PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR SKRIPSI"

Transkripsi

1 SKRIPSI Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Jl. Ir. Sutami 36A Surakarta Phone/Fax (0271) e-mai:

2 KEPUTUSAN KETUA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM NOMOR :154/UN /PP/2013 Tentang SKRIPSI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM SURAKARTA KETUA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran penyusunan skripsi dan penyelenggaraan seminar di Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta, perlu ditetapkan Prosedur Operasional Standar Skripsi b. bahwa untuk keperluan sebagaimana tersebut pada butir a di atas, perlu ditetapkan dengan Surat Keputusan Ketua Jurusan; Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia nomor 2 tahun 1989 sebagaimana diubah dengan Undang-undang Nomor 20 tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 1999, tentang Pendidikan Tinggi; 3. Keputusan Presiden Republik Indonesia: a. Nomor 10 tahun 1976 tanggal 8 Maret 1976, tentang Pendirian Universitas Sebelas Maret; b. Nomor 118/MPN.A4/KP/2011, tentang Pengangkatan Prof.Dr. R.Karsidi, MS sebagai Rektor Universitas Sebelas Maret; 4. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 0201/O/1995 tanggal 18 Juli 1995, tentang organisasi dan tata kerja Universitas Sebelas Maret; 5. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional RI : a. Nomor 232/U/2000, tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa; b. Nomor 112/O/2004, tentang Statuta Universitas Sebelas Maret; 6. Surat keputusan Rektor Universitas Sebelas Maret a. Nomor 177/PT.40.H/I/1992, tentang Peraturan Sistem Kredit Semester Universitas Sebelas Maret; b. Nomor 123/J27/PP/1998, tentang Sistem Belajar dan Penilaian Program Strata-1 (S-1) di Universitas Sebelas Maret;

3 c. Nomor 237/UN27/KP/2011 tentang Pengangkatan Prof. Ir. Ari Handono Ramelan, M.Sc.Ph.D sebagai Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UNS; d. Nomor 300/UN27/KP/2011 tentang Pengangkatan Ahmad Marzuki,S.Si., Ph.D sebagai Ketua Memperhatikan : Hasil keputusan Rapat Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret tanggal 24 Mei 2013 Menetapkan Pertama Kedua MEMUTUSKAN : Pemberlakuan Prosedur Operasional Standar Skripsi di Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta; : Prosedur Operasional Standar Skripsi tersebut diktum pertama berlaku mulai tanggal ditetapkan, dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan peninjauan kembali sebagaimana mestinya Ditetapkan di : SURAKARTA Pada Tanggal : 24 Mei 2013 Ketua, Ahmad Marzuki,S.Si., Ph.D NIP

4 LAMPIRAN : KETETAPAN FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM Nomor : 154/UN /PP/2013 Tentang SKRIPSI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM SURAKARTA 2013

5 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami haturkan kehadirat Tuhan YME atas selesainya penyusunan dan penerbitan Prosedur Operasional Standar Skripsi Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret ini. Prosedur Operasional Standar Skripsi adalah petunjuk bagi mahasiswa dan dosen pembimbing dan Program Studi dalam pelaksanaan mata kuliah skripsi di Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dengan mengacu Prosedur Operasional Standar Skripsi yang dipahami baik mahasiswa maupun dosen, proses pelaksaanan skripsi menjadi terarah, dan mudah sehingga waktu penyelesaian skripsi mahasiswa Jurusan Fisika diharapkan sesuai waktu yang telah ditetapkan. Prosedur Operasional Standar Skripsi Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret telah melalui berbagai tahapan pembahasan namun demikian tidak tertutup kemungkinan masih ada kesalahan atau kekurangan sehingga masukan dan saran diharapkan untuk penyempurnaannya. Semoga Prosedur Operasional Standar Skripsi ini bermanfaat seperti yang diharapkan. Surakarta, Mei 2013 Ketua Program Studi, Ahmad Marzuki,S.Si., Ph.D NIP

6 Hal. 1 dari 11 SOP ini disahkan pada tanggal 24 Mei 2013 dalam rapat Jurusan Fisika FMIPA UNS. Surakarta, 24 Mei 2013 Komisi Skripsi

