SKRIPSI. Oleh. Mery Kristin Telaumbanua

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Oleh. Mery Kristin Telaumbanua"

Transkripsi

1 SKRIPSI Komparasi Sebelum dan Sesudah Adopsi Penuh IFRS TerhadapKualitasInformasi Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Oleh Mery Kristin Telaumbanua PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI DEPARTEMEN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

2 PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul Komparasi Sebelum dan Sesudah Adopsi Penuh IFRS Terhadap Kualitas Informasi Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia adalah benar hasil karya tulis saya sendiri yang disusun sebagai tugas akademik guna menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga, dan/atau saya kutip dari hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan nora, kaidah dan etika penulisan ilmiah. Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku. Medan, 26 Februari 2014 Yang membuat pernyataaan Mery K. Telaumbanua NIM

3 ABSTRAK KOMPARASI SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI PENUH IFRS TERHADAP KUALITAS INFORMASI AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Penelitian ini bertujuan untuk menguji ada atau tidaknya perbedaan antara sebelum dan sesudah pengadopsian penuh IFRS terhadap laporan keuangan perusahaan yang listing di BEI, dengan melihat dampaknya pada kualita sakuntansi. Penelitian ini menggunakan manajemen laba, relevansi nilai dan pengakuan kerugian tepat waktu untuk menilai kualitas informasi akuntansi. Penelitian ini merupakan penelitian empiris dengan teknik purpose sampling dalam pengumpulan data. Data diperoleh dari data sekunder laporan keuangan perusahaan manufaktur tahun 2010 dan 2012.Penelitian ini dianalisis dengan menggunakan Paired-Sample T Test dan Chow test. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan antara sebelum dan sesudah pengadopsian penuh IFRS terhadap relevansi nilai, pengakuan kerugian tepat waktu serta manajemen laba. Kata Kunci : IFRS, Laporan Keuangan, Kualitas Informasi Akuntansi, Paired-Sample T Test, Chow test.

4 ABSTRACT KOMPARASI SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI PENUH IFRS TERHADAP KUALITAS INFORMASI AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA This study aims to test whether there any difference between before and after the full adoption of IFRS on the financial statements of companies listed on the Stock Exchange, with a consideration of the impact on the quality of accounting. This study uses earnings management, relevance and value of timely loss recognition to assess the quality of accounting information. This research is an empirical study with results of this study indicate that purposive sampling techniques in data collection. Data obtained from secondary data manufacturing company's financial statements during the years 2010 through This research analyzed using Paired-Sample T Test and Chow Test. Result of his study indicate that there were no difference between before and after the full adoption of IFRS on the value relevance, timely loss recognition, and earnings management. Keywords: IFRS, Financial Statement, Accounting Quality, Paired-sample T test, Chow test.

5 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhanku Yesus Kristus atas karunia dan anugerah yang telah diberikan, sehingga penulisan Skripsi dengan judul KOMPARASI SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI PENUH IFRS TERHADAP KUALITAS INFORMASI AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA dapat diselesaikan dengan baik sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi pada Program Sarjana (S1) Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi. Dalam penulisan skripsi ini, penulis menerima dukungan moril dan materil yang ternilai dari kedua orangtua saya Bpk. Ir. Yulianus Telaumbanua dan Ibu Duma Dame Harahap yang selalu memberi dukungan serta doa dan menjadi pendorong yang pertama sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Melalui penulisan ini penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec.Ac, Ak, CA selaku Dekan Fakultas Ekonomi. 2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS, Ak selaku Ketua Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomi serta Bapak Drs. Hotmal Ja far, M.M selaku Sekretaris Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomi.

6 3. Bapak Drs. Firman Syarif, M.Si, Ak selaku Ketua Program Studi S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi serta Dra. Mutia Ismail M.M, Ak selaku Sekretaris Program Studi S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi. 4. Ibu Dra. Narumondang Bulan Siregar MM, Ak selaku dosen pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, petunjuk, kritik, dansaran yang sangat berguna kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini. 5. Ibu Dr. Rina br. Bukit, S.E, M.Si, Ak selaku dosen pembaca yang telah bersedia meluangkan waktu demi memberikan masukan dalam penulisan skripsi ini. 6. Kedua saudaraku kak Bani dan bang Yosa yang telah memberikan dukungan.buat seseorang yang berarti untukku Rudolfo Panggabean (KCD) yang telah setia memberikan semangat, dukungan, perhatian, kasih sayang, menyalurkan energi positifserta mampu mendengarkan curahan hatiku tentang kegalauan dan kebimbangan dapat kulalui sehingga skripsi ini akhirnya dapat terselesaikan.buat sahabat-sahabat UB (Rini Afriani br. Ginting, Muhammad Eka Pratama, Farida Hanum Manurung, Friska Sitepu, Putri Agustriani br. Perangin-angin dan Pesta Ria Pratiwi Hutahaean) yang telah berbagi masalah bersama-sama, menjadi pelipur lara saat pengerjaan skripsi dengan karakter masingmasing serta telah menjadi sahabat yang saling menguatkan setelah bertahun-tahun bersama bergumul dalam dunia perkuliahan. Kepada

