BAB II KEBUDAYAAN MASUK KE DALAM MODERNISASI. Tema pada kasus proyek ini adalah Sosiologi Perkotaan. Tema utama ini

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II KEBUDAYAAN MASUK KE DALAM MODERNISASI. Tema pada kasus proyek ini adalah Sosiologi Perkotaan. Tema utama ini"

Transkripsi

1 BAB II KEBUDAYAAN MASUK KE DALAM MODERNISASI 2.1. Penerapan Tema pada Tapak Tema pada kasus proyek ini adalah Sosiologi Perkotaan. Tema utama ini mempengaruhi dalam penentuan sub tema. Dan sub tema tersebut adalah Urban Fusion ; Eksistensi Arsitektur Melayu di tengah kota Medan. Pada awalnya tema ini hanya berupa Urban Fusion yang memiliki arti penyatuan kota. Tapak yang dibelah oleh sungai perlu sesuatu untuk disatukan, yaitu jembatan. Ditambah judul tersebut lebih harus spesifikasi. Didorong permasalahan dengan kemajuan zaman modern membuat masyarakat melupakan budaya disekitarnya. Masyarakat perkotaan memiliki pemikiran yang berbeda dengan masyarakat pedesaan, kehidupan lifestyle yang modern, individual. Sedangkan budaya masih melekat pada masyarakat desa sehingga bagaimana membuat budaya tetap menarik pada sebuah kawasan tengah kota. Lokasi yang berada pada tepi Sungai deli yang identik dengan sejarah kerajaan Melayu Deli menambah kuat nya pengaruh budaya melayu pada tapak ini. Lokasi tapak juga terletak di kecamatan Medan Maimun yang di sekitarnya terdapat Istana Maimun dan Mesjid Raya yang menganut Arsitektur Melayu yang cukup kuat dan menarik perhatian masyarakat ditengah kota. Sehingga hunian apartemen bergaya Melayu ini dapat menambah eksistensi budaya Melayu di kota Medan. Namun arsitektur Melayu ditengah kota tentu nya memliki perbedaan dengan arsitektur Melayu di pedesaan, seperti yang terjadi pada Istana Maimun dan Masjid Raya, Arsitektur Melayu sudah bercampur dengan arsitektur Eropa. 16

2 17 Jadi, saya berusaha tetap menggunakan arsitektur modern dan menggabungkan dengan arsitektur Melayu. Contoh bangunan yang beradaptasi dari arsitektur Melayu adalah Istana Maimun yang terletak tidak jauh dari tapak. Namun tidak dapat mengambil filosofi keseluruhannya. Istana Maimun, sudah bercampur dengan arsitektur Eropa. Material yang digunakan juga tidak berasal hanya dari Indonesia. 2.1 Istana Maimun Istana Maimun atau sering disebut Istana Putri Hijau merupakan istana terbesar kerajaan Deli. Istana di dominasi dengan warna kuning yang merupakan warna kebesaran melayu. Istana ini sering menjadi tempat pertunjukan musik tradisional melayu sekarang. Luas wilayah istana ini 2.772m dengan halaman yang luasnya mencapai 4ha. Panjang dari depan kebelakang 75,50m dan tinggi bangunan mencapai m. Bangunan istana ini ditopang oleh tiang kayu dan batu.

3 koleksi yang dipajang 2.3 interior Istana Maimun Arsitektur bangunan merupakan perpaduan antara ciri arsitektur Moghul, Spanyol, Timur tengah, Melayu, India dan Belanda. Pengaruh arsitektur Belanda terlihat pada jendela dan pintu yang lebar dan tinggi. Namun ada beberapa pintu yang menunjukkan pengaruh Spanyol. Pengaruh Islam terlihat pada bentuk lengkungan pada atap. Tingginya bekisar 5-8 meter. Lengkungan ini sangat populer di Timur tengah, Turki dan India. 2.4 tirai dan ornamen pada 2.5 Singgasana Sultan interior ruang pertemuan Istana Maimun dirancang oleh arsitek luar negri yaitu Theo Van Erp berasal dari Itali. Maka dari itu istana ini merupakan perpaduan arsitektur Timur dan Eropa. Budaya Timur terlihat dari warna kuning pada tiang,dinding dan tirai. Bahan bangunan yang diimpor dari Eropa, seperti ubin lantai, marmer dan teraso.

