SKRIPSI OLEH HALISA KURNIATI NIM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI OLEH HALISA KURNIATI NIM"

Transkripsi

1 GAMBARAN HYGIENE SANITASI PENGELOLAAN MAKANAN DAN PEMERIKSAAN Escherichia coli PADA MAKANAN DI RUMAH MAKAN KHAS MINANG JALAN SETIA BUDI KELURAHAN TANJUNG REJO KECAMATAN MEDAN SUNGGAL TAHUN 2016 SKRIPSI OLEH HALISA KURNIATI NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

2 GAMBARAN HYGIENE SANITASI PENGELOLAAN MAKANAN DAN PEMERIKSAAN Escherichia coli PADA MAKANAN DI RUMAH MAKAN KHAS MINANG JALAN SETIA BUDI KELURAHAN TANJUNG REJO KECAMATAN MEDAN SUNGGAL TAHUN 2016 Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat OLEH HALISA KURNIATI NIM FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

3 3

4 HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Dengan ini menyatakan bahwa skripsi yang berjudul GAMBARAN HYGIENE SANITASI PENGELOLAAN MAKANAN DAN PEMERIKSAAN MAKANAN DI RUMAH MAKAN KHAS MINANG JALAN SETIA BUDI KELURAHAN TANJUNG REJO KECAMATAN MEDAN SUNGGAL TAHUN 2016 ini beserta seluruh isinya adalah benar hasil karya saya sendiri dan saya tidak melakukan penjiplakan atau mengutip dengan cara-cara yang tidak sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas pernyataan ini, saya siap menanggung resiko atau sanksi yang dijatuhkan kepada saya apabila kemudian ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam karya saya ini, atau klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini. Medan, 13 Juni 2016 Yang membuat pernyataan Halisa Kurniati 4

5 ABSTRAK Rumah makan adalah setiap tempat usaha komersial yang ruang lingkup kegiatannya menyediakan makanan dan minuman untuk umum di tempat usahanya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran higiene sanitasi pengelolaan makanan dan pemeriksaan bakteri Escherichia coli pada makanan, peralatan makan, dan air bersih di rumah makan khas minang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian jenis survei bersifat deskriptif dengan mengamati pelaksanaan higiene sanitasi pengelolaan makanan dan analisa laboraorium untuk mengetahui kandungan Escherichia coli di rumah makan khas minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal. Peneliti menggunakan lembar observasi yang sesuai dengan Persyaratan Hygiene Sanitasi Rumah Makan dan Restoran untuk melihat pelaksanaan higiene sanitasi pengelolaan makanan yang dilakukan di rumah makan dan uji laboratorium untuk melihat keberadaan bakteri Escherichia coli yang akan disesuaikan dengan Kepmenkes RI No. 1098/Menkes/SK/VII/2003. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam pelaksanaan higiene sanitasi makanan yang dijual di Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal tidak memenuhi syarat kesehatan. Adapun prinsip yang tidak memenuhi syarat, yaitu : lokasi yang berada < 100 meter dari sumber pencemaran, pintu yang tidak rapat serangga dan tikus, tidak terdapat gudang bahan makanan, fasilitas cuci tangan yang tidak memenuhi syarat kesehatan, tempat penyimpanan makanan jadi tidak tertutup, cara pencucian, pengeringan dan penyimpanan peralatan tidak memenuhi persyaratan, serta penjamah makanannya belum memenuhi syarat. Hasil pemeriksaan laboratorium menunjukkan bahwa makanan, peralatan, dan air bersih di rumah makan tidak mengandung Escherichia coli. Berdasarkan penelitian tersebut diperoleh kesimpulan bahwa diharapkan agar para penjamah mkanan dalam melakukan pengelolaan makanan dapat memenuhi syarat kesehatan dan kepada pihak Dinas Kesehatan Kota Medan agar lebih memperhatikan pengusaha rumahn makan dan memberikan penyuluhan kesehatan secara khusus tentang hygiene sanitasi makanan dan penjamah makanan yang memenuhi syarat kesehatan. Kata kunci :Higiene Sanitasi, Rumah Makan, Bakteri, Escherichia coli i

