KERANGKA ACUAN PERBAIKAN MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS TAHUN 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KERANGKA ACUAN PERBAIKAN MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS TAHUN 2017"

Transkripsi

1 KERANGKA ACUAN PERBAIKAN MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS TAHUN 2017 I. Pendahuluan Sesuai dengan Permenkes nomor 75 Tahun 2014 disebutkan prinsip penyelenggaraan, tugas dan fungsi Puskesmas meliputi : paradigma sehat, pertanggung jawaban wilayah, Kemandirian masyarakat, Pemerataan, pemanfaatan teknologi tepat guna, keterpaduan dan kesinambungan program dengan tujuan tercapaianya kecamatan sehat di wilayah kerjanya. Penyelenggaraan Kesehatan salah satunya dengan mengoptimalkan fungsi Puskesmas yaitu : 1. Penyelenggaraan UKM tingkat pertama di wilayah kerjanya 2. Penyelenggaraan UKP tingkat pertama di wilayah kerjanya Upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perorangan harus diselenggarakan secara berkualitas adil dan mrata, memuaskan seluruh masyarakat yang menjadi tanggung jawabnya. Kualitas dan kinerja dalam penyelenggaraan upaya kesehatan masyarakat akan dicapai jika penyelenggaraan upay kesehatan masyarakat tersebut dikelola dengan baik sesuai dengan standar dan pedoman penyelenggaraan upaya kesehatan masyarakat, dan peningkatan mutu dan kinerja yang menunjang berkesinambungan. Dalam melaksanakan fungsinya, puskesmas berwenang menyelenggarakan Pelayanan kesehatan dasar secara komprehensif, berkesinambungan dan bermutu, Puskesmas mengutamakan upaya Promotif dan Preventif, berorientasi pada keamanan dan keselamatan baik untuk pasien, petugas dan pengunjung. Menjalankan prinsip

2 koordinasi dan kerjasama lintas program dan lintas sektoral, melakukan pencatatan baik rekam medik dan kegiatan, melaksanakan penapisan rujukan sesuai dengan indikasi medis dan sistem rujukan dan senantiasa meningkatkan kompetensi petugas. II. III. Latar Belakang Tanggung jawab Puskesmas sebagai unit pelaksana teknis adalah menyelenggarakan sebagian tugas pembangunan kesehatan yang dibebankan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten / Kota. Untuk hasil yang optimal, Berdasarkan hasil evaluasi penilaian kinerja Puskesmas oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Berau tahun 2017 menunjukkan sebagian besar Puskesmas belum memenuhi pencapaian kinerja. Sedangkan kepatuhan terhadap stadar prosedur operasional yang diukur melalui compliance rate beberapa unit menunjukkan hasil dibawah 80 %, sedangkan indek kepuasan masyarakat untuk mengukur kepuasan pelanggan diperoleh hasil masih belum memuaskan sehingga masih ada beberapa media yang mengungkapkan rendahnya kualitas pelayanan di puskesmas Tujuan Umum dan Tujuan Khusus 1. Tujuan Umum Setelah dilakukan perbaikan mutu manajemen maka akan terwujudnya peningkatan pengelolaan mutu di Puskesmas secara berkesinambungan yang akan menjamin pelaksanaan kegiatan mutu dan kinerja secara konsisten dan sitematis. 2. Tujuan Khusus Setelah dilaksanakan perbaikan mutu pelayanan dan kinerja di Puskesmas, maka diharapkan mampu : 1) Terinformasikannya pengukuran mutu dan kinerja secara berkesinambungan 2) audit internal mutu dan kinerja secara konsisten dan sistematis 3) Terwujudnya kepatuhan pelaksanaan kegiatan kontrak dengan pihak 4) Terwujudnya peningkatan kemampuan pegawai dalam mutu pelayanan IV. pokok dan Rincian

3 V. Cara Melaksanakan a. Cara Melaksanakan Secara umum dalam pelaksanaan kegiatan perbaikan mutu pelayanan adalah mengikuti siklus Plan, Do, Cek, Action. Adapun cara yang ditetapkan adalah : 1) Pengukuran kinerja melalui PKP 2) Pelaksanaan audit internal secara periodik semester 3) Pelaksanaan kepatuhan kontrak pihak 4) Peningkatan kemampuan kinerja mutu pelayan oleh SDM b. Sasaran 1) Terwujudnya status penilaian kinerja pelayanan di Puskesmas yang berkategori baik. 2) audit mutu internal secara periodik semesteran dengan tepat waktu 3) Terpatuhinya semua isi ketentuan kontrak dengan pihak 100% 4) Jumlah karyawan Puskesmas yang ikut tugas peningkatan kompetensi mutu 40 % per tahun kegiatan c. Rincian, Sasaran Khusus, Cara Melaksanakan

4 No Pokok 1 Peningkatan pengukuran kinerja Sasaran Umum Kinerja pelayanan di Puskesmas Rincian Menetapkan indikator mutu pelayanan Sasaran Tersusunnya indikator Cara Melaksanakan Pertemuan unit pembahasan indikator, sasaran,instrumen Menetapkan sasaran Tersepakatinya sasaran Sda Menetapkan instrumen Mencatat data Terwujudnya instrumen Terekamnya data sda Pencatatan data data yang ada secara rutin Melaksanakan pengukuran kegiatan pengukuran Pengukuran di tiap unit melalui wawancara dan observasi Melakukan analisis Adanya dokumen hasil analisis Penganalisaan data di tiap unit Melakukan Tersusunnya rencana Menyusun ditiap unit 2 Peningkatan Pelaksanaan Audit iinternal Unit unit pelayanan di Puskesmas Menetapkan tim audit Penetapan periodisasi audit internal Tersusunya tim audit Tersusunnya jadwal audit Rapat bersama tim pengendali mutu Penetapan Jadwal kegiatan audit Pelaksanaan audit internal audit Melakukan audit sesuai jadwal yang Telah ditetapkan

