1.Pengertian Asesmen pendidikan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "1.Pengertian Asesmen pendidikan"

Transkripsi

1 1.Pengertian Asesmen pendidikan Asesmen merupakan sebuah proses pengumpulan informasi yang terus menerus berlangsung untuk mengukur performansi murid dan proses pembelajaran. Asesmen perkembangan dan belajar anak memiliki nilai penting. Tidak hanya mengukur kemajuan anak-anak sebagai bentuk evaluasi program, asesmen juga berguna untuk mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan pengembangan staf dan perencanaan pembelajaran di masa yang akan datang. Asesmen yang tepat berguna untuk membantu anak-anak berkembang secara optimal, baik fisik, sosial, emosional, intelektual maupun spiritual. Asesmen yang tepat juga dapat digunakan untuk mendeteksi keterlambatan-keterlambatan perkembangan atau kebutuhan-kebutuhan khusus yang mungkin dimiliki anak-anak. Selain itu informasi yang akurat dari sebuah asesmen bermanfaat untuk peningkatan pembelajaran sehingga proses belajar anak-anak membaik dan sebagai informasi bagi para orangtua tentang kemajuan dan hal-hal terkait dengan belajar anak-anak mereka..ada beberapa pengertian tentang asesmen menurut para ahli : Menurut Robert M Smith (2002) Suatu penilaian yang komprehensif dan melibatkan anggota tim untuk mengetahui kelemahan dan kekuatan yang mana hsil keputusannya dapat digunakan untuk layanan pendidikan yang dibutuhkan anak sebagai dasar untuk menyusun suatu rancangan pembelajaran. Menurut James A. Mc. Lounghlin & Rena B Lewis Proses sistematika dalam mengumpulkan data seseorang anak yang berfungsi untuk melihat kemampuan dan kesulitan yang dihadapi seseorang saat itu, sebagai bahan untuk menentukan apa yang sesungguhnya dibutuhkan. Berdasarkan informasi tersebut guru akan dapat menyusun program pembelajaran yang bersifat realitas sesuai dengan kenyataan objektif Menurut Bomstein dan Kazdin (1985) Mengidentifikasi masalah dan menyeleksi target intervensi Memilih dan mendesain program treatmen Mengukur dampak treatmen yang diberikan secara terus menerus.

2 Mengevaluasi hasil-hasil umum dan ketepatan dari terapi. Menurut Lidz 2003 Proses pengumpulan informasi untuk mendapatkan profil psikologis anak yang meliputi gejala dan intensitasnya, kendala-kendala yang dialami kelebihan dan kelemahannya, serta peran penting yang dibutuhkan anak. Hasil Kajian dari Pengertian diatas adalah sebagai berikut : Tujuan asesmen adalah untuk melihat kondisi anak saat itu. Dalam rangka menyusun suatu program pembelajaran yang tepat sehingga dapat melakukan layanan pembelajaran secara tepat. Tujuan Asesmen menurut Robb Untuk menyaring dan mengidentifikasi anak Untuk membuat keputusan tentang penempatan anak Untuk merancang individualisasi pendidikan Untuk memonitor kemajuan anak secara individu Untuk mengevaluasi kefektifan program. Menurut Sumardi & Sunaryo (2006) Memperoleh data yang relevan, objektif, akurat dan komprehensif tentang kondisi anak saat ini Mengetahui profil anak secara utuh terutama permasalahan dan hambatan belajar yang dihadapi, potensi yang dimiliki, kebutuhan-kebutuhan khususnya, serta daya dukung lingkungan yang dibutuhkan anak Menentukan layanan yang dibutuhkan dalam rangka memenuhi kebutuhan-kebutuhan khususnya dan memonitor kemampuannya. Menurut Salvia dan Yesseldyke seperti dikutif Lerner (1988: 54) Asesmen dilakukan untuk lima keperluan yaitu : Penyaringan (screening) Pengalihtanganan (referal)