7 Hal. 2 dari Tujuan Untuk menjamin kelancaran pelaksanaan dan mutu matakuliah Skripsi. 2. Dasar a. Buku Pedoman Pendidikan UNS 2005/2006. b. Buku Pedoman FMIPA UNS tahun akademik c. Peraturan Rektor UNS No. 53/J27/PP/2005 tanggal 22 Januari 2005 tentang Pedoman Skripsi/Skripsi Program Sarjana UNS. d. Peraturan Dekan FMIPA UNS No.102a/UN27.09/PT/2012 tanggal 13 Desember 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan Skripsi Program Sarjana FMIPA UNS. 3. Pihak-pihak yang terkait Mahasiswa, Dosen, Jurusan Fisika dan Komisi Skripsi. 4. Dokumen yang terkait a. KRS. b. Transkrip Akademik. c. Proposal Skripsi. d. Buku catatan kegiatan Skripsi. e. Laporan Skripsi. f. Ringkasan laporan Skripsi. g. Formulir Penilaian : Pelaksanaan Skripsi, Laporan Skripsi dan Ujian Skripsi. h. Formulir Berita Acara Ujian Skripsi dan lampiran-lampirannya. i. Pedoman Teknis Penulisan Laporan Skripsi Jurusan Fisika. 5. Definisi a. Jurusan adalah Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. b. Dosen adalah staf dosen tetap Jurusan Fisika.

8 Hal. 3 dari 11 c. Mahasiswa adalah mahasiswa Jurusan Fisika program studi S1 yang telah mendaftar mengikuti matakuliah Skripsi. d. Skripsi adalah matakuliah wajib memiliki bobot 6 SKS dalam bentuk kegiatan penelitian baik teori maupun eksperimen. e. Proposal Skripsi adalah draft usulan yang berisi rencana kegiatan Skripsi yang akan dikerjakan oleh mahasiswa di bawah arahan Pembimbing. f. Buku catatan kegiatan Skripsi adalah buku berisi seluruh catatan aktivitas dan data-data hasil penelitian selama pelaksanaan. g. Komisi Skripsi adalah Tim Dosen yang telah diberi tugas oleh Jurusan untuk mengelola matakuliah dalam jangka waktu 1 tahun dan bisa diperpanjang. h. Pembimbing Skripsi adalah dosen yang diberi tugas oleh Jurusan untuk membimbing mahasiswa selama mengerjakan skripsi. i. Dewan Penguji adalah dosen yang diberi tugas oleh Jurusan atas usulan Komisi untuk menguji mahasiswa tentang yang telah ditulisnya dalam skripsi. j. Seminar Hasil adalah presentasi hasil oleh mahasiswa secara lisan dalam suatu forum ilmiah terbuka. k. Laporan adalah dokumen berisi laporan pelaksanaan yang ditulis mengacu Pedoman Penulisan Laporan Jurusan Fisika. l. Ringkasan laporan Skripsi adalah tulisan yang berisi tentang latar belakang, tujuan, metode, hasil dan pembahasan. m. Ringkasan laporan skripsi ditulis maksimal 2 halaman. n. Ujian Skripsi adalah kegiatan pertanggungjawaban isi laporan Skripsi oleh mahasiswa dihadapan Dewan Penguji dalam suatu forum ilmiah tertutup. 6. Persyaratan mengikuti matakuliah Skripsi Skripsi bisa diikuti jika: a. Mahasiswa telah lulus minimal 120 SKS. b. Lulus matakuliah Metodologi Penelitian II. c. Memiliki proposal yang telah disetujui pembimbing.