6 ABSTACK Restaurant is a common business that drug a commerced activity instead for baverages and drinks. The purpose of this research is to analyze the hygiene sanitation condition of food processing and examination of Escherichia coli bacteria in foods, food equipment, and water in restaurants. The method used in the research is descriptive research which is to observe the implementation of hygiene and sanitasion of food processing. Laboratory analysis is to determine Escherichia coli which are located in Setia Budi Street Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal. The researcher used observation sheet in accordance with the requirements of Hygiene and Sanitation Food in restaurant and laboratory testing for the presence of Escherichia coli bacteria that will be meet with regulation in Kepmenkes No. 1098/Menkes/SK/VII/2003. The result found that the sellers don t comply with the principles of food processing comprising storage of food processing comprising selection. As for the principles are not eligible : restaurant is located less than 100 meters from the source of pollution, the doors are not closely insects and rodents, there are no warehouse material food, hand washing facilities have not qualified, the food storage area is not closed,by washing, drying and storage of equipment does not qualified, and the processing of food handlers have not qualified. As laboratory result do not find Escherichia coli. The researcher suggest that food handler should implement the principles of hygiene and sanitation of food processing in accordance with the regulation. In addition, the goverment should monitor the food, particularly food handler dan provide them with more hygienically and safely. Keywords : Hygiene Sanitation, Restaurant, Bacteria, Escherichia coli ii

7 KATA PENGANTAR Alhamdulillah, marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT., yang tidak pernah berhenti mencurahkan cinta dan kasih sayang-nya dan shalawat beriring salam kepada Rasulullah SAW. Adapun judul skripsi penulis berjudul Gambaran Hygiene Sanitasi Pengelolaan Makanan dan Pemeriksaan Escherichia coli pada Makanan di Rumah Makan Khas Minang Jalan Setia Budi Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Hal ini tidak terlepas dari keterbatasan pengetahuan penulis sebagai manusia dengan segala kekurangan dan kekhilafan. Selama penulisan skripsi ini penulis telah banyak mendapat bantuan moril dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada Ibu Prof. Dr. Dra. Irnawati Marsaulina, MS dan Bapak Dr. dr. Taufik Ashar, MKM, selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang telah meluangkan waktunya dengan keikhlasan hati untuk memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Selanjutnya tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Runtung Sitepu, SH, MHum, selaku Rektor. 2. Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M. Si., selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. 3. Ir. Evi Naria, M.Kes., selaku Ketua Departemen Kesehatan Lingkungan di Fakulatas Kesehatan Masyarakat. iii

8 4. dr. Devi Nuraini Santi, M.Kes., selaku Dosen Penguji Skripsi yang telah banyak memberikan arahan dan masukan demi kesempurnaan penulisan skripsi ini. 5. Dra. Nurmaini, MKM., Ph.D., selaku Dosen Penguji Skripsi yang telah banyak memberikan arahan dan masukan demi kesempurnaan penulisan skripsi ini. 6. Drs. Abdul Jalil Amri Arma, M.Kes., Selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah banyak memberikan arahan dan masukan kepada penulis selama masa pendidikan. 7. Seluruh Dosen dan Staf Kantor Fakultas Kesehatan Masyarakat khususnya di Departemen Kesehatan Lingkungan. 8. Pemilik Rumah Makan di Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Medan, terutama Rumah Makan Mutiara Minang, Rumah Makan Budi Mulia, dan Rumah Makan Zam-Zam yang telah memberikan izin tempat penelitian skripsi ini. Secara khusus penulis juga mengucapkan terima kasih yang begitu besar dan tidak terhingga kepada : 1. Ayahanda Ir. M. Sayuti Oemar dan Ibunda Halimatang yang telah senantiasa mendampingi, menyemangati, dan selalu mengingatkan untuk segera menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih atas cinta kasih yang tak terhingga, terima kasih telah menjadi orang tua kebanggaan sepanjang masa, dan akhirnya dapat menyelesaikan skripsi ini. iv

9 2. Abangda Abdurrahman Sayuti, SE., Abangda Heri Kurniawan, dan Adinda Rahma Ayu Sakinah yang tak pernah henti menyemangati penulis untuk terus berjuang dan akhirnya mampu menyelesaikan skripsi ini. 3. Teman-teman SD terbaikku, Biman Putra, Hari Kurniawan, Dewi Anggraini, Dina Susanti, Joko Nurmansyah, dan Andika Tama, yang senantiasa menyemangati. 4. Sahabat terbaikku sejak SMP, SMA hingga sekarang akan selalu bersama, Mariana dan Pisca hana Marsenda yang senantiasa menyemangati untuk sama-sama berjuang dan meraih mimpi. 5. My Fradha, Arini Ramadhayanti, Diana Siregar, Frisca Rangkuti, dan Azizah Zen yang selalu mengingatkan untuk terus berjuang hingga mampu menyelesaikan skripsi ini. 6. Grup cantik, Asra husna, Syafiah Mukhlishoh, Frisya Addina, Rahmi Sartika dan Nisa Fitri yang selalu menyemangati untuk menyelesaikan skripsi ini. 7. My lelekku, Andin Rizqika Aliun Putri. Teman seperjuangan yang bersamasama saling mengingatkan dan menyemangati untuk segera menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari atas segala keterbatasan dan kekurangan, untuk itu saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi pengambil kebijakan di bidang kesehatan dan pengembangan ilmu pengetahuan bagi peneliti selanjutnya. Medan, Juni 2016 Halisa Kurniati v