3 Klasifikasi (classification) Perencanaan Pembelajaran (instructional planning) Pemantauan kemjuan belajar anak (monitoring pupil progress) Berdasarkan hasil kajian dari teori-teori diatas penulis dapat menyimpulkan bahwa : Asesmen dilakukan untuk mengetahui keadaan anak pada saat tertentu (Waktu dilakukan asesmen) baik potensi-potensinya maupun kelemahan-kelemahan yang dimiliki anak sebagai bahan untuk menyusun suatu program pembelajaran sehingga dapat melakukan layanan / intervensi secara tepat. Ruang Lingkup Motorik Kognitif Emosi Perilaku adaptif Bahasa 2. Konsep Dasar Asesmen A.Pengertian Pengukuran, Penilaian, dan Tes 1.Pengertian Asesmen Pembelajaran Secara umum, asesmen dapat diartikan sebagai proses untuk mendapatkan informasi dalam bentuk apapun yang dapat digunakan untuk dasar pengambilan keputusan tentang siswa baik yang menyangkut kurikulumnya, program pembelajarannya, iklim sekolah maupun kebijakankebijakan sekolah. Asesmen secara sederhana dapat diartikan sebgai proses pengukuran dan non pengukuran untuk memperoleh data karakteristik peserta didik dengan aturan tertentu. Dalam pelaksanaan asesmenpembelajaran guru dihadapkan pada 3 (tiga) istilah yang sering dikacaukan pengertiannya, atau bahkan sering pula digunakan secara bersama yaitu istilah pengukuran, penilaian, dan test.

4 2.Pengukuran Secara sederhana pengukuran dapat diartikan sebagai kegiatan atau upaya yang dilakukan untuk memberikan angka-angka pada suatu gejala atau peristiwa, atau benda, sehingga hasil pengukuran akan selalu berupa angka. Dalam proses pembelajaran guru juga melakukan pengkuran terhadap proses dan hasil belajar yang hasilnya berupa angka-angka yang mencerminkan capaian dan proses dan hasil belajar tersebut. Proses pembelajaran tersebut bersifat kuantatif dan belum dapat memberikan makna apa-apa, Karena belum menyatakan tingkat kualitas dari apa yang diukur. Angka hasil pengukuran ini biasa disebut skor mentah. Angka hasil pengukuran baru mempunyai makna bila dibandingkan dengan kriteria atau patokan tertentu. 3.Evaluasi Evaluasi adalah proses pemberian makna atau ketetapan kualitas hasil pengukuran dengan cara membandingkan angka hasil pengukuran tersebut dengan kriteria tertentu kriteria sebagai pembanding dari proses pengukuran atau dapat pula ditetapkan sesudah pelaksanaan pengukuran. Kriteria ini dapat berupa proses/lkemampuan rata-rata unjuk kerja kelompok dan berbagai patokan yang lain. Kriteria yang berupa batas kriteria minimal yang telah ditetapkan sebelum pengukuran dan bersiat mutlak disebut dengan penilaian acuan patokan atau penilaian acuan kriteria ( PAP/PAK), sedangkan criteria ditentuakn setelah kegiatan pengukuran dilakukan dan didasarkan pada keadaan kelompokdan bersifat relatif disebut dengan Penilain Acuan Norma/Penilaian Acuan Relatif (PAN/PAR). 4.Tes Tes adalah seperangkat tugas yang harus dikerjakan atau sejumlah pertanyaan yang harus dijawab oleh peserta didik untuk mengukur tingkat pemahaman dan penguasaannya terhadap cakupan materi yang dipersyaratkan dan sesuai dengan tujuan pengajaran tertentu. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pada dasarnya tes merupakan alat ukur yang sering digunakan dalam asesmen pembelajaran disamping alat ukur lain. Dalam melaksanakan proses asesmen pembelajaran, guru selalu berhadapan dengan konsep-konsep evaluasi, pengukuran, dan tes yang dalam penerapannya sering dilakukan secara stimultan.