9 Hal. 4 dari Alur Skripsi a. Matakuliah Skripsi telah tercantum pada KRS semester yang sedang berjalan. b. Mahasiswa menyerahkan syarat pendaftaran yang meliputi KRS dan proposal ke Komisi Skripsi pada hari pertama perkuliahan. c. Mahasiswa yang tidak mengumpulkan persyaratan tepat waktu yang ditentukan, diberi kesempatan satu minggu dengan konsekuensi pengurangan nilai proposal 5 poin per hari dalam skala 100. Jika lebih dari satu minggu, mahasiswa mengambil Skripsi di semester berikutnya. d. Komisi Skripsi menentukan pembimbing kedua. e. Komisi Skripsi menentukan dosen penguji proposal sesuai bidang keilmuan. f. Komisi Skripsi membuat jadwal Ujian Proposal setelah 2 minggu perkuliahan. g. Ujian Proposal dihadiri oleh minimal pembimbing utama dan dosen penguji. h. Batas pengumpulan proposal maksimal 2 minggu setelah direvisi. Jika pengumpulan proposal melebihi batas waktu yang ditentukan diberi kesempatan satu minggu dengan konsekuensi pengurangan nilai proposal sebesar 5 poin per hari. Jika lebih dari itu mahasiswa mengambil Skripsi di semester berikutnya. i. Jurusan menerbitkan Surat Tugas Pembimbingan. j. Mahasiswa melaksanakan tahapan tahapan Skripsi sesuai dengan jadwal penelitian yang tercantum dalam Proposal. k. Selama masa pelaksanaan Skripsi, mahasiswa wajib secara rutin datang berkonsultasi dengan Pembimbing Skripsi dibuktikan dengan tanda tangan Pembimbing Skripsi di buku catatan Skripsi. l. Mahasiswa wajib menghadiri Pantauan Skripsi yang diselenggarakan oleh Komisi Skripsi untuk melaporkan kemajuan dan atau hambatan yang ditemuinya setiap bulan. m. Mahasiswa menyerahkan berkas-berkas persyaratan pendaftaran kepada Komisi Skripsi untuk dapat mengikuti Seminar Hasil dan Ujian Skripsi paling lambat hari Selasa minggu pertama periode bulan itu, jika melebihi batas waktu, mahasiswa mendaftar pada periode berikutnya.

10 Hal. 5 dari 11 n. Komisi Skripsi memeriksa persyaratan pendaftaran seminar hasil dan ujian Skripsi. o. Jika mahasiswa tidak memenuhi persyaratan pendaftaran maka diharuskan mendaftar pada periode berikutnya. p. Komisi Skripsi membuat jadwal seminar hasil Skripsi maksimal satu minggu setelah pendaftaran ditutup. q. Mahasiswa melaksanakan Seminar Hasil Skripsi. r. Pembimbing Skripsi menyerahkan form penilaian pelaksanaan Skripsi kepada Komisi Skripsi sebagai prasyarat ujian Skripsi. s. Komisi Skripsi membuat jadwal ujian Skripsi minggu ketiga dan menentukan dosen penguji. t. Ketua Jurusan menerbitkan Surat Tugas menguji Skripsi. u. Mahasiswa menempuh Ujian Skripsi sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan oleh Komisi Skripsi. v. Penguji dan pembimbing memutuskan lulus tidaknya ujian Skripsi. w. Mahasiswa lulus dan tanpa revisi. x. Mahasiswa lulus dengan revisi harus menyelesaikan revisi laporan Skripsi maksimal 8 minggu, jika melebihi batas maksimal maka wajib ujian ulang sesuai kesepakatan. y. Penguji menyerahkan nilai ujian Skripsi ke Komisi Skripsi. z. Komisi Skripsi merekap nilai Skripsi yang terdiri dari: nilai proposal, nilai pelaksanaan dan nilai ujian Skripsi, kemudian diserahkan ke Ketua Jurusan. 8. Tugas, wewenang dan tanggung jawab Komisi Skripsi a. Menerima dan memeriksa kelengkapan pendaftaran Skripsi b. Membuat jadwal Ujian Proposal. c. Memberikan rekomendasi dosen penguji Ujian Proposal kepada Ketua Jurusan. d. Merekomendasikan dosen pembimbing kedua. e. Mengumpulkan proposal yang telah diseminarkan. f. Memantau jalannya Skripsi satu bulan sekali dengan memeriksa buku catatan Skripsi.

