PANDUAN PRAKTIKUM DASAR AKUNTANSI. Oleh : TIM PENYUSUN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PRAKTIKUM DASAR AKUNTANSI. Oleh : TIM PENYUSUN"

Transkripsi

1 PANDUAN PRAKTIKUM DASAR AKUNTANSI Oleh : TIM PENYUSUN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAWATIMUR FAKULTAS PERTANIAN PRODI AGRIBISNIS SURABAYA 2018

2 KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rahmat dan karunia-nya sehingga buku pedoman praktikum Dasar Akuntansi ini dapat terselesaikan. Buku pedoman praktikum ini merupakan penyempurnaan dari modul praktikum sebelumnya dan diharapkan dengan adanya modul praktikum ini dapat meningkatkan pemahaman dasar materi perkuliahan serta sebagai pedoman bagi mahasiswa dalam melakukan mengkaji laporan keuangan utama perusahaaan pertanian dan atau agribisnis. Dengan penuh kesadaran, bahwa buku pedoman praktikum Dasar Akuntansi ini masih perlu disempurnakan lagi, sehingga saran dan kritik untuk penyajian serta isinya sangat diperlukan. Akhir kata, kami ucapkan terimakasih kepada seluruh Tim Penyusun baik dari Dosen Pengampu maupun sumbangsih saran dari Asisten Praktikum yang turut berpartisipasi dalam penyempurnaan penulisan buku pedoman praktikum ini. Ucapan terimakasih juga kami sampaikan kepada seluruh pihakn laboratorium yang berpartisipasi sehingga pelaksanaan praktikum ini dapat berjalan dengan lancar. Surabaya, Pebruari 2018 Tim Penyusun

3 DAFTAR ISI Materi I : Pendahuluan 1 Materi 2: Jurnal Umum 8 Materi 3: Buku Besar 13 Materi 4: Laba Rugi 20 Materi 5: Neraca Lajur 25 Materi 6: Jurnal Penyesuaian 29 Materi 7: Jurnal Penutup 34 i

4 PENDAHULUAN 1

5 A. DEFINISI AKUNTANSI Akutansi dapat diartikan sebagai suatu seni dalam mencatat, menggolongkan serta menafsirkan transaksi-transaksi finansial yang dilakukan oleh sebuah perusahaan. Akutansi dapat dikatakan memberikan suatu informasi yang berhubungan dengan milik dan hak milik, dan menunjukan bagaimana milik dan hak-haknya dipengaruhi oleh kegiatan sebuah perusahaan. B. SIKLUS AKUNTANSI Bukti Jurnal Buku Neraca Transaksi Besar Saldo Jurnal Laporan Jurnal Penyesuaian Keuangan Penutup Berdasar gambar di atas dapat kita uraikan bahwa siklus akuntansi adalah sebagai berikut: a. Pencatatan Data ke dalam dokumen sumber/bukti transaksi. b. Penjurnalan, yaitu menganalisis dan mencatat transaksi dalam jurnal (buku harian) c. Melakukan posting ke Buku Besar yaitu memindahkan debet dan kredit dari jurnal ke akun Buku Besar. d. Penyusunan Neraca Saldo yaitu menyiapkan Neraca Saldo unttuk mengecek keseimbangan Buku Besar. e. Membuat ayat jurnal penyesuaian dan memasukkan jumlahya pada Neraca Saldo. 2

6 f. Membuat ayat-ayat penutup yaitu menjurnal dan memindahbukukan ayatayat penutup. g. Penyusunan Laporan Keuangan yaitu Laporan Rugi Laba, Laporaan Perubahan Modal dan Neraca. C. PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI AKTIVA/HARTA = HUTANG + MODAL 1. Harta (assets) Merupakan harta yang dimiliki perusahaan yang merupakan sumber ekonomi. Contoh: kas, piutang, gedung, perlengkapan, beban dibayar dimuka, peralatan, dsb. 2. Utang Merupakan kewajiban yang menjadi beban perusahaan. Contoh: utang pembelian kredit 3. Modal Merupakan hak atau klaim pemilik atas aktiva perusahaan. Contoh: Setoran modal oleh pemilik, pendapatan, biaya, investasi, pengambilan pribadi (prive) D. ANALISIS TRANSAKSI 3

7 1. Transaksi yang mempengaruhi Aktiva a. Pembellian aktiva/aset secara tunai Contoh : suatu perusahaan produsen minuman membeli sebuah kendaraan seharga Rp ,00 secara tunai Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi aktiva yaitu kas perusahaan berkurang sebesar Rp ,00 dan kendaraan bertambah senilai Rp ,00 b. Pembelian aktiva/aset secara kredit Contoh : suatu perusahaan jasa foto copy membeli mesin foto kopi seharga Rp ,00 secara kredit. Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi aktiva yaitu peralatan bertambah senilai Rp dan hutang berkurang senilai Rp c. Penjualan aktiva/aset secara tunai Contoh : suatu perusahaan minuman menjual kendaraan seharga Rp secara tunai Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi aktiva yaitu kas perusahaan bertambah sebesar Rp ,00 dan kendaraan perusahaan berkurang senilai Rp d. Penjualan aktiva/aset secara kredit Contoh : suatu perusahaan minuman menjual kendaraan seharga Rp ,00 secara kredit Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi aktiva yaitu kendaraan berkurang senilai Rp dan piutang perusahaan bertambah sebesar Rp

