BAB 1 PENDAHULUAN. di Kota Semarang yang mana pada saat itu beliau berdomisili di. dan masih belum tersusun administrasi yang baik.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. di Kota Semarang yang mana pada saat itu beliau berdomisili di. dan masih belum tersusun administrasi yang baik."

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang masalah Sekitar tahun 1960-an, A Munawir yang berasal dari Purworejo mendapat kepercayaan atau mandat untuk merintis dan mengembangkan bela diri pencak silat Budi Suci dari gurunya yang berasal dari Banten. Setelah beberapa tahun berjalan, ternyata perkembangan Budi Suci yang dipimpin oleh A Munawir tidak banyak mengalami kemajuan, khususnya di Kota Semarang yang mana pada saat itu beliau berdomisili di Semarang. Hal tersebut disebabkan karena usia beliau yang sudah lanjut dan masih belum tersusun administrasi yang baik. Oleh sebab hal tersebut, pada tanggal 7 Agustus 1978, A Munawir mewariskan ilmunya dan memberi mandat kepada salah seorang muridnya yang bernama Achmad Boesjairi yang berasal dari Jember untuk mengembangkan dan melestarikan Budi Suci. Maka sejak itu Achmad Boesjairi meneruskan dan mengembangkan Budi Suci secara tertib administrasi sampai ke daerah-daerah lain dengan alamat sekretariat pusat di Purwosari Wijilan No.360A, Kudus, Jawa Tengah. Pada awal tahun 1986 sebelum A Munawir wafat, beliau pernah datang ke sekretariat pusat Budi Suci di Kudus dengan tujuan ingin 1

2 menggabungkan Budi Suci yang dipimpinnya dengan Budi Suci yang dipimpin oleh Achmad Boesjairi. Beliau juga berpesan kepada salah seorang murid terdekatnya di Semarang bahwa bila ia ingin melanjutkan dan mengembangkan Budi Suci supaya bergabung dengan Budi Suci yang dipimpin Achmad Boesjairi di Kudus, karena pada saat itu telah disinyalir bahwa banyak bermunculan nama Budi Suci di daerah-daerah lain yang ternyata bukan satu aliran dan hanya kebetulan memiliki nama yang sama. Demi untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan serta untuk membedakan aliran Budi Suci yang berpusat di Kudus dengan aliran Budi Suci yang lain, maka Achmad Boesjairi selaku guru besar Seni Bela Diri Silat Budi Suci mengambil suatu kebijaksanaan untuk mengeluarkan Surat Keputusan No.01/GB/BSMelati/1/1960 Tgl tentang perubahan nama Budi Suci yang berarti perbuatan baik menjadi Budi Suci Melati (BS Melati) yang berarti perbuatan baik lahir dan batin. Dengan arti kata lain bahwa Budi Suci Melati (BS Melati) lebih mengutamakan mutu atau kualitas dibandingkan dengan kuantitas. Kemudian pada tanggal 19 April 1996, sekretariat pusat dipindahkan ke Semarang berdasarkan Surat Keputusan Guru Besar No.02/GB/BSMelati/IV/96 ke alamat Jalan Randu Garut No.27 Rt.004 Rw.08, Tugu, Semarang, Jawa Tengah. Sejak tahun 1996 perkembangan BS.Melati cukup pesat. Hal ini terbukti dengan berdirinya beberapa cabang di seluruh Indonesia, bahkan sampai ke Malaysia. BS.Melati telah tersebar di 12 propinsi, yaitu : Jawa Tengah, Jawa Timur, DIY, Banten, Sumatra Selatan, Sumatra Barat, 2

3 Jambi, Riau, Kepulauan Riau, Kalimantan Barat, Sulawesi Tengah dan NTB. Pada tahun 2003, kesehatan Guru Besar BS.Melati H.Achmad Boesjairi mulai menurun, hal ini karena usia beliau yang sudah lanjut, sehingga tidak dapat menjalankan tugasnya sebagai guru besar secara optimal. Pada bulan oktber 2003 H.Achmad Boeesjairi menderita sakit stroke. Oleh karena itu seluruh kegiatan kenaikan tingkat BS.Melati diserahtugaskan kepada anaknya yang bernama Erieke Yuryevi Antony,S.Si. Sampai akhirnya tanggal 22 Juli 2005 H.Achmad Boesjairi menghadap Sang Khaliq. Pada tanggal 20 Nopember 2005 bertempat di Kudus, diadakan pertemuan antara Dewan Guru dan Pelatih BS.Melati seluruh Indonesia yang menghasilkan keputusan bahwa seluruh Dewan Guru dan Pelatih mendukung dan meneruskan perjuangan BS.Melati bersama Erieke Yuryevi Antony, S.Si., sebagai Guru Besar. Alhamdulillah BS.Melati banyak mengalami kemajuan baik secara kuantitatif maupun kualitatif. Saat ini telah ada sekitar 50 cabang BS.Melati tesebar di seluruh Indonesia dan Malaysia. Namun semua itu belum di maksimalkan dengan adanya pengenalan atau pendaftaran dalam bentuk online. Selama ini bentuk pengenalan online seni beladiri bs melati masih mengunakan bantuan dari beberapa jaringan sosial seperti facebook, namun tidak memiliki suatu web khusus untuk pengenalan dan pendaftaranya. 3

4 Padahal pada masa era globalisasi sekarang ini perkembangan sistem informasi berbasis web sudah umum di gunakan oleh beberapa seni beladiri pencaksilat lain dalam bentuk strategi pengenalan dan pendaftaranya. Dengan adanya pengenalan berbasis web khusus ini mampu membelian informasi lebih lengkap dan lebih tepat sasaran jika di bandingkan dengan menggunakan bantuan beberapa jaringan sosial. Oleh karena itu peneliti tertarik untuk membuat suatu perkembangan sistem informasi pengenalan seni beladiri bs melati berbasis web yang akan dijadikan penelitian skripsi dengan judul : PERANCANGAN WEB SENI BELADIRI SILAT BS MELATI CAB KENDAL 1.2. Perumusan Masalah Dari latar belakang yang sudah dikemukakan diatas, penulis ingin mengemukakan permasalah bagaimana merancang sekaligus membangun aplikasi organisasi yang online kepada anggota maupun mayarakat memlalui media website dengan tampilan yang menarik serta penyajian informasi yang mudah serta sederhana. 4

5 1.3. Batasan masalah Karena berbagai keterbatasan yang ada, maka peneliti memberikan batasan masalah terhadap laporan ini sebagai berikut : Web ini berisikan tentang informasi : a. Profile Organisasi b. Data Dewan guru c. Data Pelatih d. Data Anggota e. Gallery f. News g. Forum Diskusi Program basis web ini disajikan dengan database sever MySQL, HTML dan PHP Desain web menggunakan Macromedia Dreamweaver dengan desain grafik yang dibuat menggunakan Adobe Photoshop Cs Tujuan dan Manfaat Tujuan penelitian : 1. Memberikan sumbangan pikiran dalam penggunaan sistem komputer, yang ditujukan untuk pencarian informasi yang mempunyai sifat 5

6 online dalam efisiensi waktu, yaitu dapat diakses dimana saja dan kapan saja dibutuhkan sehingga pihak yang berwenang dan membutuhkan informasi tidak mengalami kesulitan untuk memperolehnya. 2. Dapat membantu anggota untuk mendapatkan informasi aktual seputar kegiatan-kegiatan di Seni Beladiri Silat Bs Melati, khususnya bs melati cabang kendal serta memberikan informasi jadwal kegiatan diselengarakan oleh pengurus bs melati cab kendal kepada para anggota. 3. Untuk mengimplementasikan keilmuan yang didapat selama mengikuti perkuliahan. Manfaat penelitian : 1. Bagi penulis a. Menguji atau mengimplementasikan pengetahuan serta ilmu yang didapat. b. Akan menambah pengetahuan bagaimana membuat suatu sistem online, melalui ilmu yang didapat baik dari bangku kuliah maupun dari luar. c. Sebagai syarat untuk menyelesaikan pendidikan strata-1 (S1) di Universitas STIKUBANK (UNISBANK) Semarang. d. Laporan Tugas Ahir ini akan menambah pengetahuan dan wawasan penulis mengenai cara pembuatan web dengan 6

7 pemrograman HTML, PHP dan MySQL dengan apilkasi Dreamweaver. 2. Bagi Akademik Sebagai sarana pengenalan dan tambahan informasi serta referensi Perpustakaan Universitas Stikubank (Unisbank). Bagi mereka yang ingin mempelajari Teknik Informatika, khususnya mengenai pemrograman HTML, PHP, MySQL dan Dreamweaver. 3. Bagi Pengguna Dengan penulisan Tugas Akhir ini diharapkan kepada pengguna khususnya pengurus dan anggota organisasi dapat menikmati fasilitas tambahan sebagai sarana penegenalan budaya serta mempermudah aktivitas mereka Metodologi Penelitian Dalam penulisan melalkukan kegiatan selalu diperlukan suatu cara/metode dengan maksud agar kegiatan tersebut dapat terlaksana dengan baik dan sesuai yang diharapkan. Dalam penyusunan tugas akhir ini penulis menggunakan beberapa metode dalam mencari, mengumpulkan dan menganalisis data yaitu : Obyek Penelitian Dalam penyusunan tugas akhir ini penulis mengambil objek penelitian tentang organisasi yang meliputi Profile Organisasi, 7