11 Hal. 6 dari 11 g. Menerima dan memeriksa berkas persyaratan pendaftaran ujian Skripsi. h. Membuat jadwal seminar hasil Skripsi. i. Menerima form penilaian pelaksanaan Skripsi dari pembimbing. j. Membuat jadwal ujian Skripsi dan merekomendasikan dosen penguji. k. Menerima nilai ujian Skripsi dari penguji. l. Merekap nilai Skripsi yang terdiri dari: nilai proposal, nilai pelaksanaan dan nilai ujian Skripsi. m. Menggantikan penguji yang tidak hadir setelah 20 menit berjalan dari jadwal yang telah ditentukan. 9. Syarat Pembimbing Skripsi a. Pembimbing Skripsi terdiri atas Pembimbing Pertama dan Pembimbing Kedua. b. Persyaratan Pembimbing pertama adalah dosen berijazah S2 dengan jabatan akademik minimal Lektor atau dosen berijazah S3 dengan jabatan akademik minimal Asisten Ahli. c. Jika Mahasiswa melaksanakan Skripsi di Institusi lain maka Pembimbing Pertama adalah Dosen dari Jurusan Fisika, sedangkan Pembimbing di instansi tersebut menjadi Pembimbing Kedua. d. Setiap dosen diperbolehkan maksimal membimbing 4 (empat) mahasiswa sebagai pembimbing pertama dan 2 (dua) mahasiswa sebagai pembimbing kedua tiap semester pada tahun akademik yang sedang berjalan. 10. Tugas, wewenang dan tanggung jawab Pembimbing Skripsi a. Selama melaksanakan Skripsi, mahasiswa dibimbing oleh Pembimbing Skripsi. b. Pembimbing Skripsi bertugas membimbing atau mengarahkan mahasiswa dalam melakukan kegiatan ilmiah yang meliputi : penyusunan proposal Skripsi, pengambilan dan analisis data, penulisan Laporan Skripsi, penulisan Artikel Ilmiah, Seminar Hasil Skripsi, serta revisi Laporan Skripsi. c. Pembimbing Skripsi harus memantau perkembangan pelaksanaan Skripsi yang dibuktikan dengan menandatangani buku catatan skripsi.

12 Hal. 7 dari 11 d. Pembimbing Skripsi bertanggung jawab penuh terhadap aspek keilmuan Skripsi. e. Pembimbing Pertama berwenang menyatakan layak untuk diuji apabila target dalam proposal Skripsi telah tercapai atau karena pertimbangan tertentu. 11. Ujian Proposal Skripsi a. Berkas yang harus diserahkan ketika mendaftar mengikuti Ujian Proposal Skripsi adalah: KRS, Proposal yang telah ditandatangani Pembimbing Pertama, KHS semester sebelumnya. b. Ujian Proposal Skripsi dilaksanakan di Jurusan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan oleh Komisi Skripsi. c. Pelaksanaan Ujian Proposal Skripsi 1. Ujian Proposal Skripsi diselenggarakan oleh Komisi Skripsi di Jurusan. 2. Ujian Proposal Skripsi dapat dilaksanakan hanya apabila dihadiri oleh Pembimbing Skripsi dan Penguji. 3. Ujian Proposal Skripsi satu Mahasiswa diberi waktu maksimal 30 menit, dengan perincian maksimal 10 menit presentasi dan sisanya diskusi. 4. Mahasiswa boleh menerima dan melaksanakan masukan yang diberikan oleh Penguji dengan persetujuan Pembimbing. 12. Pelaksanaan Skripsi a. Mahasiswa melaksanakan tahapan tahapan Skripsi sesuai dengan jadwal yang tercantum dalam Proposal dan menulis semua aktifitas dan hasil-hasil Skripsinya dalam buku catatan Skripsi. b. Mahasiswa wajib rutin menemui untuk berkonsultasi dengan Pembimbing Skripsi minimal sekali setiap pekan atau menurut jadwal yang telah disepakati dengan selalu membawa Buku catatan Skripsi untuk melaporkan kemajuan dan atau hambatan yang ditemuinya. c. Mahasiswa meminta tanda tangan Pembimbing Skripsi di Buku catatan Skripsi sebagai bukti telah melakukan konsultasi.

