BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada masa sekarang ini, perkembangan informasi dan teknologi komputer saat ini

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada masa sekarang ini, perkembangan informasi dan teknologi komputer saat ini"

Transkripsi

1 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada masa sekarang ini, perkembangan informasi dan teknologi komputer saat ini berkembang dengan sangat pesat. Kebutuhan akan itu pun semakin diminati oleh semua kalangan masyarakat, baik masyarakat awam maupun kaum intelektual. Hal ini berkaitan dengan kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh manusia yang biasanya dilakukan dengan bantuan mesin yaitu teknologi komputer. Dengan pemanfaatan teknologi komputer tersebut juga dapat menghemat segala sesuatu, baik itu tenaga, waktu maupun biaya, sehingga pengeluaran untuk itu dapat ditekan seminimal mungkin. Berbicara tentang perkembangan teknologi informasi dan komunikasi, komputer merupakan suatu media elektronik yang memegang peranan yang sangat penting dalam perkembangan yang terjadi saat ini. Komputer bukan lagi barang mewah atau sesuatu yang langka untuk dimiliki seseorang, tetapi sudah menjadi suatu keperluan bahkan kebutuhan yang sangat bersifat umum, terutama bagi perusahaan dan badan instansi baik milik pemerintah atau swasta, maupun perorangan. Sehingga segala sesuatu yang dikerjakan dapat dikoordinir secara terkomputerasi yang sifatnya jauh dari kesalahan dan lebih efesien.

2 2 Salah satu aplikasi dari internet yang dapat menyajikan informasi yang interaktif dan atraktif adalah layanan multimedia internet atau yang dikenal www (world wide web). Akhir-akhir ini layanan www lebih dikenal dengan web telah berkembang dengan pesat baik dari segi penggunaan, ukuran, bahasa yang digunakan dan kompleksitasnya. Salah satu informasi yang sangat dibutuhkan adalah informasi mengenai pendidikan. Informasi mengenai pendidikan yang diperoleh pengguna melalui situs-situs pendidikan mulai dari tingkat SMP, SMA dan SMK, bahkan sampai tingkat Universitas merupakan pemanfaatan dari teknologi informasi yang sangat berkembang pesat. SMK Negeri 2 Doloksanggul berdiri pada tahun 1969 dengan status Negeri dengan nama STM Negeri Doloksanggul, pada awal berdirinya beralamat di Jl. Merdeka no.53 Doloksanggul, selanjutnya pada tahun 1993 mendapat bantuan ADB LOAN NR INO. Pindah ke Jl. Sidikalang Km. 2 Doloksanggul dengan jurusan yang diselenggarakan adalah Bidang Keahlian Mesin, Instalasi Listrik dan Bangunan. SMK Negeri 2 Doloksanggul merupakan lembaga pendidikan dibawah naungan Dinas Pendidikan Nasional, Pemerintah kabupaten Humbang Hasundutan Ibukota Doloksanggul, yakni sebagai bagian yang terpadu dalam sistem pendidikan menengah dalam bentuk teknis pelaksanaan untuk Pengembangan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Tahun 2009 adalah merupakan Era Baru bagi pengelolaan Sekolah, yakni dengan ditandatanganinya SK SK.Dit.PSMK, No. 3950/C5.3/Kep/KU/2009, Tgl. 18 Agustus 2009 tentang penetapan SMK Negeri 2 Doloksanggul sebagai SMK Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional. Dengan ISO 9001:2008 SMK Negeri 2 Doloksanggul pada tahun

3 3 Pengajaran 2009/2010 siap melayani dan melaksanakan peningkatan mutu pendidikan yang mampu bersaing di era global. Dengan berkembangnya teknologi di masa sekarang, lembaga pendidikan khususnya SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL diharapkan menerapkan teknologi informasi sebagai salah satu media informasi untuk menyebarkan informasi-informasi penting mengenai perkembangan sekolah. Teknologi informasi tersebut dapat diimplementasikan ke dalam sebuah website untuk mendukung penyampaian informasi tentang SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL yang dapat diakses dengan mudah oleh masyarakat. Untuk memenuhi segala kebutuhan di atas, diperlukan suatu aplikasi sistem yang berbasis sistem informasi dalam proses pelaksanaan program. Dalam hal ini, penulis menggunakan bahasa pemrograman PHP, MySQL sebagai pengolah database, Apache sebagai web server dan aplikasi pendukung lainnya, seperti Macromedia Dreamweaver CS5, Adobe Photoshop CS5 untuk mendesain tampilan web. Dengan uraian tersebut, penulis berkeinginan membantu sekolah tersebut untuk mengubah sistem penyampaian informasi yang telah ada sebelumnya, sehingga mempermudah semua pihak yang membutuhkan segala informasi yang ada pada SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL. Hal inilah yang mendorong penulis untuk membuat tugas akhir dengan judul SISTEM INFORMASI SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL BERBASIS WEB.

