HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DAN PEMBERIAN IMUNISASI DENGAN STATUS GIZI ANAK BATITA UMUR 1-3 TAHUN DI DESA TANJUNG BERINGIN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DAN PEMBERIAN IMUNISASI DENGAN STATUS GIZI ANAK BATITA UMUR 1-3 TAHUN DI DESA TANJUNG BERINGIN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016"

Transkripsi

1 HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DAN PEMBERIAN IMUNISASI DENGAN STATUS GIZI ANAK BATITA UMUR 1-3 TAHUN DI DESA TANJUNG BERINGIN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016 SKRIPSI OLEH MEY SARI SIBARANI NIM : FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

2 HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DAN PEMBERIAN IMUNISASI DENGAN STATUS GIZI ANAK BATITA UMUR 1-3 TAHUN DI DESA TANJUNG BERINGIN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016 Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat OLEH MEY SARI SIBARANI NIM : FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

3 HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DAN PEMBERIAN IMUNISASI DENGAN STATUS GIZI ANAK BATITA UMUR 1-3 TAHUN DI DESA TANJUNG BERINGIN KABUPATEN DAIRI TAHUN 2016 ini beserta seluruh isinya adalah benar hasil karya saya sendiri dan saya tidak melakukan penjiplakan atau pengutipan dengan cara-cara yang tidak sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas pernyataan ini saya siap menanggung risiko atau sanksi yang dijatuhkan kepada saya apabila kemudian ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam karya saya ini atau klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini. Medan, Juli 2016 Mey Sari Sibarani i 1

4 2 ii

5 3 ABSTRAK Imunisasi yang wajib diperoleh anak adalah imunisasi dasar. Imunisasi ini harus diperoleh anak sebelum usia 12 bulan. Kelengkapan imunisasi dapat mencegah berbagai penyakit infeksi pada anak batita, selain itu dapat meningkatkan status gizi pada anak batita. Pelaksanaan imunisasi di Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin tahun 2015 belum mencapai standar nasional yaitu 80%. Berdasarkan data Puskesmas Pegagan Julu II tahun 2015 status gizi buruk pada anak balita 6,13% dan status gizi kurang pada anak balita 18,40%. Tujuan penelitian mengetahui hubungan karakteristik ibu dan pemberian imunisasi dengan status gizi anak batita umur bulan di Desa Tanjung Beringin Kabupaten Dairi Tahun Jenis penelitian non-eksperimental menggunakan metode observasional analitik dengan pendekatan Cross - Sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah anak batita umur bulan yang tercatat di wilayah kerja Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin sebanyak 245 anak batita tahun Sampel penelitian ini adalah anak batita umur 1 3 sebanyak 71 orang. Teknik pengambilan sampel secara Purposive Sampling. Pengambilan data dilakukan dengan kuesioner. Data yang terkumpul diolah dan dianalisis menggunakan komputer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara umur ibu (p = 0,479), pendidikan ibu (p = 0,429), pekerjaan ibu (p = 0,429), jumlah anak ibu (p = 1.000) dan jenis kelamin anak batita (p = 0,295) dengan status gizi anak batita. Ada hubungan antara umur anak batita dengan status gizi anak batita (p = 0,043). Tahun 2016 lebih banyak anak batita yang berstatus gizi baik (87,3%) dibanding berstatus gizi kurang (12,7%). Kesimpulan penelitian adalah tidak ada hubungan yang signifikan antara karakteristik ibu dengan status gizi anak batita di Desa Tanjung Beringin Kabupaten Dairi Tahun Saran meningkatkan kegiatan monitoring, penilaian status gizi dan memberikan bimbingan konsultasi gizi terhadap ibu batita yang dilakukan secara rutin oleh petugas kesehatan guna meningkatkan status gizi anak batita. Kata Kunci : Karakteristik Ibu, Pemberian Imunisasi, Status Gizi iiia