13 Hal. 8 dari 11 d. Mahasiswa wajib menghadiri pantauan bulanan yang diselenggarakan oleh Komisi Skripsi dengan membawa Buku catatan Skripsi untuk mendapatkan informasi berkaitan dengan Skripsi dan melaporkan kemajuan dan atau hambatan yang ditemuinya. e. Mahasiswa wajib meminta tanda tangan Komisi Skripsi di Buku catatan Skripsi sebagai bukti telah menghadiri pantauan rutin. f. Jika di tengah pelaksanaan terjadi pergantian topik Skripsi, maka mahasiswa wajib mengulang proses Skripsi dari awal. g. Jika mahasiswa tidak melakukan kegiatan Skripsi selama tiga bulan tanpa keterangan maka Pembimbing berhak mengundurkan diri menjadi pembimbing kepada Jurusan. Mahasiswa tersebut harus mengikuti prosedur Skripsi dari awal. 13. Seminar Hasil dan Ujian Skripsi a. Berkas yang harus diserahkan ketika mendaftar adalah: 1. Draft Skripsi 4 eksemplar yang ditandatangani oleh kedua pembimbing. 2. Ringkasan Skripsi maksimal 2 halaman ukuran A4 sebanyak 10 eksemplar. 3. Fotocopy KRS semester berjalan sebagai bukti mengikuti matakuliah Skripsi. 4. Buku catatan Skripsi. 5. Jurnal atau surat bukti submit paper. b. Seminar Hasil dan Ujian Skripsi dilaksanakan di Jurusan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan oleh Komisi Skripsi. c. Pelaksanaan Seminar Hasil Skripsi 1. Seminar Hasil Skripsi diselenggarakan oleh Komisi Skripsi di Jurusan dan bersifat terbuka yang dihadiri oleh dosen dan mahasiswa. 2. Seminar Hasil Skripsi dapat dilaksanakan hanya apabila dihadiri oleh minimal seorang Pembimbing Skripsi. 3. Seminar Hasil dilakukan mahasiswa dengan waktu maksimal 30 menit, dengan perincian 15 menit presentasi dan 15 menit diskusi.

14 Hal. 9 dari Mahasiswa yang telah mempresentasikan sebagian atau seluruh hasil Skripsinya satu kali di dalam forum seminar di luar UNS dapat dianggap sebagai pengganti seminar hasil. 5. Jika no 4 tidak terpenuhi mahasiswa diwajibkan melakukan seminar hasil. d. Pelaksanaan Ujian Skripsi 1) Ujian Skripsi dilaksanakan secara tertutup di Jurusan yang dihadiri oleh Mahasiswa yang bersangkutan dan Dewan Penguji. 2) Susunan Dewan Penguji yang terdiri atas: a) Ketua Penguji b) Sekretaris Penguji. c) Pembimbing Pertama sebagai Anggota d) Pembimbing Kedua sebagai Anggota 3) Syarat penguji Skripsi minimal bergelar Sarjana 4) Mahasiswa berpakaian rapi dan baju putih lengan panjang. Pria: berdasi dan celana panjang warna gelap. Wanita: rok warna gelap. 5) Ujian Skripsi harus dimulai tepat pada jam sesuai dengan jadwal. Jika ketua dan atau sekretaris tidak datang pada jam yang telah dijadwalkan dalam tenggang waktu 20 menit tanpa ada pemberitahuan terlebih dahulu, maka anggota Komisi Skripsi berhak menggantikannya. 6) Ujian Skripsi harus tetap dimulai sesuai jadwal walaupun Pembimbing Skripsi belum atau berhalangan hadir. 7) Pembimbing dari luar UNS dapat melaksanakan ujian skripsi di luar jadwal. 8) Pelaksanaan menguji bagi pembimbing dari luar Jurusan Fisika diserahkan sepenuhnya kepada pembimbing yang bersangkutan. 9) Kelulusan Ujian Skripsi diumumkan segera setelah Dewan Penguji selesai rapat. Penguji dari luar UNS yang tidak hadir mengikuti keputusan Dewan Penguji. Keputusan hasil Ujian adalah: a) Lulus tanpa revisi, b) Lulus dengan revisi, atau c) Tidak lulus

