalam klausa utama, penjelasan disertai contoh empat buah 3 cukup baik berfungsi menjelaskan nomina inti yang menduduki fungsi tertentu (S-P-O- Pel-K) dalam klausa utama, penjelasan disertai contoh tiga buah 2 kurang baik berfungsi menjelaskan nomina inti yang menduduki fungsi tertentu (S-P-O- Pel-K) dalam klausa utama, penjelasan disertai contoh dua buah 1 jelek berfungsi menjelaskan nomina inti yang menduduki fungsi tertentu (S-P-O- Pel-K) dalam klausa utama, penjelasan disertai contoh satu buah simpulan karakteristik 5 sangat baik dapat diklasifikasikan dilihat berdasarkan tiga kategori: fungsinya dari tipenya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat luas, dan referen nomina intinya 4 baik dapat diklasifikasikan berdasarkan tiga kategori: fungsinya dalam kalimat luas, letaknya dalam kalimat luas, dan referen nomina intinya namun terdapat satu kesalahan 3 cukup baik dapat diklasifikasikan berdasarkan dua kategori 2 kurang baik dapat diklasifikasikan berdasarkan dua kategori namun terdapat satu kesalahan 1 jelek dapat diklasifikasikan berdasarkan satu kategori Langkah ketiga, mengolah hasil tes yang penulis berikan kepada pembelajar. Adapun pengolahan data hasil tes tersebut dianalisis dan dideskripsikan berdasarkan kemampuan siswa tentang: a. pemahaman terhadap konsep ; b. pemahaman terhadap nomina inti; 72

13 c. pemarkah yang dan tempat; d. penganilisisan fungsi-fungsi sintaksis ; e. penganalisisan tipe-tipe ; f. penerapan konsep dalam kalimat luas; g. penerapan konsep nomina inti dalam kalimat luas yang mengandung klausa relatif; h. simpulan karaktersitik berdasarkan nomina inti, pemarkah, dan fungsi-fungsi sintaksis yang membentuknya. Langkah keempat menganalisis data hasil angket. Data hasil angket dianalisis untuk mengungkapkan informasi mengenai keefektifan dan keefesienan model pembelajaran dengan teknik rekursif-diagram. Langkah kelima, menafsirkan hasil analisis terhadap ketiga data seperti terdapat pada langkah dua, tiga, dan empat. Kegiatan pada langkah kelima ini, penulis lakukan untuk menemukan keefektifan dan keefesienan penerapan model pembelajaran dengan teknik rekursif-diagram. Dari penemuan inilah, penulis dapat menentukan upaya perbaikan model rekursif-diagram dalam pembelajaran Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Peneliti, yakni intuisi kebahasaan yang digunakan pada saat menganalisis ; 73

14 2. SAP, yakni berupa desain awal yang digunakan pada saat peneliti mengujicobakan model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram di FKIP Uninus Bandung; 3. Lembar tes, yakni berupa delapan butir tes uraian, yang digunakan peneliti untuk mengukur keberhasilan model pembelajaran Bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram di FKIP Uninus Bandung; 4. Lembar angket, yakni terdiri atas empat pertanyaan. Adapun pertanyaan pertanyaan tersebut mengungkapkan kelebihan dan kekurangan model pembelajaran bahasa Indonesia dengan teknik rekursif-diagram di FKIP Uninus Bandung. 74

BAB 5 ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN KLAUSA RELATIF BAHASA INDONESIA DENGAN TEKNIK REKURSIF-DIAGRAM DI FKIP UNINUS BANDUNG

BAB 5 ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN KLAUSA RELATIF BAHASA INDONESIA DENGAN TEKNIK REKURSIF-DIAGRAM DI FKIP UNINUS BANDUNG BAB 5 ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN KLAUSA RELATIF BAHASA INDONESIA DENGAN TEKNIK REKURSIF-DIAGRAM DI FKIP UNINUS BANDUNG Bagian ini merupakan bagian yang mengungkapkan temuan