6 4 ABSTRACT Every child should receive the basic immunizations before the age of 12 months. The completeness of immunizations can prevent toddler from infectious diseases, moreover, it can also improve their nutritional status. The implementation of immunizations in Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin 2015 has not reached the national standard, which is 80%. Based on data from Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin 2015 the percentage of severe malnutrition on toddlers is 6,13% and the malnutrition is 18,40%. The purpose of this research is to know about the correlation between the characteristics of mothers by giving immunizations and the nutritional status of toddlers aged months in Desa Tanjung Beringin Kabupaten Dairi This non-experimental study using observational analytic method with Cross - Sectional approach. The population in this research were 245 toddlers ranged between aged months were recorded in Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin The research s samples were 71 toddlers aged 1-3 years. The sampling technique using Purposive Sampling. Data were collected by questionnaire. The collected data were processed and analyzed using computer. The results showed that there was no significant correlation between the age of the mother (p = 0,479), the education of mother (p = 0,429), the occupation of mother (p = 0,429), the number of the toddlers (p = 1,000) and sex of toddlers (p = 0,295) with the nutritional status of the toddlers. There is a relationship between toddler s age with toddler s nutrition status (p = 0,043). In 2016 more toddlers who are have good nutrition (87,3 %) than less (12,7 %). The conclusion of this research is there no significant correlation between mother s characteristics with the nutritional status of toddlers in Desa Tanjung Beringin Kabupaten Dairi The suggestions is, to increase the monitoring activity, the assessment of the nutritional status and to provide nutrition consultation guidance for mother of toddler were done routinely by health workers in order to improve the nutritional status of the toddler. Keyword : Mother s Characteristics, Immunization, Nutritional Status iiib

7 5 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Mey Sari Sibarani Tempat/ Tanggal Lahir : Tanjung Beringin / 01 Mei 1994 Jenis Kelamin Anak Ke Suku Bangsa Agama Nama Ayah Suku Bangsa Ayah Nama Ibu Suku Bangsa Ibu Alamat Rumah : Perempuan : 3 dari 5 Bersaudara : Batak Toba : Kristen Protestan : Hotma Parlaungan Sibarani : Batak Toba : Nelli Polida Sinaga : Batak Toba : Jl. Medan Sidikalang, Tanjung Beringin Kecamatan Sumbul, Kabupaten Dairi Prov. Sumatera Utara, Riwayat Pendidikan : 1. SD Negeri Tanjung Beringin : SMP Swasta ST. PAULUS Sidikalang : SMA Negeri 4 Medan : S-1 Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara : iv

8 6 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan anugerahnya Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Hubungan Karakteristik Ibu dan Pemberian Imunisasi Dengan Status Gizi Anak Batita Umur 1-3 Tahun di Desa Tanjung Beringin Kabupaten Dairi Tahun 2016 guna memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan pada program S1 Ilmu Kesehatan Masyarakat di. Penulisan skripsi ini juga tidak terlepas dari bantuan dan dukungan berbagai pihak, untuk itu penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih kepada : 1. Prof. Runtung Sitepu, S.H, M.Hum selaku rektor Universitas Sumatera Utara. 2. Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, MSi selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. 3. drh. Rasmaliah, M.Kes selaku Kepala Departemen Epidemiologi sekaligus sebagai Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, saran dan dukungan dalam penulisan skripsi dan menjalani perkuliahan di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 4. Prof. dr. Sori Muda Sarumpaet, MPH selaku pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, saran dan dukungan dalam menyelesaikan dan menyempurnakan skripsi ini. v

9 7 5. Dra. Jumirah, Apt. M.Kes selaku dosen penguji I yang banyak memberikan masukan dan arahan kepada penulis dalam meyelesaikan dan menyempurnakan skripsi ini. 6. Sri Novita Lubis, SKM, M.Kes selaku dosen penguji II yang telah banyak memberikan masukan dan arahan kepada penulis dalam meyelesaikan dan menyempurnakan skripsi ini. 7. dr. Heldy B.Z, MPH selaku dosen Penasehat Akademik yang memberikan bimbingan selama penulis menyelesaikan pendidikan di Fakultas Kesehatan Masyarakat. 8. Seluruh dosen dan staf/pegawai di Fakultas Kesehatan Masyarakat. 9. Kepala Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin yang telah memberikan izin dan membantu penulis selama penelitian. 10. Seluruh staf dan pegawai Puskesmas Pegagan Julu II Tanjung Beringin yang telah memberikan waktu dan informasi yang dibutuhkan penulis. 11. Kepala Desa Tanjung Beringin beserta staf yang telah membantu penulis selama penelitian. 12. Teristimewa orang tua saya Hotma Parlaungan Sibarani dan Nelli Polida Sinaga, yang telah banyak memberikan perhatian dan kasih sayang, mengorbankan tenaga, membesarkan dan mendidik penulis serta selalu mendoakan penulis hingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. vi

