dengan baik dan tujuan pembelajaran tidak tercapai.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "dengan baik dan tujuan pembelajaran tidak tercapai."

Transkripsi

1

2 1 PENDAHULUAN Peningkatan mutu pendidikan mutlak dilakukan di setiap jenjang pendidikan dan mengacu kepada peningkatan kecerdasan dan pengembangan manusia seutuhnya, hal ini sesuai dengan undang-undang RI No. 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional yang berbunyi, pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya, memiliki kekuatan spiritual keagamaan, yang diperlukan diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat bangsa dan negara. Untuk mencapai tujuan tersebut diatas sangat sulit, sehingga guru harus memiliki kelebihan dalam merealisasikan nilai spiritual, emosional, moral, intelektual dalam pribadinya, serta memiliki kelebihan dalam pemahaman ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni sesuai dengan bidang yang dikembangkan. (Mulyasa, 2006: 37) adalah sebagi proses perubahan yang terjadi dalam pembelajaran yang dibagi atas tiga komponen yaitu: variasi dalam gaya mengajar, variasi dalam penggunaan alat dan media pembelajaran serta variasi dalam pola interaksi dalam kelas. Selain itu keterampilan mengadakan variasi juga berpengaruh dalam menciptakan kesiapan mental siswa terhadap hal-hal yang akan dipelajari dan memberi kesempatan kepada siswa untuk memperoleh cara menerima pelajaran yang disenangi. Keterampilan variasi yang di berikan oleh guru dalam proses pembelajaran diharapkan dapat menimbulkan dan meningkatkan perhatian siswa didalam kegiatan pembelajaran, keterampilan menggunakan variasi, juga bermanfaat untuk menghilangkan kebosanan siswa dalam menerima materi pelajaran, sehingga ketika proses pembelajaran berlangsung guru tidak menemui lagi siswa yang malas belajar, merasa bosan, dan tidak betah duduk di kelas. Lufri (2007: 88) Menurut Ellizar Jalius (2009: 36) pemberian variasi dalam interaksi pembelajaran dapat diartikan sebagai perobahan pembelajaran dari yang satu ke yang lain dengan tujuan untuk menghilangkan kebosanan dan kejenuhan siswa dalam menerima pelajaran. Pemberian variasi dalam proses belajar dapat menimbulkan dan meningkatkan perhatian siswa terhadap materi, menghindari kebosanan dan mendorong siswa untuk mendiskusikan pelajaran dengan teman atau meningkatkan kadar cara belajar siswa aktif. Cara mengajar guru yang aktif, seperti hanya memberi catatan atau ringkasan atau hanya mendiktekan dengan sedikit memberi penerangan tentang materi pelajaran mengajar tersebut, maka rasa bosan, mengantuk dan ingatan siswa akan menjadi bercabang atau dengan kata lain siswa tidak akan konsentrasi pada pelajaran yang diberikan guru. (Sardiman, 2011: 124) Berdasarkan observasi awal yang dilakukan penulis amati di SMA N 07 Mukomuko hari senin tanggal 16 Februari 2015 di kelas X 1, jam 1-2 dengan guru yang mengajar Bapak Isrun Syukri S.Hum penulis melihat keterampilan variasi mengajar belum sepenuhnya dilaksanakan baik variasi gaya mengajar, variasi media maupun bahan ajar serta variasi dalam pola interaksi. Dalam kenyataannya guru sejarah masih cendrung menggunakan sistem ceramah dan diskusi. Sehingga ada peserta didik yang mengantuk ketika proses pembelajaran, keluar masuk lokal dengan berbagi alasan, beberapa peserta didik tidak mengumpulkan tugas atau pekerjaan rumah. Hal ini menggambarkan adanya kesan bahwa peserta didik merasa jenuh sehingga mennyebabkan pembelajaran tidak berjalan

