BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kesadaran masyarakat tentang pentingnya pendidikan dewasa ini semakin membaik. Oleh karena pendidikan merupakan satu aspek utama dalam membangun Sumber Daya Manusia yang semakin berkualitas, dipersiapkan menjadi tenaga-tenaga yang bertanggung jawab yang siap terjun dalam dunia kerja atau lapangan kerja. Sumber Daya Manusia yang semakin bermutu merupakan produk pendidikan yang utama sebagai kunci keberhasilan suatu bangsa. Wahjoetomo (1994) mengemukakan pendidikan adalah alat untuk membentuk manusia sebagai anggota masyarakat yang bermartabat, berahlak mulia dan bahkan mampu meningkatkan atau mempertinggi kualitas tenaga kerja sesuai dengan tuntutan pembangunan nasional. Pendidikan menjadi penting karena merupakan investasi berharga dari sebuah Negara, oleh karena itu pembangunan dalam bidang pendidikan sangat dibutuhkan. Seperti dikutib dari UNESCO (1972), sebagai badan Perserikatan Bangsa- Bangsa (PBB) yang menangani bidang pendidikan yang menyerukan kepada seluruh bangsa-bangsa di dunia bahwa, jika ingin membangun dan berusaha 1

2 memperbaiki keadaan seluruh bangsa, maka haruslah dari pendidikan, sebab pendidikan adalah kunci menuju perbaikan terhadap peradaban. Sebagai kunci perbaikan terhadap peradaban maka pendidikan harus menjangkau semua kalangan. Hal tersebut dimulai dari perluasan dan pemertaan akses pendidikan yang baik. Akses pendidikan merupakan prioritas penting sehingga diperhatikan oleh pemerintah pusat, agar pendidikan dapat diterima dan diperoleh oleh semua masyarakat tanpa terkecuali. Oleh sebab itu, pemerintah merumuskannya dalam tiga pilar kebijakan pendidikan yaitu: 1. Upaya pemerataan dan perluasan akses pendidikan; 2. Peningkatan mutu, relevansi, dan daya saing keluaran pendidikan; dan 3. Peningkatan tata kelola akuntabilitas, dan citra publik pengelolaan pendidikan (RENSTRA Depdiknas ). Melalui rumusan kebijakan tersebut diharapkan pendidikan semakin berkembang dengan baik dan memampukan masyarakat menyadari pentingnya pendidikan. Peningkatan kesadaran akan pentingnya pendidikan sering berhadapan dengan masih terbatasnya akses pendidikan. Contohnya di Kabupaten Sumba Timur yang memiliki desa-desa yang saling berjauhan. Akses pendidikan sulit bagi masyarakat yang ingin menyekolahkan anak-anak mereka karena lokasi sekolah yang berkilo-kilo meter jauh dari pemukiman warga. Masalah tersebut bukan saja 2

3 menjadikan masyarakat kurang memahami pentingnya pendidikan, tetapi juga membuat masyarakat menjadi malas bilamana harus berjalan jauh hanya untuk bersekolah. Oleh karena itu wajar jika Depdiknas mengeluarkan kebijakan pendidikan salah satunya adalah upaya pemerataan dan perluasan akses pendidikan. Akses pendidikan yang memadai diharapkan mampu membawa perubahan positif dalam cara pandang dan cara berpikir masyarakat mengenai pendidikan. Data dari Harian Terbit 11 Februari 2013 menunjukkan bahwa di Indonesia angka putus sekolah semakin meningkat yaitu "jumlah anak putus sekolah setiap tahun masih terjadi, celakanya dari tingkat SD- SMA cukup besar pada tahun 2010 angkanya mencapai 1,08 juta anak". Situasi ini sungguh merupakan keadaan yang ironis, ketika setiap daerah diberikan kesempatan untuk mengelola manajemen pendidikannya sendiri. Pemerintah menyiapkan dana (program dana BOS dan DAK) untuk terus membangun dan memperbaik akses pendidikan sebagai salah satu bentuk kebijakan pemerintah dalam meningkatkan pemerataan dan perluasan akses pendidikan, tidak berhasil mengurangi angka anak wajib belajar yang putus sekolah. Permasalahan pendidikan dimana masih adanya anak usia sekolah mengalami putus sekolah juga 3

