BAB I PENDAHULUAN. Internasional Soekarno-Hatta terus meningkatkan pelayanan untuk. Soekarno-Hatta menimbulkan dampak positif dan negatif terhadap

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Internasional Soekarno-Hatta terus meningkatkan pelayanan untuk. Soekarno-Hatta menimbulkan dampak positif dan negatif terhadap"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta merupakan salah satu pintu gerbang Indonesia yang melayani jasa transportasi udara. Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta terus meningkatkan pelayanan untuk memenuhi kebutuhan jasa penerbangan, baik penerbangan domestik maupun internasional. Kegiatan operasional Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta menimbulkan dampak positif dan negatif terhadap lingkungan hidup yang berada di sekitarnya. Pengelolaan lingkungan hidup di bandar udara saat ini menjadi salah satu isu utama dalam rangka upaya mewujudkan pelayanan jasa kebandarudaraan secara baik. Berdasarkan Undang-Undang No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, Peraturan Pemerintah No. 40 Tahun 2012 tentang Pembangunan dan Pelestarian Lingkungan Hidup Bandar Udara, dan Peraturan Pemerintah No. 27 Tahun 2012 tentang Izin Lingkungan disebutkan bahwa kegiatan atau usaha wajib melakukan pengelolaan lingkungan hidup. Pemrakarsa telah memiliki dokumen AMDAL untuk kegiatan Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta yang telah disetujui oleh Menteri Perhubungan nomor KM No. A976/LT503/SKJ89 dan KM-93 Tahun Dokumen tersebut sebagai acuan pengelolaan lingkungan hidup di areal bandar udara yang tercantum dalam Rencana Pengelolaan Lingkungan (RKL) dan Rencana Pemantauan Lingkungan (RPL). I - 1

2 Kajian ini merupakan implementasi RKL-RPL yang dilakukan oleh pihak pemrakarsa (PT Angkasa Pura II) sebagai bukti pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup terhadap dampak yang ditimbulkan dari kegiatan operasional Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta. Dengan kajian ini diharapkan pengelolaan dan pemantauan lingkungan dapat dilakukan secara teratur dan terukur sehingga dampak positif dari operasional bandar udara dapat ditingkatkan sedangkan dampak negatif dapat diminimalkan. Pihak Pemrakarsa (PT Angkasa Pura II) terus berupaya melakukan operasional bandar udara yang berwawasan lingkungan. Guna mewujudkan kualitas lingkungan hidup yang baik diperlukan suatu program pengelolaan lingkungan yang berkesinambungan. Pengelolaan lingkungan ini dimaksudkan untuk menekan dampak negatif dan mengembangkan dampak positif tersebut. Berdasarkan hal tersebut diatas, penulis tertarik untuk membahas topik Tugas Akhir ini dengan judul, KAJIAN PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN (RKL-RPL) DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA Rumusan Masalah Beberapa kegiatan operasional di Bandar Udara Internasional Soekarno- Hatta berpotensi menimbulkan dampak lingkungan seperti : 1. Pengoperasian runway, taxiway dan apron yang beroperasional di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta selama 24 jam, maka kegiatan mendarat dan lepas landas serta parkir pesawat udara I - 2

3 berpotensi menimbulkan dampak terhadap komponen kualitas udara dan kebisingan; 2. Pelayanan jasa penumpang dan barang (kargo), akan berpotensi menimbulkan dampak terhadap komponen transportasi darat (kemacetan) pada jalan akses bandar udara yang meningkat, kualitas udara, kualitas air permukaan, limbah cair dan limbah padat (sampah) dan penyerapan tenaga kerja yang dibutuhkan guna menunjang kegiatan dimaksud; 3. Pengelolaan sarana dan utilitas di Bandar Udara Internasional Soekarno- Hatta, maka akan berpotensi menimbulkan dampak terhadap komponen kualitas air permukaan, limbah cair dan limbah padat (sampah); 4. Komponen-komponen lain yang berpotensi menimbulkan dampak lingkungan adalah : flora dan fauna terkait dengan gangguan pohonpohon yang dapat mengundang burung dan binatang liar. Gangguan keselamatan operasi penerbangan akibat pesatnya pertumbuhan kota yang mengarah/mendekat pada kawasan Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta, sehingga hal tersebut harus dicari jalan keluarnya dengan cara pengaturan tata ruang dan tata guna lahan di sekitar bandar udara sesuai peruntukan antara lain pengendalian benda tumbuh dan bangunan tinggi disekitar bandar udara sesuai dengan persyaratan Kawasan Keselamatan Operasi Penerbangan (KKOP). I - 3