8 2. Transaksi yang mempengaruhi Utang 1. Pembelian aktiva/aset secara kredit Contoh : suatu perusahaan membeli sebuah mesin secara kredit seharga Rp Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi utang yaitu utang perusahaan bertambah sebesar Rp dan peralatan bertambah sebesar Rp Pembayaran utang Contoh : suatu perusahaan membayar utang sebesar Rp Analisis : transaksi tersebut mempengaruhi utang yaitu Utang perusahaan berkurang sebesar Rp dan kas berkurang sebesar Rp Transaksi yang mempengaruhi Modal 1. Penambahan investasi pemilik Contoh : Mr. X melakukan penyetoran sebesar Rp ke kas perusahaan sebagai tambahan modal. Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi modal yaitu modal perusahaan bertambah sebesar Rp dan kas perusahaan bertambah sebsesar Rp Pengurangan investasi pemilik Contoh : Mr. T melakukan penarikan uang perusahaan untuk keperluan pribadi sebesar Rp ,- Analisis : transaksi tersebut akan mempengaruhi modal yaitu modal perusahaan berkurang sebesar Rp ,- dan kas berkurang sebesar Rp ,-. 5

9 LATIHAN 1 Sebuah usaha reparasi kendaraan RAMA selama bulan desember 2017 mempunyai transaksi sebagai berikut: 1. Tanggal 05 Rama membayar utang kepada toko Rapi Motor Rp Tanggal 07 Rama menerima pembayaran Rp untuk pekerjaan reparasi yang telah dikerjakan 3. Tanggal 10 Rama membeli perlengkapan reparasi secara kredit dari toko Rapi Motor Rp Tanggal 15 Rama membayar Beban listrik Rp Tanggal 18 Rama membeli peralatan reparasi Rp dari toko Indah tetapi baru dibayar Rp dan sisanya akan dibayar 6. Tanggal 20 Dibayar gaji karyawan sebesar Rp ,- untuk satu bulan kemudian 7. Tanggal 23 Mengambil uang untuk berpergian Rp Tanggal 25 Membayar utang Rp Tanggal 27 Membeli secara tunai oli mesinrp Tanggal 30 Mengambil pinjaman ke bank Rp Berdasarkan transaksi diatas, buatlah analisisnya ke akun mana transaksi tersebut dicatat. 2. Sebutkan masing-masing 5 buah contoh harta tetap dan harta lancar. 6

10 LATIHAN 2 Berikut ini adalah Transaksi-transaksi yang terjadi pada perusahaan angkutan Aman selama bulan juni: 1. Juni 2 Diterima kas dari pemilik perusahaan sebagai tambahan modal sebesar Rp ,00 2. Juni 4 Dibeli perlengkapan berupa bensin dan oli secara tunai Rp ,00 3. Juni 5 Dikirimkan tagihan kepada konsumen yang telah menggunakan jasa angkutan secara kredit senilai Rp ,00 4. Juni 7 Diterima kas dari konsumen yang telah menggunakan jasa angkutan secara tunai Rp ,00 5. Juni 10 Dibayar beban advertensi sebesar Rp ,00 6. Juni 14 Dibayar sewa bulan Juni sebesar Rp ,00 7. Juni 18 Dibayar utang kepada seorang kreditur sebesar Rp ,00 8. Juni 25 Diterima kas dari seorang debitur sebesar Rp ,00] Pemilik Perusahaan mengambil uang untuk keperluan pribadi sebesar Rp , Juni 29 Setelah dilakukan perhitungan fisik atas perlengkapan yang masih tersisa di gudang,ternyata bahwa pemakaian bensin dan oli selama bulan Juni berjumlah Rp ,00. Tunjukan pengaruh masing-masing transaksi di atas terhadap persamaan akuntansi dengan menyebutkan tanggal transaksinya.pengaruh tersebut terdiri atas lima kemungkinan sebagai berikut: A. Sebuah aset bertambah,aset lain berkurang B. Aset bertambah,kewajiban bertambah C. Aset bertambah,modal bertambah D. Aset berkurang,kewajiban berkurang E. Aset berkurang,modal berkurang 7