4 terjadi di Sumba khususnya Kabupaten Sumba Timur. Angka anak putus sekolah per tahun 2011 terdapat 280 anak putus sekolah untuk tingkat SD dan 16 untuk tingkat SMU (Timor Express, 2012). Menurut data dari Waingapu.com adalah sekolah di Kabupaten Sumba Timur, 75% dibawah standar mutu nasional, yang dengan demikian masalah pendidikan didaerah ini masih sangat rendah atau berada dibawah rata-rata. Alasan mengapa Sumba Timur masih berada dibawah standar mutu nasional adalah kesadaran masyarakat untuk mengenyam pendidikan masih sangat rendah. Faktor yang menjadi penyebab anak putus sekolah lainnya adalah masalah perekonomian masyarakat setempat (Elfindri, 1997). Pada tahun 2010, Kompas.com mengumpulkan informasi bahwa anak putus sekolah di desa Tanamana kecamatan Pahunga Lodu kabupaten Sumba Timur terjadi dikarenakan rawan pangan yang diakibatkan kekeringan dan menjadi ancaman anak wajib belajar 9 tahun mengalami putus sekolah. Selain masalah kemiskinan, faktor yang juga mempengaruhi anak putus sekolah di daerah ini adalah lokasi sekolah yang jauh dari rumah peserta didik, dan masalah budaya dimana masih adanya perbedaan strata sosial yang tinggi (khususnya di desa-desa). Masalah tersebut adalah dikarenakan akses pendidikan belum begitu memadai dan merata. Keadaan sekolah-sekolah yang 4

5 dikota jauh berbeda dengan keadaan sekolah didesa. Keadaan geografis pulau Sumba yang sangat sulit untuk dijangkau, desa-desa yang saling berjauhan antara desa yang satu dengan desa yang lain, antara perkampungan yang satu dan perkampungan yang lain merupakan salah satu kendala dalam menerapkan pemerataan dan perluasan akses pendidikan. Dengan peningkatan akses pendidikan diharapakan akan dapat memperbaiki setiap persoalan pendidikan seperti persoalan anak putus sekolah yang di alami di Kabupaten Sumba Timur, membangun pengetahuan masyarakat agar memahami pentingnya pendidikan bagi anak-anak mereka. Oleh karena itu, agar implementasi kebijakan pemerataan perluasan akses pendidikan dapat dilaksanakan, maka dibutuhkan dana yaitu melalui kebijakan program dana BOS dan DAK. Melalui kebijakan dana-dana tersebut pemerintah mengharapkan terjadinya perubahan yang semakin baik dalam dunia pendidikan serta akses pendidikan diperoleh secara merata oleh masyarakat baik di kota maupun di desa terpencil. Dengan melihat permasalahan diatas penulis ingin melakukan penelitian dengan judul Implementasi Kebijakan Perluasan Akses Pendidikan di Kabupaten Sumba Timur Tahun 2010 s/d

6 1.1. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang sudah dipaparkan diatas, maka persoalan penelitian dirumuskan sebagai berikut: 1. Bagaimana proses dan hasil implementasi kebijakan pendanaan perluasan akses pendidikan (BOS dan DAK) di Kabupaten Sumba Timur tahun 2010 s/d 2012? 2. Hambatan-hambatan apa yang dihadapi dan membatasi pelaksanaan implementasi kebijakan pendanaan perluasan akses pendidikan (BOS dan DAK) di Kabupaten Sumba Timur tahun 2010 s/d 2012? 1.2. Tujuan Penelitian Berdasarkan perumusan masalah masalah diatas, maka tujuan penelitian ini dirumuskan sebagai berikut: 1. Mendeskripsikan proses dan hasil implementasi kebijakan pendanaan perluasan akses pendidikan (BOS dan DAK) di Kabupaten Sumba Timur tahun 2010 s/d Mendeskripsikan hambatan-hambatan apa yang dihadapai dan membatasi pelaksanaan implementasi kebijakan pendanaan perluasan akses pendidikan (BOS dan DAK) di Kabupaten Sumba Timur tahun 2010 s/d

7 1.3. Manfaat Penelitian Manfaat teoritis Secara teoritis penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sumbangan pengetahuan di Program Studi Manajemen Pendidikan mengenai implementasi kebijakan pendanaan perluasan akses pendidikan di Kabupaten Sumba Timur Manfaat Praktis Secara praktis hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi pemerintah Kabupaten Sumba Timur selaku penerima dan pelaku kebijakan dalam meningkatkan implementasi perluasan akses pendidikan. 7

Implementasi Kebijakan Perluasan Akses Pendidikan Di Kabupaten Sumba Timur Tahun

Implementasi Kebijakan Perluasan Akses Pendidikan Di Kabupaten Sumba Timur Tahun Jurnal Kelola MMP UKSW ISSN Online No: 2443-0544 Implementasi Kebijakan Perluasan Akses Pendidikan Di Kabupaten Sumba Timur Tahun 2010-2012 Gracevanty Englien Kondatana gracevantykondatana@yahoo.co.id