4 19 Terlihat prasasti marmer didepan tangga marmer yang ditulis dengan huruf latin dalam bahasa Belanda. Dibutuhkan perwujudan dalam tema untuk menguatkan tema tersebut. Dengan mengambil Arsitektur Melayu yang akan diterapkan kedalam kawasan berada ditengah kota, dikutip beberapa unsur seperti atap, tangga, struktur rumah panggung dan tepi sungai. Sehingga penerapan tema diambil dari jenis atap pada rumah Melayu yaitu atap dengan bubungan panjang yang akan diterapkan pada podium apartemen ini. Bentuk nya yang miring dengan derajat yang berbeda akan digunakan pada bentukan massa podium. 2.6 Atap Rumah Melayu Dengan struktur panggung untuk memberi kesan rumah pada tepi sungai yang menjadi identitas arsitektur Melayu. Peletakan area terbuka hijau ditepi sungai yang salah satu nya adalah area pertunjukan tari, Melayu identik dengan

5 20 tari-tariannya. Dan diperkuat dengan penggunaan warna kuning dan hijau pada bangunan dan area tapak. Diawali dengan bentuk podium merupakan transformasi dari atap rumah Melayu yang bentuknya miring dengan 2 jenis kemiringan yang berbeda. Lalu ada ornamen yang menghiasi setiap garis luar yang menjadi eksterior bangunan juga menjadi intepretasi utama dengan warna kuning cerah. Bentuk panggung setinggi 5meter yang menopang seluruh bangunan utama ini dengan tangga-tangga yang menyambut pengunjung. Kolom-kolom yang diekspos menonjol sebagai penegasan akan kolom kolom vertikal, dengan warna hijau. Serta ornamen flora yang menghiasi dinding eksterior tower dengan warna kuning. Mahkota bangunan tower yang mengadopsi dari atap rumah Melayu. 2.7 Bangunan Utama yang Mengintepretasikan Arsitektur Melayu

6 Ornamen yang Menghiasi Eksterior Bangunan Arsitektur Melayu juga bukan hanya bangunan rumah tinggal, namun keberaadaan ruang luar yang selalu mengelilingi bangunan tersebut. Sehingga didapat konsep rancangan tapak difokuskan kepada ruang terbuka, seperti kehidupan masyarakat Melayu di pinggir sungai yang selalu berkumpul. Pada bagian jl.mangkubumi sebagai area private untuk hunian apartemen dan area publik yaitu mall dan riverside garden yang digunakan sebagai area tamasya ditutupi oleh rumput terdapat sclupture dan air mancur. Gedung parkir untuk umum dan privat. Pada jl.badur terdapat restaurant tepi sungai dengan konsep bangunan arsitektur Melayu terbuat dari kayu, tempat makan yang menghadap sungai ini

7 22 langsung dibatasi oleh pagar-pagar kecil. Kemudian fasilitas lain seperti kolam renang, BBQ area, sarana olahraga terbuka seperti jooging track dan lapangan tennis yang menyatu dengan riverwalk dikelilingi dengan pohon mahoni yang rindang. Pentas seni yang menyatu dengan sungai sehingga tanggul pada tepi sunggai dibuat bertangga sebagai area duduk dan diseberang sungai terdapat area tampil untuk tarian Melayu dan terdapat pohon kepala sebagai identifikasi arsitektur Melayu. Akan disediakan 3 jembatan untuk menyambungkan riverwalk dari jl. Mangkubumi dan jl. Badur. namun hanya dapat diakses oleh pejalan kaki dan pesepeda. 2.9 Jembatan sebagai Fungsi Penyeberangan Interior dalam bangunan menggunakan warna yang mengintepretasikan arsitektur Melayu yaitu kuning dan hijau. Plafond dengan warna emas, lantai dengan motif pencampuran songket. Gaya modern tidak lepas dari desain gedung ini seperti penggunaan kaca bentuk tangga dan ornamen. Pada Tower terdapat lobi pada podium lantai 3, yang merupakan akses menuju unit hunian.

8 23 Tampak bangunan pada bagian podium menggunakan curtain wall. Dan akses tangga menjadi tampak depan bangunan yang menyambut pengunjung untuk menuju lobi. Penggunaan kaca dapat memberikan ruang yang nyaman, menghindari dari sinar matahari, hujan, kebisingan dan panas. Dalam aspek berkelanjutan penggunaan lampu saat siang hari akan menjadi minim karena cahaya yang masuk cukup besar, dan tirai tambahan sebagai alat mengurangi cahaya matahari yang masuk. Curtain wall berdiri sebagai struktural. Jenis kaca yang digunakan adalah kaca reflective salah satu kaca yang biasa digunakan untuk eksterior bangunan. Kaca ini memiliki daya tembus dari satu arah saja ( tidak tampak dari luar). Reflective juga dapat menghalangi masuknya sinar UV. Kemudian pada bagian hunian menggunakan curtain wall sebagai jendela dan beton pra cetak. Pada hunian bagian area jemur didesain tertutup untuk tetap menambah nilai arsitektural. 2.2 Apartemen Bernuansa Melayu Tampak bangunan merupakan hal utama yang akan dilihat masyarakat. Sehingga tampak luar bangunan harus menarik dan bagus. Tampak luar yang mentransformasikan budaya Melayu, seperti yang sudah dijelaskan pada halaman sebelum nya. Pada eksterior bangunan lebih diterapkan pada bentuk panggung dan penggunaan warna serta ornamen pada eksterior bangunan. Bangunan setinggi 20 lantai ini di letakkan bersebelahan dengan gedung parkir dan memiliki podium untuk memperindah penglihatan masyarakat. Sehingga terjadi nya set back yang dapat membantu melihat bangunan tinggi.

9 24 Juga tidak mengganggu masyarakat sekitar akan kehadiran bangunan tinggi. Area terbuka juga dimaksimalkan agar bangunan apartemen ini dapat dilihat dari segala arah. Podium yang memiliki teras teras disekeliling bangunan ditransformasikan dari bentuk bangunan Melayu yang memiliki tangga, teras dan bilik yang mengelilingi bangunan. Tangga setinggi 5m dan disekeliling bangunan diberikan ornamen pada setiap garis lisplank. Pemisahan antara bangunan dan ruangan terbuka juga karena atas dasar luasnya tapak untuk pembentukan ruang terbuka hijau yang jauh lebih besar dari pada untuk bangunan. Agar pengunjung juga dapat mengelilingi tapak sehingga tidak hanya satu tujuan saja. Karena pada bangunan juga sudah memiliki area riverwalk sehingga taman tidak diletakkan diarea bangunan. Podium yang difungsi kan sebagai mall pada lantai satu sebagai area penyambut tamu dengan lobi yang besar juga untuk area pameran, terdapat swalayan, ruang penitipan anak, restoran dan coffee shop. Pada lantai dua podium terdapat fitness, spa dan salon, bakery shop, klinik dan apotik, book store dan bussiness centre, daerah ini lebih ke area semi publik. Dan lantai tiga lebih dipusatkan sebagai area kantor pengelola dan restaurant serta bar dengan semi outdoor. Bagian interior juga lebih mendekatkan ke dalam budaya Melayu. Interior pada rumah Melayu juga dipenuhi dengan warna kuning dan hijau. Dengan hall yang besar sebagai area penyambut tamu. Area tersebut di manfaatkan sebagai

10 25 lobi pada apartemen dengan lampu besar yang menggantung ditengah lobi dan dikelilingi dengan ornamen melayu Lampu Gantung Pada Lobi Pintu yang digunakan pada lobi memiliki 2 jenis pintu. Pada lobi utama menggunakan pintu otomatis. Pintu otomatis dengan material kaca. Pada bagian lobi utara dan selatan menggunakan pintu kaca yang harus didorong. Dilakukan perbedaan jenis pintu tersebut karena fungsi lobi yang berbeda-beda sehingga dalam segi ekonomi terjadi pengurangan harga material. Kolom kolom megah yang berdiri mengelilingi lobby juga tidak dibiarkan polos begitu saja. Kolomkolom tersebut diberi ornamen dan cat warna. Seluruh kolom-kolom pada podium mall akan diberi sentuhan ornamen melayu untuk memperkuat interior budaya Melayu tersebut. Pada lantai mall juga menggunakan keramik yang bercorak namun tidak pada setiap bagian lantai, hanya pada lobby tengah dan beberapa bagian kecil pada lobby 4 lobby pintu masuk. Karena ingin tetap menonjolkan arsitektur modern didalamnya. Sehingga bagian yang tidak diberikan keramik berornamen akan menggunakan keramik

11 26 marmer. Seperti hal nya rumah Melayu ruangannya bebas tanpa ada ruangan lain. Begitu terjadi pada mall ini tidak ada dinding permanen. Hanya terdapat dinding eksterior bangunan. Selebihnya dinding nya bersifat temporer. Terbuat dari gypsum atau dinding streofoam yang dapat dibongkar pasang Interior Lobi Tower Pada bagian plafond podium tetap dengan ornamen melayu namun tidak terlalu banyak, hanya ornamen sederhana yang mengelilingi plafond tersebut. Penggunaan ornamen pada interior bangunan nya juga dibuat minim agar mall tersebut tidak seperti bangunan museum Melayu. Sehingga pada bagian Mall interior bangunan yang mengadaptasi dari arsitektur Melayu pada bagian plafond, kolom, dan lantai. Pada dinding tidak diberikan ornamen dikarenakan agar tidak terjadi hiasan ornamen yang berlebihan. Sebuah mall harus tetap mencitrakan kesan yang modern, sehingga pada dinding hanya menggunakan cat dan ditutupi keramik marmer.

12 27 Area Mekanikal Elektrikal Tipe Studio dan 1KT Tipe 1 KT dan 2 KT Tipe Penthouse Podium / Mall Basement 2.12 Zoning Pada Bangunan Utama Pada setiap tower memiliki 4 tipe unit hunian yang sama yaitu : Tipe Studio, Tipe Satu TT, Tipe Dua TT, Tipe Penthouse (duplex). Semua kamar memiliki teras yang menghadap kesungai dan pemandangan kota, serta ada yang berhadapan antar kamar Tipe Studio Tipe 1Kamar Tidur

13 Tipe 2Kamar Tidur Tipe Penthouse Untuk interior pada unit hunian tidak ada ketentuan harus memiliki interior melayu, karena mengingat unit hunian sudah merupakan hak masing masing pemilik. Namun jenis jendela yang digunakan untuk semua unit hunian sama. Menggunakan dinding tirai yang dapat dibuka. Dinding tirai ini sebagai pengganti dinding bata. Namun pada interior lobi tower tetap memiliki interior melayu pada plafond, lantai dan dinding. Konsisten dengan menggunakan warna hijau dan kuning serta ornamen sederhana yang mengelilingi interior. Setelah itu pusat kontrol mekanikal dan elektrikal yang menjadi ruang utama dari sebuah gedung berada pada basement. Dikarenakan untuk mengurangi kebisingan dan kemudahan dalam mengatur mesin-mesin yang berada didalam. Area kontrol mekanikal berupa ruang AHU, chiller, STP, Ruang Genset dan pompa, ruang water tank, ruang panel dan ruang kontrol serta ruang teknisi untuk karyawan bagian mesin.

14 Denah Basement sebagai Area ME Sesuai dengan KDB 60% didapat Luas podium lantai 1 : 3636 m2 Luas gedung parkiran lantai 1 : 1758 m2 Sehingga bangunan mengambil 21% dari luas lahan Luas tower : m2 Luas podium : m2 Luas parkiran : m2 Merah : Area Bangunan Hijau : Taman dan Rumput (Ruang Terbuka Hijau) Kuning : Kolam Renang Coklat : Riverwalk Biru : Sungai 2.18 Zoning pada Tapak

15 30 Setiap kamar hunian memiliki balkon sebesar 2m yang disediakan juga area jemur namun ditutupi dengan ornamen flora melayu yang sebagai second fasade juga. Konsep dan hasil perancangan diatas merupakan hasil dari beberapa pendekatan desain arsitektur Melayu. Dengan mengambil beberapa unsur kuat dari khas Melayu tersebut. Untuk jenis tipe kamar yang disediakan pada apartemen ini juga harus diperhatikan. Apartemen menengah atas yang pasti akan dihuni oleh pengusaha, PNS dan pegawai swasta dan eksekutif muda. Asumsi penduduk sekitar yang berminat ada 5% dari 4717 KK yang berada di 2kelurahan sehingga 235KK berminat untuk memiliki hunian diapartemen ini. Berikut adalah program kegiatan dan kebutuhan ruang 2.3 Kebutuhan Ruang dan Program Kegiatan Tabel 2.1 Tipe Kamar dan Ukuran Kebutuhan Aktivitas Perabot Pemakaian Standart Ruang Zoning ruang dan luas Ruang Tipe Studio - Tidur Tempat tidur Satu orang Private ( 36m²) - Mandi Lemari baju Dua orang - Merias Diri Kamar mandi - Makan Dapur kecil - Nonton Sofa,kursi,meja - Masak Televisi Teras

16 31 Tipe 1 Kamar Tidur Tempat tidur Satu orang Private Tidur Mandi Lemari baju Dua orang (54m²) Merias diri Kamar mandi Makan Dapur Nonton Sofa,kursi,meja Masak Televisi Nerima tamu Meja Rias Mencuci dan Meja makan Jemur Teras Tipe 2 Kamar Tidur Tempat tidur Tidur (72m²) Mandi Merias diri Makan Nonton Masak Nerima tamu Lemari baju Kamar mandi Dapur Sofa,kursi,meja Televisi Meja Rias Mencuci dan Meja makan Menjemur Teras - Berkumpul Tipe Tidur Tempat tidur Penthouse Mandi Lemari baju (144m²) Merias diri Kamar mandi Makan Dapur Nonton Sofa,kursi,meja Masak Televisi Nerima tamu Meja Rias Mencuci dan Meja makan Jemur Teras Berkumpul Meja Kerja Tabel 2.2 Fungsi Pendukung Indoor Dua orang Tiga orang - Tiga orang - Empat orang - Lima Orang - Enam Orang Private Private

17 32 Kebutuhan Aktivitas Perabot Pemakaian Standart Ruang Zoning ruang dan Ruang luas Hall / Main Lobby (50m²) - Datang - Melihat lihat - Menunggu - Bertanya - Kursi / sofa - Meja Resepsionis - Penghuni Sumber :Time Saver Standards F.W. Dodge Publik Company Toilet Umum (1.8m²/orang ) - Kloset - Kran Air - Urinoir - Publik Mini Market / Swalayan (50m²/unit) - Belanja - Rak-Rak - Meja Kasir / Pembeli Sumber :Data Publik Arsitek Jilid 2 Ernst Neufre Business Centre (80m²/unit) - Datang - Melayani - Bertanya - Meja dan kursi - Sofa - Publik ATM (2m²/unit) - Transaksi - Mesin ATM - Publik

18 33 Ruang Penitipan Anak (30m²) - Tempat bermain anak - menunggu - meja reseptionis - ruangan anak - pengelola - tamu - anak-anak Sumber :Time Saver Standards F.W. Dodge Semi publik Company - Membeli Book Store (150m²) buku - Membaca buku - Mencari - Rak buku - Kasir - Kursi - Pengunjun g - Publik - Bertanya - Kursi, kaca dan Spa Salon (100m²) dan - Salon - Spa - Menunggu - Bertanya meja - Kasir - Sofa - Tempat tidur - Pengunjun g - Publik - Area mencuci Fitness Centre (200m²) - Fitness - Aerobick - Gym - Sauna - Menunggu - Bertanya - Melihatlihat - Alat-alat gym - Jacuzi - Shower - Toilet - Urinoir - Locker - Sofa - Reseptiois - Kasir - Pengunjun g - Publik

19 34 Cafe dan Restaurant (100²m 70 pengunjung) - Makan - Duduk - Minum - Ngobrol - Mengerjaka n sesuatu - Meja kursi - Resepsionis - Dapur - Loading dock - Kasir Sumber :Data Publik Arsitek Jilid 2 Ernst Neufret Coffee shop (50²m 50 pengunjung) - Makan - Duduk - Minum - Ngobrol - Mengerjaka n sesuatu - Meja kursi - Resepsionis - Dapur - Loading dock - Kasir Sumber :Data Arsitek Jilid 2 Ernst Neufret Publik Bar (50²m 40 pengunjung) - Duduk - Minum - Ngobrol - Meja kursi - Resepsionis - Dapur - Loading dock - Publik - Kasir Klinik (40m²) - Menunggu - Bertanya - Berobat - Memeriksa - Konsultasi - Meja dan kursi dokter - Resepsionis - Sofa - Pasien - Dokter - Suster Sumber :Time Saver Standards F.W. Dodge Publik Company

20 35 Apotik (30m²) - Membeli obat - Bertanya - Kasir - Rak obat - Gudang - Pembeli - Apoteker - Publik Bakery Shop (30m²) - Membeli roti - Rak penyimpan roti - Kasir - Pembeli Publik - Kursi Area Berkumpul (20m²) - Ngobrol - Mengerja kan sesuatu - Menungg u - Kursi dan meja - Pengunju ng - Penghuni - Pengelol a Sumber :Dimensi Manusia dan Ruang Interior, Julius Panero, Publik 1979 Tabel 2.3 Fungsi Pendukung Outdoor Kebutuhan ruang Jogging Track Tennis Court Aktivitas Perabot Pemakaian Ruang - Olahraga - Penghuni - Melihat - Area Jogging lihat - Menunggu taman - Bermain tennis - Lapangan tennis - Kursi dan meja - Penghuni Standart Ruang Zoning - Publik - Publik

21 36 Playground - Bermain - Taman Bermain dengan furniture mainan anak pada taman - Penghuni taman Sumber : ArchitecturalGraph ic Standart,TheAmeri can Institute Of Architecture, 1944 Publik Swimming pool Joglo BBQ area - Berenang - Menunggu - Duduk - Bercerita - Menunggu - Bermain - BBQ - Masak - Kolam Renang - Meja dan Kursi - Kursi sofa - tempat ganti pakaian - Meja dan Kursi - Kursi dan meja - Alat BBQ - Penghuni Sumber : ArchitecturalGraph ic Standart, TheAmerican Institute Of - Pengunjun g - Penghuni - Penghuni - Pengunjun g Architecture, 1944 Semi publik - Publik - Semi Publik Tabel 2.4 Area Servis

22 37 Kebutuhan ruang dan luas Aktivitas Perabot Pemakaian Ruang Standart Ruang Zoning Kantor pengelola (150m²) - Bekerja - Melayani tamu/pembeli - Meja dan kursi - Sofa - Rak - Private Front office (15m²) - Melayani tamu / pembeli - Meja dan kursi - Sofa - Rak - Penghuni Sumber :Data Arsitek Jilid 2 Ernst Neufret Semi Publik Public relation (15m²) - Bekerja - Melayani tamu / pembeli - Meja dan kursi - Sofa - Rak - Penghuni - Semi Publik Security (10m²) - Menjaga keamanan - Meja dan kursi - Rak - Tempat tidur - Security - Private House keeping (20m²) - Bekerja - Meja dan kursi - Rak - Private Kantor finance (20m²) - Bekerja - Melayani Pembeli - Meja dan kursi - sofa - rak - TV - Maket - Penghuni - Semi publik

23 38 Ruang Mekanikal dan Elektrikal (50m²) - Bekerja - Mesin mesin - Meja dan kursi - Private Parkir (15m²)/unit mobil - Parkir Mobil - Perabotan parkir - Penghuni - Pengunjung Publik Sumber :Data Arsitek Jilid 2 Ernst Neufret Loading dock (20m²) - Parkir - Memasukkan barangbarang - Perabotan parkir - Private Tabel 2.5. Jumlah Unit Hunian JUMLAH UNIT HUNIAN NO. KEBUTUHAN RUANG JUMLAH UNIT LUAS MINIMUM JUMLAH LUAS 1 STUDIO 84 unit 36m² 2.016m²

24 KAMAR TIDUR 60 unit 54m² 6.804m² 3 2 KAMAR TIDUR 78 unit 72m² 3.600m² 4 PENTHOUSE 42 unit 144m² 9.216m² JUMLAH 264 unit M²

PROGRAM RUANG BANGUNAN APARTEMEN. Double bed Side table Lemari pakaian Meja rias. Penghuni apartemen (suami-istri)

PROGRAM RUANG BANGUNAN APARTEMEN. Double bed Side table Lemari pakaian Meja rias. Penghuni apartemen (suami-istri) PROGRAM RUANG BANGUNAN APARTEMEN Funfsi Hunian No. Identitas Ruang Aktivitas Perabot Pemakai Ruang Standard Ruang Luas 1. R. Tidur (dengan double bed) Tidur Merias diri Berganti pakaian Double bed Side