11 JURNAL UMUM 8

12 A. DEFINISI JURNAL Jurnal adalah catatan sistematis dan kronologis dari transaksi-transaksi keuangan dengan menyebutkan akun yang akan didebet atau dikredit disertai jumlahnya masing-masing dan referensinya. B. FUNGSI Jurnal bagi suatu perusahaan mempunyai fungsi sebagai berikut: 1. Fungsi Analisis Yaitu untuk menentukan perkiraan yang di debet dan perkiraan yang dikredit serta jumlahnya masing-masing. 2. Fungsi Pencatatan Yaitu untuk mencatat transaksi keuangan dalam kolom debet dan kredit serta keterangan yang perlu 3. Fungsi Historis Yaitu untuk mencatat aktivitas perusahaan secara kronologis. C. BENTUK Bentuk jurnal adalah sebagai berikut: Hal:. Tanggal Akun & Keterangan Referensi Debet Kredit LATIHAN 1 Soal jurnal umum ini adalah transaksi yang terjadi pada klub sepak bola SOCCER perusahaan ini dikelola oleh Tn. Pranoto 9

13 10

14 Tanggal Januari Transaksi Tn. Pranoto menyetorkan dana tunai sebesar Rp sebagai setoran modalnya. Menyewa base camp dan lapangan bola selama 3 tahun, dibayar dimuka, sebesar Rp Membeli perlengkapan tim berupa kostum, bola, dan alat-alat lainnya senilai Rp Diterima uang dari Bank Garda Nasional sebesar Rp untuk pemasangan sponsor. Penerimaan uang dari Alcatel Corp untuk pemasangan iklan sponsor Rp Membayar jasa perawatan lapangan Rp Menerima pendapatan iklan dan sponsor dari Coca Cola Company Rp Dibayar tunai biaya kesehatan bagi para pemain bola Rp Membeli Bus Mercedes Benz OH Prima Intercooler seharga Rp melalui perusahaan leasing.uang muka pembelian Rp , sisanya dibayar secara kredit. 8 Pembayar gaji untuk minggu pertama pemain dan ofisial Rp Beban Makan dan minum tim RAIDERS untuk minggu pertama Rp dibayar secara kredit. 10 Membayar premi asuransi untuk seluruh anggota tim Rp Memerima dana pembinaan dari PSSI senilai Rp Membeli peralatan rumah tangga untuk asrama pemain senilai Rp Membayar beban listrik, telepon, air pam,langganan internet, dengan 15 jumlah Rp Langganan majalah, surat kabar dan tabloid dibayar tunai Rp

15 16 Membayar secara kredit beban makan dan minum Rp Beban transport perjalanan ke Surabaya Rp Terjadi kecelakaan pada saat latihan yang mengakibatkan cederanya 18 salah seorang pemain untuk itu harus dirawat di rumah sakit, beban yang timbul dari kejadi1an ini adalah sebesar Rp Beban Penyusutan Bus Rp dan Beban penyusutan peralatan 31 mess/asrama Rp.250 Diminta : 1. Buatlah jurnal umum untuk transaksi-transaksi tersebut LATIHAN 2 Tuan Victor membangun sebuah perusahaan yang diberi nama PT. Victory, perusahaan tersebut bergerak dalam bidang pelayanan jasa transportasi Berikut beberapa transaksi yang terjadi selama bulan Januari 2013 : 1. Tanggal 2 Januari, Untuk mendirikan perusahaan, Tuan Victor menginvestasikan uangnya sebesar Rp ,00 dan kendaraan seharga Rp ,00 2. Tanggal 3 Januari, Pembelian perlengkapan secara tunai seharga Rp ,00 3. Tanggal 4 Januari, Pembelian peralatan seharga Rp , 00 yang sudah dibayarsecara tunai sebanyak Rp ,00 dan sisanya akan dibayar 3 bulan lagi 4. Tanggal 6 Januari, Dibayar dimuka sewa gedung untuk operasional perusahaan sebesar Rp ,00 untuk masa satu tahun 5. Tanggal 8 Januari, Dibayar rekening telepon, listrik, dan air untuk bulan ini Rp ,00 6. Tanggal 11 Januari, Diterima pendapatan sebesar Rp ,00 7. Tanggal 13 Januari, Dibayar beban pemasangan iklan di harian Suara Merdeka untuk 6kali penerbitan mingguan sebesar Rp ,00 12

16 8. Tanggal 15 Januari, Dibayarkan premi asuransi Rp ,00 9. Tanggal 18 Januari, Difakturkan tagihan terhadap Nona Amel atas biaya jasa yang telah diselesaikan sebesar Rp , Tanggal 20 Januari, Menerima pinjaman dari pihak Bank Mandiri sebesar Rp , Tanggal 24 Januari, Pengambilan uang tunai untuk keperluan pribadi oleh Tuan Victorsebesar Rp , Tanggal 26 Januari, Dibayar beban lain-lain Rp , Tanggal 28 Januari, Dibayar upah karyawan sebesar Rp , Tanggal 30 Januari, Dibayar untuk angsuran utang pembelian peralatan sebesar Rp ,00 Diminta : 1. Buatlah jurnal umum untuk transaksi-transaksi tersebut 13

