SKRIPSI. Oleh : NURZANNAH NIM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Oleh : NURZANNAH NIM"

Transkripsi

1 HUBUNGAN FAKTOR RESIKO DENGAN TERJADINYA NYERI PUNGGUNG BAWAH (LOW BACK PAIN) PADA TENAGA KERJA BONGKAR MUAT (TKBM) DI PELABUHAN BELAWAN MEDAN TAHUN 2015 SKRIPSI Oleh : NURZANNAH NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

2 HUBUNGAN FAKTOR RESIKO DENGAN TERJADINYA NYERI PUNGGUNG BAWAH (LOW BACK PAIN) PADA TENAGA KERJA BONGKAR MUAT (TKBM) DI PELABUHAN BELAWAN MEDAN TAHUN 2015 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat Oleh : NURZANNAH NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

3

4 HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul HUBUNGAN FAKTOR RESIKO DENGAN TERJADINYA NYERI PUNGGUNG BAWAH (LOW BACK PAIN) PADA TENAGA KERJA BONGKAR MUAT (TKBM) DI PELABUHAN BELAWAN MEDAN TAHUN 2015 ini beserta seluruh isinya adalah benar hasil karya saya sendiri, dan saya tidak melakukan penjiplakan atau pengutipan dengan cara cara yang tidak sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas penyataan ini, saya siap menanggung resiko atau sanksi yang dijatuhkan kepada saya apabila kemudian ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam karya saya ini, atau klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini. Medan, April 2015 Yang membuat pernyataan, Nurzannah

5 ABSTRAK Lebih dari 70 % manusia pernah mengalami nyeri punggung bawah (Low Back Pain/ LBP) berusia tahun. Beberapa faktor resiko terkait kejadian LBP yaitu usia diatas 35 tahun, perokok, masa kerja 5-10 tahun, posisi kerja, kegemukan dan riwayat keluarga penderita musculoskeletal disorder, body massa indeks (BMI), tinggi badan, kebiasaan olahraga, dan masa kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor personal (usia, IMT, masa kerja, lama kerja, kebiasaan merokok, kebiasaan olahraga) dan faktor pekerjaan (beban kerja, sikap kerja) dengan terjadinya Low Back Pain pada Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Pelabuhan Belawan Tahun Dilakukan penelitian bersifat retrospektif dengan desain case control. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 460 orang dengan sampel yang diambil secara sistematik random sampling yaitu 64 orang. Data dianalisis secara univariat dan bivariat. Hasil penelitian menunjukkan pada distribusi umur (p = ; OR = 0.259), IMT (p = ; OR = 0.312), masa kerja (p = ; OR = 0.247), lama kerja (p = ; OR = 1.552), merokok (p = ; OR = 0.724), Olahraga (p = 0.021; OR = 0.259), beban kerja (p = ; OR = 0.304), sikap kerja (p = ; OR = 0.294). Diharapkan kepada TKBM agar melakukan olahraga atau peregangan otot sebelum melakukan aktivitas fisik/kerja. Kepada Primer Koperasi TKBM Pelabuhan Belawan diharapkan dapat memberikan penyuluhan mengenai pencegahan LBP dengan memperhatikan waktu istirahat, kondisi tempat kerja, beban angkat, alat bantu yang digunakan serta alat pelindung diri pada TKBM Pelabuhan Belawan. Kata Kunci : Nyeri Punggung Bawah, Umur, Kebiasaan Olahrga, Beban Kerja, Sikap Kerja.

6 ABSTRACT More than 70% humans had ever experience Low Back Pain (LBP) at the age of years old. Some risk factors with LBP incidents is at the age over 35 years old, smoker, 5-10 years work time, work position, overweight ans musculoskeletal disorder sufferer family history, Body Mass Index (BMI), height, exercise routine, and work time. The purpose of this research is to defind personal factors (age, IMT, work time, work periode, smoking habit, exercise routine) and work factors (work load, work posture) with the incidents of Low Back Pain with loading and unloading worker (TKBM) at Belawan harbor. This research type is case control design with retrospektif characteristic. Population in this research was 460 people with sample taken systematically random sampling that was 64 people. the data analysis in univariat and bivariat manner. The research result showing at the age distributing (p=0.021 ; OR = 0.29), IMT (p = ; OR = 0.312), work time (p = ; OR = 0.247), Work periode (p = ; OR = 1.552), smoking (p = ; OR = 0.724), exercise (p = 0.021; OR = 0.259), work load (p = ; OR = 0.304), work posture (p = ; OR = 0.294). It is suggested to TKBM to exercising or warming up before doing physical activity/work. To the TKBM Belawan harnor primer cooperative suggested to give promotion about LBP prevention by paying attention to the rest time, workplace, liftload, assist used, also protector tools for TKBM Belawan harbor. Key Word: Low Back Pain, Age, Exercise Routine, Work Load, Work Posture.

