PENERAPAN SISTEM TEMU KEMBALI PADA SEBUAH SISTEM PEDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN LOWONGAN PEKERJAAN BERBAHASA INDONESIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN SISTEM TEMU KEMBALI PADA SEBUAH SISTEM PEDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN LOWONGAN PEKERJAAN BERBAHASA INDONESIA"

Transkripsi

1 PENERAPAN SISTEM TEMU KEMBALI PADA SEBUAH SISTEM PEDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN LOWONGAN PEKERJAAN BERBAHASA INDONESIA AG Hari Jati Nugraha, 2 Puspaningtyas Sanjaya Adi,2 Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Sains dan Teknologi,Universitas Sanata Dharma Kampus III Paingan, Maguwoharjo, Sleman Yogyakarta ari_vdc22@yahoocom, 2 puspa@staffusdacid ABSTRAKS Dalam tulisan ini dijelasakan bagaimana mengintergrasi sistem temu kembali kedalam sebuah sistem pendukung pengambilan keputusan Algoritma yang digunakan adalah TF-IDF menurut savoy (993 Sistem yang dibangun dapat memberikan rekomandasi kepada pelamar pe lowongan yang cocok dengan dokumen skill yang dimiliki pelamar Dan untuk sistem dapat memberikan rekomendasi pe yang sesuai dengan lowongan yang dimiliki Kata Kunci: sistem temu kembali, sistem pendukung pengambilan keputusan PENDAHULUAN Latar Belakang Banyak orang membutuhkan informasi lowongan dengan cepat, akurat tanpa terhalang oleh jarak dan waktu Demikian pula juga memerlukan pe yang sesuai standar mereka Perusahaan juga ingin mendapatkan pelamarpelamar yang terbaik dan handal sesuai dengan kebutuhkan tersebut dengan waktu yang relatif singkat Tidak adanya aturan khusus dalam penulisan CV (curiculum vitae) lowongan pean membuat informasi yang terkandung didalamnya terkadang terlalu detail ataupun terlalu umum Hal ini menyebabkan sulit dalam penyaringan pelamar pean Secara manual penyaringan pelamar dilaksanakan dengan cara membaca CV dari pencari lalu melakukan seleksi dan klasiikasi atas kesesuaian cv dengan lowongan pean Kegiatan ini merupakan suatu model proses pemerolehan informasi atas data-data yang dimiliki oleh suatu organisasi atau lembaga Bagaimana membangun sebuah rancangan sistem informasi yang dapat menjawab permasalahan ini Rumusan Masalah Judul yang baru saja Anda baca, juga dibuat dengan style Heading 2 a Bagaimana menfasilitasi pencari yang mencari lowongan? b Bagaimana menfasilitasi yang mencari pe? c Bagamana membuat rekomendasi berdasarkan informasi yang tidak terstruktur? 2 Tujuan Penelitian Tujuan dari skripsi ini adalah membangun sebuah software rekomendasi lowongan yang berbasis aplikasi web, sedangkan manfaat sofware ini adalah memudahkan para pelamar mencari pean dan memudahkan untuk mencari pe 2 METODE 2 Algoritma TF-IDF Panjang tulisan antara 4-8 halaman, termasuk lampiran Font yang digunakan adalah Times New Roman dengan style dan ukuran sebagaimana contoh dalam template ini, kecuali font untuk penulisan algoritma atau program yang akan dijelaskan lebih terperinci dalam bagian tersendiri Untuk optimalisasi halaman, usahakan jumlah halaman genap Perhatikan penggunaan bahasa Gunakan Bahasa Indonesia yang baku untuk ragam ilmiah Jika Anda menggunakan istilah asing yang belum diserap ke dalam Bahasa Indonesia, tuliskan italic (miring) Jika istilah tersebut sudah terserap ke dalam Bahasa Indonesia atau sudah lazim di dunia informatika, seperti monitor, tidak perlu Anda tulis miring Gambar Ilustrasi Algoritma TF-IDF a D, D2, D3, D4, D5 = dokumen b D = Total Dokumen c TF= merupakan frekuensi dari sebuah istilah dalam sebuah dokumen d IDF= jumlah dokumen yang mengandung istilah W ik = ntf ik * nidf k, dimana ntf ik = log log n dfk n tf Max ik j tf ij dan nidf k = B-44