3 2 dengan baik dan tujuan pembelajaran tidak tercapai. Berdasakan uraian diatas penulis tertarik untuk melakukan penelitian lebih dalam lagi tentang keterampilan mengadakan variasi gaya mengajar dalam proses belajar mengajar sejarah dengan judul: Pelaksanaan Keterampilan Mengadakan Variasi Gaya Mengajar Guru Dalam Pembelajaran Sejarah Pada Kelas X 1 Di SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Identifikasi Masalah Berdasarkan observasi yang penulis lakukan maka dapat di identifikasi masalah sebagai berikut: 1. Penulis mengidentifikasikan variasi gaya mengajar guru dikelas X 1 SMA N penulis mengidentifikasikan hambatan-hambatan guru sejarah dalam mengadakan variasi gaya mengajar di kelas X 1 SMA N 07 Pembatasan Masalah Berdasarkan identifikasi masalah dapat dibatasi penelitian ini dengan pembatasan masalah sebagai berikut: 1. Bagaimana pelaksanaan keterampilan mengadakan variasi gaya mengajar guru dalam pembelajaran sejarah di kelas X 1 SMA N 07 Perumusan Masalah Berdasarkan hal diatas dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Bagaimana pelaksanaan keterampilan variasi gaya mengajar dalam pembelajaran sejarah di kelas X 1 SMA N 07 mukomuko? 2. Apakah hambatan-hambatan guru sejarah dalam mengadakan variasi gaya mengajar di kelas X 1 SMA N 07 Mukomuko? Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsi: 1. Pelaksanaan keterampilan variasi gaya mengajar dalam pembelajaran sejarah di kelas X 1 SMA N 07 Mukomuko 2. Hambata-hambatan guru sejarah dalam mengadakan variasi gaya mengajar di kelas X 1 SMA N 07 Mukomuko Manfaat Penelitian Adapun manfaat penelitian ini adalah: 1. Dapat menambah pengetahuan penulis sebagai calon guru tentang keterampilan mengadakan variasi gaya mengajar guru dalam pembelajaran sejarah 2. Berguna bagi guru sebagai bahan pertimbangan dalam usahanya untuk melaksanakan keterampilan mengadakan variasi mengajar khususnya dalam pembelajaran sejarah 3. Sebagai masukan bagi kepala sekolah untuk lebih memperhatikan keterampilan dasar mengajar guru Tinjauan Pustaka adalah suatu kegiatan guru dalam kontek proses interaksi belajar mengajar yang ditujukan untuk mengatasi kebosanan siswa, sehingga dalam situasi mengajar siswa senantiasa menunjukkan ketekunan dan penuh partisipasi. Menurut Ahmad Sabri (2010: 94-99) Variasi adalah sesuatu kegiatan guru

4 3 dalam mengenal konteks interaksi belajar mengajar, yang ditujukan untuk kebosanan murid. Sehingga dalam situasi belajar mengajar murud senantiasa menunjukkan ketekunan, antusiasme, serta penuh partisipasi. Studi Relevan Dalam sebuah pembuktian yang pertama oleh Endra Susanti (2012) pendidikan sejarah, sekolah tinggi keguruan dan ilmu pendidikan (STKIP) Sumatera Barat berupa skripsi dengan judul Pelaksanaan Keterampilan Mengadakan Variasi Oleh Guru IPS di SMP N 01 Pasaman Kabupaten Pasaman Barat.pelaksanaannya belum terlaksana dengan baik. Skripsi Sherli Disky (2006), jurusan sejarah dengan judul Keterampilan Guru Sosiologi Dalam Pengelolaan Kelas XII SMA 12 Padang. Hasil penelitian mengatakan bahwa pelaksanaan keterampilan guru mata pelajaran sosiologi dalam pengelolaan kelas di SMA 2 padang belum terlaksana dengan baik. Hambatanhambatan pelaksanaan keterampilan guru mata pelajaran sosiologi dalam pengelolaan kelas yakni, pemahaman guru yang kurang, sarana prasarana kurang memadai serta media dan waktu kurang cukup. Novi Febriana (2006) tentang Relevasi Penggunaan Media Pembelajaran Dengan Materi Pembelajaran sejarah di SMA Negeri 1 Payakumbuh sudah menggunakan media yang relevan dalam setiap kegiatan belajar mengajar. Kerangka Berpikir adalah salah satu keterampilan dasar mengajar yang penting dalam proses belajar mengajar keterampilan mengadakan variasi tidak sekedar untuk menghilangkan kebosanan siswa dalam belajar tetapi juga untuk meningkatkan dan memelihata perhatian siswa terhadap materi yang disampaikan guru dalam proses belajar mengajar. Berdasarkan uraian diatas terlihat bahwa keterampilan mengadakan variasi dalam proses belajar mengajar akan membangkitkan perhatian siswa terhadap materi yang disampaikan oleh guru dengan demikian pelaksanaan keterampilan mengadakan variasi yang dilakukan guru dalam proses belajar mengajar akan mampu menambah motivasi siswa untuk mengikuti proses belajar mengajar. Metode Penelitian Sesuai dengan masalah yang diteliti, maka jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi evaluasi dengan analisis kualitatif. Karena penelitian ini berusaha mendeskripsikan dan memberikan gambaran mengenai Pelaksanaan Keterampilan Mengadakan Variasi Gaya Mengajar Guru Dalam Pembelajaran Sejarah Pada Kelas X 1 Di SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Mukomuko sesuai dengan keadaan sekarang data yang disajikan dalam bentuk sebab akibat, bukan berdasarkan angka-angka (perhitungan). Subjek yang diteliti dalam kajian ini adalah guru yang mengajar mata pelajaran sejarah di SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Semua guru sejarah yang mengajar yang berada di SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Mukomuko serta kepala sekolah dan wakil kepala sekolah SMA tersebut. Sesuai dengan sumber data yang digunakan maka penelitian ini menggunakan teknik observasi dan wawancara, observasi dilakukan pada saat berlangsungnya proses belajar mengajar dan wawancara dilakukan secara terbuka.

