JUDUL PROGRAM BIDANG KEGIATAN: PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "JUDUL PROGRAM BIDANG KEGIATAN: PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT"

Transkripsi

1 LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM PENYULUHAN PELUANG USAHA DENGAN MEMANFAATKAN KECAMBAH MENJADI MAKANAN RINGAN YANG BERNILAI EKONOMI TINGGI BIDANG KEGIATAN: PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Oleh: Ayu Prahesti ( tahun angkatan 2012) Novi Tri Wulandari ( tahun angkatan 2012) Sheila Fransiska Roring ( tahun angkatan 2012) UNIVERSITAS WIJAYA KUSUMA SURABAYA 2014 i

2 ii

3 DAFTAR ISI HALAMAN KULIT MUKA... i HALAMAN IDENTITAS DAN PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii KATA PENGANTAR... iv I. PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang Masalah... 1 Tujuan Program... 2 Luaran Yang Diharapkan... 2 Kegunaan Program... 3 II. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SETEMPAT... 4 III. METODE PEMASARAN... 4 IV. PELAKSANAAN PROGRAM... 7 Tabel1.1Waktu dan Tempat Pelaksanaan... 7 Tabel1.2 Rekapitulasi Rancangan dan Realisasi... 7 V. HASIL DAN PEMBAHASAN VI. KESIMPULAN DAN SARAN VII. LAMPIRAN-LAMPIRAN. 12

4 ABSTRAK Kami mengikuti PKM-M ini untuk memperkenalkan atau memberitahukan suatu inovasi dari salah satu bahan makanan yaitu kecambah. Kecambah merupakan bahan makanan yang sangat mudah didapatkan, karena harganya murah dapat dijangkau masyarakat, juga pembudidaya tanaman kecambah juga sangat mudah. Kecambah yang selama ini kita kenal sebagai makanan pendamping, kini kita dapat membuat kecambah sebagaai bahan dasar dalam pembuatan makanan ringan yang kita beri nama kecambah krispi. Dengan adanya inovasi ini diharapkan mampu mengubah kebiasaan masyarakat yang awalnya tidak menyukai kecambah menjadi menggemari salah satu sayuran ini. Bukan hanya untuk orang dewasa, tetapi anak-anak juga akan menyukainya, dan ini sangat bagus. Dengan adanya inovasi ini juga akan mampu menghasilkan nilai jual yang tinggi. Disamping itu inovasi ini mempunyai tujuan jangka panjang yaitu memberi peluang usaha dalam memanfaatkan kecambah menjadi makanan ringan kecambah krispi. Inovasi ini akan dapat dijadikan suatu kegiatan usaha baru yang memberikan manfaat dan menguntungkan, sehingga dapat membantu dalam upaya meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat. Karena mayoritas masyarakat di jl. Perlis Selatan, perak timur-surabaya adalah masyarakat madura yang tidak mempunyai penghasilan tetap dan kebanyakan berdagang sebagai salah satu mata pencahariannya. Untuk menunjang kelancaran pelaksanaan penyuluhan kami mengundang ibu-ibu rumah tangga yang aktif dalam kegiatan PKK yang mana ibu-ibu tersebut memiliki antusiasme yang tinggi untuk mengikuti acara semacam ini yang tujuannya mampu memberikan informasi atau ide-ide yang menguntungkan bagi mereka secara ekonomi. Berikut metode pemasaran yang kami sarankan kepada ibu-ibu PKK tersebut yaitu dengan menjual ke koperasi yang sudah ada atau bahkan bisa dengan membuka usaha camilan untuk oleh-oleh khas daerah setempat. Dan juga bisa dijual ke sekolah-sekolah dasar, karena sebagian besar peminat kecambah krispi adalah anak-anak. iii

5 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah swt., yang mana telah memberikan kelancaran dalam menyelesaikan laporan akhir Program Kreativitas Mahasiswa bidang Pengabdian kepada masyarakat yang berjudul Penyuluhan Peluang Usaha dengan Memanfaatkan Kecambah Menjadi Makanan Ringan yang Mempunyai Nilai Ekonomi Tinggi Tersusunnya laporan ini tentunya tidak lepas dari peran serta berbagai pihak yang telah membantu menyelesaikan laporan ini. Penulis berterima kasih kepada ibu dosen Erna Hendrawati, SE. M.Ak. selaku dosen pendamping yang telah bersedia membimbing dalam mengerjakan laporan ini. Penulis menyadari bahwa sebagai manusia yang memiliki keterbatasan, tentu hasil laporan akhir yang kami susun tidak mungkin lepas dari kekurangan. Dengan upaya meningkatkan wawasan pembaca, penulis senantiasa mengharapkan saran maupun kritik demi penyempurnaan laporan ini. Dan penulis berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi kita semua. iv v

