18. URUSAN WAJIB PEMUDA DAN OLAHRAGA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "18. URUSAN WAJIB PEMUDA DAN OLAHRAGA"

Transkripsi

1 18. URUSAN WAJIB PEMUDA DAN OLAHRAGA A. KEBIJAKAN PROGRAM Pembangunan kepemudaan dilaksanakan dalam bentukpelayanan kepemudaan, yang berfungsi melaksanakanpenyadaran, pemberdayaan, dan pengembangan potensikepemimpinan, kewirausahaan, serta kepeloporan pemudadalam segala aspek kehidupan bermasyarakat, berbangsa,dan bernegara. Pelayanan kepemudaan diarahkan untuk pertama menumbuhkan patriotisme, dinamika, budayaprestasi, dan semangat profesionalitas; dan kedua meningkatkan partisipasi dan peran aktif pemuda dalam membangun dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara. Sementara itu, tujuan pembangunan keolahragaan sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional adalah memeliharadan meningkatkan kesehatan dan kebugaran, prestasi,kualitas manusia, menanamkan nilai moral dan akhlak mulia,sportivitas, disiplin, mempererat dan membina persatuan dankesatuan bangsa, memperkukuh ketahanan nasional, sertamengangkat harkat, martabat, dan kehormatan bangsa. Adapun program yang dilaksanakan pada tahun 2015 adalah sebagai berikut : 1. Program Pengembangan dan Keserasian Kebijakan Pemuda diarahkan pada meningkatnya kualitas kepemudaan melalui pembinaan ekstrakurikuler disekolah, mengembangkan even-even kepemudaan berupa lomba wawasan wiyata mandala di sekolah-sekolah, pengembangan organisasi kepramukaan, organisasi sosial kepemudaan di masyarakat (karang taruna). 2. Program peningkatan peran serta kepemudaan diarahkan pada meningkatnya partisipasi pemuda, melalui Pembinaan Organisasi Kepemudaan, Pendidikan dan pelatihan dasar kepemimpinan, Fasilitasi Pekan Temu Wicara Organisasi Pemuda, Penyuluhan pencegahan penggunaan narkoba di kalangan generasi muda, Lomba kreasi dan karya tulis ilmiah di kalangan pemuda, Pembinaan PPAP, PPAN, Kapal Pemuda Nusantara dan Pemuda Pelopor Pembangunan. 3. Program Peningkatan Upaya Penumbuhan Kewirausahaan dan Kecakapan Hidup Pemuda diarahkan pada meningkatnya kreatifitas pemuda melalui pelatihan Kewirausahaan bagi Pemuda. 4. Program Pengembangan Kebijakan dan Manajemen Olahraga diarahkan pada peningkatan profesionalisme tenaga keolahragaan dan pemantapan Hal. 302

2 kelembagaan organisasi keolahragaan melalui Peningkatan Mutu Organisasi & Tenaga Keolahragaan dan Pengembangan sistem sertifikasi dan standarisasi profesi. 5. Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olah Raga diarahkan pada meningkatnya prestasi olah raga melalui Identifikasi Bakat dan Potensi Pelajar dalam Olahraga, Pembinaan Cabang Olahraga Prestasi di Tingkat Daerah, Penyelenggaraan Kompetensi olah raga (POPDA SD, POPDA SMP dan POPDA SMA/SMK), pemasyarakatan olah raga bagi pelajar, mahasiswa dan masyarakat berupa penyediaan sarana prasarana olah raga yang memadai dan Pemberian Penghargaan Bagi Insan Olahraga yang Berdedikasi dan Berprestasi. 6. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga diarahkan pada meningkatnya kualitas sarana dan prasarana olahraga melalui perbaikan stadion, Gelanggang Olah Raga, dan penyediaan ruang terbuka yang berfungsi untuk kepentingan olahraga. B. PELAKSANAAN PROGRAM DAN 1. PENDANAAN 1) Program Pengembangan dan Keserasian Kebijakan Pemuda 1 Peringatan Hari Sumpah Pemuda ,41 2 Fasilitasi Kegiatan Kepemudaan ,00 JUMLAH PROGRAM ,47 2) Program Peningkatan Peran Serta Kepemudaan 1 Pembinaan Organisasi Kepemudaan ,16 2 Pendidikan dan Pelatihan Dasar ,06 Kepemimpinan (Pelatihan Paskibraka) 3 Pertukaran Pemuda antar Provinsi, Negara, dan Pemuda Pelopor Pembangunan Penyuluhan Pencegahan dan Perlindungan Bahaya Distruktif bagi Generasi Muda 5 Lomba Tata Upacara Bendera dan Baris Berbaris bagi Generasi Muda ,30 Hal. 303