17 BUKU BESAR 14

18 A. DEFINISI BUKU BESAR Pengertian buku besar adalah sebagai alat yang digunakan untuk mencatat perubahan-perubahan yang tejadi pada suatu akun yang disebabkan karena adanya transaksi keuangan. Buku besar berisi perkiraan-perkiraan yang mengikhtisarkan pengaruh adanya transaksi keuangan terhadap perubahan sejumlah akun seperti aktiva, kewajiban dan modal perusahaan. Akun akun buku besar dapat digolongkan seperti berikut. 1. Akun Ril (Real Account) adalah akun-akun yang terdapat di dalam neraca, misalnya aktiva, hutang, kewajiban dan modal. 2. Akun Nominal (Nominal Account) adalah akun-akun yang terdapat pada laporan laba rugi, misalnya akun pendapatan dan beban. B. Fungsi Buku Besar Fungsi buku besar antara lain: Sebagai alat untuk meringkas data transaksi yang telah dicatat dalam jurnal (umum). Sebagai alat untuk menggolongkan data keuangan serta dapat untuk mengetahui jumlah atau keadaan rekening (akun) yang sebenarnya apakah ada perbedaan atau tidak. Sebagai dasar penggolongan transaksi yang ada atau telah dicatat dalam jurnal. Sebagai bahan atau informasi untuk menyusun laporan keuangan. C. Bentuk Buku Besar Bentuk buku besar yang diguakan oleh suatu perusahaan juga berbeda-beda disesuaikan dengan keinginan dan kebutuhan. Pada dasarnya bentuk buku besar terbagi menjadi dua yaitu bentuk T dan bentuk skontro. 1. Bentuk T Contoh bentuk buku besar T adalah sebagai berikut: 15

19 2. Bentuk Skontro / Dua Kolom dan Empat Kolom Bentuk buku besar dua kolom 16

20 Bentuk buku besar empat kolom D. Cara Melakukan Posting dari Jurnal ke Buku Besar 1. Langkah yang harus dilakukan dalam proses posting dari jurnal ke buku besar adalah seperti berikut. 2. Yang pertama adalah pindahkan tanggal kejadian yang ada pada jurnal ke kolom tanggal di buku besar yang bersangkutan. 3. Pindah jumlah debet ataupun jumlah kredit ke kolom debet dan kredit pada buku besar yang bersangkutan. 4. Catat nomor halaman jurnal (ref) ke kolom referensi/ref buku besar yang bersangkutan 5. Penjelasan atau keterangan singkat di kolom keterangan pada jurnal bisa dipindahkan sama juga di buku besar. 17

21 Gambar proses posting dari jurnal ke buku besar. Cara posting ke buku besar Aturan Debet Kredit Keterangan Debet Kredit Aktiva Pertambahan (+) Pengurangan (-) Hutang Pengurangan (-) Pertambahan (+) Modal Pengurangan (-) Pertambahan (+) Prive Pertambahan (+) Pengurangan (-) Pendapatan Pengurangan (-) Pertambahan (+) Beban Pertambahan (+) Pengurangan (-) 18

22 LATIHAN 1 Bengkel mobil Cahaya Hari yang didirikan oleh Tn. Hari. berikut ini adalah rincian kegiatan transaksi pada bulan Februari diantaranya. Tanggal Transaksi 1 Tn. Hari menanamkan uangnya sebagai modal di perusahaan sebesar Rp Menerima kredit dari bank sebesar Rp Membeli peralatan bengkel sebesar Rp secara tunai. 5 Perusahaan membayar kontrak sewa bangkel Rp untuk 1 tahun. 7 Membeli perlengkapan dari JAYA SAKTI secara tunai Rp Feb Menerima uang dari para langganan untuk jasa bengkel yang diberikan 21 Membeli perlengkapan berupa oli,air accu,mur baut dari WAHANA AUTOSPORT dengan cara kredit sebesar Rp Pemakaian perlengkapan sebesar Rp, Membayar gaji dan upah pegawai Rp Membayar macam-macam biaya Rp Membayar kepada Bank Rp untuk pembayaran angsuran pokok pinjaman, dan Rp untuk pembayaran bunga pinjaman. 28 Penyusutan peralatan bengkel sebesar Rp

