BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada era globasisasi ini dunia sangat membutuhkan pusat teknologi dan informasi, Dimana pusat teknologi dan informasi tersebut berkaitan dengan yang nama nya dunia komputer. Dimana komputer tersebut mempunyai salah satu sistem informasi, sistem informasi tersebut merupakan teknologi informasi yang sangat penting di era globalisasi sekarang ini dimana sebuah sistem ataupun teknologi dapat berkombinasi dengan manusia, contohnya seperti suatu prusahaan atau badan usah menyediakan semacam teknologi informasi yang sangat berguna bagi manajemen ataupun orang lain yang menggunakan jasa komputer untuk mendukung jalannya operasi dan manajemen tersebut. Teknologi sistem informasipun dapat digunakan untuk merujuk tidak hanya pada pengguna organisasi manajemen dan komunikasi, tetapi system informasi juga dapat digunakan untuk cara dimana orang berinteraksi dengan teknologi komputer dalam mendukung proses bisnis tersebut, Para pengguna teknologi informasi ini sangat berkembang dimana-mana dan sangat digunakan disalah satu perkantoran, maupun dikalangan pelajar untuk mencari sebuah data-data yang lebih cepat, akurat dan lebih efisien, terutama untuk sistem pelayanan pajak kendaraan bermotor agar lebih mudah lagi cepat untuk mengupdate.

2 2 tentang tatacara mudahnya proses pelayanan pajak kendaraan sepeda motor dengan cara online kapanpun dan dimana saja tanpa harus mendatangi kantor pajak berkendaraan tersebut, disamping itu globalisasi seperti saat ini masyarakat memiliki tingkat rutinitas dan kesibukan yang sangat padat untuk itu samsat harus senantiasa meningkatkan kualitas pelayanan public dari waktu ke waktu, agar dapat mempermudah masyarakat dalam proses memperpanjang pajak dengan cara online tanpa harus membuang-buang waktu masyarakat tersebut. Pajak merupakan salah satu hasil pendapatan terbesar dari hasil Indonesia, melalui pajak tersebutlah pemerintah mampu menopang biaya-biaya yang dapat dikluarkan dari negri dalam rangka pembangunan nasional, dan dari hasil pajak tersebutlah pemerintah mendorong dan membantu masyarakat daerah yang sampai saat ini sangat membutuhkan biaya bantuan dana yang kurang mampu seperti kebutuhan ekonomi, kesehatan, pendidikan, keamanan dan lain-lainnya, dan semua dana tersebut dapat dihasilkan dari beberapa perpajakan yang sering kita bayar seperti, pajak kendaran, pajak rumah, pajak perhotelan, pajak air dan pajak kelistrikan dari hasil semua itulah proses potensial Indonesia yang bisa membantu masyarakat dikalangan kurang mampu. Agar penulis dan pembahasan masalah akan lebih jelas dan terarah, maka penulisan membatasi masalah pada salah satu jenis objek yaitu PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PROSES PELAYANAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR BERBASIS WEB (ONLINE) DIUNIT SAMSAT JAKARTA BARAT untuk mempermudahkan masyarakat dari semua aktifitas dan rutinitas nya tersebut.

3 3 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan permasalahan diatas maka rumusan masalah penelitian ini adalah? A. Bagaimana prosedur dan tatacara pembuatan pajak kendaraan bermotor secara online? B. Bagaimana sistem yang sedang berjalan saat ini harus perlu diperbarui agar dapat memudahkan staff SAMSAT dan masyarakat dalam proses memperpanjang pajak kendaraan bermotor? 1.3 Batasan Masalah Dalam memusatkan permasalahan yang ada dan agar tidak menyimpang dari pokok pembahasan maka batasan masalah yang akan dibahas adalah ; A. Proses perancangan aplikasi perpanjangan pajak kendaraan bermotor diwilayah samsat jakarta barat. B. Bagaimana proses memperpanjang pajak STNK kendaraan bermotor secara online. C. Bagaimana proses memperpanjang pajak Kendaraan motor 1 sampai 5 tahun secara online 1.4 Tujuan Penulisan Tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut ; A. Perancangan sebuah aplikasi data pelanggan yang sedang melakukan proses memperpanjang pajak kendaraan bermotor agar semua data dapat tersimpan dengan rapi dan mudah dicari ketika sipelanggan terkena denda ataupun masalah. B. Agar lebih memudahkan pelanggan wajib pajak untuk memperpanjang pajak kendaraan bermotor nya dengan cara online dimana saja dan kapan saja. C. Agar lebih memudakan masyarakat dari segala rutinitas dan kesibukan nya. D. Untuk menjadikan bahan masukan dalam meningatkan mutu pelayanan bagi masyarakat.

4 4 1.5 Metode Penelitian Dalam penulisan tugas akhir ini penulis mengumpulkan data-data yang relevan dengan permasalahan yang telah ada, karena dari data-data tersebut penulisan dapat memperoleh gambaran yang jelas, sehingga mempermudah penulisan dalam mencoba memecahkan dan menyelesaikan masalah ataupun teknik pengumpulan data tersebut dilakukan dengan cara ; A. Studi Lapangan 1. Metode Wawancara Melakukan Tanya jawab/wawancara secara langsung dengan staff samsat untuk mengetahui permasalahan yang dihadapi dan sisitem informasi seperti apa yang mereka harapkan sebagai bahan masukan untuk mengembangkan sistem 2. Studi keputusan Metode ini dilakukan dengan cara mengumpulkan data dan pengamatan dan pencatatan secara langsung dikantor samsat kota jakarta barat dengan maksud untuk mendapatkan data yang sesuai dengan kondisi yang sebenarnya. 3. Metode Pengamatan Data-data penunjang didapatkan dengan melakukan pengamatan dan pencatatan secara langsung dikantor samsat kota jakarta barat dengan maksud mendapatkan data yang sesuai dengan kondisi yang sebenarnya, 4. Metode Pengembangan Perangkat Lunak Metode ini dilakukan dengan melakukan analisis, desain, implementasi dan pengujian sistem yang akan dibuat.

5 5 1.6 Sistem Penulisan Dalam penyusunan tugas akhir ini, penulis mengelompokan materi skripsi ini menjadi beberpa bab yang berisi tentang penjelasan kerangka laporan dengan sistematik penulisan sebagai berikut ; BAB I PENDAHULUAN Bab ini berisi informasi tentang latar belakang, rumusan dan batasan masalah, serta tujuan penyusunan tugas akhir, metode yang digunakan dan sistematika penulisan tugas akhir. BAB II LANDASAN TEORI Bab II ini berisi tentang beberapa teori yang relevan dengan permasalahan yang akan dibahas dalam penulisan tugas akhir ini. BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM Membahas tentang profil perusahaan dan analisis sistem serta permasalahan yang dihadapi dan kebutuhan software dari segi data dan kebutuhan sistem. BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI Bab IV ini berisi tentang pengkodean program yang telah dihasilkan gambaran umum sistem dan pengujian sistem. BAB V PENUTUP Bab ini akan diuraikan kesimpulan dari sistem yang dapat digunakan dalam prusahaan untuk mendukung sistem pengambilan keputusan dimasa mendatang untuk menghasilkan sistem yang optimal.

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Dalam era globalisasi dan persaingan bisnis saat ini, kecepatan pengolahan dan penyampaian informasi memiliki peran yang sangat penting bagi setiap perusahaan, terutama