8 Data Dewan Guru, Data Pelatih, Data Anggota, Gallery, News dan Forum Diskusi pada Bs Melati Cabang Kendal Jenis Data Dalam penyusunan tugas akhir ini, penulis menggunakan metode yang ada untuk mengumpulkan data agar diperoleh data yang valid, maka diperlukan metode metode yang mempunyai hubungan dengan sumber data. Sedangkan berdasarkan sumbernya data diperoleh dari data Primer dan Data skunder. a. Data Primer Data Primer merupakan data yang diperoleh secara langsung dari sumbernya, dalam hal ini data primer meliputi Profile Organisasi, Data Dewan Guru, Data Pelatih, Data Anggota dan Gallery. b. Data Skunder Data Skunder merupakan data yang diperoleh secara tidak langsung, baik dari literatur buku yang berkaitan dengan situs web, baik yang dimiliki penulis sendiri ataupun yang penulis pinjam dari perpustakaan Metode Pengumpulan Data Metode metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah sebagai berikut : 8

9 a. Metode Observasi Pengumpulan informasi dilakukan dengan observasi langsung (komunikasi 2 arah) serta melakukan analisa permasalahan yang merupakan kebutuhan untuk mendapatkan informasi-informasi yang menunjang dalam pembuatan sistem ini. Observasi dilakukan dengan datang langsung ke tempat tujuan observasi, yaitu Bs Melati Cabang Kendal. Mengamati secara langsung proses yang sedang berjalan di sana, terutama pada proses pengelolaan keuangan untuk para pasien rawat jalan. b. Metode Wawancara Metode ini dilakukan dengan cara bertanya-jawab langsung dengan narasumber. Narasumber merupakan pengurus Bs Melati Cabang Kendal. Informasi yang didapat bagaimana sistem mereka selama ini, cara pendaftaran anggota baru dan bagaimana yang mereka harapkan dari tugas akhir ini. c. Metode Studi Literature Metode Studi Literatur, yaitu dengan mengadakan pencarian literatur dari berbagai sumber buku guna mendapatkan landasan teori, kemudian mempelajarinya untuk memperkaya pengetahuan dan pemahaman penulis dalam menjabarkan serta menjelaskan penyelesaian untuk masalah yang telah diutarakan tersebut. Kemudian dilakukan rekayasa untuk mengaplikasikannya dengan bahasa pemrograman. 9

10 Metode Pengembangan Sistem Metode pengembangan pernagkat lunak yang penulis gunakan dalam penulisan skripsi ini adalah metode prototype menurut Tavri D. Mahyuzir (Pengantar Analis dan Perancangan Perangkat Lunak 1991). Proses yang terajadi pada metode prototype dapat dijelaskan sebagai berikut : a. Analisa 1. Menganalisis sistem Bs Melati Cabang kendal. 2. Menganalisis permasalahan. 3. Memberikan analisa terhadap sistem baru. b. Desain Tahap desain merupakan tahap merancang desain struktur diagram dan merancang database. c. Prototype 1. Perancangan model interface (I/O). 2. Menetukan tipe dan menentukan perangkat keras yang akan digunakan. d. Evaluasi dan perbaikan Pada tahap ini yang akan dilakukan adalah pengetesan dan hasil evaluasi. e. Hasil Pada tahap ini yang dilakukan adalah penerapan rancangan interface (I/O) yang dibangun pada keadaan yang sebenarnya dan 10

11 siap untuk digunakan atau dapat dikatakan bagaimana mempblikasikan informasi Sistematika Penulisan Dalam penulisan skripsi ini penulis akan membagi sistematika penulisan dalam empat bab, dimana satu dan yang lainnya saling berhubungan. Adapun sistematika penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Dalam bab ini dijelaskan tentang latar belakang, perumusan masalah, pembatasan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, metode penelitian serta sistematika penulisan. BAB II LANDASAN TEORI Pada bab ini dapat dijelaskan teori teori yang berkaitan dengan sistem informasi serta dimasukkan definisi singkat dari istilah istilah yang berhubungan dengan web. BAB III ANALISA SISTEM Pada bab ini menjelaskan tentang analisa sistem lama dan pembahasan pemecahan masalah yang ditentukan. 11

12 BAB IV RENCANA IMPLEMENTASI Dalam bab ini berisi rancangan program sistem, tampilan input, output, cara kerja sistem dan pengguanaan sistem. BAB V PENUTUP Bab ini menyajikan beberapa kesimpulan mengenai rancangan website yang disusun juga saran saran untuk mengembangkan rancangan website ini lebih lanjut dimasa mendatang. 12

BAB 1 PENDAHULUAN Latar belakang masalah. Perkembangan teknologi informasi pada saat ini telah berkembang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar belakang masalah. Perkembangan teknologi informasi pada saat ini telah berkembang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang masalah Perkembangan teknologi informasi pada saat ini telah berkembang dengan pesat seiring dengan kebutuhan masyarakat yang haus akan informasi. Media yang digunakan