10 8 13. Abang saya dr. Yosua C. P. Sibarani, kakak saya Nova Helena M. Sibarani, SST dan adik adik saya Tulus A. Sibarani, Hayu Gom-gom P. Sibarani dan seluruh keluarga besar saya yang telah memberikan dukungan, semangat serta mendokan penulis selama penyusunan skripsi ini. 14. Prince Bella Pakto Leonard L.Tobing, Amd yang telah memberikan dukungan, semangat, bantuan serta mendoakan penulis selama penyusunan skripsi ini. 15. Teman teman PBL kelompok Manuk Mulia : Bang Banu, Erdi, Erista, Christina, Quin, Aliya, Ayu, Tiya, Honesty, Ana, Mala, Utiya. Terimakasih atas kebersamaan dan bantuannya terkhusus selama penyusunan skripsi ini. 16. Teman teman LKP Titi Papan dan peminatan Epidemiologi FKM USU 12 EPICURIOUS. Terimakasih telah memberikan dukungan dan semangat selama menyelesaikan skripsi ini. 17. Sahabatku Elisabet, Imelda, Icha, Sheba, dan Andri. Terimakasih telah memberikan dukungan dan semangat serta bantuan kepada penulis selama menyelesaikan skripsi ini. Akhir kata semoga skripsi ini bermanfaaat bagi semua pihak yang membutuhkannya. Medan, Juli 2016 Penulis vii Mey Sari Sibarani

11 9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... i HALAMAN PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iiia ABSTRACT... iiib DAFTAR RIWAYAT HIDUP... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Permasalahan Penelitian Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Hipotesis Manfaat Penelitian... 9 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA Imunisasi Pengertian Imunisasi Tujuan Imunisasi Manfaat Imunisasi Jenis-Jenis Imunisasi Imunisasi Wajib Imunisasi Bacillus Celmette-Guerin (BCG) Imunisasi Difteri, Pertusis, dan Tetanus (DPT) Imunisasi Hepatitis B Imunisasi Polio Imunisasi Campak Jadwal Imunisasi Program Imunisasi Nasional (PIN) Jadwal Imunisasi Pencatatan Imunisasi Status Imunisasi viii

12 Faktor Faktor yang Memengaruhi Status Gizi Anak Batita Status Gizi Pengertian Status Gizi Epidemiologi Masalah Gizi Distribusi Berdasarkan Orang Distribusi dan Frekuensi Menurut Tempat dan Waktu Determinan Masalah Gizi Penilaian Status Gizi Secara Antropometri Indikator Berat Badan Menurut Umur (BB/U) Indikator Tinggi Badan Menurut Umur (TB/U) Indikator Berat Badan Menurut Tinggi Badan (BB/TB) Pencegahan Masalah Gizi Pencegahan Tingkat Pertama Pencegahan Tingkat Kedua Pencegahan Tingkat Ketiga Kerangka Konsep Penelitian BAB 3 METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Sekunder Variabel dan Defenisi Operasional Variabel Independen Variabel Dependen Aspek Pengukuran Metode Analisis Data BAB 4 HASIL PENELITIAN Gambaran Umum Lokasi Penelitian Geografis Topografi Demografi Sarana dan Prasarana Sarana Kesehatan Sarana Pendidikan ix

13 Analisis Univariat Karakteristik Ibu Deskripsi Anak Batita Menurut Umur dan Jenis Kelamin Pemberian Imunisasi Efek Samping Imunisasi Status Gizi Anak Batita Analisis Bivariat Hubungan Umur Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Pendidikan Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Pekerjaan Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Jumlah Anak Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Umur Anak Batita dan Jenis Kelamin dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Pemberian Imunisasi dengan Status Gizi Anak Batita BAB 5 PEMBAHASAN Analisis Univariat Kelengkapan Imunisasi Dasar Umur Ibu Pendidikan Ibu Pekerjaan Ibu Jumlah Anak Ibu Umur dan Jenis Kelamin Anak Batita Pemberian Imunisasi Status Gizi Analisis Bivariat Hubungan Umur Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Pendidikan Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Pekerjaan Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Jumlah Anak Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Umur Anak Batita dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Jenis Kelamin Anak Batita dengan Status Gizi Anak Batita x

