BAB III DESKRIPSI WILAYAH PENELITIAN. Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri terletak di jalan Merdeka No. 100 Pangkalan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III DESKRIPSI WILAYAH PENELITIAN. Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri terletak di jalan Merdeka No. 100 Pangkalan"

Transkripsi

1 44 BAB III DESKRIPSI WILAYAH PENELITIAN A. Letak Geografis Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri terletak di jalan Merdeka No. 100 Pangkalan Balai. Lembaga pendidikan Islam Al-Masri gedungnya terletak di samping masjid Jumhuriyah Pangkalan Balai. Tapi yang menggunakan gedung disamping masjid Jumhuriyah hanya Mts Al-Masri dan SMA Al-Masri. Sedangkan Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri gedung belajarnya berada di belakang masjid Jumhuriyah bersebelahan dengan TK Al-Masri. Jadi lembaga pendidikan Al-Masri menyelenggarakan pendidikan formal yang terdiri dari TK, MI, MTS dan SMA. 1 Sebenarnya Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri letaknya cukup strategis karena berada di tengah-tengah perumahan penduduk. Namun yang menjadi permasalahan di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri adalah tidak adanya akses jalan milik sekolah yang dapat digunakan. Jadi, untuk mencapai ke Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri harus menumpang jalan rumah penduduk yang dekat dengan sekolah. Sampai saat ini belum ada usaha dari pihak sekolah untuk membebaskan tanah penduduk yang dapat dijadikan jalan untuk mencapai sekolah Lukman Haryadi, Kepala MI Al-Masri Pangkalan Balai, Banyuasin III, Wawancara, 25 Mei

2 45 Lingkungan sekolah cukup tenang karena lokasinya jauh dari pusat keramaian seperti jalan raya, pasar dan sebagainya. Tepatnya letak Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri adalah sebagai berikut: 2 Sebelah timur berbatasanj dengan rumah penduduk Sebelah utara berbatasan dengan tanah kebun milik penduduk Sebelah barat berbatasan dengan rumah penduduk Sebelah selatan berbatasan dengan tanah kosong milik penduduk Bangunan Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri adalah bagunan permanen yang berbentuk huruf L. Mulai dari ruang belajar, kantor (ruang kepala sekolah, ruang guru, ruang tata usaha), rumah penjaga sekolah dan ruang belajar. Luas tanah Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri selurunya adalah 1225 m 2. Luas bangunan seluruhnya adalah 336 m 2. Masih ada sisa tanah yang dapat dibangun. 3 B. Sejarah Berdirinya Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai Berawal dari keinginan sebagian masyarakat dan pemuka agama yang menginginkan di Pangkalan Balai ada sebuah Madrasah yang dapat menampung anak-anak mereka yang ingin belajar di tingkat Sekolah Dasar namun yang memiliki kelebihan dalam bidang pengetahuan agama. Maka atas prakarsa beberapa pemuka masyarakat dan pemuka agama maka dirintislah Madrasah Ibtidaiyah yang pertama kalinya yaitu Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai. Mei Observasi, Profil MI Al-Masri, Pangkalan Balai, 25 Mei Lukman Haryadi, Kepala MI Al-Masri Pangkalan Balai, Banyuasin III, Wawancara, 25

3 46 Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Bakai didirikan pada tahu n 1986, dengan status sebagai Madrasah Ibtidaiyah swasta dengan nomor statistik Madrasah Sejak berdirinya tahun 1986 hingga sekarang. Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai telah mengalami tiga kali pergantian kepala Madrasah, yaitu: 4 1. Ibu Maliah Ziadatul Kheir (dari tahun ) 2. Bapak Supriyanto (dari tahun ) 3. Bapak Lukman Haryadi, S. Pd (dari 2002-sekarang) Kegiatan belajar yang dilaksanakan di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri pada pagi hari mulai dari pukul WIB sampai WIB. Dengan lamanya satu jam pelajaran untuk kelas satu dan dua 30 menit. Sedangkan untuk kelas tiga s/d kelas 6 satu jam pelajaran selama 35 menit. C. Visi, Misi dan tujuan Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai 5 1. Visi Madasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai Menjadi Madrasah terpercaya di Masyarakat untuk mencerdaskan bangsa dan mensukseskan wajib belajar 9 tahun 2. Misi Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai a. Menyiapkan generasi unggul yang memiliki potensi di bidang IMTAQ dan IPTEK Lukman Haryadi, Kepala MI Al-Masri Pangkalan Balai, Banyuasin III, Wawancara, 25 Mei 5 Observasi, Kurikulum KTSP, Pangkalan Balai, 25 Mei 2015

