RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER"

Transkripsi

1 RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER 1. Judul Matakuliah Metode Filologi 2. Kode/SKS BDI Prasyarat BDI2112, B , BDI Status Matakuliah Wajib 5. Deskripsi singkat Matakuliah Metode Filologi merupakan matakuliah lanjut dan berstatus wajib bagi mahahasiswa yang akan mengambil spesialisasi filologi. Tujuan utama mata kuliah ini adalah agar mahasiswa dapat merekonstruksi teks Melayu klasik. Karena merupakan mata kuliah lanjut, maka mahasiswa harus sudah mengambil matakuliah wajib sebelumnya, yaitu bahasa naskah. Mahasiswa sudah mempunyai kemampuan kemampuan membaca naskah Jawi (Arab-Melayu) dengan lancar. Dalam mata kuliah ini diajarkan kepada mahasiswa bagaimana mentransliterasi naskah, menginventarisasi naskah, memilih naskah yang memenuhi standar dan menyisihkan yang tidak memenuhi standar, merekonstruksi naskah, serta pada akhirnya mendapatkan naskah suntingan yang memuat teks yang mendekati aslinya atau bentuk mula teks. Untuk mendukung proses pembelajaran, dalam kuliah juga disertakan contoh-contoh penelitian (disertasi) yang dianggap representatif sehingga mahasiswa mempunyai gambaran jelas dan konkret tentang bagaimana cara menangani teks dengan metode ilmiah yang benar dengan hasil yang objektif. 6. Tujuan Pembelajaran Mahasiswa dapat memahami dasar-dasar filologi sebagai ilmu yang menggali dan menyajikan makna serta manfaat kebudayaan dalam kehidupan manusia melalui naskah-naskah Melayu klasik serta memberi bekal kepada mahasiswa berupa cara penggarapan naskah sehingga mereka memperoleh ketrampilan dalam menangani naskah secara filologis.

2 7. Materi Pembelajaran Matakuliah Metode Filologi ini terdiri dari 11 materi pembelajaran, tetapi disampaikan dalam 14 kali pertemuan. Materi-materi tersebut adalah: (1) pengertian filologi dan objek filologi, (2) seluk-beluk naskah dan teks, (3) pengertian metode filologi, (4) transliterasi naskah, (5) penentuan usia naskah, (6) inventarisasi naskah, (7) metode penelitian (tahap-tahap penelitian), (8) eleminasi, emendasi, dan suntingan teks, (9) metode intuitif dan metode edisi naskah tunggal, (10) metode landasan, metode gabungan, dan metode objektif, (11) Penerapan metode filologi pada naskah-naskah Nusantara. 8. Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan dan Outcome Pembelajaran Minggu ke-1 (1) Pengertian filologi meiiputi defuiisi dan kedudukannya sebagai ilmu tersendiri. (2) Pengertian naskah dan teks, di sini dipelajari pengertian naskah dan teks di dalam dan di luar disiplin filologi (3) Naskah dengan prasasti, di sini dipelajari perbedaan objek kajian filologi dan arkeologi. Mahasiswa memahami dengan benar pengertian filologi dan objeknya sehingga kelak dapat menggunakan metode filologi dengan benar. Ceramah dan tanya jawab

3 Minggu ke-2 (1) Kodikologi dan tekstologi, di sini dipelajari pengertian dan ruang lingkup kodikologi dan tekstologi yang mempelajari naskah (kodeks) dan teks (2) Teori terjadinya teks, di sini akan didiskusikan munculnya teks dari yang berbentuk sederhana sampai yang kompleks. (3) Teks lisan dan tulisan, pengertian teks lisan dan tulisan serta tarik-menarik antar kedua bentuk tersebut dalam tradisi sastra klasik. (4) Penyalinan teks, bagaimana tradisi penyalinan teks profan dan sakral. Mahasiswa dapat menjelaskan tentang pengertian teks dalam disiplin filologi dan seluk-beluknya. Ceramah dan diskusi Minggu ke-3 (1) Pengertian kritik teks dan kritik sastra, di sini dipelajari perbedaan yang mendasar antara kritiks teks dengan kritik sastra yang membuahkan motode yang berlainan. (2) Pengertian metode filologi, di sini dipelajari asumsi-asumsi yang mendasari perlunya kritik teks dan kemudian muncul metode filologi. Mahasiswa dapat memahami dasar-dasar metode penelitian filologi. Ceramah dan tanya jawab Minggu ke-4 Transliterasi: sistem alih tulis, ejaan, simbol dalam trasliterasi, permasalahan trasliterasi. Di sini dipelajari bagaimana cara mengalih-hurufkan tulisan Jawi (Arab- Melayu) ke dalam tulisan latin dengan ejaan yang berlaku sekarang. (baca Pedoman Trasliterasi Arab-Latin, diterbitkan Depag dan Depdiknas)