6 I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kecambah atau tauge ini adalah makanan masyarakat yang mudah didapat. Mungkin yang belum banyak diketahui bahwa kecambah ini ternyata banyak juga manfaatnya. Kecambah sering disebut sebagai gudangnya nutrisi karena memang kandungan gizinya cukup tinggi. Protein dalam kecambah misalnya lebih tinggi 19% dibandingkan dengan kandungan protein dalam biji kacang aslinya. Patut diketahui bahwa selama proses berkecambah, terjadi yang disebut dengan hidrolisis protein yang menyebabkan kadar asam amino dalam kecambah naik. Menurut beberapa ahli kesehatan, sebaiknya konsumsi kecambah ketika kecambah masih mentah, saat dimana zat peremaja yang dimilikinya masih dalam keadaan utuh. Kecambah mentah ini bisa disantap dengan salad, karedok atau juga diminum dengan dibuat jus terlebih dulu. Namun, ada juga yang menyarankan supaya menyantap kecambah dalam keadaan setengah matang dan harus segera dimakan untuk menghindari berkurangnya kadar vitamin yang dikandungnya. Kecambah sangat banyak mengandung gizi yang dapat bermanfaat untuk tubuh manusia diantaranya: Protein, Karbohidrat, Seng, Potasium, Asam folat, Fosfor, Kalium, Zat besi, Vitamin A, Vitamin B, Vitamin C, Niacin, Serat, dan Energi. Adapun khasiat kecambah sendiri untuk kesehatan ialah untuk mencegah kanker, mencegah osteoporosis dan seramgan jantung dan meningkatkan kesuburan. Setelah mengetahui begitu banyaknya manfaat dari kecambah, melalui Program Kreativitas Mahasiswa dalam bidang pengabdian kepada masyarakat, kami berinisiatif ingin menciptakan inovasi baru dengan membuat makanan ringan kecambah krispi dari bahan dasar kecambah guna membantu meningkatkan kondisi ekonomi masyarakat menengah bawah. karena yang kita tahu selama ini kecambah sering diolah menjadi makanan berat, seperti osengoseng tauge, soto mie, bakso, tahu isi, dll. Mungkin tidak semua orang menyukainya terutama anak-anak. Kami berharap dengan adanya inovasi ini semua orang menyukainya mulai dari anak-anak hingga orang tua. Dan kami berharap mampu memberikan prospek yang lebih baik kedepannya. 1

7 1.2 Tujuan Tujuan secara umum kegiatan PKM Pengabdian Kepada Masyarakat adalah untuk membuat keterampilan usaha baru bagi msyarakat menengah kebawah yaitu dengan membuat makanan ringan dari kecambah yang memiliki banyak Menciptakan manfaat bagi tubuh. Tujuan ini dapat dirincikan sebagai berikut: 1. Membuat usaha baru untuk masyarakat menengah kebawah. 2. Membuat camilan enak dan sehat bagi semua kalangan. 3. Mengubah nilai jual kecambah yang murah sehingga memiliki nilai jual yang tinggi. Berikut ini kami lampirkan grafik perubahan nilai kecambah sebelum dan sesudah di olah menjadi kecambah krispi. 1.3 Luaran Luaran yang diharapkan dari kegiatan ini yaitu mampu meningkatan kondisi ekonomi msyarakat menengah kebawah karena apabila keterampilan usaha mengelola kecambah menjadi makanan ringan ini terus dikembangkan, dapat membuka kesempatan berusaha dan dapat meningkatkan ekonomi keluarga. 2

8 1.4 Kegunaan Manfaat yang ingin didapat dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah mengarahkan kepada masyarakat besarnya kandungan gizi yang ada pada kecambah, selain itu dapat di jadikan sebagai peluang usaha, sehingga dapat membantu perekonomian dan mampu mengurangi jumlah pengangguran yang ada. Serta dapat menambah nilai jual kecambah dan meningkatkan mutu camilan yang di konsumsi oleh masyarakat. 3