5 B. Tujuan, dan Prinsip Asesmen 1.Penilaian Kelas Penilaian kelas pada dasarnya merupakan ragkaian kegiatan pendidik yang terkait dengan pengambilan keputusan tentang pencapaian kompetensi atau hasil beljar siswa Selama mengikuti proses pembelajaran. Dari proses asesmen ini, pendidik akan memperoleh potret atau profil kemampuan peserta didik dalam mencapai sejumlah standar komptensi dan kompetensi dasar yang dirumuskan dalam KTSP masing-masing sekolah. Dalam melaksanakan penilaian kelas anda harus paham bahwa penilaian kelas merupakan suatu proses yang dilakukan melalui langkah-langkah perencanaan, penyusunan alat penilaian, pengumpulan informasi melalui sejumlah bukti untuk menunjukkan pencapaian hasil belaar peserta didik. Penilaian kelas dilaksanakan dalam berbagai teknik, seperti penilaian unjuk kerja (performance), penilaian sikap, penilaian tertulis (paper and pencil test), penilaian proyek, penilaian produk, penialainj melalui kumpulan hasil kerja peserta didik (portofolio), dan penilaian diri (self asesmen). 2.Tujuan Asesmen Berbasis Kelas Secara rinci tujuan dari penilaian kelas adalah sebagai berikut : a.dengan melakukan asesmen berbasi kelas ini pendidik dapat mengetahui seberapa jauh siswa dapat mencapai tingkat kompetensi yang dipersyaratkan, baiik selama mengikuti pembelajaran atau setelahnya. b.saat melaksanakan asesmen, pendidik juga dapat langsung memberikan umpan balik kepada peserta didik. c.pendidik dapat terus melakukan pemantauan kemajuan belajar yang dialami peserta didik. d.hasil pantaua kemajuan proses dan hasil pembelajaran yang dilakukan terus menerus tersebut juga akan dapat dipakai sebagai umpan balik untuk memperbaiki metode, pendekatan, kegaiatan, dan sumber belajar yang digunakan, seuai dengan kebutuhan materi dan kebutuhan siswa. e.hasil asesmen dapat pula memberikan informasi kepada orang tua dan Komite Sekolah tentang efektivitas pendidikan.

6 3.Manfaat Asesmen: 1. Untuk mengetahui pencapaian tingkat kompetensi selama dan setelah proses pembelajaran berlangsung. 2. Untuk memberikan umpan balik pada peserta didik agar mengetahui kekuatan dan kelemahan dalam proses mencapai kompetensi. 3. Untuk memantau kemajuan dan mendiagnosis kesulitan belajar yang dialami peserta didik sehingga dapat dilakukan pengayaan dan remidikal. 4. Untuk umpan balik bagi guru dalam memperbaiki metode, pendekatan, kegiatan dan sumber daya belajar yang digunakan. 5. Untuk memberikan pilihan alternative penilaian bagi guru 6. Untuk memberikan informasi kepada orang tua dan komite sekolah tentang efektivitas pendidikan 4.Fungsi Asesmen Berbasis Kelas Secara rinci fungsi dari penilaian kelas dapat dijelaskan sebagai berikut ( Diknas, 2006) : a. Tujuan pembelajaran adalah pencapaian standar kompetesi maupun kompetensi dasar. b. Asesmen berbasis kelas dapat berfungsi pula sebagai landasan pelaksanaan evaluasi hasil belajar peserta didik dalam rangka membantu peserta didik memahami dirinya, dan membuat keputusan tentang langkah berikutnya, baik untuk pemilihan program, pengembangan kepribadian maupun untuk penjurusan. c. Sejalan dengan tujuan asesmen yang telah dikemukan diatas maka salah satu fungsi asesmen berbasis kelas ini adalah menemukan kesulitan belajar dan kemungkinan prestasi yang bisa dikembangkan peserta didik dan sebagai alat diagnosis yang membantupendidik menentukan apakah seorang siswa perlu mengikuti remedial atau justru memerlukan program pengayaan. d.asesmen juga berfungsi sebagai upaya pendidik untuk dapat menemukan kelemahan dan kekurangan proses pembelajaran yang telah dilakukan atau sedang berlangsung. e.kesemuanya dapat dipakai sebagai control bagi guru sebagai pendidik dan semua stake holder