10 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PENGESAHAN... i HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... ii ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi RIWAYAT HIDUP... xvii BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Higiene dan Sanitasi Makanan Pengertian Higiene dan Sanitasi Sanitasi Makanan Tujuan Higiene dan Sanitasi Makanan Makanan Peranan Makanan Sebagai Media Penularan Penyakit Penyehatan Makanan Kontaminasi/Pengotoran Makanan (food contamination) Keracunan Makanan (food poisoning) Pembusukan Makanan (food decomposition) Pemalsuan Makanan (food adulteration) Penyakit Bawaan Makanan Infeksi Keracunan Makanan Prinsip Hygiene Sanitasi Makanan Pemilihan Bahan Makanan Penyimpanan Bahan Makanan Pengolahan Makanan Penyimpanan Makanan Jadi Pengangkutan Makanan Penyajian Makanan vi

11 2.7 Escherichia coli Morfologi Escherichia coli Sifat-sifat Escherichia coli Klasifikasi Escherichia coli Faktor-faktor yang berhubungan dengan keberadaan E.coli pada makanan Rumah makan dan restoran Pengertian Rumah Makan dan Restoran Persyaratan Hygiene Sanitasi Rumah Makan dan Restoran Hubungan antara Rumah Makan dan Restoran dengan Penyakit Kerangka Konsep BAB III METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Objek Penelitian Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Sekunder Pelaksanaan Penelitian Peralatan dan Bahan Teknik Pengambilan Sampel Cara Kerja Pemeriksaan Escherichia coli Definisi Operasional Metode Pengukuran Metode Analisa Data BAB IV HASIL PENELITIAN Gambaran Umum Rumah Makan Khas Minang Mutiara Minang Rumah Makan Khas Minang Budi Mulia Rumah Makan Khas Minang Zam-zam Hasil Penelitian Karakteristik Penjamah Makanan Higiene Sanitasi Pengelolan Makanan Rumah Makan Khas Minang Lokasi dan Bangunan Fasilitas Sanitasi Dapur,Ruang makan dan Gudang Bahan Makanan Pemilihan Bahan Makanan Penyimpanan Bahan Makanan vii

12 Pengolahan Bahan Makanan Penyimpanan Makanan Jadi Pengangkutan dan Penyajian Makanan Jadi Peralatan Penjamah Makanan Hasil Pemeriksaan Bakteri E.coli pada makanan Hasil Pemeriksaan Bakteri E.coli pada peralatan makan Hasil Pemeriksaan Bakteri E.coli pada air bersih BAB V PEMBAHASAN Higiene Sanitasi Pengelolaan Makanan di Rumah Makan Khas Minang Lokasi dan Bangunan Fasilitas Sanitasi Dapur, Ruang makan dan Gudang Bahan Makanan Pemilihan Bahan Makanan Penyimpanan Bahan Makanan Pengolahan Bahan Makanan Penyimpanan Makanan Jadi Pengangkutan dan Penyajian Makanan Jadi Peralatan Penjamah Makanan Kandungan Bakteri E.coli pada Makanan Kandungan Bakteri E.coli pada Peralatan Makan Kandungan Bakteri E.coli pada Air Bersih BAB VI PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuisioner Lampiran 2. Lembar Observasi Lampiran 3. Dokumentasi Penelitian Lampiran 4. Surat Permohona Izin Penelitian Lampiran 5. Surat Keterangan Selesai Penelitian Lampiran 6. Surat Izin Pemakain Laboratorium Lampiran 7. Surat Hasil Laboratorium Uji E.coli viii

