GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 SKRIPSI"

Transkripsi

1 GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah Disusun oleh : TRI WINARSIH A FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

2 PERSETUJUAN GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 Diajukan Oleh: TRI WINARSIH A Telah disetujui oleh: Pembimbing I, Pembimbing II, Prof. Dr. Markhamah, M.Hum. Tanggal: Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum. Tanggal: ii

3 PENGESAHAN GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 Yang dipersiapkan dan disusun Oleh: TRI WINARSIH A Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Pada Tanggal, 25 Oktober 2012 dan dinyatakan telah memenuhi syarat. 1. Prof. Dr. Markhamah, M.Hum. ( ) 2. Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum. ( ) 3. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum. ( ) Surakarta, 25 Oktober 2012 Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan Drs. H. Sofyan Anif, M.Si. NIK.547 iii

4 PERNYATAAN Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata kelak/di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggungjawab sepenuhnya. Surakarta, 25 Oktober 2012 Tri Winarsih A iv

5 MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kami telah selesai dari suatu urusan kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain, dan hanya kepada Allah kamu berharap (QS. Al-Insyirah: 6-8). Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu (Q.S. Al-Baqarah: 45). v

6 PERSEMBAHAN Puji skyukur Alhamdulillah hamba panjatkan atas rahmat, hidayah dan karunia Allah SWT dan sholawat serta salam hanya bagi nabi Muhammad SAW. Skripsi yang telah diselesaikan dengan segala kemampuan dan dengan diiringi doa kupersemabahkan kepada: 1. Ayah (Ngatiyo Naryo Widodo), Ibu (Sumiyem) terimakasih atas kasih sayang yang tidak henti-hentinya memberikan do a dalam setiap langkahku, serta tetesan keringat perjuangan dan mendidik dengan penuh cinta tanpa mengenal lelah. 2. Nenek (Joyo Dikromo) terimakasih atas doa dan kasih sayangnya. 3. Kakak (Mulyanto, Mulyadi) dan adikku (Bagus, Yeyen) yang selalu memberi inspirasi, motivasi dan dukungan setiap waktu. 4. Spesial buat sahabatku Ika Setyaningsih(Tya) dan Titi Sunarsih(Titi) yang selama kurang lebih 4 tahun menemaniku, memberikan semangat dan tak lelah mengingatkanku saat lengah. 5. Sahabatku yang lain (Tina, Atun, Titik, Arni, Ammy, Ayu, Harry, dan Deby) yang tiada henti memberikan semangat. 6. Teman kosku semua makasih atas perhatian dan semangatnya. 7. Teman-teman Mahasiswa S1 PBSID angkatan 2008 khususnya kelas F, terus melangkah menuju dan menggapai harapan, impian, dan citacita. 8. Almameterku tercinta. vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kepada Allah Swt yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya serta memberikan kekuatan, ketabahan, kemudahan, dan kedamaian berpikir dalam menyelesaikan skripsi yang berjudul: Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan Provider Seluler dalam Surat Kabar Harian Edisi November-Desember Skripsi ini disusun guna memenuhi sebagian prasyarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata 1 Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini mengalami banyak kesulitan dan hambatan, namun berkat bantuan, arahan, dorongan serta bimbingan dari berbagai pihak, kesulitan maupun hambatan tersebut dapat terlewatkan. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini. 1. Drs. H. Sofyan Anif, M.Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum., selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Prof. Dr. Markhamah, M.Hum. selaku Dosen Pembimbing I yang dengan kesabaran dan bimbingannya mengarahkan dan memberikan petunjuk yang sangat berguna sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. vii