23 LATIHAN 2 Pak Candra adalah seorang pengacara yang membuka kantor pengacara. Kemudian kita sebagai akuntan nya diminta untuk membuat laporan keuangan sederhana dari semua transaksi dibulan pertama. Berikut ini transaksi yang dilakukan Pak Candra. Pada tanggal 1 Bulan Januari 2016 Pak Candra membuka Kantor Candra Advokat dengan menyerahkan uang Kas ke kantor sebesar Rp dan peralatan kantor sebesar Rp Ditanggal yang sama Pak Candra membayar sewa gedung untuk 1,5 tahun sebesar Rp Kemudian tanggal 3 Januari 2016 Pak Candra membantu kasus hukum PT. Karya Amanah dan dibayar bulan depan sebesar Rp Ditanggal 7 Pak Candra mendapatkan uang sebesar Rp dari klien atas bantuan hukum yang diberikannya. Karena kebutuhan Pak Candra meminjam uang ke bank sebesar Rp pada tanggal 9 Januari Selanjutnya tanggal 14 Januari 2016 Pak candra membantu kasus hukum PT. Karya Sejati dan dibayar sebesar Rp , tapi 40% sisanya dibayar tanggal 20 Januari Pada tanggal 18 Januari Pak Candra membayar gaji karyawan ( bagian administrasi ) Sebesar Rp Ditanggal 2016 Januari Pak Candra menerima uang dari utang klien saat tanggal 14 Jan Pak Candra selanjutnya membayar utang ke bank sebesar Rp ditanggal 23 Januari Dua hari berikutnya yaitu tanggal 25 Januari 2016 Pak Candra membantu Pak Ahmad dalam kasusnya dan dibayar tunai sebesar Rp Ditanggal 30 Januari Pak Candra membayar biaya telepon sebesar Rp , air sebesar Rp dan biaya listrik sebesar Rp Pada akhir Januari Pak Candra membantu kasus PT. Graha Vero dan dibayar tunai sebesar Rp

24 LABA RUGI 21

25 A. DEFINISI LABA RUGI Laporan laba rugi (profit and lost statement) yang disusun oleh perusahaan mempunyai unsur pendapatan serta seluruh beban pada periode berjalan suatu perusahaan. B. Langkah Penyusunan Laporan Laba Rugi Pada kenyataannya penyusunan laporan laba rugi sangatlah mudah, mengapa? Karena kita hanya perlu mengutip seluruh saldo-saldo pada akun pendapatan dan beban dalam kolom laba rugi di neraca lajur. Pada umumnya laporan laba rugi memiliki unsur-unsur seperti berikut: C. Bentuk Laporan Laba Rugi Laporan Laba-Rugi dapat dibuat dalam dua bentuk, yaitu: 1. Bentuk Single Step atau Langsung 1. Seluruh pendapatan hasil dari penjualan dikelompokkan dan dijumlahkan, 2. Seluruh beban dikelompokkan dan dijumlahkan, 3. Jumlah pendapatan di kurangi dengan jumlah beban, 4. Hasil selisihnya merupakan laba bersih atau rugi bersih. 22

26 2. Bentuk Multiple Step atau Tidak Langsung Pada akun pendapatan dibedakan menjadi pendapatan usaha dan pendapatan di luar usaha, Beban dibedakan menjadi beban usaha usaha dan beban di luar usaha, Pendapatan dan beban usaha disajikan pada bagian pertama, setelahnya adalah penyajian pendapatan dan beban di luar usaha. D. Format Laporan Laba Rugi Untuk format penulisan hampir sama dengan penyusunan laporan lainnya yaitu pada headerditulis: 1. Identitas perusahaan 2. Laporan Laba Rugi 3. Periode berjalan Pada bagian header laporan laba rugi ditulis identitas perusahaan, jenis laporan keuangan yang disajikan (laporan laba rugi) dan periode tahun laporan Lalu memuat komponen utama atau intisari dari laporan laba rugi perusahaan yaitu: 1. Total pendapatan 2. Total beban 3. Laba atau rugi Komponen total pendapatan dan total beban diperoleh dari kolom laba/rugi pada neraca saldo (kertas kerja). Komponen laba atau rugi merupakan selisih dari total pendapatan dan total beban. Apabila pendapatan lebih besar dari beban, maka diakui sebagai laba. Dan jika sebaliknya yaitu apabila pendapatan lebih kecil daripada total beban maka diakui sebagai rugi. E. Tujuan Laporan Laba Rugi Adapun tujuan dari penyusunan Laporan Laba Rugi bisa disimpulkan sebagai berikut ini: 1. Untuk mengetahui jumlah pajak yang akan ditanggung, 2. Untuk pengecekan histori perolehan laba / rugi dari waktu ke waktu sebagai evaluasi bagi manajemen perusahaan, 3. 23

27 LATIHAN 1 Transaksi April 2014 atas usaha bengkel Pak Budi bernama BENGKEL MAJU adalah sebagai berikut: 1 April Tn. Budi mendirikan BENGKEL MAJU dengan menyetor uang pribadinya ke kas perusahaan sebesar April Untuk menambah kas perusahaan, Tn. Budi meminjam uang ke Bank sebesar April Perusahaan Tn. Budi membeli perlengkapan bengkel sebesar secara tunai. 9 April Tn. Budi mengambil uang kas prusahaan untuk keperluan pribadi sebesar April Tn. Budi membli perlengkapan bengkel dari toko ERLANGGA sebesar secara kredit. 19 April Tn. Budi membayar sebagian hutangnya pada toko ERLANGGA sebesar April Tn. Budi menerima pendapatan jasa bengkel April Tn. Budi memayar gaji pegawai April Tn. Budi melakukan jasa perbaikan mobil sebesar dan pembayarannya akan diterima 1 bulan kemudian 27 April Perlengkapan bengkel yang sudah terpakai sebesar April Tn. Budi membayar uang sewa ruko sebesar untuk 2 bulan 24

