BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. Simpulan yang diperoleh dari hasil penelitian dalam pertanyaan penelitian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. Simpulan yang diperoleh dari hasil penelitian dalam pertanyaan penelitian"

Transkripsi

1 152 BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan Simpulan yang diperoleh dari hasil penelitian dalam pertanyaan penelitian adalah : 1. Kompetensi pribadi (X1) dan faktor faktor individual (X2) pada PT. Indomuda Satria Internusa secara bersama sama memberikan pengaruh terhadap role challenges of ethics officers (Y). Dimana kompetensi pribadi (X1) memiliki hubungan searah dan memberikan pengaruh yang signifikan terhadap role challenges of ethics officers (Y), sedangkan secara individu faktor faktor individual (X2) memiliki hubungan searah tetapi tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap role challenges of ethics officers (Y). 2. Kompetensi pribadi (X1), faktor faktor individual (X2), dan role challenges of ethics officers (Y) pada PT. Indomuda Satria Internusa secara bersama sama memberikan pengaruh terhadap kinerja ethics officer(z). Dimana kompetensi pribadi (X1) memiliki hubungan searah dan memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kinerja ethics officer(z), dan faktor faktor individual (X2) secara individu memiliki hubungan searah dan memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kinerja ethics officer (Z), lalu role challenges of ethics officers (Y) juga memiliki hubungan searah, serta memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kinerja ethics officer(z). 152

2 Saran Berdasarkan hasil analisa dan pembahasan diatas, maka saran saran untuk dapat dijadikan bahan masukan kepada PT. Indomuda Satria Internusa dalam menciptakan dan meningkatkan keefektivitasan kinerja dari ethics officer adalah : 1. Berkaitan dengan kompetensi pribadi dalam mewujudkan kinerja efektif dari ethics officer, seorang ethics officer tersebut harus dapat memahami tentang peraturan, regulasi, dan batasan batasan yang sudah ditetapkan oleh perusahaan, karena jika seorang ethics officer tidak dapat memahami hal hal yang berkaitan dengan pekerjaannya tersebut, pekerjaanya tidak akan berjalan dengan maksimal dan baik. Seorang ethics officer juga harus memiliki pemahaman yang mendalam terhadap bisnis yang dijalankan oleh perusahaan tersebut serta produk/jasa yang dihasilkan oleh perusahaan. Jangan sampai ethics officer tidak tahu mengenai apapun ditempat ia bekerja dan yang lebih buruk lagi dia sebenarnya tidak tahu apa yang ia kerjakan, maka dari itu, untuk pengangkatan seorang ethics officer, nantinya diharapkan jangan hanya melihat dari kemampuan atau keterampilan yang dimiliki oleh dirinya saja, tapi pengetahuan luas tentang tugas dan perusahaan yang dijalaninya juga harus ada didalam dirinya. 2. Menyangkut tentang keefektivitasan seorang ethics officer yang berhubungan dengan individual factors atau faktor faktor pribadi yang ada didalam diri ethics officers, berdasarkan hasil penelitian, masih terlihat locus of control dan moral character yang kurang dari

3 154 ethics officer di PT. Indomuda Satria Internusa. Kedua hal tersebut nantinya jika tidak dibenahi dengan baik akan menghasilkan kinerja yang buruk dan tidak maksimal, oleh karena itu, diharapkan PT. Indomuda Satria Internusa dapat merekrut dan meseleksi ethics officer tidak hanya dilihat dari keahlian atau skillnya saja, tetapi juga bagaimana orang itu berani mengambil resiko dan bertindak inisiatif dalam menjalankan pekerjaan dan menghadapi masalah yang ada serta memiliki nilai moral yang baik, jadi saat dia mengambil keputusan, dia juga harus memikirkan dampak dari keputusan yang dia ambil tersebut kepada pihak eksternal maupun internal perusahaan. 3. Menyangkut tentang keefektivitasan seorang ethics officer yang berhubungan dengan role challenges of ethics officer, berdasarkan hasil penelitian, ethics officer yang ada di PT. Indomuda Satria Internusa masih mengalami role ambiguity atau ambiguitas peran dalam menjalankan pekerjaanya. Untuk mengatasi masalah ambiguitas peran ini diharapkan pihak perusahaan dapat membuat suatu rasa saling percaya antara tim manajemen dengan ethics officer yang bertugas mengawasi mereka, karena jika tidak terjalin rasa saling percaya maka tidak akan timbul juga hubungan kerjasama antara kedua pihak tersebut. Kerjasama yang tidak ada diantara dua pihak tersebut akan membuat ketidakjelasan ethics officerdalam memenuhi harapan harapan yang diharapkan oleh pihak pihak lain kepada dirinya, ketidakjelasan tersebut akan mengakibatkan bias dalam pekerjaan ethics officer.

4 Perusahaan harus memperhatikan beberapa hal dalam perekrutan ethics officer seperti keterampilan yang sesuai, pengtahuan tentang kondisi & budaya perusahaan, dan kepribadian yang baik seperti toleransi terhadap ambiguitas. 5.3 Further Research Penelitian skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu, penulis ingin memberikan beberapa pilihan yang nantinya diharapkan dapat dijadikan bahan pertimbangan untuk penelitian penelitian berikutnya : 1. Berdasarkanhasil penelitian yang telah dilakukan, terdapat 1 variabel lagi yang dapat digunakan sebagai variabel intervening, yaitu Organization Context, variabel ini adalah faktor faktor yang berasal dari pihak organisasi atau perusahaan seperti : rekrutmen, hirarki manajerial, otonomi, dan ethical climate. Variabel organization context ini nantinya dapat memperkuat atau memperlemah kinerja dari ethics officer. Diharapkan pada penelitian penelitian selanjutnya tentang ethics officer, variabel ini dapat diikut sertakan untuk dijadikan bahan penelitian untuk menyempurnakan penelitian yang telah dilakukan sebelumnya. 2. Variabel lingkungan kerja dapat dijadikan bahan pertimbangan untuk penelitian berikutnya. Karena, setelah melakukan penelitian tentangethics officer, dapat dilihat bahwa seorang ethics officer tidak akan dapat bekerja dengan maksimal dan menghasilkan kinerja yang efektif jika tidak ada dukungan dari rekan - rekan kerja disekelilingnya dan lingkungan kerja yang tidak terstruktur.

5 Penelitian dalam skripsi ini masih meneliti tentang kinerja ethics officer dengan menggunakan analisa jalur atau path analysis. Untuk penelitianpenelitian berikutnya mungkin dapat dijadikan pertimbangan untuk melakukan proses analisa dengan menggunakan metode SEM dengan menggunakan variabel organization context sebagai variabel moderatingyang dapat dijadikan pertimbangan untuk mendapatkan hasil penelitian yang jauh lebih akurat lagi.

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis,salah satu hal yang harus diperhatikan oleh perusahaan atau

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis,salah satu hal yang harus diperhatikan oleh perusahaan atau 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Saat ini terdapat kekhawatiran untuk nilai nilai etis dalam dunia bisnis,salah satu hal yang harus diperhatikan oleh perusahaan atau organisasi dalam menjalankan
