PERTEMUAN 1 (IDENTIFIKASI PELUANG & SEGMENTASI PASAR) SENIN, 3 OKTOBER 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERTEMUAN 1 (IDENTIFIKASI PELUANG & SEGMENTASI PASAR) SENIN, 3 OKTOBER 2016"

Transkripsi

1 PERTEMUAN 1 (IDENTIFIKASI PELUANG & SEGMENTASI PASAR) SENIN, 3 OKTOBER 2016

2 PEMBAGIAN PRODUK PER KELOMPOK

3 PEMBAGIAN PRODUK TEMA PRODUK: OFFICE EQUIPMENT PRODUK OFFICE FURNITURE WRITING UTENSILS SMALL MACHINE KELOMPOK 1, 3, 12, 14, 22, 23, 32 4, 7, 15, 18, 20, 28, 33 2, 5, 16, 21, 24, 31, 34 CONTAINERS 8, 9, 11, 13, 19, 27, 30 MERCHANT SUPPLIES 6, 10, 17, 25, 26, 29, 35

4 TAHAP PERANCANGAN PRODUK Pernyataan misi menjelaskan ke mana arah yang akan dituju Sebelum memulai proyek pengembangan, dilakukan: Identifikasi peluang pasar Identifikasi kendala utama Menetapkan tujuan proyek

5 IDENTIFIKASI PELUANG Sumber ide produk baru dan detail produk Personal pemasaran dan penjualan Penelitian dan organisasi pengembang an teknologi Tim pengembang an produk saat ini Manufaktur dan operasional organisasi Pelanggan sekarang atau pelanggan potensial Pihak ketiga, seperti pemasok, pencipta, dan partner bisnis

6 IDENTIFIKASI PELUANG Mencatat kegagalan dan keluhan yang dialami pelanggan pada produk yang ada sekarang Mewawancarai pengguna utama, dengan memfokuskan pada proses inovasi oleh pengguna dan modifiksai yang dilakukan pengguna terhadap produk yang ada Mempertimbangkan implikasi terhadap adanya kecenderungan dalam gaya hidup, demografis, dan teknologi untuk kategori produk yang ada dan peluang kategori produk baru Beberapa usulan pelanggan sekarang dikumpulkan secara sistematis melalu tenaga penjualan dan sistem pelayanan pelanggan Pendekatan proaktif untuk identifikasi peluang Studi para pesaing produk dilakukan secara hati-hati keunggulan pesaing Status teknologi yang muncul dilihat kembali untuk memfasilitasi perpindahan teknologi yang tepat dari penelitian ke arah pengembangan produk

7 IDENTIFIKASI KENDALA & SEGMENTASI TUJUAN PROYEK Pengkategorian pelanggan ke dalam segmentasi yang berbeda beda dengan tujuan untuk membagia pasar yang berbeda-beda (heterogen) menjadi kelompok-kelompok pasar yang homogen.

8 Jenis Jenis Segmentasi Pasar Dalam bukunya, Philip Kohler membagi segmentasi pasar atas: GEOGRAFIS - Berdasarkan letak geografis DEMOGRAFIS Berdasarkan: - Usia -jenis kelamin -pendidikan SOCIOCULTURE Berdasarkan - Kelas sosial - Budaya TINGKAH LAKU - Pengetahuan - Sikap penggunan, reaksi terhadap suatu produk

9 MATRIKS SEGMENTASI

10 SEGMENTASI PRODUK OTOPED = Kompetitor Thomas Otoped. = Kompetitor E Kick Otoped = Produk otopet yang kita keluarkan Desain I = Roda otopad 3 Desain II = Roda otopad 3 + bisa dilipat + bel music Desain III = Roda otopad 2 + charge listrik

11 IDENTIFIKASI KEBUTUHAN PELANGGAN

12 TAHAP IDENTIFIKASI KEBUTUHAN PELANGGAN Mengumpulk an Data Mentah dari Pelanggan Menginterpr etasi data mentah menjadi kebutuhan pelanggan Mengorganisas ikan kebutuhan menjadi beberapa hierarki, yaitu kebutuhan primer, sekunder dan tersier (jika diperlukan) Menetapk an derajat kepentinga n relatif setiap kebutuhan Menganali sa hasil dan proses