4 4 1.2 Rumusan Masalah Untuk memudahkan penelitian agar tidak menyimpang dari tujuan awal, maka perlu adanya batasan masalah agar pembahasan lebih terarah. Adapun pokok permasalahan yang dibahas adalah sebagai berikut : 1. Bagaimana website ini dapat dirancang dengan semenarik mungkin sehingga dapat memenuhi keinginan masyarakat mengenai SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL. 2. Bagaimana informasi disediakan dalam web SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL sehingga pengunjung dapat merasakan manfaatnya. 1.3 Batasan Masalah Agar masalah yang dibahas tidak menyimpang dari tujuan, maka perlu dibuat suatu batasan masalah, yaitu : 1. Sistem dirancang untuk menampilkan informasi pada SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL. 2. Sistem ini hanya menampilkan data mengenai sejarah sekolah, profil, visi misi, data guru, data siswa, program studi, pedoman siswa, fasilitas sekolah dan ekstrakulikuler siswa. 3. Aplikasi Sistem Informasi ini cukup sederhana, sehingga tidak terlalu banyak terdapat fitur di dalamnya.

5 5 4. Sistem ini dirancang dengan menggunakan PHP dan server database yang digunakan MySQL. 5. Pembahasan tidak mencakup permasalahan keamanan yang mungkin terjadi akibat serangan dari cracker atau hacker pada web server dan database server yang digunakan untuk tempat penyimpanan program dan data pada sistem ini. 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan pelaksanaan penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Membangun suatu website yang dinamis yang dimanfaatkan untuk menyebarkan informasi yang baik dengan cepat dan mudah. 2. Publikasi berbasis website diharapkan akan menjadi sarana penyampaian informasi serta berguna bagi seluruh lapisan masyarakat pada umumnya dan seluruh warga sekolah SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL. 3. Mampu membuka wawasan para pengguna internet untuk dapat memanfaatkan sumber daya komputer yang ada. 1.5 Kontribusi Penelitian Adapun kontribusi dari pembuatan Tugas Akhir ini antara lain : 1. Memberikan suatu sistem informasi yang komputerisasi sehingga lebih efesien dan akurat. 2. Mempermudah penyampaian informasi bagi semua pihak yang membutuhkan, khusunya kepada siswa, guru SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL.

6 6 3. Untuk menghasilkan suatu situs web dinamis yang dapat menyajikan informasi - informasi mengenai sekolah. 4. Memberikan contoh langsung dalam penerapan dan manfaat teknologi informasi kepada para siswa. 5. Mampu membuka wawasan para pengguna sistem informasi untuk dapat memanfaatkan sumber daya komputer yang ada. 1.6 Metodologi Penelitian Dalam penulisan tugas akhir ini telah memperoleh data yang diperlukan berkaitan dengan sistem yang akan dirancang. Berikut ini metodologi penelitian yang penulis gunakan antara lain : 1. Library Research Kegiatan penelitian yang dilakukan dengan cara membaca buku-buku referensi yang berhubungan dengan judul Tugas Akhir. 2. Field Research Pada metode ini, penulis secara langsung melakukan pada objek. Untuk mendapat data ini penulis menempuh beberapa cara : a. Data Tulisan Data yang diperoleh berupa tulisan yang berkaitan dengan judul Tugas Akhir. b. Pengamatan (Observasi) Penelitian ini dilakukan melalui pengamatan langsung pada objek yang dipilih sesuai dengan judul Tugas Akhir.

7 7 c. Wawancara (Interview) Pada bagian ini penulis bertanya langsung pada guru dan pegawai sekolah SMK NEGERI 2 DOLOKSANGGUL terkait dengan pembahasan judul Tugas Akhir. d. Studi Literatur Mempelajari site-site yang berhubungan dengan Tugas Akhir, seperti situs-situs sekolah dan mempelajari bahasa-bahasa pemrograman web dengan mengunjungi situs-situs yang menyediakan tutorial pemrograman web seperti Sistematika Penulisan Adapun sistematika penulisan Tugas Akhir adalah sebagai berikut : Untuk mempermudah penulisan tugas akhir ini, penulis membuat suatu sistematika penulisan yang terdiri dari : BAB 1 : PENDAHULUAN Pada bab ini penulis menguraikan Latar Belakang, Rumusan Masalah, Batasan Masalah, Maksud dan Tujuan, Metode Penelitian, dan Sistematika Penulisan. BAB 2 : LANDASAN TEORI Dalam bab ini berisikan tentang teori-teori singkat mengenai hal- hal yang berhubungan dengan judul dan pembahasan pemrograman PHP dan MySQL sebagai databasenya.

8 8 BAB 3 : PERANCANGAN SISTEM Didalam bab ini berisikan pembahasan mengenai sistem yang dirancang, dan penggunaan aplikasi dan bahasa pemrograman yang digunakan. BAB 4 : IMPLEMENTASI SISTEM Bab ini menguraikan tentang implementasi sistem, tujuan implementasi sistem, spesifikasi sistem, dan demonstrasi program. BAB 5 : KESIMPULAN DAN SARAN Sebagai bab terakhir penulis akan menguraikan beberapa kesimpulan dan saran-saran yang ada manfaatnya.

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu, semakin membuat semua orang harus bekerja ekstra cepat dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu, semakin membuat semua orang harus bekerja ekstra cepat dengan BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada masa sekarang ini, perkembangan dan pengaruh teknologi informasi di Indonesia sudah tidak dapat dihindari lagi. Kebutuhan yang mendesak dan semakin berharganya