8 4. Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum., selaku Dosen Pembimbing II yang dengan sabar memberikan bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 5. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum., selaku Dosen Penguji III yang dengan sabar memberikan bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 6. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum., selaku Pembimbing Akademik yang dengan sabar memberi bimbingan dan motivasi kepada penulis selama berada di bangku kuliah. 7. Seluruh Dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia yang telah memberi ilmu, motivasi serta dukungannya. 8. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini baik langsung maupun tidak langsung. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Untuk itu kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri maupun pembaca pada umumnya. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, 25 Oktober 2012 Penulis viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... ABSTRAK... i ii iii iv v vi vii ix xii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 BAB II LANDASAN TEORI A. Kajian Teori... 5 B. Kajian Penelitian yang Relevan C. Kerangka Pemikiran BAB III METODE PENELITIAN A. Waktu dan Tempat Penelitian ix

10 B. Jenis dan Strategi Penelitian C. Objek Penelitian D. Data dan Sumber Data E. Teknik Pengumpulan data F. Keabsahan Data G. Teknik Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Identifikasi Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan Privider Seluler dalam Surat Kabar Harian Edisi November-Desember Pengelompokkan Cara Menyindir Pada Gaya Bahasa Ironi Jika diperhatikan Hasil Analisis di muka Dapat dinyatakan bahwa cara menyindir dalam gaya bahasa ironi bermacam Interpretasi Para Pembaca yang Membaca Wacana Iklan Provider Seluler untuk pembaca dalam Surat Kabar Harian Edisi November-Desember Pendapat Responden terhadap Maksud dan Tujuan Wacana Iklan Provider Seluler Bagi Pembaca dalam Surat Kabar Harian Edisi November-Desember B. Pembahasan x

11 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

12 ABSTRAK GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011 Tri Winarsih, A , Jurusan Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012, 61 halaman. Tujuan penelitian ini adalah : (1) Mendeskripsikan gaya bahasa ironi pada wacana iklan provider seluler dalam surat kabar harian edisi November-Desember (2) Mendeskripsikan interpretasi para pembaca yang membaca wacana iklan provider seluler untuk pembaca dalam surat kabar harian edisi November- Desember (3) Mendeskripsikan maksud dan tujuan wacana iklan provider seluler bagi pembaca dalam surat kabar harian edisi November-Desember Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Metode yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah metode simak. Metode ini digunakan untuk melakukan penyimakan langsung data yang diteliti, kemudian dilakukan pula dengan menggunakan teknik catat, angket dan wawancara. Teknik adalah pencatatan terhadap data-data dan dilanjutkan dengan klasifikasi data. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode agih bagi unsur langsung dan metode padan. Hasil penelitian dapat disimpulkan saebagai berikut: Pertama, gaya bahasa ironi pada iklan provider seluler dapat diklasifikasikan yang menyindir menjadi tiga, yaitu menyatakan kelebihan kartu, menyatakan kartunya sendiri paling murah, dan mengecilkan kontribusi atau pengeluaran oleh pembeli. Kedua, interpretasi para pembaca dapat diinterpretasikan menjadi lima bagian, yaitu tidak setuju, setiap iklan menjelek-jelekkan produk atau kartu lain, tergantung yang menyikapi, ada fakta opini, dan kurang mendidik. Ketiga, pendapat responden terdapat empat maksud, yaitu persaingan, menarik pelanggan sebanyakbanyaknya, saling menjatuhkan, dan menarik minat. Pendapat responden terdapat enam tujuan, yaitu keuntungan, untuk mendapatkan pelanggan banyak, kesetiaan, kreatifitas, saling menjatuhkan, dan terbaik. Kata kunci: Gaya bahasa, ironi, dan provider seluler xii

MAKNA REFERENSIAL PADA NAMA TOKO DI KECAMATAN PEDAN KABUPATEN KLATEN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat S-1

MAKNA REFERENSIAL PADA NAMA TOKO DI KECAMATAN PEDAN KABUPATEN KLATEN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat S-1 MAKNA REFERENSIAL PADA NAMA TOKO DI KECAMATAN PEDAN KABUPATEN KLATEN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat S-1 Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah Oleh : IKA SETIYANINGSIH