3 6 Lomba Kreativitas di Kalangan ,70 Generasi Muda JUMLAH PROGRAM ,91 3) Program Peningkatan Upaya Penumbuhan Kewirausahaan dan Kecakapan Hidup Pemuda 1 Pelatihan Kewirausahaan bagi Pemuda ,55 JUMLAH PROGRAM ,55 4) Program Pengembangan Kebijakan dan Manajemen Olahraga 1 Pengkajian Kebijakan-Kebijakan Pembangunan Olahraga 2 Pengelolaan Dana Hibah ,63 JUMLAH PROGRAM ,81 5) Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga 1 Pelaksanaan Identifikasi Bakat dan ,00 Potensi Pelajar dalam Olahraga 2 Pemassalan Olahraga bagi Pelajar, ,85 Mahasiswa, dan Masyarakat 3 Pengembangan Olahraga Lanjut Usia ,73 termasuk Penyandang Cacat 4 Pengembangan Olahraga Rekreasi ,37 5 Penyelenggaraan Kompetisi Olahraga ,85 Mahasiswa, Karyawan, dan Masyarakat 6 Lomba Tri Lomba Juang ,00 7 Fasilitasi Kegiatan Keolahragaan ,02 Masyarakat 8 Pekan Olahraga Pelajar Daerah SD, ,74 SMP, SMA (POPDA SD, SMP, SMA) JUMLAH PROGRAM ,77 6) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga Hal. 304

4 1 Peningkatan Pembangunan Sarana dan ,55 Prasarana Olah Raga 2 Pemeliharaan Rutin / Berkala Sarana ,44 dan Prasarana Olah Raga 3 Rehabilitasi Sedang/ Berat Sarana dan ,62 Prasarana Olahraga 4 Pengembangan Informasi Data Base ,65 Bidang Sosial, Pemuda dan Olahraga 5 Pembangunan Gedung Panti ,93 Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial (FS- DED) JUMLAH PROGRAM ,28 2. HASIL YANG DICAPAI 1) Program Pengembangan dan Keserasian Kebijakan Pemuda Untuk melaksanakan program ini tahun 2015 diselenggarakan kegiatan Peringatan Hari Sumpah Pemuda dan fasilitasi kegiatan kepemudaan serta pengkajian kegiatan kebijakan kepemudaan. sebagai berikut: JUMLAH PESERTA DIHADAPKAN DENGAN JUMLAH ANGGOTA ORGANISASI KEPEMUDAAN DALAM RANGKA PENINGKATAN PERAN SERTA GENERASI MUDA DALAM PEMBANGUNAN Adapun hasil kinerja program ini TARGET 2015 TAHUN 2015 % 16,66 16,66 100,00% 2) Program Peningkatan Peran Serta Kepemudaan TARGET 2015 TAHUN 2015 JUMLAH ORGANISASI KEPEMUDAAN % 16,66 16,66 100,00% Untuk melaksanakan program ini tahun 2015 diselenggarakan beberapa kegiatan berikut: - pembinaan organisasi kepemudaan; - pendidikan dan pelatihan dasar kepemimpinan; - pertukaran pemuda antar provinsi, negara, dan pemuda pelopor pembangunan; Hal. 305