5 3 Peningkatan pengelolaan kontrak pihak unit yang terkait dengan pihak Identifikasi masalah kegiatan yang memerlukan dukungan pihak Teridentifikasi nya kegiatan yang berhubungan dengan pihak Rapat bersama membahas kebutuhan kerja sama dengan pihak Penetapan spesifikasi Tersusunya spesifikasi yang dibutuhkan dalam kerja sama pihak Penetapan spek oleh tim teknis terkait dengan pihak (administrasi dan teknis) Penyusunan dokumen kontrak Tersusunya dokumen kontrak dengan pihak Penugasan kepada tim administrasi dan teknis yang terkait dengan pihak Penetapan pihak Penandatanga nan kontrak kerja Pertemuan dan pembahasan kesepakatan kontrak kerja Pelaksanaan kegiatan kegiatan sesuai isi kontrak Adanya bentuk kerja sama nyata di Puskesmas dengan pihak Evaluasi kegiatan Adanya catatan hasil monev Monev hasil kerja oleh pihak Rencana tindak lanjut Tersusunnya rencana Penyusunan rekomendasi tindak lanjut hasil monev 4 Peningkatan Kemampuan pegawai dalam mutu pelayanan Semua staf puskesmas Identifikasi kapasitas masing masing staf Diketahuinya kapasitas masing masing staf puskesmas Rapat pembahasan hasil kinerja bulanan/tribulan mll lokmin

6 Penetapan standart kompetensi Peningkatan kapasitas staf Penyusunan rencana kerja staf Pelaksanaan Penilaian hasil kerja Tindak lanjut Adanya dokumen standart kompetensi yang disepakati Adanya peningkatan kompetensi Tugas belajar/ijin belajar. Tersusunya setiap staf Adanya hasil kerja Pertemuan Pembahasan standart kompetensi oleh koordinator dan kepala Pelatihan teknis/administrasi Workhshop, magang Penugasan penyusunan Melaksanakan tugas Pemantauan kerja di unit kerja Penyususnan Rekomendasi tindak lanjut hasil monev VI. Jadwal Pelaksanaan No 1 Peningkatan pengukuran kinerja Pertemuan pembahasan indikator, sasaran, instrumen Pencatatan data Pengukuran kinerja Penganalisaan Penyusunan rekomendasi 2 Peningkatan pelaksanaan audit internal Waktu Jan Feb Mar Apr Mei Juni Juli Agst Sept Okt Nov Des

7 Penetapan Tim Penentuan jadwal Pelaksanaan audit Rekomendasi 3 Peningkatan pengelolaan pihak Penetapan spesifikasi oleh tim teknis terkait dengan pihak Penugasan kepada tim administrasi dan teknis yang terkait pihak Pertemuan dan pembahasan kesepakatan kontrak kerja Adanya bentuk kerja sama nyata di Puskesmas dengan pihak Monev hasil kerja oleh pihak Penyusunan rekomendasi hasil monev 4 Peningkatan kemampuan pegawai dalam mutu pelayanan rapat pembahasan hasil kinerja bulanan/tribulanan melalui lokmin pertemuan pembahasan standart kompetensi oleh koordinator dan kepala Puskesmas Tugas belajar/ijin belajar, pelatihan teknis/administrasi workshop, magang Penugasan penyusunan Melaksanakan tugas Pemantauan kerja di unit kerja Penyusunan rekomendasi hasil monev

8 VII. Evaluasi Pelaksanaan dan Pelaporan Evaluasi dlaksanakan sesuai jadwal yang telah ditetapkan, dan disusun pelaporan tentang hasil hasil yang dicapai pada bulan tersebut, sedangkan untuk tugas belajar dan ijin belajar adalah laporan nilai akademik dan perilaku di tempat belajar oleh pihak institusi pendidikan dimana staf belajar. VIII. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Catatan harian pelaksanaan indikator mutu pengukuran kinerja dilakukan tiap hari Catatan audit internal dua kali dalam satu tahun kegiatan Catatan kontrak dengan pihak dilakukan pada awal penandatangan kontrak, pelaksanaan kontrak dan monev tiap bulan Catatan peningkatan kemampuan staf dalam mutu pelayanan dilakukan pada awal tahun dan akhir tahun kegiatan Dilakukan pencatatatan dan pelaporan indikator pelayanan dari tiap unit kerja Dilakukan pelaporan hasil pengukuran kinerja tiap unit setiap bulan oleh koordinator unit dan dilaporkan kepada wakil manajemen mutu dan diketahui oleh kepala Puskesmas Pelaporan tahunan hasil analisis penilaian kinerja oleh wakil manajemen mutu Ditetapkan di : Merancang Ulu Pada Tanggal : 2017 Wakil Manajemen Mutu Adi Purnomo NIP:

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS KESEHATAN

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS KESEHATAN PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER DINAS KESEHATAN UPT. PUSKESMAS GUMUKMAS Alamat : Jl. Puger No. 23 Gumukmas Telp. (0336) 322384 Jember Kode Pos 68165 KERANGKA ACUAN KEGIATAN PENINGKATAN KINERJA UPT. PUSKESMAS