5 4 Dengan cara ini yakni akan diperoleh informasi secara lengkap dan mendalam. Karena mampu mengorek informasi secara faktual juga berkaitan denagn sikap, pandangan mengenai faktorfaktor yang mempengaruhi pelaksanaan keterampilan mengadakan variasi gaya mengajar guru pada pembelajaran sejarah di kelas X 1 SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Dari sejumlah data lapangan yang berhasil dikumpulkan lalu diklasifikasikan atas unit-unit analisis, ditetapkan berdasarkan masalah yang dikemukakan pada bab I. Dalam penelitian ini teknik yang digunakan memakai model analisis interaktif yang terdiri dari empat komponen yaitu, pengumpulan data, reduksi data, display data, dan pembuatan kesimpulan, kegiatan yang termaksuk pada tahap pengumpulan data adalah melakukan observasi pada saat proses belajar mengajar berlangsung. Tahap reduksi adalah tahap proses seleksi, jadi pada tahap ini peneliti harus mampu merekam data lapangan dalam bentuk catatan-catatan lapangan data yang terdapat dalam catatan dari lapangan ini ditafsirkan atau diseleksi, masing-masing data yang relevan dikelompokkan dengan fokus masalah yang diteliti, reduksi data berlangsung selama peneliti dilapangan sampai laporan selesai. Sedangkan display data yaitu melakukan kegiatan penyajian data, jika penyajian data yang dilakukan tersebut belum representatif penulis kembali melakukan reduksi data. Reduksi data juga dapat dipahami sebagai kegiatan membaca, mempelajari dan menelaah data yang diperoleh untuk memungkinkan membuat kesimpulan, kegiatan yang termasuk pada tahap pembuatan atau penafsiran kesimpulan dilakukan dari berbagai kegiatan yaitu, berusaha untuk mengerti apa saja data yang diperoleh dan yang ditemukan dengan melakukan pencatatan dan pola-pola untuk kerangka kesimpulan akhir (Moleong:2003: 103). Hasil Dan Pembahasan mengajar dalam proses pembelajaran merupakan salah satu bagian dari kopentensi profesional yang harus dimiliki oleh seorang guru. Hal ini dijelaskan dalam permendiknas No 16 tahun 2007 tentang standar kualifikasi akademik dan kopentensi guru. Jadi seorang guru dituntun mampu untuk menguasai strategi dalam proses pembelajaran, termaksud dalam mata pelajaran sejarah. Dengan adanya keterampilan mengadakan variasi mengajar dapat mengatasi kebosanan peserta didik dalm proses pembelajaran, sehingga dalam situasi belajar peserta didik senantiasa menunjukkan ketekunan serta penuh partisipasi. Dari hasil penelitian yang telah penulis paparkan sebelumnya jelas terlihat bahwa pelaksanaan keterampilan mengadakan variasi khususnya variasi gaya mengajar dalam pembelajaran sejarah di SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Mukomuk, sudah terlaksana sebagaimana mestinya. Dimana dalam pelaksanaan keterampilan gaya mengajar ini terdiri dari, enam cara yaitu variasi suara, pemusatan perhatian siswa (penekanan), kesenyapan (kebisuan guru), kontak pandang dan gerak serta pergantian posisi guru. Diantara enam cara gaya mengajar yang dilakukan oleh guru ternyata perubahan variasi suara dari cepat menjadi lambat, danmemberikan tekanan pada kata-kata tertentu, pemusatan perhatian, kesenyapan atau kebisuan guru, gerak badan atau mimik wajah yang telah terlaksana dalam proses pembelajaran sejarah yang penulis teliti di SMA N 07 Hal ini terlaksana karena guru telah terbiasa melakukannya ketika mengajar. Sedangkan tiga komponen yang lainnya belum berjalan dengan baik. Dalam penggunaan variasi suara, seperti suara