5 - penyuluhan pencegahan dan perlindungan bahaya distruktif bagi generasi muda - lomba tata upacara bendera dan baris berbaris - lomba kreativitas pemuda 1. Jumlah organisasi kepemudaan 2. Jumlah warga yang mengikuti organisasi kepemudaan 3. Jumlah kegiatan kepemudaan 4. Prosentase jumlah peserta dihadapkan dengan jumlah anggota organisasi kepemudaan dalam rangka peningkatan peran serta generasi muda dalam pembangunan Organisasi Orang Kgt Persen TAHUN ,35% 3) Program Peningkatan Upaya Penumbuhan Kewirausahaan dan Kecakapan Hidup Pemuda PENINGKATAN FASILITASI/ BANTUAN KEPEMUDAAN/KARANG TARUNA TAHUN ,15% TARGET 2015 TAHUN 2015 % 16,66 16,66 100,00% Untuk melaksanakan program ini tahun 2015 diselenggarakan kegiatan pelatihan kewirausahaan atau life skill bagi pemula sebanyak 8 kegiatan. 1. Peningkatan pelatihan kewirausahaan / life skill bagi pemuda 2. Jumlah peserta yang mengikuti Kgt Orang TAHUN ) Program Pengembangan Kebijakan dan Manajemen Olahraga 240 TAHUN Untuk melaksanakan program ini tahun 2015 diselenggarakan kegiatan pengkajian kebijakan-kebijakan pembangunan olahraga dan pemberian hibah. TARGET 2015 TAHUN 2015 JUMLAH ORGANISASI OLAHRAGA organisasi ,00% Kegiatan yang dilakukan antara lain adalah Pengkajian Kebijakan-Kebijakan Pembangunan Olahraga serta Pengelolaa dana hibah. 460 Hal. 306

6 5) Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga Untuk melaksanakan program ini tahun 2015 diselenggarakan beberapa kegiatan berikut: - pelaksanaan identifikasi bakat dan potensi pelajar dalam olahraga; - pemassalan olahraga bagi pelajar, mahasiswa, dan masyarakat; - pengembangan olahraga lanjut usia termasuk penyandang cacat; - pengembangn olahraga rekreasi; - penyelenggaraan kompetisi olahraga mahasiswa, karyawan, dan masyarakat; - fasilitasi kegiatan keolahragaan masyarakat; dan - Pekan Olahraga Pelajar Daerah (SD, SMP, SMA). TARGET 2015 TAHUN 2015 PENINGKATAN JUMLAH ATLET orang ,08% YANG DIBINA JUMLAH MEDALI YANG DIPEROLEH DIBANDINGKAN CABANG OLAHRAGA YANG DIPERTANDINGKAN % 54,00 83,00 153,70% 6) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga Untuk melaksanakan program ini tahun 2015 diselenggarakan beberapa kegiatan berikut: - pemeliharaan rutin/berkala sarana dan prasarana olahraga; - rehabilitasi sedang/berat sarana dan prasarana olahraga; - pengembangan database kepemudaan dan olahraga; - penyusunan FS dan DED Gedung Panti Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial Gelanggang Manunggal Jati, Stadion Citarum, Trilomba Juang, Lapangan tenis Tambora. JUMLAH PEMBANGUNAN SARANA OLAHRAGA PER PENDUDUK TARGET 2015 TAHUN 2015 % 16,70 11,00 65,87% Hal. 307