4 4.1. Maksud dan Tujuan Maksud dari tugas akhir ini adalah merumuskan upaya-upaya pengelolaan lingkungan yang dilakukan pemrakarsa sehubungan dengan kegiatan operasional Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta. Adapun tujuan dari kajian ini adalah : 1. Mengkaji kondisi kualitas udara, energi, kebisingan, air, tanah, dan air limbah dan limbah padat sesuai baku mutu/daya dukung lingkungan. 2. Mengkaji evaluasi kecenderungan terhadap perubahan dampak lingkungan hidup yang terjadi di Bandar Udara Internasional Soekarno- Hatta selama 5 tahun terakhir. 3. Menilai tingkat kekritisan (critical level) dari suatu dampak terhadap beberapa parameter lingkungan seperti kualitas udara, energi, kebisingan, air, tanah, dan air limbah dan limbah padat 4. Menilai pengelolaan lingkungan di di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta apakah sudah sesuai dengan peraturan yang dipersyaratkan Ruang Lingkup dan Batasan Masalah Ruang lingkup dari penulisan tugas akhir ini adalah pengelolaan dan pemantauan lingkungan (RKL-RPL) di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta. Agar hasil dan sasaran dari tugas akhir ini dapat optimum, maka perlu ditentukan batasan masalah dari tugas akhir ini yang antara lain adalah sebagai berikut : I - 4

5 1. Area yang ditinjau adalah Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta; 2. Pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta dilakukan 5 tahun terakhir terhadap komponen udara, energi, kebisingan, air, tanah, dan air limbah dan limbah padat ; 3. Mengevaluasi dampak lingkungan hidup yang terjadi di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta Metode Penelitian Metode penelitian yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah sebagai berikut : 1. Observasi Metode studi lapangan dengan pengumpulan data berdasarkan pengamatan langsung di lapangan; 2. Studi Pustaka Metode dalam mengambil keputusan dan pengumpulan data yang dilakukan dengan mempelajari literatur dan sumber referensi yang berkaitan dengan analisa tugas akhir ini sehingga memberikan gambaran secara umum terhadap permasalahan yang dibahas; 3. Wawancara Metode ini dilakukan dengan pembimbing penulisan Tugas Akhir, baik pembimbing akademik maupun pembimbing di tempat penyusunan tugas akhir ini; 4. Pengujian dan pengambilan sampling I - 5

6 Melaksanakan pengambilan sample dan pengujian parameter serta komponen lingkungan lainnya sebagai dasar penyusunan RKL-RPL di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta Sistematika Penelitian Bab I Pendahuluan Memaparkan informasi umum dari tugas akhir ini yang mencakup latar belakang masalah yang ditinjau, maksud dan tujuan, ruang lingkup, batasan masalah, metode penelitian dan sistematika penelitian dari tugas akhir ini. Bab II Studi Pustaka Memaparkan landasan teori yang digunakan dalam pembuatan tugas akhir ini baik dari peraturan-peraturan terkait, maupun sumber-sumber lain yang mendukung penelitian ini. Bab III Metode Penelitian Memaparkan langkah-langkah dan tahapan kegiatan penelitian yang akan dilaksanakan. Bab IV Pelaksanaan & Evaluasi Memaparkan hasil dari pengolahan data yang diperoleh mencakup kondisi lingkungan, prosedur pelaksanaan, dan evaluasi hasil pengelolaan dan pemantauan di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta. I - 6

7 Bab V Kesimpulan dan Saran Memaparkan tentang kesimpulan yang disertai dengan saran-saran dari hasil evaluasi yang telah dilakukan. I - 7

BAB I PENDAHULUAN. memperlancar perekonomian sebagai pendorong, penggerak kemajuan suatu wilayah.

BAB I PENDAHULUAN. memperlancar perekonomian sebagai pendorong, penggerak kemajuan suatu wilayah. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Transportasi sangat diperlukan bagi kehidupan manusia untuk memenuhi kebutuhannya, transportasi juga merupakan sarana yang sangat penting dalam memperlancar