7 Lidia Siahaan yang tetap memberikan doanya kepadaku walau kita dipisahkan oleh jarak kau tetap menjadi sahabat terbaik sepanjang masa. Sahabat-sahabat masa SMAku (Martha, Eva, Ronauli, Robin, Ojak, dll) dan para sahabat yang selalu buat aku tidak habis pikir dengan tingkahnya (Benny, Palar, Binsar, Adi, Ipul). Serta semua pihak yang tak mungkin dapat disebutkan satu persatu yang telah ikut memberikan dorongan dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari skripsi ini masih jauh dari sempurna dan masih banyak kekurangan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat dibutuhkan penulis untuk perbaikan dimasa yang akan datang. Harapan penulis semoga skripsi inidapat bermanfaat bagi pembaca atau pihak-pihak yang membutuhkan. Medan, 26 Februari 2014 Penulis Mery K. Telaumbanua NIM

8 DAFTAR ISI Halaman PERNYATAAN... i ABSTRAK... ii ABSTRACT... iii KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi BAB I BAB II BAB III PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan... 7 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Pustaka IFRS (International Financial Reporting Standard) Adopsi IFRS di Indonesia Rerangka Normatif Laporan Keuangan Teori Regulasi Penelitian Terdahulu Kerangka Pemikiran Pengembangan Hipotesis Penerapan IFRS dan Pengadopsiannya di Indonesia 20 METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian Variabel Penelitian dan Defenisi Operasional Defenisi Variabel Operasionalisasi Variabel Manajemen Laba (Earnings Management) Relevansi Nilai Laba Pengakuan Kerugian Tepat Waktu (Timely Loss Recognition) Populasi dan Sampel Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Statistika Deskriptif Model Pengujian Asumsi Klasik... 31

9 3.6.3 Analisis Regresi Sederhana Regresi Logistik Uji Hipotesis Uji T Sampel Berpasangan (Paired Sample T Test) Chow Test Koefisien LNEG (Large Negative Net Income) BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Data Penelitian Analisis Hasil Penelitian Analisis Statistika Deskriptif Uji Asumsi Klasik Uji Normalitas Uji Autokorelasi Uji Heterokedastisitas Uji Hipotesis Uji T Sampel Berpasangan Chow Test Koefisien LNEG Pembahasan Hasil Penelitian Perbedaan Manajemen Laba Perbedaan Relevansi Nilai Laba Perbedaan Pengakuan Kerugian Tepat Waktu BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Keterbatasan Penelitian Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 53

10 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Proposal Konvergensi Tabel 2.2 Konsekuensi Ekonomi Tabel 2.3 Penelitian Terdahulu Tabel 4.1 Statistik Deskriptif Tahun Tabel 4.2 Statistik Deskriptif Tahun Tabel 4.3 Hasil Uji Normalitas Tabel 4.4 Hasil Uji Autokorelasi Relevansi Laba Tahun Tabel 4.5 Hasil Uji Autokorelasi Relevansi Laba Tahun Tabel 4.6 Hasil Uji T Manajemen Laba Tabel 4.7 Hasil RSS Relevansi Laba Tabel 4.8 Hasil Uji Koefisien LNEG... 50

11 TABEL GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran Gambar 4.1 Grafik Scatterplot Relevansi Laba Tahun Gambar 4.2 Grafik Scatterplot Relevansi Laba Tahun

12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Sampel Perusahaan Lampiran 2 Hasil Olah Data Dengan SPSS 17

SKRIPSI PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED

SKRIPSI PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED SKRIPSI PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA), MARKET VALUE ADDED (MVA), DAN BOARD INDEPENDENT TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH RIONATA SIDABUTAR 090503085 PROGRAM