13 TAHAP 1 - MENGUMPULKAN DATA MENTAH INTERVIEW METODE PENGUMPULAN DATA MENTAH FOCUS GROUP OBSERVASI PRODUK PADA SAAT DIGUNAKAN SURVEI TERTULIS

14 KUESIONER / ANGKET Kuesioner adalah daftar pertanyaan untuk mendapatkan keterangan dari sample atau sumber yang beranekaragam (agar sampel dapat mewakili populasi). Kuesioner Terbuka Kuesioner ini memberikan kesempatan penuh memberi jawaban menurut apa yang dirasa perlu oleh responden. Peneliti hanya memberikan sejumlah pertanyaan berkenaan dengan masalah penelitian dan meminta responden menguraikan pendapat atau pendiriannya dengan panjang lebar bila diinginkan. Macam-macam Kuesioner Kuesioner Tertutup Kuesioner tertutup terdiri atas pertanyaan atau pernyataan dengan sejumlah jawaban tertentu sebagai pilihan. Responden mengecek jawaban yang paling sesuai dengan pendiriannya.

15 PENGGUNA UTAMA. Mengapa? Mampu mengkomunikasikan kebutuhan karena mengetahui ketidaksempurnaan produk yang mereka gunakan selama ini Kadang menemukan solusi untuk memenuhi kebutuhan mereka SIAPA YANG DITUJU Orang-orang terkait dengan produk (STAKEHOLDER) yang dianggap penting juga perlu dilakukan pengumpulan data

16 PERTANYAAN UNTUK MENGEKSPLOR KEBUTUHAN PELANGGAN Kapan dan mengapa anda menggunakan produk sejenis ini? Ceritakan pengalaman menarik anda ketika menggunakan produk ini! Apa yang anda sukai dari produk yang sekarang? Apa yang tidak anda sukai dari produk yang sekarang? Hal-hal apa yang anda pertimbangkan ketika membeli produk ini? Apa perbaikan yang ingin anda lakukan terhadap produk ini?

17 DOKUMEN HASIL INTERKSI DENGAN PELANGGAN REKAMAN VIDEO REKAMAN SUARA FOTO CATATAN

18 METODE SAMPLING Populasi adalah seluruh kumpulan objek-objek atau orang-orang yang akan dipelajari atau diteliti. Karakteristik populasi dinamakan parameter. Sampel adalah bagian dari populasi yang diambil melalui cara-cara tertentu yang dianggap mewakili populasi. Karakteristik sampel dinamakan statistik Kenapa dipilih sampling? objek penelitian yang homogeny, objek penelitian yang mudah rusak, penghematan biaya dan Sensus merupakan cara pengumpulan data yang mengambil setiap elemen populasi atau waktu, karakteristik yang ada dalam populasi. masalah ketelitian, ukuran populasi, dan factor ekonomis. Metode sampling adalah cara pengumpulan data yang hanya mengambil sebagian elemen populasi atau karakteristik yang ada dalam populasi.

19 METODE SAMPLING SAMPLING RANDOM adalah cara pengambilan sampel dengan semua objek atau elemen populasi memiliki kesempatan yang sama untuk dipilih sebagai sampel SAMPLING NON RANDOM adalah cara pengambilan sampel yang semua objek atau elemen populasinya tidak memiliki kesempatan yang sama untuk dipilih sebagai sampel SAMPLING RANDOM Sampling Random Sederhana Sampling Random Berlapis Sampling Random Sistematis Sampling Random Berkelompok SAMPLING NON RANDOM Sampling Kuota Sampling Pertimbangan Sampling Seadaanya

20 METODE SAMPLING RANDOM SEDERHANA Sampling random sederhana dilakukan apabila Elemen populasi (dianggap) homogeny dan Tidak diketahui elemenelemen populasi yang terbagi ke dalam golongan-golongan Langkah-langkah : 1. Susun kerangka sampling; 2. Tetapkan jumlah sampel; 3. Tentukan alat pengambilan sampel; 4. Pilih sampel sampai dengan jumlah sampel terpenuhi BERLAPIS Dilakukan bila: 1. Elemen populasi heterogen; 2. Ada kriteria yang digunakan sebagai dasar untuk mengklasifikasi populasi ke dalam stratum-stratum; 3. Ada data pendahuluan dari populasi mengenai kriteria yang akan digunakan untuk stratifikasi; 4. Dapat diketahui dengan tepat jumlah satuan-satuan individu dari setiap stratum dalam populasi Langkah-langkah : 1. Susun kerangka sampling; 2. Bagi kerangka sampling ke dalam strata yang dikehendaki; 3. Tentukan jumlah sampel secara keseluruhan; 4. Tentukan jumlah sampel dalam setiap stratum; 5. Pilih sampel dari setiap stratum secara acak.

21 METODE SAMPLING RANDOM SISTEMATIS Dilakukan bila: 1. Identifikasi atau nama dari elemen elemen dalam populasi itu terdapat dalam suatu daftar; 2. Populasi memiliki pola beraturan Langkah-langkah : 1. Jumlah elemen populasi dibagi dengan jumlah elemen sampel, sehingga didapatkan subpopulasisubpopulasi yang memiliki jumlah elemen sama (memiliki interval sama); 2. Dari subpopulasi pertama dipilih sebuah anggota dari sampel yang dikehendaki, biasanya menggunakan table bilangan random; 3. Anggota dari subsampel pertama yang terpilih, digunakan sebagai titik acuan untuk memilih sampel berikutnya, pada setiap jarak/interval tertentu KELOMPOK Bentuk sampling random yang populasinya dibagi menjadi beberapa kelompok (cluster) dengan menggunakan aturan-aturan tertentu, seperti batas alam dan wilayah administrasi pemerintahan Langkah2 penyelesaian: 1. Membagi populasi ke dalam beberapa kelompok; 2. Memilih satu atau sejumlah kelompok dari kelompok2 tersebut secara random; 3. Menentukan sampel dari satu atau sejumlah kelompok yang terpilih secara random

22 METODE SAMPLING NON- RANDOM KUOTA Teknik untuk menentukan sampel dari populasi yang mempunyai ciri-ciri tertentu hingga jumlah (kuota) yang diinginkan. Terlebih dahulu menetapkan berapa jumlah quotum sampel Anggota populasi manapun yang akan diambil, tidak menjadi masalah, yang penting mempunyai ciri-ciri tertentu dan sesuai dengan jumlah quotum yang ditetapkan. PERTIMBANGAN Bentuk sampling non random yang pengambilan sampelnya ditentukan oleh peneliti berdasarkan pertimbangan atau kebijaksanaanny SEADANYA Adalah bentuk sampling non random yang pengambilan sampelnya dilakukan seadanya atau berdasarkan kemudahannya mendapat data yang diperlukan. Adalah teknik penentuan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti dapat digunakan sebagai sampel, bila dipandang orang tersebut sesuai dengan sumber data.

23 PENENTUAN JUMLAH SAMPLE Pendapat Solvin Asumsinya bahwa populasi berdistribusi normal Dengan rumus: n = N/(1+Ne 2 ) kecil (<10.000) untuk populasi Dimana: n= ukuran sampel N= ukuran populasi E= persen kelonggaran ketidaktelitian karena kesalahan pengambilan sample Pendapat Gay Ukuran minimum sampel yang dapat diterima berdasarkan pada desain penelitian yang digunakan, yaitu sebagai berikut: Metode deskriptif : 10% populasi, untuk populasi relative kecil minimal 20 % populasi. Metode deskriptif korelasional, minimal 30 subjek Metode eksperimental, minimal 15 subjek per kelompok

24 TAHAP 2 MENINTERPRETASIKAN DATA MENTAH MENJADI KEBUTUHAN PELANGGAN Tuntunan (Guideline) Pernyataan Pelanggan Pernyataan Kebutuhan yang Benar "Apa" bukan "Bagaimana" Mengapa anda tidak Baterai obeng dilindungi dari meletakkan lapisan kontak pendek pelindung di sekitar kontak baterai obeng? Spesifik Positif tidak Negatif Atribut dari Produk Hindari harus dan Mesti Saya sering menjatuhkan obeng saya Tidak masalah jika hujan, saya perlu bekerja di luar rumah pada hari sabtu Saya suka jika dapat mengisi ulang baterai obeng dari alat pemantik rokok Saya benci jika saya tidak tahu berapa banyak lagi isi baterai obeng yang masih tersisa Obeng dapat beroperasi dengan normal setelah berkali-kali jatuh Obeng dapat beroperasi dengan normal pada saat hujan Pernyataan Kebutuhan yang Salah Kontak baterai obeng dilindungi dengan pintu geser plastik Permukaan obeng dibuat kasar (tidak rata) Obeng tidak rusak karena hujan Baterai obeng dapat diisi Adaptor pemantik rokok di ulang dari api rokok di dalam dalam mobil dapat mengisi mobil ulang baterai obeng Obeng dilengkapi indikator tingkat energi baterai Obeng harus dilengkapi indikator tingkat energi baterai

25 TAHAP 3 MENGORGANISASIKAN KEBUTUHAN PELANGGAN MENJADI HIERARKI TUJUANNYA: Mengorganisasikan kebutuhan-kebutuhan ini menjadi beberapa hierarki Daftar kebutuhan terdiri dari beberapa kebutuhan primer, masing-masing kebutuhan primer tersusun dari kebutuhan sekunder Beberapa kasus kebutuhan sekunder dipecah lagi menjadi kebutuhan tertier Kebutuhan primer: kebutuhan yang paling umum sifatnya Kebutuhan sekunder dan tertier lebih terperinci Bobot Kepentingan Sekunder Ditunjukkan Jumlah Tanda * *** menunjukkan sangat penting! menunjukkan kebutuhan tersembunyi ATAU PUN Bisa menggunakan filter kebutuhan pelanggan. Kebutuhan pelanggan yang bemacam-macam disaring menjadi sedikit dengan melihat tingkat kemiripannya

26 CONTOH HIERARKI

27 CONTOH FILTER Raw Opportunities Otoped bagus untuk olahraga Desain otoped bagus Bentuk otoped yang berbeda Warna otoped bagus Otoped keren Otoped simpel Otoped mudah digunakan Otoped aman Pegangan otoped nyaman Otoped tidak mudah rusak Otoped mudah dirawat Otoped tahan lama Otoped yang tidak harus di jalan yang mulus Roda dapat disesuaikan dengan medan Otoped untuk jarak jauh Otoped mudah hilang Otoped tidak berukuran kecil Otoped yang memiliki posisi pijakan kaki luas Roda otoped tidak bersuara Putaran roda yang baik Harga otoped murah Otoped berbahan kuat Otoped lipat Gagang otoped fleksibel Tinggi otoped fleksibel Memiliki jagrak (untuk mempermudah parkir) Otoped otomatis Otoped dengan pengaturan kecepatan Filter I (Exceptional Opportunities) Otoped bagus untuk olahraga Desain otoped bagus dan simpel Otoped mudah digunakan Otoped aman Otoped tahan lama Roda dapat disesuaikan dengan medan Otoped untuk jarak jauh Otoped mudah hilang Otoped tidak berukuran kecil Putaran roda yang baik Harga otoped murah Otoped berbahan kuat Otoped lipat Otoped fleksibel Memiliki jagrak (untuk mempermudah parkir) Otoped otomatis

28 SUB BAB LAPORAN BAB I (IDENTIFIKASI PELUANG) 1.1 Metode Identifikasi Peluang 1.2 Studi Literatur dan Benchmarking 1.3 Studi Pasar dan Pelanggan (Kuisioner Terbuka) 1.4 Hasil Identifikasi Peluang BAB II (SEGMENTASI)

29 PRAKTIKUM PERTEMUAN 1 SELESAI

30 PENGUMUMAN TAMBAHAN LAPORAN MAJU DOSEN KONSULTASI DOKUMENTASI DAN KUESIONER

PERANCANGAN PRODUK. Chapter 4. Gasal 2014

PERANCANGAN PRODUK. Chapter 4. Gasal 2014 PERANCANGAN PRODUK Chapter 4 Gasal 2014 Debrina Puspita Andriani Teknik Industri Universitas Brawijaya e-mail : debrina@ub.ac.id Blog : http://debrina.lecture.ub.ac.id/ 6/10/2014 Perancangan Produk - Gasal