4 47 b. Membentuk sumber daya manusia yang aktif, kreaktif, inovatif, sesuai dengan perkembangan zaman. c. Membangun citra Madrasah sebagai mitra terpercaya di masyarakat. 3. Tujuan umum pendidikan di Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai a. Siswa beriman dan bertaqwa kepada Tuhan yang Maha Esa dan berakhlak mulia b. Siswa sehat jasmani dan rohani c. Siswa memiliki dasar-dasar pengetahuan, kemampuan dan keterampilan untuk melanjutkan pendidikan pada jemjang yang lebih tinggi d. Mengenal dan mncintai bangsa, masyarakat, dan kebudayaan D. Keadaan Guru dan Karyawan Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai Sebagian besar guru Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai adalah guru honor yayasan, hanya lima orang guru dari 28 orang guru dan karyawan di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri yang merupakan guru tetap atau Pegawai Negeri Sipil. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 1 Keadaan Guru di Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai No. Nama Guru Jabatan Mata Pelajaran Pendidikan 1. Lukman Haryadi, Kepala sekolah PPKN SI S.Pd 2. Asmajuita, S.Ag Guru Agama Fiqih, SKI SI 3. Mairoh, S. Ag Guru Kelas Umum kelas 1 S1

5 48 4. Ida Diana, S. Pd.I Guru Agama Aqidah Akhlak SI 5. Julian Saputri, S.Pd.I Guru Kelas Umum Kelas 4 SI 6. Nurjanah S, Pd.I Guru Agama Qur an Hadits SI 7. Asmawati, S. Pd Guru MaPel B. Inggris 1-6 SI Dokumentasi Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai tahun Dari tabel 1 di atas dapat diketahui ada 7 orang guru yang pendidikkannya Starata 1 (S1). Terdiri dari bapak Lukman Haryadi sebagai sebagai kepala sekolah juga sebagai guru PKN, 3 orang menjadi guru agama, guru kelas sebanyak 3 orang, masing-masing mengajar pelajaran umum kelas 4, umum kelas 1 dan ada 1 orang guru mata pelajaran bahasa Inggris yang mengajar kelas 1-6. Tabel 2 Keadaan Guru DII/MAN/SMP di Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai No. Nama Guru Jabatan Mata Pelajaran Pendidikan 1 Ermawati, A.Ma Guru Kelas Umum Kelas 6 DII 2. Lasia Yayu, A. Ma Guru Kelas Umum kelas 2 DII 3. Muszailik, A, Ma Guru B. Arab B. Arab 1-6 DII 4. Asrul Harapan, A. Ma Guru MaPel IPS 4-6 DII 5. Yahmah Yusnidar, A, Ma Guru Kelas Umum kelas 5 DII 6. Syaniah, A. Ma Guru MaPel IPA Terpadu DII 7 Milyani, A. Ma Guru Kelas Umum kelas 3 DII 8 Fauzi Iskandar Guru Mapel Penjas SGO