9 II. GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SETEMPAT Penyuluhan dengan judul Penyuluhan Peluang Usaha dengan Memanfaatkan Kecambah Menjadi Makanan Ringan yang Bernilai Ekonomi Tinggi kami lakukan di jl. Perlis Selatan, perak timur kec. Pabean cantikan surabaya. Dimana masyarakat di daerah tersebut mayoritas adalah masyarakat madura yang tidak mempunyai penghasilan secara tetap karena tidak berkerja di suatu instansi/kantor. Kebanyakan masyarakat di daerah tersebut berdagang sebagai salah satu mata pencaharian, dengan kondisi tersebut kami mempunyai gagasan atau ide untuk memberikan penyuluhan kepada masyarakat di daerah tersebut agar bisa dijadikan salah satu alternatif usaha yang bisa dilakukan untuk memperoleh dan menambah penghasilan keluarga atau rumah tangga dengan cara mengolah kecambah menjadi makanan ringan. Pada saat pelaksanaan kami mengundang ibu-ibu rumah tangga yang aktif dalam kegiatan PKK. Yang mana ibu-ibu tersebut memiliki antusiasme yang tinggi untuk mengikuti acara semacam ini yang tujuannya mampu memberikan informasi atau ide-ide yang menguntungkan bagi mereka secara ekonomi. III. METODE PENDEKATAN a. Metode Pendekatan Mengacu pada target luaran yang diharapkan, melakukan pendekatan secara langsung sangat diperlukan. Metode ini dilakukan dengan datang secara langsung ke lokasi jl. Perlis selatan, perak timur-surabaya. Ini bertujuan agar dapat memperkenalkan diri serta berkomunikasi langsung dengan masyarakat setempat. Pendekatan ini diharapkan dapat mengenalkan sebuah peluang usaha baru dengan memanfaatkan kecambah menjadi makanan ringan. b. Metode pelatihan Memberikan pengarahan kepada para peserta/audiance tentang manfaat dan kandungan gizi pada kecambahdan bagaimana cara mengolah kecambah mentah menjadi kecambah krispi. 4

10 c. Metode Pemasaran Melalui kegiatan ini kami menyarankan kepada ibu-ibu PKK tersebut untuk menggerakkan atau mengembangkan usaha kecambah krispi tersebut dengan cara memasarkan makanan ringan tersebut ke koperasi yang sudah ada atau bisa dengan mendirikan usaha oleh-oleh khas daerah setempat dengan membuat nama semenarik mungkin misalnya kecambah krispi. Mereka juga bisa menjual makanan ringan ini ke sekolah-sekolah, karena peminat kecambah krispi kebanyakan dari anak-anak. Agar lebih diminati oleh konsumen bisa dengan menambah gambar-gambar pada kemasan atau memberi hadiah unik. d. Metode Pelaksanaan Langkah awal yang kami lakukan yaitu : a. Koordinasi dengan ketua RT untuk pembahasan wkatu dan tempat serta siapa saja yang harus diundang dalam pelaksanaan kegiatan penyuluhan kepada masyarakat. b. Persiapan alat dan bahan sebagai berikut : Alat Bahan Penggorengan Kecambah panjang Spatula Tepung krispi Ayakan Tepung beras Garpu Telur Sendok Penyedap rasa Piring Garam Kompor gas Varian rasa (perasa makanan) c. Melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat tentang penyuluhan peluang usaha baru dengan memanfaatkan kecambah menjadi makanan ringan yang bernilai ekonomi tinggi dengan praktek langsung antara penyaji dengan peserta (masyarakat). disini kami memberitahukan bagaimana proses atau cara dalam pembuatan kecambah krispi, yaitu sebagai berikut : 1. Campurkan tepung beras kedalam tepung krispi 5

11 2. Tamabahkan penyedap rasa secukupnya. Aduk hingga merata 3. Pecahkan telur 4. Kocok telur hingga merata 5. Ambil kecambah dan masukkan dalam kocokkan telur yang sudah tersedia 6. Tiriskan kecambah 7. Masukkan kedalam tepung yang telah di campur dengan penyedap rasa dan garam. Lumuri hingga menutup semua permukaan kecambah. 8. Setelah itu masukkan ke penggorengan, goreng dengan api sedang hingga coklat keemasan. 9. Kecambah siap di sajikan dan di kemas. d. Umpan Balik Respon dari masyarakat mengenai program yang kami usulkan dengan memanfaatkan kecambah menjadi makanan ringan, banyak masyarakat yang penasaran dan ingin mengetahui bagaimana cara mengolah kecambah yang biasanya hanya diolah menjadi makanan berat tetapi bisa diolah menjadi makanan ringan yang mempnyai nilai jual yang tinggi dan masyarakat sama sekali belum pernah mengetahui sebelumnya. Setelah masyarakat mencoba tester yang kami berikan, masyarakat pun menanggapi dengan positif dan merekapun penasaran ingin mecoba membuatnya sendiri. e. Evaluasi masyarakat yang sudah mencoba makanan kami, ada beberapa yang memberikan masukan serta kritikan yang membangun sehingga kami mampu mengetahui letak kekurangan dari makanan yang kami buat. Ada yang mengatakan makanan buatan kami kurang asin, terlalu asin bahkan ada pula yang berkomentar mengenai bahan yang kami gunakan. Tetapi kritikan tersebut bisa kami terima agar makanan yang kami ciptakan menjadi makanan yang lebih berkualitas dan mempunyai nilai jual yang tinggi. 6

