Dosen Pembimbing : Prof. Dr. Ir. WAHYONO HADI, MSc. Ph.D.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Dosen Pembimbing : Prof. Dr. Ir. WAHYONO HADI, MSc. Ph.D."

Transkripsi

1 Strategi Peningkatan Kinerja PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat MARDIANSAH DEMPO ANOM Dosen Pembimbing : Prof. Dr. Ir. WAHYONO HADI, MSc. Ph.D. PROGRAM MAGISTER TEKNIK PRASARANA LINGKUNGAN PERMUKIMAN (TPLP) JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

2 Berdasarkan laporan ringkasan eksekutif Peta Masalah PDAM di Indonesia dari PERPAMSI tahun 2010 PDAM Tirta Lematang termasuk dalam kategori sakit; Fokus penyehatan PDAM Tirta Lematang berdasarkan hasil evalusi kinerja BPP SPAM tahun 2007, yaitu: Aspek keuangan, Aspek manajemen / Kelembagaan, dan Aspek teknis, ketiga aspek tersebut masih lemah; Tingkat kepuasan dan keinginan pelanggan mengenai kualitas pelayanan PDAM Tirta Lematang masih rendah. 1

3 2. Rumusan Masalah 1. Faktor-faktor apa saja yang menyebabkan PDAM Tirta Lematang menjadi kurang efektif dan efisien sehinggga menyebabkan PDAM Tirta Lematang termasuk kategori PDAM sakit? 2. Bagaimana strategi yang tepat untuk mengoptimalkan kinerja pengelolaan PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat? 3. Bagaimana meningkatkan kepuasan dan keinginan pelanggan mengenai kualitas pelayanan PDAM Tirta Lematang? 2

4 3. Tujuan Penelitian 1. Mengukur dan mengetahui Kinerja PDAM melalui penilaian kinerja terhadap aspek keuangan, manajemen dan teknis/operasional berdasarkan Pedoman BPP SPAM Tahun 2010 dan Kepmendagri No. 47 tahun 1999; 2. Mengetahui faktor-faktor internal dan faktor-faktor eksternal yang mempengaruhi Kinerja PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat; 3. Mendapatkan Strategi penyehatan PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat yang tepat untuk mengoptimalkan kinerja dan pengelolaan ditinjau dari aspek teknis, finansial, dan kelembagaan. 3

5 4. Manfaat Penelitian 1. Untuk memberikan masukan bagi Pemda Kabupaten Lahat dalam memahami kinerja dan permasalahan yang dihadapi PDAM Kabupaten Lahat, sehinga ada langka-langka yang dapat dilakukan Pemda Kabupaten Lahat untuk mendukung program penyehatan PDAM Tirta Lematang; 2. Sebagai bahan masukan bagi PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat untuk mengambil kebijakan dalam rangka peningkatan kinerja menuju PDAM yang sehat; 3. Sebagai bahan referensi bagi peneliti selanjutnya. 4

6 5. Batasan Masalah 1. Penilaian kinerja PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat sesuai dengan Pedoman BPP SPAM tahu 2010 dan KEPMENDAGRI No. 47 tahun 1999 yang meliputi keuangan, manajemen dan teknis; 2. Strategi yang akan ditelaah adalah manajemen strategi pengelolaan pada tingkat perusahaan, sehingga penelitian dilakukan sampai dengan tingkat strategi umum PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat; 3. Untuk kajian kepuasan dan keinginan pelaggan hanya dilakukan pada daerah wilayah potensial untuk dikembangkan PDAM Tirta Lematang yaitu di Kecamatan Kota Lahat. 5

7 GAMBARAN UMUM PDAM TIRTA LEMATANG BUPATI BANWAS DIREKTUR Staf Direktur KABAG ADM. UMUM / KEUANGAN KABAG TEKNIK KA.SUB.BAG Umum/Personalia -Staf Umum/ Inventaris -Staf Personalia -Staf Pembelian -Staf Gudang -Staf Pelaporan KA.SUB.BAG Pembukuan & Keuangan -Staf Bendahara -Staf Keuangan -Staf Pembukuan KA.SUB.BAG Pembaca Meter/ Rekening -Staf pembaca meter -Staf pembuat rekening KA.SUB.BAG Penagihan Air dan Non Air -Staf Penagihan air ( Kasir ) -Staf Penagihan Non air (denda, sambungan baru ) -Staf Penagihan Rek.Tunggakan KA.SUB.BAG Hubungan Langganan -Staf pengelola tangki -Staf Hubungan langganan KA.SUB.BAG. Produksi dan Pengolahan -Staf Operator Sumber -Staf Operator pengolahan/lab. KA.SUB.BAG. Perawatan dan Sumber -Staf perawatan (sumber, pengolahan, perpompaan) KA.SUB.BAG. Jaringan -Staf Pemelih. jaringan Transmisi & Distribusi -Staf Pemelih. Jaringan pipa dinas Gambar Struktur organisasi PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat (SK Direktur PDAM Lahat Nomor : 591 / KEP / VI / 2005 tanggal 27 Agustus 2005) KA.SUB.BAG. Perencanaan/Pengawasan -Staf Perencanaan Tehnik -Staf Pengawasan -Staf Sambungan baru KA.SUB.BAG. Distribusi dan Meter Segel -Staf Distribusi / pengaliran -Staf meter segel -Staf pemutusan sambungan & Pemasangan sambungan 8

8 IV. SURVEI KEPUASAN DAN KEINGINAN BERLANGGANAN Tujuan untuk mendapatkan informasi seberapa besarnya kepuasan pelanggan tentang pelayanan PDAM dan mengetahui potensi pengembangan yang menyangkut minat masyarakat non pelanggan untuk menjadi pelanggan PDAM Tirta Lematang Kabupaten Lahat Jumlah Responden adalah 110 responden terdiri dari 45 responden Pelanggan PDAM dan 65 responden Non Pelanggan PDAM Teknik pengambilan sampel dilakukan secara acak (random). Lokasi Pengambilan sampel di Kecamatan Kota Lahat yang tersebar di 13 (tiga belas) kelurahan dan desa. 11

9 IV. SURVEI KEPUASAN DAN KEINGINAN BERLANGGANAN PENDAPAT PELANGGAN PDAM Aspek Pelayanan Tingkat Kepuasan Aspek Pelayanan Kualitas Kuantitas Tekanan Kontinyuitas Sangat memuaskan 0 % 0 % 0 % 0 % Memuaskan 6 % 13 % 11 % 16 % Cukup Memuaskan 77 % 67 % 71 % 62 % Tidak Memuaskan 13 % 17 % 18 % 22 % Tidak Tahu 2 % 0 % 0 % 0 % 12

10 V. PENILAIAN KINERJA PDAM II. Berdasarkan BPP-SPAM TAHUN 2010 No. Apek Penilaian Nilai 1. Aspek Keuangan 0,80 2. Aspek Pelayanan 0,55 3. Aspek Operasional 0,56 4. Aspek SDM 0,15 TOTAL NILAI KINERJA 2,06 Nilai Kinerja >2,5 Nilai Kinerja 2,2 s/d 2,8 Nilai Kinerja < 2,2 = Sehat = Kurang Sehat = Sakit 16

BAB II SEJARAH PERUSAHAAN

BAB II SEJARAH PERUSAHAAN BAB II SEJARAH PERUSAHAAN 2.1 Sejarah Perusahaan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Kampar adalah Badan Usaha Milik Pemerintah Daerah Kampar. Sesuai dengan Surat Keputusan bersama Menteri Pekerjaan