13 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Tabel 4.2 Tabel 4.3 Tabel 4.4 Tabel 4.5 Tabel 4.6 Tabel 4.7 Tabel 4.8 Tabel 4.9 Tabel 4.10 Distribusi Penjamah Makanan Berdasarkan Jenis Kelamin dan Umur di Rumah Makan Khas Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Penjamah Makanan Berdasarkan Pendidikan di Rumah Makan Khas Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Lokasi dan Bangunan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Lokasi dan Bangunan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Lokasi dan Bangunan di Rumah Makan Zam-Zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Fasilitas Sanitasi di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Fasilitas Sanitasi di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Fasilitas Sanitasi di Rumah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Dapur, Ruang Makan, dan Gudang Bahan Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Dapur, Ruang Makan, dan Gudang Bahan Makanan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun ix

14 Tabel 4.11 Tabel 4.12 Tabel 4.13 Tabel 4.14 Tabel 4.15 Tabel 4.16 Tabel 4.17 Tabel 4.18 Tabel 4.19 Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Dapur, Ruang Makan, dan Gudang Bahan Makanan di Rumah Makan Mutiara Zamzam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pemilihan Bahan Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pemilihan Bahan Makanan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pemilihan Bahan Makanan di Rumah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penyimpanan Bahan Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penyimpanan Bahan Makanan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penyimpanan Bahan Makanan di Rumah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pengolahan Bahan Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pengolahan Bahan Makanan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi x

15 Tabel 4.20 Tabel 4.21 Tabel 4.22 Tabel 4.23 Tabel 4.24 Tabel 4.25 Tabel 4.26 Tabel 4.27 Tabel 4.28 Tabel 4.29 Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pengolahan Bahan umah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penyimpanan Makanan jadi di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penyimpanan Makanan jadi di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penyimpanan Makanan jadi di Rumah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pengangkutan dan Penyajian Makanan Jadi di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pengangkutan dan Penyajian Makanan Jadi di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Pengangkutan dan Penyajian Makanan Jadi di Rumah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Peralatan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Peralatan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Peralatan di Rumah Makan Zam-zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun xi

16 Tabel 4.30 Tabel 4.31 Tabel 4.32 Tabel 4.33 Tabel 4.34 Tabel 4.35 Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penjamah Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penjamah Makanan di Rumah Makan Budi Mulia Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Distribusi Hasil Observasi Berdasarkan Penjamah Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Hasil Pemeriksaan Escherichia coli pada Makanan di Rumah Makan Mutiara Minang, Budi Mulia, Zam-zam Jalan Setia Budi Hasil Pemeriksaan Escherichia coli pada Peralatan Makan di Rumah Makan Mutiara Minang, Budi Mulia, Zam-zam Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun Hasil Pemeriksaan Escherichia coli pada Air Bersih di Rumah Makan Mutiara Minang Jalan Setia Budi Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal Tahun xii

17 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Morfologi Escherichia coli Gambar 2.2 Struktur Escherichia coli Gambar 2.3 Escherichia coli dengan pili dan flagella Gambar 2.4 Kerangka Konsep xiii

18 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuisioner Penelitian Lampiran 2. Lembar Observasi Lampiran 3. Dokumentasi Penelitian Lampiran 4. Surat Permohonan Izin Penelitian Lampiran 5. Surat Keterangan Selesai Penelitian Lampiran 6. Surat Izin Pemakaian Laboratorium Lampiran 7. Surat Keterangan Selesai Pemeriksaan Escherichia coli Lampiran 8. Surat Hasil Laboratorium Uji Escherichia coli xiv

19 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama Tempat Lahir : Halisa Kurniati : Jambi Tanggal Lahir : 31 Juli 1994 Suku Bangsa Agama Nama Ayah : Bugis : Islam : Ir. M. Sayuti Suku Bangsa Ayah : Bugis Nama Ibu Suku Bangsa Ibu : Halimatang : Bugis Pendidikan Formal 1. TK Pertiwi II Kota Jambi : Tahun SD Negeri 147 Kota Jambi : Tahun SMP Negeri 7 Kota Jambi : Tahun SMA Negeri 1 Kota Jambi : Tahun S-1 Fakultas Kesehatan Masyarakat : Tahun xv

HIGIENE SANITASI RUMAH MAKAN PERSINGGAHAN BUS LINTAS SUMATERA DI RANTAU SELATAN KABUPATEN LABUHAN BATU TAHUN Skripsi. Oleh

HIGIENE SANITASI RUMAH MAKAN PERSINGGAHAN BUS LINTAS SUMATERA DI RANTAU SELATAN KABUPATEN LABUHAN BATU TAHUN Skripsi. Oleh HIGIENE SANITASI RUMAH MAKAN PERSINGGAHAN BUS LINTAS SUMATERA DI RANTAU SELATAN KABUPATEN LABUHAN BATU TAHUN 2007 Skripsi Oleh FAHRUDDIN NIM : 031000204 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA
