DESAIN INTERIOR MUSEUM FOLKLORE YOGYAKARTA DENGAN KONSEP KEARIFAN LOKAL DI YOGYAKARTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DESAIN INTERIOR MUSEUM FOLKLORE YOGYAKARTA DENGAN KONSEP KEARIFAN LOKAL DI YOGYAKARTA"

Transkripsi

1 DESAIN INTERIOR MUSEUM FOLKLORE YOGYAKARTA DENGAN KONSEP KEARIFAN LOKAL DI YOGYAKARTA TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan guna Melengkapi Gelar Sarjana Seni Program Studi Desain Interior Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Sebelas Maret Surakarta Disusun oleh : STELLA ROSSA ZARIFA SHOLIHAH C FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 i

2 HALAMAN PERSETUJUAN Konsep Perencanaan dan Perancangan Interior Museum Folklore Yogyakarta dengan Konsep Kearifan Lokal di Yogyakarta Disetujui untuk diajukan, guna melengkapi syarat kelulusan Tugas Akhir Program Studi Desain Interior Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Sebelas Maret Surakarta 2016 Disetujui oleh : Pembimbing I Pembimbing II Silfia Mona Aryani, ST,M.Arch NIP Ambar Mulyono, S.Sn.,MT NIP ii

3 HALAMAN PENGESAHAN Telah disahkan dan dipertanggungjawabkan pada sidang Tugas Akhir Program Studi Desain Interior Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Sebelas Maret Surakarta Pada Tanggal 18 Juli 2016 Penguji 1. Ketua : Silfia Mona Aryani, ST, M.Arch ( ) NIP Sekretaris : Ambar Mulyono, S. Sn.,MT ( ) NIP Penguji I : Drs. Ken Sunarko, M.Si ( ) NIP Penguji II : Drs. Soepriyatmono, M.Sn ( ) NIP Mengetahui, iii

4 PERNYATAAN Nama : Stella Rossa Zarifa Sholihah NIM : C Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa laporan Tugas Akhir yang berjudul Desain Interior Museum Folklore Yogyakarta dengan Konsep Kearifan Lokal di Yogyakarta adalah benar-benar karya sendiri, bukan plagiat dan dibuatkan orang lain. Hal-hal yang bukan karya saya, dalam laporan tugas akhir ini diberi tanda citasi (kutipan) dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan tugas akhir dan gelar Sarjana yang telah saya peroleh. iv

5 PERSEMBAHAN Karya ini kupersembahkan kepada: Mama dan Bapak yang selalu mendukung, menyemangati, mendoakan anakanaknya untuk mencapai cita-cita mereka. Semua Keluarga, kakek, nenek dan saudara-saudaraku yang menjadi motivasi. Seluruh sahabat, teman, keluarga besar Desain Interior UNS. v

6 MOTTO Segala kreasi berawal dari sebuah impian. (Carl Sandburg) Bila kamu menginginkan pengetahuan sebagaimana kamu menginginkan udara, maka kamu akan mendapatkannya. (Socrates) Jangan batasi diri anda tentang apa yang bisa anda lakukan. (Venus William) Percaya kepada diri sendiri ketika tidak ada orang lain yang percaya. Itulah yang membuat kita menjadi pemenang. (James Cameron) Tugas kita bukanlah berhasil, tugas kita adalah mencoba, karena didalam mencoba itulah kita menemukan dan belajar membangun kesempatan untuk berhasil. (Mario Teguh) vi

7 KATA PENGANTAR Puji dan Syukur hanyalah milik Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan anugrah Nya, sehingga penulis mampu menyelesaikan penyusunan laporan Tugas Akhir Desain Interior Museum Folklore Yogyakarta dengan Konsep Kearifan Lokal di Yogyakarta ini dengan baik. Penyusunan penulisan ini diajukan untuk melengkapi laporan tugas akhir sebagai persyaratan menempuh gelar Sarjana di Program Studi Desain Interior, Fakultas Seni Rupa dan Desain, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pada Kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Allah SWT, atas segala berkah, kesehatan, kelancaran, dalam segala hal dan ide kreatif yang tak henti-henti nya kepada penulis. 2. Anung B. Studyanto, S. Sn., MT, selaku Kepala Program Studi Desain Interior, UNS. 3. Iik Endang Siti Wahyuningsih, S.Sn., M. Ds, selaku koordinator tugas akhir dan pembimbing akademik yang selalu memberikan semangat dan bantuan kepada anak didiknya. 4. Silfia Mona Aryani, ST., M. Arch, sebagai pembimbing utama yang memberikan masukan dan bantuan kepada penulis. Ambar Mulyono, S.Sn., MT sebagai pembimbing kedua yang telah memberikan masukan dan solusi dalam mengahadapi tugas akhir. 5. Seluruh Dosen, Staf, dan rekan-rekan di Program Studi Desain Interior UNS, terima kasih atas ilmu dan pengalaman yang kalian berikan. 6. Kedua Orang tuaku yang selalu mendukung, mendorong, mendidik penulis hingga sampai dalam tahap ini. Adik-adikku yang selalu mendukung dan berbagi dengan penulis. Tante-tante, om, pakde, simbah kakung, simbah putri, eyang uti dan semua yang mendukungku. 7. Teman-teman Desain Interior 2012 yang selalu mendukung dan saling kompak hingga saat ini. vii

8 8. Teman-temanku KKN Blorong 2016, UCN 2016, Ulvah, Anis, Fani, Oim, Aida, Farah Kurnia, Pipin, Norma, Yuni, Hana, Zulfa, Rima, Tika, Agie, Vita, Tanti, dan semua pihak yang membantu, saling berbagi pengalaman, dan memberi dukungan kepada penulis. 9. Semua pihak yang tidak bisa penulis satu persatu, yang telah banyak memberi dukungan, semangat dan perhatian kepada penulis. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan penulisan ini, namun dengan penuh harapan semoga penulisan ini dapat bermanfaat bagi penulis maupun pembaca Surakarta, 25 Juli 2016 Penulis viii

9 DESAIN INTERIOR MUSEUM FOLKLORE YOGYAKARTA DENGAN KONSEP KEARIFAN LOKAL DI YOGYKARTA Stella Rossa Zarifa S¹ Silfia Mona Aryani, ST, M.Arch² Ambar Mulyono, S. Sn.,MT³ Program Studi Desain Interior, Universitas Sebelas Maret ABSTRAK Perencanaan dan perancangan museum folklore dibatasi pada perancangan lobby, R. pamer, R. teater mini, R. audio visual dan souvenir Shop. Tujuan perancangan dan perencanaan adalah (1) Merancang museum dengan tujuan memperkenalkan folklore Yogyakarta, (2) Merancang interior museum folklore Yogyakarta sesuai dengan konsep kearifan lokal, (3) Merancang interior museum yang menampilkan unsur informasi, edukasi, dan rekreasi didalamnya. Dari analisa diatas maka dapat disimpulkan bahwa tujuan dalam merancang museum folklore adalah untuk memperkenalkan folklore Yogyakarta kepada pengunjung, menerapkan konsep kearifan lokal pada rancangan desain museum dan menampilkan unsur informasi, edukasi, dan rekreasi pada perancangan museum. Untuk memperkenalkan folklore Yogyakarta digunakanlah konsep kearifan lokal Yogyakarta. Diterapkan pada layout, alur sirkulasi, aspek pembentuk ruang, dan furniture. Penulis menampilkan unsur informasi, edukasi, dan rekreasi pada ruang dan media display koleksi dengan berbagai cara display. Seperti melalui media, diorama, vitrin, media komputer, poster, audio visual, dan teater. Kata kunci: Desain Interior, Museum, folklore, dan Kearifan Lokal ¹Mahasiswa, Desain Interior, dengan NIM C ²Dosen Pembimbing I ³Dosen Pembimbing II ix

10 INTERIOR DESIGN OF YOGYAKARTA FOLKLORE MUSEUM WITH YOGYAKARTA LOCAL WISDOM CONCEPT Stella Rossa Zarifa S¹ Silfia Mona Aryani, ST, M.Arch² Ambar Mulyono, S. Sn.,MT³ Department ofinterior Design, Sebelas Maret University ABSTRACT Interior planning and design of the folklore museum is limited by the design of lobby, display room, mini theater room, audio visual room, and souvenir shop. The aim of designing and planning are 1) To design a museum with a purpose to introduce Yogyakarta folklore 2) To design the Yogyakarta folklore museum interior with local wisdom concept. 3) To design a museum that displays elements of information, education, and recreation. From the analyzes above it can be concluded that in order to solve problems in designing a folklore museum, requited a design that is able to introduce Yogyakarta folklore to visitors, in addition to applying the local wisdom concept in the design of museum and display elements of information, education, and recreation on the design of the museum. Yogyakarta folklore is used to introduce the local wisdom concept. The design applied to the layout, the flow of circulation, forming aspect of the room, and furniture. The writer showing elements of information, education, and recreation in the room and display media collection in various ways. Such as through the media, diorama, vitrin, computer media, posters, audio visual, and theatrical. Keywords: Interior Design, Museum, folklore, and Local Wisdom ¹Student, Department of Interior Design, with student register C ²Supervisor I ³Supervisor II x

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL i HALAMAN PERSETUJUAN ii HALAMAN PENGESAHAN iii PERNYATAAN iv PERSEMBAHANAN v MOTTO vi KATA PENGANTAR vii ABSTRAK ix ABSTACT x DAFTAR ISI xi DAFTAR GAMBAR xviii DAFTAR TABEL xxi DAFTAR BAGAN xxii DAFTAR LAMPIRAN xxiii BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG 1 B. BATASAN MASALAH 2 C. RUMUSAN MASALAH 2 D. TUJUAN 3 E. SASARAN 3 F. MANFAAT 3 G. METODE PERANCANGAN 4 H. SISTEMATIKA PENULISAN 7 BAB II KAJIAN LITERATUR A. PENGERTIAN JUDUL 9 B. MUSEUM Pengertian Museum Sejarah Museum Fungsi Museum Tugas Museum 13 xi

12 5. Persyaratan Berdirinya Sebuah Museum 14 a. Persyaratan Lokasi 14 b. Persyaratan Bangunan 14 c. Persyaratan Ruang 15 d. Persyaratan Koleksi 16 e. Organisasi dan Ketenagaan Kegiatan Museum 18 a. Pameran 18 b. Kegiatan Pendidikan 18 c. Kegiatan Konservasi 18 d. Kegiatan Pelayanan Teknis 18 e. Kegiatan Tata Usaha dan Administrasi 19 f. Keamanan dan Kebersihan 19 C. FOLKLORE Pengertian Folklore Kajian Folklore Ciri-ciri Pengenal Folklore Pembagian Folklore 20 a. Folklor Lisan 20 1). Bahasa Rakyat 20 2). Ungkapan Tradisional 21 3). Pertanyaan Tradisional (Teka-teki) 21 4). Puisi Rakyat 21 5). Cerita Rakyat 21 6). Nyanyian Rakyat 21 b. Folklor Sebagian Lisan 21 1). Kepercayaan Rakyat (Takhayul) 21 2). Permainan Rakyat 22 3). Teater Rakyat 22 4). Tari Rakyat 22 5). Pesta Rakyat 22 6). Upacara Adat 22 xii

13 c. Folklor Bukan Lisan 22 1). Arsitektur Rakyat 22 2). Kerajinan Tangan 22 3). Pakaian/ Perhiasan Tradisional 22 4). Obat-obatan Tradisional 22 5). Masakan dan Minuman Tradisional 22 D. YOGYAKARTA Sejarah Yogyakarta Keadaan Geografis Yogyakarta Keadaan Demografi Yogyakarta 24 E. FOLKLORE YOGYAKARTA Folklore Lisan 26 a. Bahasa Rakyat 26 b. Ungkapan Tradisional 26 c. Pertanyaan Tradisional (Teka-teki) 27 d. Puisi Rakyat 28 e. Cerita Rakyat 28 1). Mitos/ Mite 29 2). Legenda 36 3). Fabel 41 f. Nyanyian Rakyat Folklore Sebagian Lisan 47 a. Kepercayaan Rakyat (Takhayul) 47 b. Permainan Rakyat 49 c. Teater Rakyat 50 d. Tari Rakyat 51 e. Pesta Rakyat 52 f. Upacara Adat Folklore Bukan Lisan 52 a. Arsitektur Rakyat 52 b. Kerajinan Tangan 53 c. Pakaian/ Perhiasan Tradisional 53 xiii

14 d. Obat-obatan Tradisional 53 e. Masakan dan Minuman Tradisional 54 F. TINJAUAN INTERIOR Hubungan Antar Ruang Organisasi Ruang Pola Sirkulasi Furnitur Warna Elemen Pembentuk Ruang 59 a. Lantai 59 b. Dinding 59 c. Plafon Sistem Interior 61 a. Penghawaan 60 b. Pencahayaan 61 c. Akustik Sistem Keamanan 63 G. KONSEP DESAIN 64 BAB III KAJIAN LAPANGAN A. Museum Radya Pustaka Sejarah Kegiatan Museum Program Ruang Museum Perawatan Koleksi Tinjauan Interior 69 a. Elemen Pembentuk Ruang 69 b. Interior Sistem 70 c. Utilitas 70 d. Teknik Display Museum 70 B. Museum Benteng Vredeburg Sejarah Program Ruang Museum 72 xiv

15 3. Perawatan Koleksi Tinjauan Interior 72 a. Elemen Pembentuk Ruang 72 b. Interior Sistem 73 c. Utilitas 73 d. Teknik Display Museum 73 C. Monumen Yogya Kembali Sejarah Program Ruang Museum Perawatan Koleksi Tinjauan Interior 75 a. Elemen Pembentuk Ruang 75 b. Interior Sistem 76 c. Utilitas 76 d. Teknik Display Museum 76 D. Museum Sangiran Sejarah Kegiatan Museum Program Ruang Museum Perawatan Koleksi Tinjauan Interior 78 a. Elemen Pembentuk Ruang 78 b. Interior Sistem 79 c. Utilitas 80 d. Teknik Display Museum 80 E. Museum Angkut Sejarah Program Ruang Museum Tinjauan Interior 81 a. Elemen Pembentuk Ruang 81 b. Interior Sistem 82 c. Utilitas 83 xv

16 d. Teknik Display Museum 83 BAB IV ANALISA PERANCANGAN A. PROGRAMMING 1. Definisi Proyek Asumsi Lokasi Status Kelembagaan Struktur Organisasi Sistem Operasional Program Kegiatan 87 a. Program Kegiatan Museum 87 b. Pola Kegiatan Manusia Koleksi Museum Fasilitas Ruang Furniture Program Ruang Besaran Ruang Sistem Organisasi Ruang Sistem Sirkulasi Pola Hubungan Antar Ruang Zonning dan Grouping 95 B. KONSEP DESAIN 1. Ide Gagasan Tema Aspek Karakter dan Suasana Ruang Pola Penataan Ruang Pembentuk Ruang 99 a. Lantai 99 b. Dinding 100 c. Ceiling Aspek Bentuk dan Warna 101 a. Analisa Bentuk 101 b. Analisa Warna 101 xvi

17 7. Sistem Interior 101 a. Sistem Pencahayaan 101 b. Sistem Penghawaan 103 c. Sistem Akustik Aspek Desain Furnitur dan Elemen Estetik Aspek Keamanan 105 BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN 106 B. SARAN 107 DAFTAR PUSTAKA 108 LAMPIRAN 112 xvii

18 DAFTAR GAMBAR Gambar II.1 Pencahayaan alami 15 Gambar II.2 Standar peletakan koleksi 16 Gambar II.3 Jalur sirkulasi ruang pamer 16 Gambar II.4 Peta DIY 24 Gambar II.5 Pendidikan DIY 25 Gambar II.6 Ruang di dalam ruang 55 Gambar II.7 Interlocking 55 Gambar II.8 Ruang-ruang bersebelahan 55 Gambar II.9 Ruang-ruang yang dihubungkan bersama 55 Gambar II.10 Organisasi terpusat 56 Gambar II.11 Organisasi linear 56 GambarII.12 Organisasi radial 56 Gambar II.13 Organisasi cluster 57 Gambar II.14 Organisasi grid 57 GambarII.15 Sirkulasi tertutup 57 GambarII.16 Sirkulasi terbuka salah satu sisinya 58 GambarII.17 Sirkulasi terbuka kedua sisinya 58 GambarII.18 Cross ventilation 60 GambarII.19 Zona pandangan kritis 62 Gambar III.1 Denah ruang Museum Radya Pustaka Surakarta 68 Gambar III.2 Tempat sampah 68 Gambar III.3 Fire extinguisher 69 Gambar III.4 Lantai 69 Gambar III.5 Dinding 69 Gambar III.6 Ceiling 69 Gambar III.7 Penghawaan 70 Gambar III.8 Pencahayaan 70 Gambar III.9 Akustik 70 Gambar III.10 Display museum 70 xviii

19 Gambar III.11 Display uang logam 70 Gambar III.12 Display topeng 70 Gambar III.13 Diplay wayang 71 Gambar III.14 Display rajamala 71 Gambar III.15 Display memorial 71 Gambar III.16 Lantai 72 Gambar III.17 Dinding 72 Gambar III.18 Ceiling 73 Gambar III.19 Penghawaan 73 Gambar III.20 Pencahayaan 73 Gambar III.21 Fire extinguisher 73 Gambar III.22 Sistem display built in 74 Gambar III.23 Sistem display built in 74 Gambar III.24 Sistem display koleksi 74 Gambar III.25 Denah museum monumen Yogya kembali 75 Gambar III.26 Lantai keramik warna merah 75 Gambar III.27 Dinding kayu 75 Gambar III.28 Lamber ceiling 75 Gambar III.29 Pencahayaan 76 Gambar III.30 Sistem display vitrin 76 Gambar III.31 Sistem display 76 Gambar III.32 Display diorama 76 Gambar III.33 Relief 77 Gambar III.34 Lantai 78 Gambar III.35 Dinding 79 Gambar III.36 Ceiling 79 Gambar III.37 Penghawaan 79 Gambar III.38 Pencahayaan 79 Gambar III.39 Akustik 79 Gambar III.40 Utilitas 80 Gambar III.41 Sistem display 80 Gambar III.42 Sistem display 80 xix

20 Gambar III.43 Sistem display 80 Gambar III.44Sistem display 80 Gambar III.45 Lantai 81 Gambar III.46 Dinding 81 Gambar III.47 Ceiling 82 Gambar III.48 Penghawaan 82 Gambar III.49 Pencahayaan 82 Gambar III.50 Akustik 82 Gambar III.51 Emergency exit 83 Gambar III.52 Lift 83 Gambar III.53 Ramp 83 Gambar III.54 Display mobil 83 Gambar III.55 Display sepeda 83 Gambar III.56 Display zona game 83 Gambar III.57 Display mobil 83 Gambar IV.1 Denah asumsi lokai 85 Gambar IV.2 Peta DIY 85 Gambar IV.3 Furniture 91 Gambar IV.4 Furniture 91 Gambar IV.5 Furniture 91 Gambar IV.6 Zooning 95 Gambar IV.7 Grouping 96 Gambar IV.8 Denah keraton Yogyakarta 97 Gambar IV.9 Konsep kerajaan Jawa 97 Gambar IV.10 Warna pada rumah Jawa 98 Gambar IV.11 Lamber ceiling, tumpang sari, lantai tegel 98 Gambar IV.12 Bentuk kawung 98 Gambar IV.13 Batik parang Yogyakarta 98 Gambar IV.14 Suasana museum 98 Gambar IV.15 Perspektif museum 98 Gambar IV.16 Suasan lobby 99 Gambar IV.17 Perspektif lobby 99 xx

21 DAFTAR TABEL Tabel IV.1 Fasilitas ruang 90 Tabel IV.2 Program ruang 91 Tabel IV.3 Besaran ruang 92 Tabel IV.4 Lantai museum 99 Tabel IV.5 Dinding museum 100 Tabel IV.6 Ceiling museum 100 Tabel IV.7 Pencahayaan museum 102 Tabel IV.8 Penghawaan museum 103 Tabel IV.9 Keamanan museum 105 xxi

22 DAFTAR BAGAN Bagan I.1 Skema pola pikir perancangan 6 Bagan IV.1 Struktur organisasi 86 Bagan IV.2 Pola kegiatan pengelola fasilitas pameran 87 Bagan IV.3 Pola kegiatan pengelola pameran 87 Bagan IV.4 Pola kegiatan pengelola administrasi 88 Bagan IV.5 Pola kegiatan pengelola penelitian 88 Bagan IV.6 Pola kegiatan keamanan 88 Bagan IV.7 Pola kegiatan wisatawan 89 Bagan IV.8 Pola kegiatan wisatawan khusus 89 Bagan IV.9 Pola kegiatan koleksi museum 89 Bagan IV.10 Pola kegiatan antar ruang 95 Bagan IV.11 Regionalisme 97 xxii

23 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Denah existing 113 Lampiran 2. Denah asli 114 Lampiran 3. Denah interior 115 Lampiran 4. Denah perubahan 116 Lampiran 5. Layout 117 Lampiran 6. Layout 118 Lampiran 7. Floor plan 119 Lampiran 8. Ceiling plan 120 Lampiran 9. Potongan A-A 121 Lampiran 10. Potongan B-B 122 Lampiran 11. Potongan C-C 123 Lampiran 12. Potongan D-D 124 Lampiran 13. Potongan E-E 125 Lampiran 14. Potongan F-F 126 Lampiran 15. Aksonometri 127 Lampiran 15. Detail konstruksi Lampiran 16. Detail konstruksi Lampiran 17. Detail konstruksi Lampiran 18. Detail konstruksi Lampiran 19. Detail furniture Lampiran 20. Detail furniture Lampiran 21. Detail furniture Lampiran 22. Detail furniture Lampiran 23. Daftar furniture Lampiran 24. Daftar furniture Lampiran 25. Daftar furniture Lampiran 26. Perspektif Lampiran 27. Perspektif Lampiran 28. Perspektif Lampiran 29. Perspektif xxiii

24 Lampiran 30. Perspektif Lampiran 31. Skema bahan 144 Lampiran 32. Skema warna 145 Lampiran 33. Maket 146 xxiv

DESAIN INTERIOR MUSEUM SASAK DI MATARAM LOMBOK NUSA TENGGARA BARAT DENGAN KONSEP MODERN KONTEMPORER

DESAIN INTERIOR MUSEUM SASAK DI MATARAM LOMBOK NUSA TENGGARA BARAT DENGAN KONSEP MODERN KONTEMPORER TUGAS AKHIR DESAIN INTERIOR MUSEUM SASAK DI MATARAM LOMBOK NUSA TENGGARA BARAT DENGAN KONSEP MODERN KONTEMPORER Diajukan untuk memenuhi sebagian Persyaratan Guna Melengkapi Gelar Sarjana Seni Jurusan Desain