7 C. PERMASALAHAN YANG DIHADAPI Secara umum beberapa permasalahan yang dihadapi dalam penyelenggaraan urusan pemuda dan olahraga adalah sebagai berikut: 1. pelaksanaan urusan pemuda dan olahraga masih dilaksanakan bersamaan dengan urusan sosial yang berbeda rumpun urusannya. 2. sarana olahraga yang kurang memadai baik secara kualitas maupun kuantitas. Hal tersebut akibat dari jumlah penduduk yang semakin bertambah dengan ratio sarana olahraga tetap, yaitu sarana olahraga per penduduk, maka jumlah sarana olahraga yang ada menjadi tidak signifikan. 3. adanya ancaman perpindahan atlet berprestasi ke kabupaten/kota dan provinsi lain karena masalah kesejahteraan dan bonus yang lebih baik. 4. masih terbatasnya upaya peningkatan life skill para pemuda, yaitu hanya dalam tataran pelatihan dan belum adanya evaluasi pasca pelatihan tersebut D. SOLUSI Adapun beberapa solusi yang perlu dilakukan untuk mengatasi permasalahan yang timbul adalah sebagai berikut: 1. dalam pembahasan struktur perangkat daerah disesuaikan dengan UU Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, yaitu Urusan Pemerintahan Wajib yang tidak berkaitan dengan Pelayanan Dasar. 2. pelibatan secara aktif peran masyarakat, baik perseorangan, badan usaha, kelompok masyarakat, dan pihak lain yang terkait dengan pengadaan sarana olahraga dan pemeliharaan/perbaikannya baik secara swakelola maupun swadaya. 3. perlu dibuat peraturan/kebijakan yang melindungi, mensejahterakan, dan mengikat para atlet berprestasi agar tidak pindah 4. perlu dilakukan kegiatan evaluasi dan monitoring pasca pelatihan serta fasilitasi dan pelibatan secara aktif dalam kegiatan swakelola di lingkungan Pemerintah Kota Semarang E. PRESTASI/PENGHARGAAN Beberapa prestasi/penghargaan yang berhasil diperoleh dalam pelaksanaan urusan pemuda dan olahraga adalah sebagai berikut: 1. Juara I Tonis Nasional Perorangan dan Beregu 2015 Hal. 308

8 2. Kehurda Judo tingkat Jawa Tengah di Semarang 2 emas 3. Juara 1 Atletik PON Remaja di Surabaya 4. Juara I Lomba Seleksi Pramuka Garuda Tingkat Nasional atas nama Ashari Muhammad 5. Kejurda Atletik Remaja Tingkat Jawa Tengah perolehan medali 6 Emas, 2 perak 2 perunggu 6. Juara I SMP sederajat Liga Pendidikan Indonesia (LIPIO) Tingkat Jawa Tengah diwakili SMPN 4 7. Juara Umum I SD sederajat Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tingkat Jawa Tengah. Perolehan 16 Emas, 7 Perak, 8 Perunggu 8. Juara Umum I SMP sederajat Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tingkat Jawa Tengah. Perolehan 20 Emas, 17 Perak, 15 Perunggu 9. Juara Umum I SMA sederajat Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Tingkat Jawa Tengah. Perolehan 26 Emas, 12 Perak, 6 Perunggu 10. Juara Umum III Kejurda Karate Tingkat Jawa Tengah. Perolehan 4 Emas, 5 Perak dan 6 Perunggu. 11. Juara I Lomba Tata Upacara Bendera/Baris Berbaris Tingkat Jawa Tengah 12. Juara I dan Juara Favorit Lomba Band Pemuda dalam rangka Hari Sumpah Pemuda ke 86 Tahun 2015 di Wonogiri. Perwakilan D Spesial Band 13. Juara I Lomba Seleksi Pramuka Garuda Tingkat Provinsi Jawa Tengah atas nama Ashari Muhammad mewakili Jawa Tengah 14. Juara I Bidang Binawasa Lomba Administrasi Kwarcab Tingkat Jawa Tengah 15. Juara I dan Juara Umum Lomba Dewan Kerja Cabang Pramuka Tingkat Jawa Tengah 16. Juara I Putra dan Juara I Putri Pesta Siaga Binwil Tingkat Jawa Tengah 17. Juara I Jambore Saka Kalpataru Lomba LKTI Tingkat Jawa Tengah. Hal. 309

URUSAN WAJIB PEMUDA DAN OLAHRAGA

URUSAN WAJIB PEMUDA DAN OLAHRAGA 4.1.18 URUSAN WAJIB PEMUDA DAN OLAHRAGA 4.1.18.1 KONDISI UMUM Sejalan dengan semangat desentralisasi, dengan pelimpahan kekuasaan dan wewenang yang lebih luas kepada Pemerintah Daerah, membuka kesempatan