7 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Nurzannah Tempat/ Tanggal Lahir : Tuntungan/ 7 Februari 1992 Agama Status Perkawinan : Islam : Belum Menikah Nama Orang Tua Ayah Ibu Anak ke Alamat Rumah : Sulaiman : Ratnawaty, Spd : 2 dari 3 orang bersaudara : Jln. Pembangunan No.245 Tuntungan Riwayat Pendidikan : 1. TK Al.Amin : SD Negeri Tuntungan : SMP Swasta Muhammadiyah 03 Medan : SMA Swasta Muhammadiyah 02 Medan : Fakultas Kesehatan Masyarakat USU : Riwayat Organisasi : 1. Anggota Bidang Internal KOHATI HMI FKM USU, Periode Anggota Bidang Internal KOHATI HMI FKM USU, Periode Wakil Bendahara Umum KOHATI HMI FKM USU, Periode 2011

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT karena rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Hubungan Faktor Resiko dengan Terjadinya Nyeri Punggung Bawah (Low Back Pain) Pada Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) di Pelabuhan Belawan Medan Tahun Dalam penulisan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, untuk itu pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, MS selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 2. Bapak Dr. Ir. Gerry Silaban, M.kes selaku Ketua Departemen Pendidikan Kesehatan dan Ilmu Perilaku Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 3. Bapak dr. Mhd. Makmur Sinaga, M.S selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak membimbing dan meluangkan waktu, memberikan saran, dukungan, nasihat, serta arahan dalam penyelesaian skripsi ini. 4. Ibu Umi Salmah, SKM. M. Kes selaku Dosen Pembimbing II yang juga telah banyak membimbing dan meluangkan waktu, memberikan saran, dukungan, nasihat, serta arahan dalam penyelesaian skripsi ini.

9 5. Bapak Dr. Ir. Gerry Silaban, M.kes dan Ibu Ir. Kalsum, M.Kes selaku dosen penguji yang telah banyak memberikan masukan dan saran demi kesempurnaan skripsi ini. 6. Bapak Drs. Alam Bakti Keloko, M.kes selaku Dosen Pembimbing Akademik. 7. Seluruh dosen dan staf di FKM USU khususnya Departemen KKK yang telah memberikan ilmu dan membantu penulis menjadi mahasiswa di FKM USU. 8. Bapak Mafrizal selaku Ketua Pengurus Primkop TKBM Upaya Karya Pelabuhan Belawan yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian. 9. Bapak Sukardi, Bapak Victor Saragi, Bapak SP.Pasaribu, Bapak Sabam P.Manalu SE, Bapak Drs. Ardin Silalahi, Bapak Frans Holmes Sitanggang selaku staf Pengurus Primkop TKBM Upaya Karya Pelabuhan Belawan. 10. Bapak Budiman Laia, SH selaku Ketua Pengawas Primkop TKBM Upaya Karya Pelabuhan Belawan. 11. Bapak Jhon Frans Manalu, Bapak Irwansyah Nasution selaku staf Pengawas Primkop TKBM Upaya Karya Pelabuhan Belawan 12. Bapak Sofyan, Ssos, Ibu Liani, Amd. Kom selaku pelaksana tata usaha Primkop TKBM Upaya Karya Pelabuhan Belawan. 13. Bapak Mulyono selaku Kepala Sektor I UUJBM Pelabuhan Belawan dan seluruh staf Sektor I UUJBM Pelabuhan Belawan. 14. Yang terbaik dan teristimewa untuk Ayahanda Sulaiman dan Ibunda Ratnawaty, Spd untuk cinta kasih, do a, dukungan dan kepercayaannya

10 kepada penulis, serta abang Muhammad Hamdan, Amd. TK, dan adik Siti Khadijah tercinta yang senantiasa mendoakan, mendukung dan mengingatkan penulis. 15. Untuk sahabat-sahabatku ( Siti Kurniawati, SKM, Magda ufik sitorus, SKM, Muthia Salwa Haitamy, SKM, Anggia Geubrina, SKG, Sri Novita Amelia, SKM, Elicia Fadhilah, SKM ) terima kasih untuk semua bantuan, motivasi dan kebersamaannya. 16. Teman-teman peminatan K (Kak Astri, kak Fira, kak Dina, Eva, bang Khairul, bang Alex, Andi, Imam, Roni, Indra, Dian, Armanda, Jhon, Sandro, Frans) terima kasih banyak untuk semangat yang kalian berikan. 17. Untuk semua anggota dan pengurus HMI Komisariat FKM USU yang telah memberikan ilmu yang luar biasa selama penulis berinteraksi didalamnya. 18. Untuk semua pihak yang telah banyak membantu yang tidak dapat disebutkan satu persatu, penulis mengucapkan banyak terima kasih atas dukungan, kerja sama dan do anya. Akhir kata semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan karunianya kepada kita semua dan semoga tulisan ini bermanfaat bagi semua pihak. Medan, April 2015 Nurzannah

11 DAFTAR ISI LEMBAR PERSETUJUAN... i ABSTRAK... ii ABSTRACT... iii DAFTAR RIWAYAT HIDUP... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Anatomi Tubuh Manusia Sistem Muskuloskeletal Anatomi Tulang Belakang Low Back Pain Defenisi Low Back Pain Etiologi Patogenesis Klasifikasi Gejala dan tanda-tanda LBP Diagnosis Penatalaksanaan Pencegahan Prognosis Faktor Resiko Nyeri Punggung Bawah Rapid Entire Body Assessment (REBA) Kerangka Konsep Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Skunder Defenisi Operasional... 44

12 3.6. Aspek Pengukuran Instrumen Penelitian Teknik Analisa Data Pengolahan Data Analisis Data BAB IV HASIL 4.1. Sejarah Pelabuhan Belawan Gambaran Umum Tenaga Kerja Bongkar Muat di Pelabuhan Belawan Letak dan Keadaan Geografis Hasil Analisis Univariat Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Umur di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Indeks Massa Tubuh (IMT) di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Masa Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Lama Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Kebiasaan Merokok di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Kebiasaan Olahraga di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Beban Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Sikap Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Hasil Analisis Bivariat Hubungan Umur TKBM dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Indeks Massa Tubuh (IMT) TKBM dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Masa Kerja TKBM dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Lama Kerja TKBM dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Kebiasaan Merokok TKBM dengan Kejadian Low Back Pain... 66

13 Hubungan Kebiasaan Olahraga TKBM dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Beban Kerja TKBM dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Sikap Kerja TKBM dengan Kejadian Low Back Pain BAB V PEMBAHASAN 5.1. Faktor Resiko Terjadinya Nyeri Punggung Bawah Usia Indeks Massa Tubuh (IMT) Masa Kerja Lama Kerja Kebiasaan Merokok Kebiasaan Olahraga Beban Kerja Sikap Kerja BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN 1. Kuesioner Penelitian 2. Master Data 3. Analisis Univariat dan Bivariat 4. Dokumentasi Penelitian 5. Surat Izin Penelitian 6. Surat Selesai Penelitian

14 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Tabel 4.2 Tabel 4.3 Tabel 4.4 Tabel 4.5 Tabel 4.6 Tabel 4.7 Tabel 4.8 Tabel 4.9 Tabel 4.10 Tabel 4.11 Tabel 4.12 Tabel 4.13 Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Umur di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Indeks Massa Tubuh (IMT) di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Masa Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Lama Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Kebiasaan Merokok di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Kebiasaan Olahraga di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Beban Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Distribusi Proporsi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Berdasarkan Sikap Kerja di Pelabuhan Belawan I Medan Tahun Hubungan Umur Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Indeks Massa Tubuh (IMT) Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Masa Kerja Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Lama Kerja Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Kebiasaan Merokok Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain... 66

15 Tabel 4.14 Tabel 4.15 Tabel 4.16 Hubungan Kebiasaan Olahraga Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Beban Kerja Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain Hubungan Sikap Kerja Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dengan Kejadian Low Back Pain... 69

16 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Struktur Tulang Belakang... 10

Jl. Universitas No.21 Kampus USU Medan, ABSTRACT

Jl. Universitas No.21 Kampus USU Medan, ABSTRACT HUBUNGAN FAKTOR RESIKO DENGAN TERJADINYA NYERI PUNGGUNG BAWAH (LOW BACK PAIN) PADA TENAGA KERJA BONGKAR MUAT (TKBM) DI PELABUHAN BELAWAN MEDAN TAHUN 2015 Nurzannah 1, Makmur Sinaga 2, Umi Salmah 2 1 Mahasiswi
