Bagaimana menghadapi anak dengan kejang dan epilepsi ; Peran orangtua. dr. Setyo Handryastuti

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bagaimana menghadapi anak dengan kejang dan epilepsi ; Peran orangtua. dr. Setyo Handryastuti"

Transkripsi

1 Bagaimana menghadapi anak dengan kejang dan epilepsi ; Peran orangtua dr. Setyo Handryastuti

2 Obyektif Tahu apa yang harus dilakukan Orangtua dapat berperan serta dalam proses pengobatan Mensuport dan mendampingi anak dalam proses pengobatan dan menghadapi masamasa sulit : usia sekolah dan remaja Ikut mendidik masyarakat agar concern terhadap anak penyandang epilepsi menghilangkan stigma negatif

3 Reaksi orangtua pertama kali Cemas, khawatir, tidak tahu apa yang harus dikerjakan. Tidak percaya Menyangkal Tenang, menerima, pasrah pada dokter Browsing internet mencari tahu lebih banyak lagi Mencari second atau third opinion

4 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

5 Kejang : lepas muatan listrik yang berlebihan di sel-sel saraf otak Epilepsi : >2 episode kejang berulang tanpa provokasi Penyebab : genetik, kelainan perkembangan otak/metabolik/ Tidak selalu ada faktor keturunan Bukan penyakit menular

6 Reaksi orangtua pertama kali Cemas, khawatir, tidak tahu apa yang harus dikerjakan. Tidak percaya Menyangkal Tenang, menerima, pasrah pada dokter Browsing internet mencari tahu lebih banyak lagi Mencari second atau third opinion

7 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

8 Pada saat kejang Jangan panik Baringkan anak di tempat yang datar/lunak, miringkan pada 1 sisi tubuhnya. Letakkan bantal/benda lunak lain di bawah kepala Jauhkan dari benda-benda berbahaya Longgarkan pakaian/apapun di sekitar leher

9 Pada saat kejang Berikan obat kejang lewat anus Amati kejang : bentuk dan lama kejang, frekuensi, interval diantara kejang, apa yang terjadi pada anak sebelum, selama dan sesudah kejang Dampingi anak sampai betul-betul sadar, pastikan jalan napas tidak tersumbat

10 Cara pemberian Diazepam melalui anus

11 Cara pemberian Diazepam melalui anus

12

13 Hal-hal yang tidak boleh dilakukan pada saat anak kejang Jangan memasukkan apapun ke dalam mulut anak (sendok, kopi, jari tangan, minum) Anak disembur-sembur dengan air Menahan gerakan-gerakan anak pada saat kejang tidak akan mempengaruhi lama kejang

14 Kapan perlu pertolongan medis? Anak terluka selama serangan (jatuh, kena benda panas/tajam) Curiga anak tersedak sesuatu Ada perubahan pola napas anak Kejang berlangsung lebih dari 5 menit Anak tidak pernah mengalami kejang sebelumnya Kejang berlangsung berulang-ulang

15 Apa yang perlu disediakan/diperhatikan di rumah? Obat kejang yang dimasukkan melalui anus, jika habis mintalah resep dokter Obat penurun panas dan termometer (pada anak kejang demam) Nomor telepon RS, klinik atau dokter terdekat Jangan lupa ajarkan orang di rumah (pengasuh/anggota keluarga) cara memakai obat kejang

16 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

17 Ketika didiagnosis epilepsi pertama kali Minta penjelasan kepada dokter secara lengkap dan detil untuk menghilangkan keragu-raguan. Jenis obat, jumlah obat, lama pengobatan Efek samping obat Jadwal berobat Mencari informasi yang benar dari sumber yang dapat dipercaya : internet, buku,seminar, dokter Jangan percaya banyak mitos di masyarakat tentang kejang/epilepsi

18 Tips untuk keberhasilan pengobatan epilepsi Minum obat jangka panjang bukan hal yang mudah Sediakan kotak obat dengan kotak-kotak yang sudah terbagi beberapa dosis Alarm untuk mengingatkan waktu minum obat Minum obat secara teratur, tiap 8 jam untuk dosis 3x/hari, tiap 12 jam untuk dosis 2x/hari Minta dokter untuk menyederhanakan/memudahkan jadwal pemberian obat

19 Tips untuk keberhasilan pengobatan epilepsi Jika jadwal minum obat anak masih di sekolah, informasikan kepada guru Jangan sampai kehabisan obat, kontrol sebelum obat habis Jika lupa minum obat, segera berikan ketika anda ingat dan jangan menggandakan dosis obat Libatkan anak (jika sudah besar) untuk ikut bertanggungjawab dalam keteraturan minum obat

20 Tips untuk keberhasilan pengobatan epilepsi Amati apakah kejang sudah terkontrol/belum, apakah ada pola kejnag yang baru, gejala efek samping Jujur kepada dokter jika ada dosis yang terlewat, minum obat tidak teratur, kehabisan obat Jangan mengurangi dosis/menghentikan obat tanpa petunjuk dokter

21 Tips untuk keberhasilan pengobatan epilepsi Tanyakan apakah obat-obat lain (batuk,pilek,diare,panas,muntah) dapat diminum bersamaan dengan obat kejang Menghindari faktor-faktor pencetus Tidak ada pantangan makan dalam proses pengobatan epilepsi Tidak ada metode pengobatan alternatif yang dapat menyembuhkan epilepsi

22 Hal-hal yang dapat mengakibatkan kekambuhan Anak yang sudah berbulan-bulan bebas kejang bisa kambuh sewaktu-waktu Lupa minum obat/tidak teratur minum obat Makan tidak teratur Perubahan pola tidur Stres fisik dan psikis Anak demam tinggi, dehidrasi, gula darah turun Remaja puteri ; sikuls menstruasi

23 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

24 Hampir tidak pernah ada ketergantungan obat epilepsi Obat epilepsi bukan golongan NAPZA Sebaliknya : anak tidak mau minum obat karena bosan dan malu

25 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

26 Memahami perasaan anak (merasa berbeda,cemas, sedih,rendah diri) Membangun kemandirian anak, jangan overprotektif sehingga anak tidak mandiri. Berbagi dengan anggota keluarga besar sehingga mereka juga memahami keadaan anak Membuat lingkungan rumah yang aman untuk anak

27 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

28 Menjalin komunikasi dengan guru dan pihak sekolah. Informasi yang benar akan membantu guru dalam mendampingi anak di sekolah Anak dengan epilepsi sama dengan anak lain dalam mencapai prestasi belajar, guru diharapkan tidak underestimate Bantu anak dalam menghadapi problem di sekolah

29 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

30 Tidak semua obat epilepsi menyebakan penurunan prestasi belajar Penurunan prestasi belajar dapat disebabkan : Sering tidak masuk karena takut kambuh di sekolah, kunjungan ke dokter Sikap guru yang underestimate sehingga menerapkan standar yang lebih rendah Jenis epilepsi yang berat Frekuensi kejang

31 Kolaborasi, Komunikatif, Kepastian, Kepedulian, Kemudahan, Komprehensif.

32 Penting untuk sosialisasi dan rasa percaya diri Tidak ada batasan aktivitas sosial/olahraga jika anak sudah bebas kejang Berenang : harus ada yang mengawasi Tidak dianjurkan berenang di laut

33 Terima kasih

Curiculum vitae. Dokter umum 1991-FKUI Spesialis anak 2002 FKUI Spesialis konsultan 2008 Kolegium IDAI Doktor 2013 FKUI

Curiculum vitae. Dokter umum 1991-FKUI Spesialis anak 2002 FKUI Spesialis konsultan 2008 Kolegium IDAI Doktor 2013 FKUI Curiculum vitae Nama : DR.Dr. Setyo Handryastuti, SpA(K) Tempat/tanggal lahir : Jakarta 27 Januari 1968 Pekerjaan : Staf pengajar Departemen Ilmu Kesehatan Anak FKUI-RSCM Pendidikan : Dokter umum 1991-FKUI