6 49 9 Novia Susanti Tata Usaha - SMEA 10 Romy Yudhistira Penjaskes - SMA 11 Akhmad Sodikin Pramuka - SMP 12 Dedi Ansori Guru MaPel PPKN 3-6 MAN 13 Rika Dona Guru Ekskul - MAN 14 Elly Aprinasari Guru Piket - DII 15 Titik Purwati Guru Penjaga SMA/PGSD Dokumentasi Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai tahun Dari tabel 2 dapat diketahui bahwa guru di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai masih ada yang lulusan SMP, MAN, SMA/SMEA, DII. Lulusan SMP bapak Sukri Ahkap sebagai penjaga sekolah. E. Keadaan Siswa Siswa Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai adalah penduduk setempat yang berdomisili di sekitar kelurahan Pangkalan Balai, Bahkan ada juga siswa yang berasal dari desa yang letakknya cukup jauh dari Madrasah Ibtidaiyah Al- Masri Pangkalan Balai. Siswa Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai terdiri dari enam rombongan belajar, untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3 Keadaan Siswa/I Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai No. Kelas Laki-laki perempuan Jumlah 1 I II

7 50 3 III IV V VI Total Dokumentasi Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai tahun 2015 Dari tabel 3 dapat diketahui bahwa jumlah siswa di Madrasah Ibtidaiyah Pangkalan, terdiri dari kelas I-VI, Balai berjumlah 210 orang siswa, yang terdiri dari jumlah siswa laki-laki 113 orang dan perempuan 97 orang. F. Keadaan Sarana Prasarana di Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai Sarana prasarana di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai sudah cukup memadai untuk ukuran Madrasah Ibtidaiyah Swasta di Banyuasin, baik itu dalam hal kondisi gedung, jumlah ruang belajar, buku-buku perpustakaan, alat-alat olahraga dan sebagainya. Untuk jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4 Sarana Prasarana Madrasah Ibtidaiyah Al-masri Pangkalan Balai No. Jenis Sarana dan Prasarana Jumlah Kondisi 1 Ruang Belajar 6 lokal Cukup Baik 2 Ruang TU 5 lokal Baik 3 Kantor/ ruang Kepsek/Guru 2 lokal Baik 4 Meja/Bangku Murid 128 stel Baik

8 51 5 Lemari 7 buah Baik 6 Meja Guru 5 buah Baik 7 Papan Tulis 6 buah Baik 8 Papan Absen 5 buah Baik 9 Papan Statistik Sekolah 2 buah Baik 10 Papan DUK 1 buah Baik 11 Papan daftar keadaan Pegawai I buah Baik 12 Papan pengumuman kegiatan 1 buah Baik 13 WC Guru 1 buah Baik 14 WC Siswa 1 buah Cukup Baik 15 Kursi Tamu 1 stel Baik 16 Lapangan Olahraga Ada Baik 17 Alat-alat UKS Ada Baik 18 Alat-alat Peraga Ada Baik 19 Kantin sekolah Ada Cukup Baik 20 Ruang perpustakaan Ada Baik Dokumentasi Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai tahun 2015 Dari tabel 4 di atas dapat dilihat bahwa keadaan ruang belajar, ruang kepala sekolah, ruang guru dan sarana pendukung lainnya sudah cukup baik untuk sarana sekolah yang berada di derah ibu kota Pangkalan Balai.

9 52 G. Kegiatan-kegiatan Ekstrakurikuler Kegiatan ekstrakurikuler di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai diadakan dalam dua kegiatan ekstrakurikuler, yaitu baca tulis Al-Qur an (BTA) dan pramuka. Baca tulis Al-Qur an ini dibina oleh ibu Nurjannah dan dalam pelaksanaannya dibantu oleh seluruh guru Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri, terutama yang mengajar jam pertama di hari selasa, rabu dan kamis. Untuk waktu kegiatannya, BTA diintegrasikan pada jam belajar, yaitu diadakan setiap hari selasa, rabu dan kamis pada jam pertama sebelum memulai pelajaran. Jadi, berlangsung 35 menit, siswa mengaji terlebih dahulu. Diadakanya ekstrakurikuler BTA ini di jam pelajaran, karena ketika baca tulis Al-Qur an diadakan sore hari maka sedikit sekali siswa yang datang untuk mengikuti kegiatan BTA tersebut. Padahal pemerintah Kabupaten melalui keputusan Bupati menetapkan bahwa anak yang lulus dari sekolah Dasar sederajad harus sudah bisa baca tulis Al-Qur an. Untuk mengejar target tersebut, maka dilaksanakanlah kegiatan baca tulis Al-Qur an diwaktu sebelum memulai pelajaran. 6 Untuk ekstrakurikuler pramuka dibina oleh Sodikin, dilaksanakan pada hari sabtu setelah jam pelajaran berakhir. Mulai dari jam WIB sampai dengan jam WIB. Kegiatan pramuka ini lebih diutamakan bagi siswa kelas IV sampai dengan siswa kelas VI. Adapun tujuan diadakannya kegiatan pramuka ini untuk 6 Ermawati, Wakil Kepala Madrasah Bidang Kurikulum di MI Al-Masri Pangkalan Balai, Banyuasin III, Wawancara, 25 Mei 2015

10 53 menjadikan siswa-siswi yang berkelakuan baik, jujur, adil, bertanggung jawab, serta untuk melatih kedisiplinan mereka. 7 H. Pelaksanaan Tugas Guru, Pimpinan dan Staf Karyawan di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai Untuk melaksanakan aktivitasnya, Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai memilih program kerja untuk mengetasi dan menanggulangi problematika tanggung jawab bersama-sama sehingga terasa ringan (berat sama dipikul ringan sama dijinjing). Dengan demikian diharapkan pencapaian tujuan dan sasaran pendidikan dapat tercapai dengan baik. Untuk mencapai tujuan yang diinginkan, maka dibentuklah pembagian wewenang dan tanggung jawab. Pembentukan ini bertujuan untuk membagi pekerjaan, menentukan spesialisasi yang masing-masing mengembangkan fungsi dan tanggung jawab serta melaksanakan tugasnya masing-masing Adapun pelaksanaan pembagian tugas pendidikan di Madrasah Ibtidaiyah Al- Masri Pangkalan Balai adalah sebagai berikut: 1. Tugas Kepala Sekolah Untuk melaksanakan tugas tersebut, kepala sekolah dibantu oleh wakil kepala sekolah dan para staff guru dan pegawai. Sebelum membahas tugas-tugas yang lain, terlebih dahulu membahas tugas kepala sekolah. Adapun tugas 7 Ermawati, Wakil Kepala Madrasah Bidang Kurikulum di MI Al-Masri Pangkalan Balai, Banyuasin III, Wawancara, 25 Mei 2015

11 54 kepala sekolah salah satunya adalah mengatur proses belajar dan menhgajar yang meliputi sebagai berikut: a. Membuat program tahunan b. Membuat program semester c. Penetapan kenaikan kelas d. Penetapan kelulusan e. Bertanggung jawab terhadap pengelolaan sekolah 2. Tugas Wakil Kepala Sekolah Adapun tugas wakil kepala sekolah adalah sebagai berikut: a. Bagian kurikulum, yang meliputi sebagai berikut: 1) Membuat pembagian tugas guru 2) Membuat pelaksanaan tugas guru 3) Membuat kegiatan belajar mengajar 4) Membuat pelaksanaan penelitian 5) Membuat pelaksaan piket guru b. Bagian Kesiswaan, yang meliputi sebagai berikut: 1) Membuat perencanaan dan pelaksanaan 2) Membuat kegiatan ekstrakurikuler 3) Pembinaan pramuka 4) Membuat tata tertib siswa 5) Penetapan kelulusan siswa 3. Tugas Guru

12 55 a. Tugas Guru Bidang Studi Guru bidang studi bertanggung jawab penuh terhadap kegiatan belajar mengajar dikelas, khususnya pada bidang studi yang dipegangnya. Secara individu guru juga melaksanakan tugas lain, diantaranya: 1) Melakukan kegiatan belajar mengajar 2) Membuat laporan semester 3) Membuat rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) 4) Membuat daya serap pencapaian target kurikulum bidang studi yang diajarkan 5) Menyusun program evaluasi 6) Membuat kisi-kisi soal 7) Membuat dan memberikan nilai formatif, sumatif, dan ekstrakulikuler 8) Menghadiri rapat sekolah 9) Mengisi buku kemajuan kelas dan absensi kelas b. Tugas wali kelas 1) Bertanggung jawab dala bidang administrasi, yang meliputi: a) Membuat buku daftar kelas b) Membuat buku legger c) Mengisi buku hadir siswa/absensi d) Membuat buku kemajuan kelas e) Mengadakan penggilan siswa dan orang tua siswa 2) Bertanggung jawab dalam bidang pendidikan, yang meliputi:

13 56 a) Pemeriksa seragam dan kerapian siswa b) Mengamati sikap dan tingkah laku siswa c) Mengadakan pembinaan siswa kearah yang lebih baik d) Menyelesaikan permasalahan siswa e) Administrasi siswa atau sekolah f) Peningkatan kemampuan siswa terhadap kurikulum yang berbasis kompetensi 3) Tugas Tata Usaha dan Karyawan lainnya Adapun tugas tata usaha dan karyawan lainnya adalah sebagai berikut: a) Tata Usaha (1) Mengerjakan buku induk (2) Mengerjakan buku kleper (3) Mengerjakan buku inventaris sekolah (4) Menerima tamu (5) Membantu kepala sekolah b) Bendahara (1) Menerima surat penyetoran pembayaran (SPP) siswa (2) Menyetor surat penyetoran pembayaran (SPP )siswa (3) Menyelenggarakan honor, gaji guru dan pegawai (4) Membantu kepala sekolah c) Petugas pengelola perpustakaan (1) Menginventarisasikan buku perpustakaan

14 57 (2) Membuat katalog buku perpustakaan (3) Melayani peminjaman (4) Menerima sumbangan buku d) Penjaga sekolah (1) Membuka dan menutup pintu ruang guru, ruang kepala sekolah dan seluruh ruangan (2) Menjaga keamanan lingkungan sekolah. Pembagian tugas masing-masing tersebut, telah diatur menurut surat keputusan (SK) yayasan. Adapu jumlah guru dan karyawan berserta jabatannya terlampir dalam rekapitulasi guru dan karyawan. I. Stuktur Organisasi Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai dalam operasionalnya pada dasarnya mempunyai sistem kepengurusan yang telah cukup memenuhi syarat bagi sebuah organisasi. Hal ini diketahui dari telah adanya kepala sekolah sebagai pimpinan, wakil kepala sekolah, wali kelas, guru, dan karyawan serta siswa-siswi yang belajar semua sudah tersusun sebagaimana mestinya. Dibuat secara rapid an terarah dengan struktur bagan yang telah terealisasi dengan baik dan terorganisir. Untuk lebih jelasnya mengenai keadaan pengurus di Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai, dapat dilihat pada struktur organisasi berikut ini:

15 58 Bagan Sturktur Organisasi Madrasah Ibtidaiyah Al-Masri Pangkalan Balai Kepala Sekolah Waka Kesiswaan Sekretaris Wakil Kepala Sekolah Wali kelas Guru Mata Pelajaran Waka Kurikulum Bendahara Orang tua Murid Murid Dari penjelasan bagan di atas dapat diketahui bahwa bagan organisasi sekolah tersebut terdiri dari kepala sekolah, wakil kepala sekolah yang terdiri dari wakil kepala kurikulum dan kesiswaan, sekretaris bendahara wali kelas, guru mata pelajaran, orang tua murid atau wali siswa, serta siswa.

BAB III SETTING WILAYAH PENELITIAN. 1. Latar Belakang Berdirinya MTs Nurul Hilal Senuro

BAB III SETTING WILAYAH PENELITIAN. 1. Latar Belakang Berdirinya MTs Nurul Hilal Senuro 45 BAB III SETTING WILAYAH PENELITIAN A. Sejarah Berdirinya MTs Nurul Hilal Senuro 1. Latar Belakang Berdirinya MTs Nurul Hilal Senuro Asal mula berdirinya Pondok Pesantren Nurul Hilal Senuro berdasarkan