7 pendidikan dalam lingkup sekolah tentang gambaran kemajuan perkembangan proses dan hasil belajar peserta didik. 5. Penerapan Asesmen pendidikan Pengukuran terhadap ranah kompetensi siswa dalam proses pembelajaran memerlukan strategi tersendiri yang berbeda dengan strategi penilaian hasil belajar melalui tes prestasi yang telah diterapkan. Kawasan ukur ranah kompetensi adalah abilitas aktual yang berbeda dengan ranah abilitas yang bersifat potensial seperti kemampuan akademik dan inteligensi. Karena menggambarkan abilitas yang aktual maka target ukur dari ranah kompetensi adalah indikator proses maupun hasil nyata dari performansi. Metode pengukuran yang sering dipakai dalam mengidentifikasi kompotensi adalah metode asesmen otentik. Metode asesmen otentik menghadirkan situasi kehidupan berikut permasalahan-permasalahannya yang empirik dan kompleks ke dalam pengalaman siswa. Tulisan ini akan memaparkan kajian penulis untuk mengaplikasikan salah satu jenis asesmen otentik yaitu asesmen portofolio dalam mengukur kompetensi mahasiswa dalam melakukan asesmen psikologis. Pengertian dasar, prosedur penyusunan hingga evaluasi portofolio akan dipaparkan dengan dikaitkan dengan pengukuran kompetensi asesmen psikologi. Asesmen otentik yaitu suatu asesmen yang melibatkan siswa di dalam tugas-tugas otentik yang bermanfaat, penting, dan bermakna (Hart, 1994). Asesmen otentik menghendaki siswa untuk membangun sesuatu secara mandiri daripada memilih respon terhadap stimulus akademik. Asesment otentik lebih mengarah pada pengukuran kompetensi (skills) dibanding dengan kepribadian (trait). Target ukur dari asesmen otentik adalah pengukuran kompetensi secara langsung yang berbeda dengan pengukuran abilitas kognitif atau proses psikologis yang lain. Pengukuran kompetensi secara langsung tersebut terlihat dari situasi yang diberikan dalam proses asesmen adalah situasi nyata. Dalam pembelajaran berbasis kompetensi, asesmen otentik diwujudkan dalam penugasan yang didesain untuk mendukung kurikulum agar tujuan instruksional pembelajaran dapat tercapai. Penilaian otentik adalah bentuk asesmen yang dilakukan dengan memberikan kesempatan kepada siswa untuk menunjukkan tugas-tugas yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari

8 (real-world task) yang menunjukkan aplikasi bermakna dari pengetahuan dan keterampilannya (authentic assesment tool homepage). Di dalam penilaian otentik, penilaian seringkali berdasarkan pada performa siswa. Siswa diminta untuk mendemonstrasikan pengetahuan dan keterampilan mereka atau kemampuan (kompetensi) di dalam situasi apapun yang sesuai dengan yang mereka hadapi. Asesmen otentik memiliki beberapa prinsip, antara lain sebagai berikut. a) Proses penilaian harus merupakan bagian yang tak terpisahkan dari proses pengukuran hasil belajar. Integrasi proses asesmen otentik sebagai bagian asesmen hasil belajar menunjukkkan bahwa domain ukur pada asesmen otentik adalah domain tujuan pembelajaran. Penilaian harus menggunakan ukuran, metode dan kriteria yang sesuai dengan karakteristik dan esensi pengalaman belajar b) Penilaian harus mencerminkan masalah dunia nyata dan bukan masalah akademik semata. Dunia akademik adalah penyederhanan dari dunia nyata sehingga terkadang stimulasi permasalahan yang distimulasi untuk diatasi dalam proses pembelajaran belum sepenuhnya mewakili dunia nyata. Dapat disimpulkan bahwa asesmen otentik adalah upaya untuk merealisasikan tujuan pembelajaran melalui penilaian secara langsung terhadap serangkaian kompetensi pada dunia nyata melalui penilaian pada bukti-bukti aktual dan otentik. Langkah-langkah Dalam Menerapkan Asesmen Dalam menerapkan asesmen kinerja anda perlu memperhatikan beberapa tahapan. Berikut langkah-langkah yang perlu diperhatikan untuk membuat penilaian kinerja yang baik antara lain: 1. Identifikasi semua langkah-langkah penting yang diperlukan atau yang akan mempengaruhi hasil akhir yang terbaik. 2. Tuliskan perilaku kemampuan-kemampuan spesifik yang penting dan siperlukan untuk menyelesaikan tugas dan menghasilkan hasil akhir yang terbaik. 3. Usahakan untuk membuat kriteria-kriteria kemampuan yang akan diukur tidak terlalu banyak sehingga semua criteria tersebut dapat diobservasi selama siswa melaksanakan tugas.