15 Hal. 10 dari 11 10) Jika mahasiswa dinyatakan tidak lulus, maka mahasiswa wajib mengulang Ujian Skripsi dengan jadwal sesuai kesepakatan antara Dewan Penguji dan Mahasiswa dengan diketahui Komisi Skripsi. 11) Jika mahasiswa dinyatakan lulus dengan revisi, maka lama revisi ditetapkan sesuai kesepakatan antara Dewan penguji dan Mahasiswa (maksimal 8 minggu) dan dituliskan dalam Berita Acara Ujian Skripsi. 12) Apabila melampaui batas waktu revisi maka mahasiswa wajib mengikuti Ujian Skripsi Ulang berdasarkan pertimbangan Dewan Penguji dan Komisi Skripsi atau dalam kasus khusus maka Skripsi Mahasiswa yang bersangkutan akan diberi nilai maksimal C 14. Tugas, wewenang dan tanggung jawab Dewan Penguji a. Ketua Dewan Penguji bertanggung jawab penuh atas pelaksanaan Ujian Skripsi, bertugas memimpin dan mengumumkan hasil Ujian Skripsi. b. Sekretaris Dewan Penguji bertugas menyiapkan Berita Acara Ujian Skripsi dan kelengkapannya serta mendokumentasikan semua formulir yang telah diisi dan diserahkan ke Komisi Skripsi. c. Semua anggota Dewan Penguji mengisi dan menandatangani formulir presensi, Berita Acara Pelaksanaan Ujian Skripsi, form Penilaian Ujian Skripsi. d. Tugas Dewan Penguji adalah mengajukan pertanyaan dan klarifikasi atas materi dalam Laporan Skripsi. 15. Komponen Penilaian Skripsi Penilaian Skripsi menggunakan sistem penilaian dengan rentang dan selanjutnya dikonversi ke sistem penilaian 1-4. Bobot masing-masing komponen penilaian Skripsi untuk menentukan nilai akhir Skripsi adalah: a. Proposal Skripsi : 15% (dinilai oleh Dewan Penguji) b. Pelaksanaan Skripsi : 30% (dinilai oleh Pembimbing) c. Ujian Skripsi : 55% (dinilai oleh Dewan Penguji)

16 Hal. 11 dari Ketentuan Lain a. Seminar Hasil Skripsi atau Ujian Skripsi yang tidak dapat dilaksanakan sesuai jadwal karena force majeure, akan dijadualkan kembali oleh Komisi Skripsi. b. Hal-hal yang belum diatur di dalam SOP ini akan diatur oleh Ketua Jurusan sesuai dengan peraturan yang berlaku. 17. Penanggung Jawab Skripsi Komisi Skripsi

17 DIAGRAM ALIR SKRIPSI Mulai Mahasiswa Mengajukan Proposal Skripsi Sudah Disetujui Dosen Pembimbing 1 Pendaftaran ditutup hari pertama perkulihan Lewat Batas Waktu Pendaftaran? Ya Gagal Mahasiswa Mendaftar Semester Berikutnya Tidak Komisi Tugas Akhir Membuat Jadwal Seminar Proposal Menentukan DosenPenguji Mengusulkan Dosen Pembimbing 2 Seminar Proposal Ada Perubahan? Ya Perbaikan Tidak Nilai Skripsi Keluar Pengumpulan Proposal DitandatanganiKeduaPembimbing Batas pengumpulan proposal 2 minggu setelah seminar Tidak Tidak Ada Perbaikan? B Ya Lewat Batas Waktu PERBAIKAN? Lewat Batas Waktu Pengumpulan? Ya Gagal Mahasiswa Mendaftar Semester Berikutnya Ya Lulus ujian? Ya Tidak Mengulang Ujian Sesuai Jadwal Yang Disepakati Tidak Pelaksanaan Skripsi Mahasiswa Mendaftar Seminar Hasil TA Dengan Mengumpulkan Berkas Ujian Batas pengumpulan Berkas Setiap Selasa minggu pertama Ujian Skripsi Komisi TA Menerima nilai pelaksanaan TA Membuat jadwal Lewat Batas Waktu Pengumpulan? Tidak Ya Ditolak Mahasiswa Mendaftar periode Berikutnya Seminar Hasil Komisi Skripsi Membuat Jadwal Seminar Hasil Ya Berkas Ujian Sesuai? Tidak Berkas Ujian : 1. Draft TA 4 eksp 2. Ringkasan maksimal 2hal 3. FC. KRS 4. Buku catatan TA 5. Jurnal / Surat Bukti Submit Paper