6 5 tinggi ke rendah, variasi suara dari sedih ke gembira, dan melakukan kontak pandang dengan peserta didik, belum sepenuhnya diterlaksanakan oleh guru sejarah yang mengajar di SMA N 07 Hal ini disebabkan karena materi yang akan disampaikan terlalu banyak, sehingga guru kesulitan menentukan variasi usara mana yang harus ditinggukan ke rendah dan dari sedih ke gembira. Dilihat dari kontak pandang yang dilakukan oleh guru ketika mengajar belum sepenuhnya terlaksana. Hal ini disebabkan karena perhatian guru lebih banyak tertuju kepada peserta didik yang meribut, dan peserta didik yang aktif. Kesimpulan dari hasil penelitian yang diperoleh, mak penelitian dapat memberikan beberapa kesimpulan tentang Pelaksanaan Keterampilan Mengadakan Variasi Gaya Mangajar Guru Dalam Pembelajaran Sejarah Pada Kelas X 1 Di SMA N 07 Mukomuko kabupaten Yang mana dalam variasi gaya mengajar ini terdapat enam komponen dan terdapat beberapa hambatan yang mempengaruhi jalanya proses belajar mengajar yaitu sebagai berikut: 1. Variasi suara, berdasarkan penelitian yang diadakan panulis terlihat bahwa variasi suara tinggi ke rendah juga belum terlaksana sepenuhnya karena guru kurang paham menetukan suara yang mana yang harus ditinggikan dalam menjelaskan materi dan yang mana yang harus di rendahkan. Perubahan suara guru dari gembira menjadi sedih tidak pernah dilakukan oleh guru sejarah dalam proses pembelajaran, hal ini karena materi sejarah yang disampaikan tidak ada yang sesuai dengan menggunakan nada suara dari gembira menjadi sedih. 2. Pemusatan perhatian siswa (penekanan), berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan penulis, terlihat bahwa penekanan yang dilakukan guru telah terlaksanaan dengan baik. 3. Kesenyepan atau kebisuan guru, berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan penulis, maka kesenyapan atau kebisuan guru telah berjalan dengan baik. 4. Kontak pandang, berdasarkan penelitian yang dilakukan penulis, didapat bahwa kontak pandang yang dilakukan guru belum terlaksana dengan baik, pandangan guru sering kali tertuju pada satu arah saja, karena guru sering kali melihat siswa yang suka meribut dan bercerita dengan teman sebangkunya, hal ini berfungsi agar siswa tersebut bisa diam dan tenang dalam mengikuti pelajaran. 5. Gerak badan dan mimik, berdasarkan penelitian yang dilakukan penulis, terlihat bahwa gerakan badan dan mimik sudah terlaksana dengan baik. 6. Pergantian posisi guru, berdasarkan penelitian yang dilakukan penulis, terlihat bahwa pergantian posisi guru juga sudah terlaksana dengan baik. Hambatan-hambatan yang dihadapi guru sejarah dalam proses belajar mengajar: 1. Dimana pada saat mengadakan variasi suara terdapat beberapa hambatan yang dialami guru dalam proses belajar mengajar, suara guru yang hanya satu orang tidak bisa mengalahkan suara siswa yang juga ikut bercerita dibelakang sehingga kurang terdengar jelas, selain itu materi yang banyak membuat guru susah untuk menetukan materi yang dianggap penting.

7 6 Saran 2. Pada variasi kontak pandang belum terlaksana dengan baik karena guru hanya lebih tertuju pada siswa yang nakal atau ribut. Slameto. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi, Jakarta: PT RINEKA CIPTA Undang-undang RI No. 20 tahun 2003, Pendidikan Nasional. Dari kesimpulan yang telah penulis paprkan di atas, untuk lebih mengoptimalkan pencampaian tujuan dalam pelaksanaan keterampilan mengadakan variasi gaya mengajar guru dalam pembelajaran sejarah di SMA N 07 Mukomuko Kabupaten Mukomuko, maka diharapkan guru sejarah aktif dalam keterampilan mengadakan variasi mengajar, dan diharapkan dapat dikembangkan dalam proses pembelajaran sesuai dengan materi yang diajarkan. DAFTAR PUSTAKA Mulyasa, Menjadi Guru Professional (Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan). Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset, 2006 Wahab, Azis, Abdul, Metode dan Model- Model Mengajar ilmu Pengetahuan Sosial (IPS). Bandung: CV ALBABETE, 2007 M Uzer Usman, Menjadi Guru Professional, Bandung: Remaja rosdakarya: 2007 Sabri Ahmad, Strategi Belajar Mengajar, Ciputat PT Ciputat Press, 2007 Kunandar Guru Professional, Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan Sukses Dalam Sertifikasi Guru. Jakarta: Rajawali press Wina Sanjaya, Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Pendidikan Jakarta: Prenada Media Group: 2006 J.J. Hasibuan. (2008) Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosda Karya

Siberut Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai. guru mata pelajaran IPS, beberapa orang siswa kelas VIII, serta kepala sekolah.

Siberut Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai. guru mata pelajaran IPS, beberapa orang siswa kelas VIII, serta kepala sekolah. PENDAHULUAN Peranan guru sangat penting dalam proses peningkatan mutu pendidikan, maka pemerintah terus berupaya untuk meningkatkan kualitas guru. Hal ini ditegaskan dalam Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007