4 Mahasiswa dapat mentransliterasikan naskah-naskah tulisan Jawi ke claim tulisan latin dengan metode yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Ceramah, membaca-menyimak bersama-sama, dan diskusi. Di sini disediakan beberapa contoh naskah dalam bentuk fotokopi. Minggu ke-5 Latihan transliterasi (melanjutkan pokok bahasan minggu ke-4), di sini mahasiswa akan disodori berbagai judul naskah, dari mudah dibaca sampai yang rumit dan sulit dibaca. (bahan: naskah dalam bentuk fotokopi dan mikrofilm, baca juga Hollander, 1994) Mahasiswa dapat mentransliterasi berbagai naskah dengan berbagai tingkat kesulitan, baik ukuran huruf, gaya tulisan, tebal-tipis tulisan, maupun tingkat kerusakan naskah. c. Metode Pembelajaran dan bentuk kegiatan Praktikum membaca fragmen-fragmen teks langsung, baik naskah fotokopi maupun naskah dalam bentuk mikrofilm dengan menggunakan microreader. Minggu ke-6 Penentuan usia naskah: kolofon, watermark, corak tulisan, bahasa teks, dan latar belakang budaya. Mahasiswa diajak berdiskusi bagaimana menentukan umur (tua atau muda) naskah dengan berbagai cara dan ciri-ciri yang mengikuti naskah. (baca Winsted, 1977; Liaw Yock Fang, 1991; dan Iskandar, 1996) Mahasiswa dapat menentukan umur naskah dengan berbagai metode sehingga nantinya bisa mengelompokkan naskah berdasarkan umurnya. Ceramah, kuis, dan diskusi

5 Minggu ke-7 (1) Inventarisasi naskah. Di sini mahasiswa akan belajar bagaimana cara menginventarisasi naskah, baik yang sudah terdaftar dalam katalogus maupun yang belum. (baca Djamaris, 1977) (2) Deskripsi naskah, singkatan isi naskah, dan latihan, di dalamnya terkandung kegiatan mendeskripsikan naskah yang sudah diinventarisasi, serta membuat singkatan isi naskah. (baca katalogus Sutaarga, 1972; Juynboll, 1899; Suplemen van Ronkel, 1921; dan Ricklefs dan Voerhoeeve, 1977) Mahasiswa dapat menginventarisasi naskah-naskah yang terdapat di berbagai tempat penyimpanan naskah serta mendeskripsikannya. Mahasiswa juga harus dapat membaca dan menerjemahkan katalogus yang terdapat dalam bahasa Inggris dan Belanda. Praktik langsung dengan katalogus-katalogus yang ada di perpustakaan Fakultas Ilmu Budaya, dosen hanya memandu. Minggu ke-8 Ujian Sisipan Tujuan diadakannya ujian sisipan mengukur sejauh mana keberhasilan mahasiswa selama proses pembelajaran selama separoh semester. Setelah ujian dilaksanakan, soal-soal ujian sisipan ini juga akan dibahas bersama sehingga mahasiswa bisa menguasai benar materi pembelajaran yang sudah diajarkan. Ujian tertulis dan bersifat close book. Dosen langsung menjadi pengawas ujian ini. Minggu ke-9 (1) Metode penelitian, dalam pertemuan ini dibahas inventarisasi dan pengumpulan naskah yang hendak diteliti, petikan-petikan dalam bunga rampai serta ulasan-ulasan mengenai teks objek penelitian. (baca Paul Maas, 1972)

6 (2) Pengelompokan naskah, di dalamnya terdapat kegiatan penyisihan teks yang hanya merupakan salinan, pengelompokan teks berdasarkan versi-versi, dan varianvarian serta penentuan garis keturunan. (baca Paul Maas, 1972) b. Outcome pembelajaran Mahasiswa mengerti langkah-langkah penelitian filologi dan dapat mempraktikkannya dalam penelitian (kritik teks). c. Metode Pembelajaran dan bentuk kegiatan Studi kasus dan diskusi Minggu ke-10 Tindak lanjut materi pembelajaran ke-9, di sini materi penerapan metode filologi diusahakan mencapai ketetapan teks (constituo tekxtus), menggunakan metode suntingan yang memadai, kritik teks, emendasi, dan suntingan teks. (baca Baroroh dkk., 1994; Djamaris, 1977; dan Paul Maas, 1977) Mahasiswa mengelompokkan naskah-naskah, kemudian melakukan eleminasi, emendasi, dan menyunting teks dengan benar. c. Metode Pembelajaran dan bentuk kegiatan Lanjutan studi kasus dan diskusi Minggu ke-11 Membicarakan metode intuitif dan metode edisi naskah tunggal Mahasiswa dapat memahasi pengertian metode intuitif dan dapat melakukan penyuntingan teks dengan metode edisi naskah tunggal. (baca pedoman EYD) Ceramah dan tanya jawab

7 Minggu ke-12 Membicarakan metode gabungan, metode landasan, dan metode gabungan (baca Baroroh dkk., 1994; dan Paul Maas, 1977) Mahasiswa dapat melakukan penelitian filologi dengan metode landasan, metode gabungan, dan metode objektif c. Metode Pembelajaran dan Bentuk kegiatan Ceramah dan tanya jawab Minggu ke-13 Penerapan metode dan teori filologi pada naskah-naskah Nusantara dengan memperhatikan beberapa disertasi. Dalam kuliah ini akan dibahas beberapa disertasi yang membahas naskah Melayu Klasik, diantaranya Hikayat Iskandar Zulkarnain (Chamamah-Soeratno, 1991) dan Hikayat Sri Rama (Akhadiati, 1980). Mahasiswa dapat memahami metode filologi yang dipakai dalam beberapa penelitian naskah Nusantara sehingga dapat menjadikan hasil-hasil penelitian tersebut untuk penelitian yang akan mereka lakukan nantinya. Mahasiswa maju presentasi setelah mereka mereview karya disertasi, dilanjutkan dengan diskusi. Minggu ke-14 Melanjutkan mencennati karya-karya disertasi, diantaranya membahas Hikayat Banjar (Ras, 1968) dan The Hikayat Muhammad Hanafiyyah (Brakel, 1975). Materi tambahan tentang kelemahan penerapan metode sterna terhadap sastra Melayu klasik dengan membahas tesis dari Krazt (1981). Mahasiswa dapat memahami metode filologi yang dipakai dalam beberapa penelitian naskah Nusantara sehingga mahasiswa dapat menjadikan hasil-hasil penelitian tersebut model untuk penelitian yang akan mereka lakukan nantinya.

8 c. Metode Pembelajaran dan bentuk kegiatan Lanjutan presentasi dan diskusi Minggu ke-15 Rangkuman dari kuliah-kuliah yang sudah diberikan selama 14 kali pertemuan. Di sini dosen akan mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang berasal dari materi-materi pembelajaran yang sudah dipelajari selama satu semester. Mahasiswa diberi kesempatan untuk bertanya tentang materi-materi tersebut. Disampaikan juga prediksi soal-soal yang akan keluar dalam ujian akhir semester. b. Outcome pembelajaran Mahasiswa dapat menguasai sepenuhnya materi-materi yang sudah dipelajari selama satu semester sehingga masing-masing bisa mengevaluasi diri sejauh mana mereka mempunyai kompetensi dalam penggarapan naskah dengan metode filologi. c. Metode Pembelajaran dan bentuk kegiatan Ceramah, peer teaching, dan sumbang saran 9. Evaluasi Untuk mengukur keberhasilan pembelajaran matakuliah Metode Filologi ini dilakukan dengan mengadakan evaluasi. Evaluasi dilakukan dengan beberapa cara yaiiu dalam bentuk tugas-tugas, pekerjaan rumah, dan keaktifan di kelas (30%), ujian sisipan (30%), dan ujian akhir semester (40%). Karena matakuliah ini merupakan matakuliah lanjut dan sudah masuk bidang spesialisasi, maka bentuk ujian sisipan dan ujian akhir yang representatif adalah esei. Soal ujian sisipan berfokus pada teori-teori awal atau dasar-dasar metode filologi, sedangkan soal ujian akhir dititikberatkan pada praktik-praktik dan kasus-kasus. Mahasiswa boleh mengikuti ujian akhir semester dan mendapatkan nilai jika hadir sebanyak 70% dalam tatap muka. Contoh soal esei ujian sisipan 1. Apa perbedaan teks dan naskah dalam disiplin filologi? 2. Apa yang saudara ketahui tentang ditografi dalam naskah? 3. Mengapa metode intuitif dipandang kurang tepat untuk menentukan teks yang paling mendekati aslinya?