18 LEMBAR PENILAIAN UJIAN PROPOSAL SKRIPSI Nama : NIM : Judul Tugas Akhir : No Aspek IndikatorKeberhasilan/Deskripsi Score bobot Nilai=score X bobot 1 Presentasi Kemampuan presentasi: menggunakan media, tidak monoton, menguasai materi presentasi 20. Kelengkapan format penulisan yang 2 Naskah teridiri dari: Judul, Pendahuluan, 30 Proposal Tinjauan Pustaka, Metode Penelitian,... Jadwal Penelitian dan Daftar Pustaka Pemahaman >80% jawaban benar: sangat baik Materi 60% 80% jawaban benar: baik 3 dalam % - 60% jawaban benar: cukup menjawab pertanyaan <40%: kurang Nilai total Nilai akhir = nilai total/100. Surakarta, tgl bulan tahun Penguji Proposal Nama NIP.

19 LEMBAR PENILAIAN Nama : NIM : Judul Tugas Akhir : No Aspek Indikator Keberhasilan/Deskripsi Score bobot Nilai=score X bobot Aktifitas konsultasi, ketepatan 1. Kepribadian waktu menyelesaikan tugas Disiplin, Tekun, Tanggung 10.. jawab/ Kerjasama Pengetahuan dan Menguasai perangkat keilmuan fisika 15.. pemahaman Menguasai metode pengukuran 15.. Keterampilan merangkai dan 3 Practical Skills menggunakan alat atau rumus Mengumpulkan, mengolah dan 10.. menyajikan data Transferable skills Keterampilan komunikasi: Lisan Tulisan Total Nilai akhir = nilai total/ Surakarta, tgl bulan tahun Pembimbing I/II Nama pembimbing NIP.

20 Nama : NIM : Judul Tugas Akhir : LEMBAR PENILAIAN UJIAN SKRIPSI No Aspek IndikatorKeberhasilan/Deskripsi Score bobot Nilai=score X bobot 1 Naskah Terlampir 30 2 Presentasi Kemampuan presentasi: Kelancaran presentasi Sikap ilmiah dan kemampuan menyampaikan materi Pemanfaatan media 20. Ketepatan dalam menjawab Pemahaman pertanyaan: Materi >80% jawaban benar: sangat baik dalam 60% 80% jawaban benar: baik menjawab 40% - 60% jawaban benar: cukup pertanyaan <40%: kurang Nilai total 100 Nilai akhir = nilai total/100. Surakarta, tgl bulan tahun Penguji Skripsi Nama NIP.

21 LEMBAR PENILAIAN LAPORAN SKRIPSI Nama : NIM : Judul Tugas Akhir : No. Indikator Score 1. Judul Laporan Skripsi sudah melukiskan isi secara jelas Menggunakan bahasa Indonesia sesuai Ejaan yang Disempurnakan. 10 Bobot Nilai = score X bobot 3. Abstrak telah merangkum secara singkat dan jelas tentang: Tujuan dan ruang lingkup penelitian Metode yang digunakan Ringkasan hasil Kesimpulan 4. Pendahuluan menguraikan secara jelas tentang: Latar belakang (ruang lingkup) Batasan masalah Perumusan masalah Tujuan Manfaat 5. Metodologi Penelitian telah ditulis secara jelas sehingga percobaan tersebut dapat diulang. 6. Hasil dan pembahasan disusun secara rinci sebagai berikut : Data yang disajikan, dituangkan dalam bentuk tabel atau gambar, serta diberi keterangan yang mudah dipahami. Pembahasan berisi keterkaitan antara hasil yang diperoleh dengan ilmu Fisika. 7. Kesimpulan berisi secara singkat dan jelas tentang keterkaitan antara tujuan dengan hasil yang diperoleh. 8. Daftar pustaka telah ditulis sesuai dengan petunjuk (APA style) dan bagaimana kemutakhiran pustaka. Nilai total Nilai akhir = nilai total/ Surakarta, tgl bulan tahun Penguji skripsi Nama NIP

PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR PELAKSANAAN SKRIPSI PROGRAM STUDI S1 FARMASI

PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR PELAKSANAAN SKRIPSI PROGRAM STUDI S1 FARMASI PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR Tim Penyusun: Komisi Skripsi FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR Hal. 1 dari 10 SOP ini disahkan