28 Buatlah laporan laba rugi dari keterangan diatas! LATIHAN 2 Transaksi April 2014 Bengkel Pak. Budi yang bernama Bengkel Maju, seperti ; 1. Tuan Budi mendirikan bengkel maju dengan menyetor uang pribadi ke kas sebesar Rp Untuk menambah kas perusahaan tuan Budi meminjam uang ke bank sebesar Rp Perusahaan tuan Budi membeli perlengkapan bengkel Rp secara tunai. 9. Tuan Budi membeli uang kas perusahaan untuk keperluan pribadi Rp Tuan Budi membayar sebagian utangnya pada took airlanga sebesar Rp secara kredit. 19. Tuan Budi membayar sebagian hutang nya pada toko airlanga sebesar Rp Tuan Budi menerima pendapatan jasa bengkel Rp Tuan Budi membayar gaji pegawai sebesar Rp Tuan budi melakukan perbaikan mobil sebesar Rp dan pembayaran 1 bulan kemudian. 27. Perlengkapan bengkel yang sudah terpakai sebesar Rp Tn. Budi membayar uang sewa ruko sebesar Rp untuk 2 bulan. Buatlah laporan laba rugi berdasarkan keterangan yang ada! 25

29 NERACA LAJUR 26

30 A. DEFINISI NERACA LAJUR Neraca lajur adalah suatu kertas berkolom-kolom (berlajur-lajur) yang dirancang untuk menghimpun semua data akuntansi yang dibutuhkan pada saat perusahaan akan menyusun laporan-laporan keuangan dengan cara yang sistematis. Sebenarnya neraca lajur lebih tepat disebut sebagai kertas kerja yang digunakan sebagai alat pembantu dalam menyusun laporanlaporan keuangan. Neraca lajur tidak merupakan bagian dari catatan-catatan akuntansi yang formal. Oleh karena sifatnya tidak formal, maka penyusunannya dapat juga dilakukan dengan menggunakan pensil, sehingga lebih mud*dikoreksi apabila terjadi kesalahan. Dari uraian di atas dapat disimpulkan bahwa tujuan pembuatan neraca lajur adalah: 1) Untuk memudahkan penyusunan laporan keuangan. 2) Untuk menggolongkan dan meringkas informasi dari neraca saldo dan data penyesuaian, sehingga merupakan persiapan sebelum disusun laporan keuangan yang formal. 3) Untuk mempermudah menemukan kesalahan yang mungkin dilakukan dalam membuat jurnal penyesuaian. Prosedur dalam menyusun neraca lajur adalah : 1. Masukkan saldo-saldo rekening buku besar ke dalam kolom neraca saldo pada formulir neraca lajur. 2. Masukkan ayat-ayat jurnal penyesuaian ke dalam kolom penyesuaian 3. Mengisi kolom-kolom neraca saldo setelah disesuaikan 4. Memindahkan jjumlah-jumlah di dalam kolom-kolom neraca saldo setelah disesuaikan ke dalam kolom-kolom rugi & laba atau kolom-kolom neraca 5. Menjumlahkan kolom-kolom rugi-laba dan kolom-kolom neraca, memasukkan angkan laba bersih atau rugi bersih sebagai angka pengimbang ke dalam kedua pasang kolom di atas dan sekali lagi menjumlahlkan kolom-kolom tersebut. 27

31 SOAL 1 Perusahaan KENANGA Advertising mempunyai neraca saldo yang dibuat pada tanggal 30 September 2018 sebagai berikut: Perusahaan KENANGA Advertising Neraca Saldo 30 September 2018 Nama Rekening Debet Kredit Kas Rp ,00 Piutang Dagang Sewa Dibayar di Muka , ,00 Persediaan Perlengkapan KantorPeralatan ,00 Kantor ,00 Akumulasi Depr. Peralatan Rp ,00 Utang Dagang ,00 Utang Wesel ,00 Modal Tuan Handoko ,00 Prive Tuan Handoko ,00 Pendapatan ,00 Biaya Sewa ,00 Biaya Gaji ,00 Biaya Lain-lain ,00 Rp ,00 Rp ,00 Informasi untuk penyesuaian : a. Sewa dibayar di muka sebesar Rp ,00 adalah untuk jangka waktu 4 bulan terhitung mulai 1 Agustus. b. Dari perhitungan fisik terhadap persediaan perlengkapan menunjukkan bahwa persediaan perlengkapan yang ada pada tanggal 30 September 2018 berjumlah Rp14.500,00. c. Depresiasi peralatan kantor untuk tahun 2018 adalah Rp ,00 d. Bunga yang terutang pada tanggal 30 September 2018 berjumlah Rp ,00. Diminta : 1. Buatlah neraca lajur 10 kolom. 2. Susunlah laporan keuangan yang mencakup laporan rugi-laba, laporan perubahan modal, dan neraca. 28