14 Hubungan Pemberian Imunisasi dengan Status Gizi Anak Batita Hubungan Imunisasi dengan Status Gizi Anak Batita BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN xi

15 13 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Cakupan Imunisasi di Indonesia Tabel 2.2 Ringkasan Jadwal Imunisasi Berdasarkan Umur Pemberian Tabel 2.3 Status Gizi dengan Indikator BB/U Menurut WHO Tabel 2.4 Status Gizi dengan Indikator TB/U Menurut WHO Tabel 2.5 Status Gizi dengan Indikator BB/TB Menurut WHO Tabel 3.1 Aspek Pengukuran Tabel 4.1 Tabel 4.2 Tabel 4.3 Tabel 4.4 Tabel 4.5 Tabel 4.6 Tabel 4.7 Tabel 4.9 Distribusi Sarana Pendidikan di Desa Tanjung Beringin Tahun Deskripsi Karakteristik Ibu di Desa Tanjung Beringin Kabupaten Dairi Tahun Distribusi Anak Batita Menurut Umur dan Jenis Kelamin di Desa Tanjung Beringin Tahun Distribusi Anak Batita Menurut Kelengkapan Pemberian Imunisasi Dasar dan Waktu Pemberian Imunisasi di Desa Tanjung Beringin Tahun Distribusi Anak Batita Menurut Pemberian Imunisasi di Desa Tanjung Beringin Tahun Distribusi Anak Batita Menurut Efek Samping Imunisasi di Desa Tanjung Beringin Tahun Distribusi Anak Batita Menurut Status Gizi di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabulasi Silang Umur Ibu dengan Status Gizi Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabel 4.10 Tabulasi Silang Pendidikan Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabel 4.11 Tabulasi Silang Pekerjaan Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabel 4.12 Tabulasi Silang Jumlah Anak Ibu dengan Status Gizi Anak Batita Di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabel 4.13 Tabulasi Silang Umur Anak Batita dengan Status Gizi Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabel 4.14 Tabulasi Silang Jenis Kelamin Anak Batita dengan Status Gizi Anak Batita Di Desa Tanjung Beringin Tahun Tabel 4.15 Tabulasi Silang Pemberian Imunisasi dengan Status Gizi Anak Batita Di Desa Tanjung Beringin Tahun xii

16 14 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Konsep Penelitian Gambar 5.1 Gambar 5.2 Gambar 5.3 Gambar 5.4 Gambar 5.5 Gambar 5.6 Gambar 5.7 Gambar 5.8 Gambar 5.9 Diagram Pie Distribusi Responden Berdasarkan Umur Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Pie Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Pie Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Pie Distribusi Responden Berdasarkan Jumlah Anak Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Bar Distribusi Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Pie Distribusi Berdasarkan Pemberian Imunisasi Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Pie Distribusi Berdasarkan Status Gizi Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Umur Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Pendidikan Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Gambar 5.10 Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Pekerjaan Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Gambar 5.11 Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Jumlah Anak Ibu di Desa Tanjung Beringin Tahun Gambar 5.12 Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Umur Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Gambar 5.13 Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Jenis Kelamin Anak Batita di Desa Tanjung Beringin Tahun Gambar 5.14 Diagram Bar Status Gizi Anak Batita Berdasarkan Pemberian Imunisasi di Desa Tanjung Beringin Tahun xiii

17 15 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuesioner Penelitian Lampiran 2. Master Data Lampiran 3. Output SPSS Lampiran 4. Surat Permohonan Izin Penelitian Lampiran 5. Surat Keterangan Selesai Penelitian xiv

ANALISIS PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG HIV/AIDS DAN BAHAYA NARKOBA PADA SISWA LAKI-LAKI MAN 1 MEDAN TAHUN 2016 SKRIPSI OLEH NUR AZIZAH NIM :

ANALISIS PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG HIV/AIDS DAN BAHAYA NARKOBA PADA SISWA LAKI-LAKI MAN 1 MEDAN TAHUN 2016 SKRIPSI OLEH NUR AZIZAH NIM : ANALISIS PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG HIV/AIDS DAN BAHAYA NARKOBA PADA SISWA LAKI-LAKI MAN 1 MEDAN TAHUN 2016 SKRIPSI OLEH NUR AZIZAH NIM : 121000159 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA
