Tips dan Trik Menggunakan Gmail

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Tips dan Trik Menggunakan Gmail"

Transkripsi

1 Tips dan Trik Menggunakan Gmail Muhammad Dzulfikar Allam Abstrak Gmail adalah layanan gratis yang disediakan oleh Google.com ini memiliki fasilitas yang tak kalah jika dibandingkan oleh layanan gratisan yang lain yang sudah ada terlebih dahulu jauh sebelum Gmail. Beberapa keunggulan tersebut meliputi kapasitas penyimpanan Gmail yang jauh lebih besar, adanya fasilitas chat yang langsung ada di dalam fasilitas account Gmail, serta fasilitas untuk dapat mengganti skin Gmail. Berikut diberikan sedikit trik ringan dan mudah dalam menggunakan Gmail. Pastikan terlebih dahulu Anda telah masuk ke dalam account Gmail Anda untuk dapat menerapkan tip dan trik di bawah ini. Kata Kunci: Gmail Pendahuluan Penulis berharap dengan adanya artikel ini, pembaca dapat memahami dan memanfaatkan artikel ini dengan sebaik-baiknya dalam kehidupannya sehari-hari, khususnya mengenai tips dan trip menggunakan gmail. Pembahasan Dalam pembahasan penulis kali ini ada 9 tips dan trik dalam gmail yang akan dibahas oleh penulis. Menampilkan Foto Account Tampilan halaman account Gmail tentu akan akan lebih menarik jika Anda memasukkan foto di dalamnya. Foto yang Anda tampilkan tersebut nantinya bisa dilihat

2 oleh para kontak Anda. Anda tertarik? Ikutilah tips menampilkan foto dalam account Gmail berikut ini: 1. Klik Settings untuk membuka kotak Settings. 2. Pastikan Anda mengaktifkan Tab General. 3. Teruskan dengan menekan link Select a picture di bagian My Picture. 4. Tekanlah tombol Browse pada jendela baru yang muncul kemudian untuk memilih gambar yang akan Anda tampilkan dalam account Anda. 5. Mulailah proses upload dengan mengklik tombol Upload Picture. 6. Setelah proses upload selesai, tentukan ukuran foto dengan menempatkan kotak crop pada objek foto yang diinginkan, sesudahnya tekan tombol Crop Picture. 7. Secara otomatis foto sudah terpasang dalam account Anda, lalu tekanlah tombol Save Changes. Melihat Detail Pesan Pesan atau yang Anda terima pada prinsipnya ditampilkan ke hadapan Anda dalam format yang mudah Anda baca. Namun, jika Anda ingin melihat bagaimana detail pesan yang Anda terima itu dalam format seperti script, maka lakukanlah trik berikut: 1. Pilihlah All Mail. 2. Bukalah salah satu yang masuk ke inbox Anda. 3. Selanjutnya klik segitiga kecil yang ada di samping tombol Reply lalu pilihlah opsi Show Original. 4. Sesaat kemudian Anda bisa melihat detail pesan tersebut dalam bentuk script. Melihat Lampiran Ketika menerima sebuah , baik kepada keluarga, teman, maupun rekan kerja, Anda mungkin pernah menemukan adanya lampiran pada tersebut berupa foto, artikel, dan lain sebagainya. Jika Gmail menyediakan fasilitas untuk mengirimkan

3 lampiran , tentunya Anda juga bisa melihat lampiran yang Anda terima. Tips berikut ini akan memandu Anda untuk melihatnya. 1. Bukalah yang disertai dengan lampiran. 2. Selanjutnya klik link View as HTML yang terdapat di bagian bawah pesan. 3. Sesaat kemudian lampiran akan ditampilkan dalam tab baru. Mengirim Pesan Berantai Dari namanya tentu Anda sudah bisa memahami apa yang dimaksudkan dengan pesan berantai. Secara singkat bisa dijelaskan bahwa pesan berantai ini merupakan proses pengiriman pesan secara bersambung. Misalnya Anda memperoleh pesan dari seorang teman dan Anda ingin mengi47 rimkannya ke teman lainnya. Untuk itu, Anda tidak perlu mengetik ulang pesan dari teman Anda tersebut, karena Anda hanya perlu melakukan trik berikut: 1. Pastikan Anda telah membuka yang akan Anda teruskan ke alamat lain. 2. Lanjutkan dengan menekan Forward. 3. Kemudian masukkan alamat tujuan pada kotak To. 4. Jika Anda mau, Anda bisa mengedit isi pesan, tetapi jika tidak maka langsung tekan tombol Send. Mengedit Profil Begitu Anda melakukan registrasi atau membuat account Gmail, secara langsung data diri Anda sudah terekam sebagai profil account atau . Jika Anda baru menyadari ternyata ada data yang kurang tepat, maka Anda tidak perlu khawatir, karena Anda bisa mengedit profil tersebut dengan mudah. Berikut ini tipsnya: 1. Tekanlah opsi Settings yang terdapat di halaman account Gmail Anda. 2. Berikutnya bukalah Tab Accounts. 3. Di bagian Google Account Settings, klik link Google Account Settings.