9 Contoh soal esei ujian akhir 1. Transliterasikan fragmen naskah berikut ini dengan mengikuti kaidah-kaidah transliterasi ilmiah. (disediakan fotokopi naskah) 2. Metode apa yang dipakai Chamamah-Soeratno dalam merekonstruksi naskah Hikayat Iskandar Zulkarnain. Jelaskan juga tahap-tahap yang dilakukan Contoh tugas 1 Buatlah suntingan teks dari Hikayat Syah Mardan lengkap dengan aparat kritiknya, kemudian presentasikan di kelas. Contoh tugas 2 Silakan Saudara mereview disertasi dengan berfokus pada metode filologi yang digunakan. (pilihlah disertasi yang tersimpan di perpustakaan FIB) 10. Bahan, Sumber Informasi, dan Referensi Bacaan Wajib Baroroh-Baried, Siti., Sulastin Sutrisno, Siti Chamamah Soeratno, Sawu, Kun Zachrun Istanti Pengantar Teori Filologi. BPPF Fakultas Sastra. Yogyakarta. Djamaris, Edward "Filologi dan Cara Kerja Penelitian Filologi" Bahasa dan Sastra No.1 Tahun III Maas, Paul Textual Criticism. Translated from the Germany by Barbara. Oxford: Oxford University Press Bacaan Anjuran Baroroh-Baried, Siti., M. Syakir, Moeh. Masjkur, Siti Chamamah Soeratno, Sawu Memahami Hikayat dalam Sastra Indonesia. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. Jakarta. Hollander, J.J. de Pedoman Bahasa dan Sastra Melayu (terj. T. W. Kamil). Balai Pustaka. Jakarta.

10 Iskandar, Teuku Kesusastraan Klasik Melayu Sepanjang Abad. Penerbit Libra. Jakarta. Kratz, E. U "The Editing of Malay Manuscripts and Textual Criticism" dalam BKI 137: Liaw Yock Fang Sejarah Kesusastraan Melayu Klasik. Jilid 1 dan 2. Jakarta: Erlangga. Winstedt, Sir Richard A History ofclassical Malay Literature. Oxford University Press. Kualalumpur. Karya Disertasi Akhadiati Ikram Hikayat Sri Rama. Jakarta: Universitas Indonesia Press. Brakel, L.F The Hikayat Muhammad Hanafryyah. The Haque: Martinus Nijhoff. Chamamah-Soeratno, Siti Hikayat Iskandar Zulkarnain: Analisis Resepsi. Jakarta: Balai Pustaka. Ras, J.J Hikayat Banjar: a study on Malay historiography. The Haque: Martinus Nijhoff. Sumber Informasi Katalogus Juynboll, H.H Catalog-us van de Maleische en Sundaneesche Handscriften de Leidsche Universiteit. E.J. Brill. Leiden. Ricklefs, M.C. & Voorhoeve, P Indonesia Manuscripts in Great Britain. Oxford University Press. Oxford.

11 Ronkel, Dr. Ph.S. van Supplement-Catalogus der Maleische en Minangkabausche Handscriften in The Leidsche Universiteits-Blibliotheek. E.J. Brill. Leiden. Sutaarga, Amir., Jumsari Jusuf, Tuti Munawar, Ratnadi Greha, S. Z. Hadisutjipto Katalogus Koleksi Naskah Melayu Museum Pusat. Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Kebudayaan Nasional. Jakarta.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Karya-karya peninggalan masa lampau merupakan peninggalan yang menginformasikan buah pikiran, buah perasaan, dan informasi mengenai berbagai segi kehidupan yang