32 SOAL 2 Perusahaan Jasa Pertamanan mempunyai neraca saldo yang dibuat pada tanggal 30 Juni 2018 sebagai berikut: Perusahaan Jasa Pertamanan Neraca Saldo 30 Juni 2018 Nama Rekening Debet Kredit Kas Piutang Dagang Persediaan Perlengkapan Peralatan Kantor Utang Dagang Utang Bank Modal Tuan Jaya Prive Tuan Jaya Pendapatan Jasa Biaya Sewa Biaya Gaji Biaya lain-lain Rp , , , , , , , ,00 Rp , , , ,00 Biaya Lain-lain Rp ,00 Rp ,00 Informasi untuk penyesuaian : a. Peralatan kantor akan dipakai selama 3 tahun. Depresiasi peralatan kantor untuk bulan Desember 2018 adalah Rp ,00 b. Belum dibayar biaya gaji bulan Juni 2018 sebesar Rp ,00 c. Biaya bunga bank bulan Juni 2018 belum dibayar dengan biaya bunga 12% setahun. d. Perlengkapan yang ada pada tanggal 30 Juni 2018 tinggal Rp ,00. Jumlah yang terpakai untuk kegiatan usaha selama bulan Juni 2018 sebesar Rp ,00 Diminta : 1. Buatlah neraca lajur 10 kolom. 2. Susunlah laporan keuangan yang mencakup laporan rugi-laba, laporan perubahan modal, dan neraca. 29

33 JURNAL PENYESUAIAN 30

34 A. DEFINISI JURNAL PENYESUAIAN Jurnal penyesuaian adalah jurnal yang dibuat untuk menyesuaikan saldo akun-akun ke saldo yang sebenarnya sampai dengan periode akuntansi, atau untuk memisahkan antara pendapatan dan beban dari suatu periode dengan periode yang lain. B. AKUN YANG HARUS DISESUAIKAN Saldo akun yang perlu disesuaikan adalah : 1. Penyusutan/depresiasi aset tetap Seluruh aset tetap kecuali tanah yang dimiliki perusahaan harus disusutkan/didepresiasi. Terdapat beberapa metode untuk menyusutkan aset tetap, salah satunya adalah metode garis lurus. Contoh : Sebuah mobil seharga Rp ,- diperkirakan umur ekonomisnya adalah 10 tahun, apabila disusutkan menggunakan metode garis lurus maka beban depresiasinya per tahun adalah: : 10 = Rp ; per tahun Jurnal untuk mencatat beban depresiasi tersebut adalah: Tanggal Akun & Keterangan Ref Debet Kredit Beban depresiasi Akumulasi kendaraan depresiasi (mencatat depresiasi kendaraan) 31

35 2. Beban dibayar di muka Contoh : Perusahaan membayar asuransi sebesar Rp untuk masa 3 tahun yaitu tahun 2002 s/d Asumsi pecatatan awal dengan pendekatan beban. Jurnal penyesuaiannya adalah sebagai berikut: Tanggal Akun & Keterangan Ref Debet Kredit 2002 Asuransi Dibayar di muka Beban Asuransi Beban yang masih harus dibayar Contoh : Suatu perusahaan membayar gaji karyawan setiap awal bulan sebesar Rp ; (gaji dibayar di muka) Jurnal penyesuaiannya adalah sebagai berikut: Tanggal Akun & Keterangan Ref Debet Kredit Beban Gaji Utang Gaji

36 4. Pendapatan diterima di muka Contoh : Tanggal 31 Desember 2002 sebuah hotel menerima pembayaran dari tamu hotel sebesar Rp untuk 5 hari. Jurnal penyesuainnya adalah sebagai berikut: Tanggal Akun & Keterangan Ref Debet Kredit 2002 Pendapatan Pendapatan diterima dimuka Piutang Pendapatan Contoh : Tanggal 31 Desember 2002 sebuah hotel belum menerima pembayaran sewa kamar sebesar Rp ; karena pembayaran baru dilakukan pada saat check out. Jurnal penyesuainnya adalah sebagai berikut: Tanggal Akun & Keterangan Ref Debet Kredit Piutang Pendapatan Pendapatan