4 4. Selanjutnya pilih Edit pada Personal Information. 5. Ubah atau tambahkan data personal information pada account Anda. 6. Kalau sudah tekanlah tombol Save. Menandai Penting Dari banyaknya yang masuk ke dalam inbox Anda, tentunya ada beberapa pesan yang Anda anggap penting. Agar Anda lebih mudah mencari dan membuka kembali yang penting tersebut suatu saat nanti, maka tandailah - tersebut dengan cara sebagai berikut: 1. Bukalah yang masuk dengan menekan Inbox. 2. Klik ikon bintang di sebelah kiri yang Anda anggap penting sehingga warnanya berubah menjadi kuning. 3. yang Anda tandai tersebut nantinya akan dikelompokkan menjadi satu ketika Anda memilih opsi Starred yang terdapat di bawah opsi Inbox. Menyortir Gambar Masuk Anda tentunya tidak menginginkan dalam inbox Anda terdapat gambar-gambar asing dari kontak atau orang yang tidak dikenal. Berkaitan dengan hal tersebut, Anda bisa melakukan pengaturan sedemikian rupa untuk menyortir gambar yang masuk ke account Gmail Anda. Berikut ini triknya: 1. Pilihlah opsi Settings. 2. Jika kotak Seetings telah terbuka, aktifkan Tab General. 3. Berikutnya klik opsi Only show pictures that I havechosen for my contacts di bagian Contacts pictures. 4. Kalau sudah tekanlah tombol Save Changes.

5 Menginstal Gmail Skins Gmail Skins merupakan extensions khusus Gmail yang memungkinkan Anda untuk mengubah tampilan warna dan format halaman account Gmail Anda. Untuk bisa melakukan perubahan tersebut, Anda harus menginstalnya terlebih dahulu dengan cara sebagai berikut: 1. Pertama-tama Anda harus pastikan bahwa Anda menggunakan browser Mozilla Firefox. 2. Bukalah menu Tools > Add-ons. 3. Pada jendela Add-ons, aktifkan Tab Extensions lalu klik link Get Extensions. 4. Selanjutnya ketikkan Gmail Skins pada kotak pencarian di halaman Firefox Addons, sesudahnya tekan tombol Search. 5. Apabila sudah ditemukan, langsung klik link Gmail Skins. 6. Untuk memulai proses instalasi, tekan tombol Install Now. 7. Jika muncul kotak dialog Software Installation, maka klik tombol Install Now. 8. Setelah proses instalasi selesai, lanjutkan dengan menekan tombol Restart Firefox pada jendela Add-ons. Mengaplikasikan Gmail Skins Dari tips dan trik sebelumnya Anda telah menginstal Gmail Skins. Begitu Anda membuka kembali halaman account Gmail, Anda tidak perlu heran jika belum terjadi perubahan apa pun dalam halaman account Gmail Anda tersebut. Untuk melakukan perubahan, Anda harus mengaplikasikannya. Untuk itu, terapkan saja trik berikut ini: 1. Dari halaman account Gmail Anda, pilihlah opsi Older Version. 2. Selanjutnya muncul kotak konfirmasi berwarna orange, kliklah pada Settings Page. 3. Apabila Tab Gmail Skins telah terbuka, pilihlah warna di bagian Select Color/Skin.

6 4. Untuk memberi variasi warna, aktifkan opsi Zebra Stripes di bagian Zebra Stripes on Mailbox. 5. Sesudah itu tekanlah tombol Apply yang terdapat di bagian bawah. 6. Dalam hitungan detik tampilan skin Gmail Anda akan berubah. Menyimpan Chat History Ketika Anda melakukan chatting dengan kontak Anda, materi percakapan Anda melalui chat tersebut bisa Anda simpan dengan cara sebagai berikut: 1. Klik opsi Settings yang terdapat di sudut kanan atas halaman account Gmail Anda. 2. Kemudian bukalah Tab Chat. 3. Selanjutnya aktifkan opsi Save chat history in my Gmail account di bagian Chat History. 4. Akhiri langkah dengan menekan tombol Save Changes. Penutup Sekian tentang tips dan trik dari menggunakan Gmail. Semoga dapat di pahami dengan baik. Jika ada pertanyaan mengenai artikel diatas dapat menghubungi penulis melalui informasi yang tertera. Referensi Biografi Pria kelahiran Tangerang ini memiliki nama Muhammad Dzulfikar Allam. Pada saat ini sedang kuliah seperti biasa, selain kuliah juga menyibukan diri diberbagai komunitas pengusawa/entrepreneur. Teman-teman bisa menghubungi melalui :

7 Twitter Gmail : dzulfikarallam@gmail.com Bbm : 28E4CAEC

Mendaftar dan Menggunakan Fasilitas Akun Facebook 2009 PUSKOM UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA

Mendaftar dan Menggunakan Fasilitas Akun Facebook 2009 PUSKOM UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA Mendaftar dan Menggunakan Fasilitas Akun Facebook 2009 PUSKOM UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA DAFTAR ISI Daftar Isi... 1 a. Membuka website Facebook... 2 b. Mendaftar Facebook... 2 c. Login... 5 d.