2 e f Query = i or j or h orn g Setelah bobot masing dokumen (Wd) diketahui maka dilakukan pengurutan atau sorting dimana semakin besar bobot dokuman (Wd) maka semakin besar tingkat kemiripan (similaritas) dokumen terhadap kata (query) yang dicari, dan demikian sebaliknya 3 ANALISA KEBUTUHAN, PERANCANGAN LOGIS, PENGUJIAN 3 Analisa kebutuhan Perusahaan administrator pencari Registrasi pencari ubah data tampil pencari Ubah password ubah lowongan Pencarian hapus Account Setting Timer Update Berita Registrasi ubah Data pencari ubah CV menampilakn Ubah Password Pencarian Use use Indexing dokumen pencari pembobotan dokumen pencari Login include Log Out Gambar 2 Use Case Actor Indexing dokumen pembobotan dokumen lowongan extend extend registrasi registrasi pencari Dibawah ini tabel penjelasan Gambar 2 Use Case Actor Tabel Penjelasan Use Case Actor Aktor Admin Pencari Kerja Keterangan a Orang yang berperan sebagai administrator b Menangani manajemen account c Orang dapat menambah, mengedit, menghapus berita d Orang yang dapat menyeting waktu pembuatan rekomendasi e Melakukan update pada website ini a Adalah pencari yang mendaftar sebagi member pada situs atau website ini b Dapat melakukan login sebagai pencari c Dapat melakukan Ubah data pribadi (harus melakukan login sebagai pencari ) d Dapat melihat lowongan Perusahaan pean yang sesuai dengan kriteria yang ia (harus melakukan login sebagai pencari ) e Dapat melakukan pencarian lowongan sesuai dengan kalimat masukan pencari f a Adalah Badan Usaha yang mendaftar sebagai member b Dapat melakukan login sebagai perusahan c Dapat melihat lowongan pean d Dapat melihat daftar pencari yang sesuai dengan klasifikasi lowongan yang di-upload (harus melakukan login sebagai ) e Dapat meng-upload lowongan pean (harus melakukan login sebagai ) f Dapat menambah lowongan pean (harus melakukan login sebagai ) g Dapat melakukan pencarian pencari sesuai kalimat kunci masukan 32 Perancangan logis Program ini akan menghasilkan sebuah sistem informasi berbasiskan website Seorang pelamar maupun perusaah akan mendapatkan rekomendasi jika sudah mendaftarkan diri sebagai member pada website ini Pelamar memasukkan CV dan skill yang dia sedangkan memasukkan data serta lowongan pean yang ia Setelah sistem menjalankan proses pengolahan data maka sistem dapat memberikan rekomendasi lowongan kepada pelamar pean, dan untuk akan mendapat rekomendasi pelamar Gambar 3 merupakan rancangan database relational pada sistem ini B-45

3 pencai_ *id_pe nama_d nama_b jenis_kel kelamin_pk tgl_lahir tmp_lahir no_tlp _pk alamat_p _p skill Indeks *id_idekspk **id_pe word frekuensi tif Idf bobottotalpk Rekomendasi *id_rek **id_pe **id_low bobottotal login *id_login **id_pe **id_pt username password level Indeks_per *id_indeks **id_low word_per frekuensi_per tif_per idf_per bobottotalper Gambar 3 Perancangan Logis 33 Proses aplikasi 2 Operasi Text (indexing) Lowong View web 43 Dokumen 2 Dokumen 2 3 Dokumen 3 n 42 Rangking 4 Pencocokan kata *id_pt nama_pt no_tlppt _pt alamat_pt deskripsi_pt nama_person jabatan_person _person lowongan *id_low id_pt lowong skill 2 Operasi Text (indexing) 3 Olah database 3 Olah database 4 Prosas tampil Urutan pada gambar yaitu proses, 2, 3, dan 4 Proses pembuatan rekomendasi ini dilakukan oleh sistem secara berkala Proses rekomendasi tahaptahapnya sebagai berikut : 33 Pengumpulan dokumen Proses pengumpulan dilakukan dilakuan saat pencari mendaftar pada website dan saat memasukkan lowongan pean pada website 332 Operasi teks Operasi teks dilakukan pada kumpulan dokumen skill yang dii oleh pencari dan pada dokumen lowongan yang dimiliki, ada tiga proses teks yang dilakukan a Parsing Parsing adalah proses pengambilan kata-kata pada sekumpulan dokumen b Stoplist Adalah proses penghilangan kata kata yang tidak berguna seperti : tetapi, dan, mengapa, apakah dan lain-lain Kata kata yang tidak berguna ini tersimpan dalam sistem c Stemming Proses stemming adalah proses pengilangan imbuhan kata-kata menjadi sebuah kata dasar Setelah proses stemming dilakukan hasilnya adalah term indeks dan disimpan dalam tabel indeks untuk dokumen skill dari pencari dan untuk dokumen lowongan tersimpan pada tabel indeks_per Tabel tersebut berisi kata dan frekuensi kemunculan kata tersebut dalam sebuah dokumen skill pencari proses ini menggunakan algoritma Bobby Nazief dan Mirna Adriani 333 Olah database Olah database adalah memberikan bobot pada sebuah kata (term index) berdasarkan rumus savoy(993) Bobot adalah perkalian antara nilai tif dan idf Lalu nilai bobot untuk kata-kata dokumen skill pencari disimpan dalam sistem 334 Proses Tampil Proses menampilkan dalam rekomendasi ada dua yaitu dari sisi pencari dan Proses ini terdiri dua tahap 334 Proses tampil untuk pencari a Pencocokan kata Pencocokan kata adalah proses mencocokan kata dari term indeks hasil dari dokumen skill pencari dengan term indeks hasil dari proses pada dokumen lowongan Algoritma yang digunakan adalah algoritma TF-IDF b Perangkingan dokumen Proses perangkingannya mengunakan algoritma TF-IDF dengan menjumlahkan bobot dari kata (term index) dari masing dokumen lowongan sesuai dengan query kata skill dan mengurutkannya dari jumlah tertinggi ke rendah 3342 Proses tampil untuk a Pencocokan kata Pencocokan kata adalah proses mencocokan kata dari term indeks hasil dari dokumen skill pencari dengan term indeks hasil dari proses pada dokumen lowongan Algoritma yang digunakan adalah algoritma TF-IDF b Perangkingan dokumen Proses perangkingannya mengunakan algoritma TF-IDF dengan menjumlahkan B-46

4 bobot dari kata (term index) dari masing dokumen skill sesuai dengan query kata lowongan yang dimiliki kemudian mengurutkannya dari jumlah tertinggi ke rendah 4 PENGUJIAN Pengujian Hasil rekomendasi 4 Persiapan a Mencari contoh dokumen lowongan dan cv melalui internet melakukan pencarian contoh dokumen lowongan pada website wwwjobindocom, wwwbursabalicom b Aplikasi rekomendasi ini memiliki dokumen lowongan sebnyak 27 dokumen dan 30 dokumen CV pencari Metode yang dilakukan dalam pengujian hasi temu informasi pada sistem ini dengan memberikan kuisioner kepada responden 42 Pengolahan hasil kuisioner 42 Memilih metode untuk pengolahan kuisioner Metode dalam pengolah hasil kuisioner ini adalah recall and precision Dari hasil pengolahan tersebut pembuat sistem dapat mengukur hasil informasi rekomendasi 422 Hal-hal yang diuji a Jumlah dokumen yang direkomendasikan b Jumalah dokumen yang baik kesusaiannya c Jumlah dokumen yang tidak sesuai kesesuaiannya 423 Membuat kuisioner 424 Mencari responden Karakteristik dari responden yang pilih untuk mengisikan kuisioner ini adalah mahasiswa, alumni dan karyawan Jumlah responden yang menguji sistem ini adalah 28 responden yang terdiri 5 responden untuk sebagai dan 3 responden sebagai pencari Dibawah ini merupakan tabel hasil pengolahan kuisioner Tabel 2 Hasil Pengolahan Kuisioner No Relevan Not relevan Jumlah dokumen ,36 Precision Jumlah Rata-rata Dibawah ini merupakan tabel 5 perbandingan antara query kalimat yang baik dan tidak baik Tabel 2 Perbandingan No Query kalimat programer java, PHP, makromedia flash, Linux 2 dibutuhkan Administrasi Service Center, pendidikan d, d2, d3, s, Memi pengalaman sebagai administrasi / customer service Dapat mengoperasi kan komputer, excel dan office Relev an Not relevan Jml dok Precision (baik) ( tidak baik) 425 Menarik kesimpulan dari analisa kuisioner a Hasil recall diperoleh dari rumus : B-47

5 Karena semua dokumen relevan dalam database terambil baik dari dokumen lowongan pean maupun dokumen kemampuan pe maka hasil recall dari sistem rekomendasi ini adalah b Hasil precission diperoleh dari rumus : d Semakin spesifik query maka rekomendasi yang dihasilkan semakin baik hal ini ditunjukan oleh tingginya nilai precission e Tingkat spesifik sebuah query term diukur berdasarkan nilai idf dari term query Semakin tinggi nilai idf sebuah term maka semakin spesifik term tersebut f Nilai idf berbanding lurus dengan nilai TF-IDF Berdasarkan analisa hasil perhitungan nilai rata-rata precission adalah Untuk nilai rasio rekomendasi antara recall dan precission berdasarkan kuisioner : Hasil kedua rasio recall dan precission diatas kurang baik karena hasil yang baik adalah perbandingan antara recall dan precision : (Lee Pao, 989 : 229) Selain itu, suatu sistem temu kembali dinyatakan efektif apabila hasil penelusuran mampu menunjukkan ketepatan (precision) yang tinggi sekalipun perolehannya rendah (Rowley, 992 : 72) c Sistem mampu memberikan precission informasi yang baik apabila query kata spesifik contoh itu dapat dilihat pada tabel d Sistem memberikan nilai precission tidak baik apabila query kata masukan tidak spesifik artinya sebuah query yang mencantumkan katakata yang memi idf rendah Tingkat precisssion rekomendasi tidak baik dapat dilihat dari tabel 2 Nilai precission tidak baik dipengaruhi oleh nilai Idf yang rendah 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5 Kesimpulan yang diambil setelah melakukan impelementasi aplikasi web temu kembali lowongan : a Pencari mendapatkan rekomendasi lowongan dengan mudah sesuai dengan kemampuannya Dan mendapatkan rekomendasi pencari sesuai dengan lowongan yang b Kemampuan sistem menemukan rekomendasi didukung oleh tingkat recall sistem yang bernilai satu artinya semua dokumen yang relevan ditemukan oleh sistem c Hasil nilai precission rata-rata yang dikeluarkan sistem berdasarkan dokumen lowongan adalah 42% dan untuk dokumen kemampuan pe adalah 9% 52 Dari hasil analisa saran yang dapat diberikan : a Penambahan kamus kata dasar dapat memperbaiki hasil keluaran rekomendasi dari sistem b Penambahan status pada dokumen lowongan dan pe dapat mengurangi proses pemerolehan rekomendasi PUSTAKA Fitriyanti, Masayu Sistem Temu-kembali Informasi dengan Mengimplementasikan Operasi Boolean, Sistem Peringkat, Perbaikan Query, dan Pemanfaatan Tesaurus Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia Skripsi 997 Herbert A Simon Causality in Bayesian belief networks In Proceedings of the Ninth Annual Conference on Uncertainty in Articial Intelligence (UAI{93 San Francisco, CA, 993 Morgan Kaufmann Publishers, Inc Nazief Bobby dan Mirna Adriani (996), Confix- Stripping: Approach to Stemming Algorithm for Bahasa Indonesia, Fakulty of Computer Science University of Indonesia Pao, Miranda Lee Concepts of Information Retrieval Libraries Unlimited, Englewood,Colorado, 989 Savoy, J A Learning Scheme for Information Retrieval in Hypertext Information Processing & Management, 30(4), Whitten, Jeffrey L; Bentley, Lonnie D; Dittman, Kevin C, 2005, Metode Desain & Analisis Sistem, edisi 6, Penerbit Andi Offset, Yogyakarta Zainal A Hasibuan, Penerapan Berbagai Teknik Sistem Temu-Kembali Informasi Berbasis Hiperteks, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia B-48

ABSTRAK. Kata kunci : Pemerolehan Informasi, TF-IDF, Inverted Index, document to document

ABSTRAK. Kata kunci : Pemerolehan Informasi, TF-IDF, Inverted Index, document to document Jurnal Ilmiah Widya Teknik Volume 15 Nomor 2 2016 ISSN 1412-7350 SISTEM PEMEROLEHAN INFORMASI UNDANG-UNDANG DAN KASUS MENGGUNAKAN STRUKTUR DATA INVERTED INDEX DENGAN PEMBOBOTAN TF-IDF Fredes Winda Oktaviani