37 LATIHAN 1 Soal 1: Dalam neraca saldo akun perlengkapan Rp di debit. Pada akhir tahun diketahui pemakaian perlengkapan Rp buat jurnal penyesuaian tgl 31/12. Soal 2 Pada tgl 1 mei 2008 dibayar iklan untuk satu tahun Rp pada akhir tahun perusahaan tutup buku. Buat jurnal umum tgl 1/5 dan jurnal penyesuaian tgl 31/12 jika: a. Iklan diakui sebagai harta dan b. Iklan diakui sebagai beban Soal 3 Perusahaan memberlakukan gaji mingguan untuk para karyawannya. Gaji dibayarkan setiap hari sabtu sebesar Rp jika tgl 31 desember jatuh pada hari selasa buat jurnal penyesuaian tgl 31/12. Soal 4 Tanggal 1 april 2008 diterima diterima sewa untuk 10 bulan dicatat sebagai utang. Akhir tahun perusahaan tutup buku. Buat jurnal umum tgl ¼ dan jurnal penyesuaian tgl 31/12. Soal 5 Awal desember perusahaan menerima pesanan untuk membuat 300 buah boneka denga Rp sampai akhir desember boneka yang baru selesai sebanyak 100 buah. Buat jurnal penyesuaian 31 Desember. Soal 6 Dalam neraca saldo terdapat aku gedung Rp akhir tahun diketahui bahwa gedung disusutkan Rp buat jurnal penyesuaiannya. Soal 7 Puitang dalam neraca Rp Ditaksir jumlah jumlah piutang yang tak tertagih Rp buat jurnal penyesuaiannya. 34

38 JURNAL PENUTUP 35

39 A. DEFINISI JURNAL PENUTUP Jurnal Penutup adalah ayat jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi untuk menutup akun-akun nominal/sementara. Akibat penutupan ini maka akun akun ini pada awal periode akuntansi saldonya nol. B. JURNAL PENUTUP Terdapat 4 (empat) jurnal penutup yang harus dibuat yaitu: 1. Menutup akun Pendapatan Akun Debet Kredit Pendapatan xxx Ikhtisar Rugi/Laba xxx 2. Menutup akun Beban Akun Debet Kredit Ikhtisar Rugi/Laba xxx Beban xxx 3. Menutup akun Ikhtisar Rugi/Laba Akun Debet Kredit Ikhtisar Rugi/Laba xxx Modal xxx 4. Menutup akun Prive Akun Debet Kredit Modal xxx Prive xxx 36

40 C. CONTOH Berikut adalah data laporan Rugi laba suatu perusahaan: Pendapatan. Beban pendapatan Beban asuransi Beban depresiasi Beban gaji.. Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- Jurnal penutup yang harus dibuat pada akhir periode akuntansi adalah sebagai berikut: JURNAL PENUTUP Menutup Pendapatan: Akun Debet Kredit Pendapatan Ikhtisar Rugi/Laba Menutup Beban: Ikhtisar Rugi/Laba Beban telepon Beban asuransi Beban depresiasi

41 Beban gaji Menutup Ikhtisar Rugi/Laba: Ikhtisar Rugi/Laba Modal LATIHAN 1 Berikut ini adalah neraca saldo setelah disesuikan pada UD Sejahtera sebuah perusahaan dagang milik Kurniawan, pada tanggal 31 Desember 2016 UD. SEJAHTERA Neraca Saldo setelah disesuaikan 31 Desember 2016 Nama Akun Debit Kredit Kas Piutang Usaha Persediaan Barang Dagangan Perlengkapan Sewa dibayar di Muka Mebel Rp , , , , , ,00 Akumulasi Depresiasi Utang Usaha Utang Gaji Utang Bunga Pendapatan diterima di Muka Utang Wesel (jangka panjang) Modal, Kurniawan , , , , , , ,00 Prive, Kurniawan ,00 Pendapatan Penjualan Pendapatan Bunga , ,00 Potongan Penjualan ,00 38

42 Retur & Pengurangan Harga Penjualan Beban Pokok Penjualan Beban Gaji Beban Sewa Beban Depresiasi Beban Listrik Beban Perlengkapan Beban Bunga , , , , , , , ,00 Rp ,00 Rp ,00 Diminta : 1. Buatlah jurnal penutupan pada tanggal 31 Desember Bukukan buku tersebut ke akun Rugi-Laba untuk memastikan kebenaran Laba bersih. Harap diperhatikan bahwa saldo kredit akun Rugi-Laba yang ditutup harus sama dengan jumlah laba bersih di laporan Laba-Rugi. Juga bukukan ke akun Modal yang saldonya harus sama dengan jumlah yang dilaporkan di neraca. 39

BAB I PENDAHULUAN. A. DEFINISI AKUNTANSI Definisi akuntansi dapat dilihat dari 2 (dua) sudut pandang yaitu:

BAB I PENDAHULUAN. A. DEFINISI AKUNTANSI Definisi akuntansi dapat dilihat dari 2 (dua) sudut pandang yaitu: BAB I PENDAHULUAN A. DEFINISI AKUNTANSI Definisi akuntansi dapat dilihat dari 2 (dua) sudut pandang yaitu: 1. Fungsi dan Kegunaan Akuntansi merupakan aktivitas jasa yang berfungsi memberikan informasi