9 4.Definisikan dengan jelas criteria kemampuan yang akan diukur berdasarkan kemampuan siswa yang harus dapat diamati (observable) atau karakteristik produk yang dihasilkan. 5. Urutkan kriteria kemampuan yang akan diukur berdasarkan urutan yang dapat diamati.

10 Simpulan: Asesmen pendidikan merupakan sebuah proses pengumpulan informasi yang terus-menerus untuk mengukur kemampuan siswa dalam proses pembelajaran. Tidak hanya mengukur kemajuan anak-anak sebagai bentuk evaluasi programmelainkan asesmen juga berguna untuk mengidentifikasikan pengembangan staf dan perencanaan pembelajaran di masa depan. Asesmen secara sederhana dapat diartikan sebgai proses pengukuran dan non pengukuran untuk memperoleh data karakteristik peserta didik dengan aturan tertentu. Dalam pelaksanaan asesmenpembelajaran guru dihadapkan pada 3 (tiga) istilah yang sering dikacaukan pengertiannya, atau bahkan sering pula digunakan secara bersama yaitu istilah pengukuran, penilaian, dan test. Asesmen juga bermanfaat untuk mengevaluasikan, memantau dan mengetahui kelemahan dan kelebihan siswa juga mendiagnosis kesulitan siswa sehingga dapat dilakukan pengayaan dan remidikal. Dalam penerapannya asesmen otentik lebih mengarah pada pengukuran kompetensi (skills) dibanding dengan kepribadian (trait). langkah-langkah yang perlu diperhatikan untuk membuat penilaian kinerja yang baik antara lain: 1. Identifikasi semua langkah-langkah penting yang diperlukan atau yang akan mempengaruhi hasil akhir yang terbaik. 2. Tuliskan perilaku kemampuan-kemampuan spesifik yang penting dan siperlukan untuk menyelesaikan tugas dan menghasilkan hasil akhir yang terbaik. 3. Usahakan untuk membuat kriteria-kriteria kemampuan yang akan diukur tidak terlalu banyak sehingga semua criteria tersebut dapat diobservasi selama siswa melaksanakan tugas. 4. Definisikan dengan jelas criteria kemampuan yang akan diukur berdasarkan kemampuan siswa yang harus dapat diamati (observable) atau karakteristik produk yang dihasilkan. 5. Urutkan kriteria kemampuan yang akan diukur berdasarkan urutan yang dapat diamati.

11 assessment education OLEH : YUNIAR DWI NILAM PALASARI / A-2010 UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN S1 PG-PAUD

KONSEP DASAR ASESMEN (ASSESSMENT) Latar belakang perlunya asesmen Pengertian asesmen Tujuan asesmen Ruang lingkup asesmen Persyaratan metode asesmen

KONSEP DASAR ASESMEN (ASSESSMENT) Latar belakang perlunya asesmen Pengertian asesmen Tujuan asesmen Ruang lingkup asesmen Persyaratan metode asesmen KONSEP DASAR ASESMEN (ASSESSMENT) Latar belakang perlunya asesmen Pengertian asesmen Tujuan asesmen Ruang lingkup asesmen Persyaratan metode asesmen PENGERTIAN ASESMEN (ASSESSMENT) Menurut WALLACE & LONGLIN