12 IV.PELAKSANAAN PROGRAM Tabel 1.1WaktudanTempatkegiatan NO. Hari & Tgl pelaksanaan Lokasi Waktu Kegiatan 1. Jumat, 07 Februari Selasa, 04 Maret Minggu, 09 Maret Minggu, 07 April Minggu, 25 Mei 2014 Kampus Diskusi sebelm pelaksanaan Kampus Diskusi sebelum pelaksanaan Di rumah Praktek membuat cita-rasa kecambah krispi Rumah Ijin untuk melakukan praktek RT Perlis Selatan Balai Pelaksanaan dengan RW peserta/audience sebanyak 60 Perlis orang Selatan Tabel 1.2 Rekapitulasi Rancangan dan Realisasi Anggaran TGL. JenisPengeluaran Satuan (Rp.) Jumlah Total (Rp.) 07 Februari 2014 ATK Maret 2014 Konsumsi orang Maret 2014 Untukpraktekbahan : 1. TepungBeras 2. Masako 3. Minyak 4. Telur 5. Kecambah 6. Varian rasa 7. Tepung Kobe ½ kg ¼ kg ½ kg

13 Total April Bingkisan untuk ketua RT Perjalanan : 1. Konsumsi Transport orang Total Mei 2014 Baner Mei Kue Bread Talk 2. Lemper 3. Pastel 4. Caramel 5.Konsumsi orang Total Mei Minyak 2. Sufenir sendok kemasan= 3pcs Total Mei Floridina 2.Aqua 3. Ongkoskirim dus 3dus Total Mei Kecambah 2.Telur 3.Masako 4.TepungBeras 5.Tepung Kobe 6. Varian Rasa: - Balado - Keju - Barbeque kg 1 kg pcs 1pcs 1pcs Total

14 24 25 Mei 2014 Perjalanan : 1. Transportasi 2. Konsumsi 3. Pick up + bensin 4. Dokumentasi orang Total Lain-lain : 1.Materai Pulsa (komunikasi) 4. Pulsa modem 5. Fotocopy orang 2 bulan Total Total Keseluruhan Sisa *Keterangan: kegiatan tanggal 07 Februari 2014 sampai dengan 25 Mei 2014 terlakasana karena adanya pinjaman uang dari: Fakultas Ekonomi Wijaya Kusuma Surabaya (Rp ,-) Dosen Pembimbing (Rp ,-) 9

15 IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Bagi Penulis Setelah melakukan penyuluhan ini kami memperoleh masukan dari peserta/audience mengenai cita-rasa dan juga kami memperoleh masukan bagaimana caranya agar makanan tersebut bisa lebih krispi. Bagi Peserta Para peserta penyuluhan merasa inovasi yang kami sampaikan ini bisa sebagai alternatif untuk melakukan sebuah usaha agar dapat menambah penghasilan keluarga tanpa mengganggu kegiatan mereka sebagai ibu rumah tangga, karena kecambah tersebut sangat mudah sekali didapatkan di daerah tersebut dengan harganya yang sangat murah. 10

16 VI. KESIMPULAN DAN SARAN Penyuluhan ini dapat membantu masyarakat khususnya ibu-ibu dalam hal financial karena semula harga kecambah yang sangat murah dengan diolah menjadi makanan ringan mampu meningkatkan nilai ekonomisnya. Diharapkan dengan apa yang kami sampaikan melalui Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Kepada Masyarakat ini mampu diterapkandan dikembangkan oleh seluruh masyarakat terutama ibu-ibu sebagai alternatif melakukan kegiatan usaha. 11

17 VII. LAMPIRAN 7.1 DOKUMENTASI Gambar 1. Saat pembukaan dan pengesahaan acara oleh Pak RT Gambar 4. Saat sesi tanya jawab Gambar 2. Saat menerangkan alat-alat dan bahan yang di perlukan saat membuat kecambah krispi Gambar 5. Antusiasme ibu-bu saat mengikuti acara Gambar 3. Saat ibu-ibu mencatat intruksi cara membuat kecambah krispi Gambar 6. Saat ibu-ibu mencoba kecambah krispi 12

18 Gambar 7. Saat ibu-ibu mencoba membuat kecambah krispi Gambar 8. Saat foto bersama 7.2 BUKTI- BUKTI TRANSAKSI 13 12

19 14 13

20 14 15

21 16 15

22 7.3 BERITA ACARA DAN DAFTAR HADIR 17

23 18

24 19

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM. Snabol Reborn (Snack Bolyn baru dengan Sayuran,Buah dan Menambah Rasa Baru Coklat dan Susu Keju)

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM. Snabol Reborn (Snack Bolyn baru dengan Sayuran,Buah dan Menambah Rasa Baru Coklat dan Susu Keju) PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM Snabol Reborn (Snack Bolyn baru dengan Sayuran,Buah dan Menambah Rasa Baru Coklat dan Susu Keju) BIDANG KEGIATAN: PKM KEWIRAUSAHAAN Diusulkan oleh:
