Lokasi Gigitan Secara Anatomi dan Waktu Kematian Pascagigitan Anjing Rabies pada Korban Manusia di Bali

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Lokasi Gigitan Secara Anatomi dan Waktu Kematian Pascagigitan Anjing Rabies pada Korban Manusia di Bali"

Transkripsi

1 ISSN : Lokasi Gigitan Secara Anatomi dan Waktu Kematian Pascagigitan Anjing Rabies pada Korban Manusia di Bali (THE ANATOMICAL LOCATIONS OF BITE AND THE TIME OF DEATH IN HUMAN VICTIMS BITTEN BY RABIES INFECTED DOGS IN BALI) I Ketut Suatha 1, Calvin Iffandi 2, Yunita Lestyorini 2, Sri Milfa 2, Abdul Azis Nasution 2, Nurul Faiziah 2, Rasdiyanah 2, Imam Sobari 2, Herbert 2, Ni Wayan Listyawati Palgunadi 3,I Made Kardena 4, Sri Kayati Widyastuti 5, I Wayan Batan 6 1 Laboratorium Anatomi Hewan, 2 Mahasiswa Sarjana Kedokteran Hewan, 4 Labratorium Patologi Hewan, 5 Lab Penyakit Dalam Hewan Kecil, 6 Laboratorium Diagnosis Klinik Hewan Fakultas Kedokteran Hewan, Universitas Udayana, Jln Sudirman, Denpasar, Bali. 3 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan, Propinsi Bali Telepon : , bobbatan@yahoo.com ASTRAK Penyakit rabies adalah penyakit zoonosis yang baru muncul di Bali.Sejak pemunculan rabies pada tahun 2008, hingga kini sudah ratusan manusia menjadi korban.penelitian ini bertujuan untuk melaporkan lokasi gigitan anjing rabies secara anatomi pada korban manusia di Bali, di samping melaporkan berapa hari kematian terjadi pada korban, setelah dilaporkan tergigit anjing.penelitian ini merupakan retrospective cross-sectional review terhadap kejadian rabies dari September 2008 hingga akhir tahun 2011.Seluruh data tentang korban rabies dalam kurun waktu sebanyak 122 korban merupakan populasi data dalam penelitian ini. Data yang dikumpulkan merupakan identifikasi korban seperti : umur korban, jenis kelamin, rempat tinggal,tempat dimana mengalami gigitan anjing, saat mengalami gigitan anjing, hewan yang menggigit, dan lokasi secara anatomi gigitan pada tubuh korban. Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lokasi gigitan secara anatomi pada tubuh korban manusia adalah 52% terjadi pada kaki, 32% pada tangan, badan sekitar 6%, dan kepala 4%. Korban berjenis kelamin laki-laki lebih banyak dibandingkan wanita yakni 61,5% pada laki-laki dan 38,5% pada wanita. Kematian pada korban manusia secara rataan terjadi setelah 95 hari, dan menunjukkan waktu yang berbeda antar lokasi gigitan secara anatomi. Gigitan pada wajah secara rataan menimbulkan kematian setelah 19 hari, badan setelah 83 hari, tangan setelah 122 hari dan kaki 166 hari.simpulan yang dapat ditarik bahwa korban rabies berjenis kelamin laki-laki lebih banyak daripada wanita, dan kematian umumnya terjadi setelah hari ke-95.lokasi gigitan yang semakin dekat dengan kepala, lebih cepat menimbulkan kematian dibandingkan dengan yang jauh dari kepala. Kata-kata kunci : rabies, lokasi gigitan secara anatomi, waktu kematian manusia rabies. ABSTRACT Rabies was a new emerging disease in Bali. After the first case of rabies in 2008 there were more than one hundred of human victims in Bali. The aim of this study was to report the anatomical location of human body bitten by rabies infected dogs in Bali, and also the day of victims death after the bitten. A retrospective cross-sectional review of rabies incidences from September 2008 to the end of 2011 was used in this study. A total of 122 rabies human victims data were used as a population sample. The data on the profiles of individuals victim were colected, such as the age, gender, living place, anatomical bite site on human body, bite date, and type of biting animal. The obtained data were analyzed using descriptive analysis. The result showed that the anatomical location of human body that bitten by rabies infected dog was occurred on leg (52%), hand (32%), body (6%), and head (4%). Of 122 victims, 61.5% were men and 38.5% were woman. The death time of the human rabies victims in average occurred at day 95 th after the bite date, and time of the victims death depended on the anatomical location of the bite. Bite that occurred on the head caused death in average on day 19 th, on the body on day 83 th, on the hand on day 122 nd, and on leg on day 166 th. In conclusion, the most victims of human rabies in Bali was men and the death was found occurred on day 95 th after the bite date. The bite at the head caused death more quickly than the other part of human body. Keywords : rabies, anatomical location of the bite, the death time of human rabies victim. 31

2 I Ketut Suatha et al Jurnal Veteriner PENDAHULUAN Rabies adalah penyakit zoonosis dan telah dikenal sejak dulu dapat menular ke manusia melalui gigitan hewan terutama anjing gila.pada manusia penyakit rabies sangat mematikan.pada tahun 1998, menurut WHO orang meninggal karena rabies dan pada tahun 2011, orang meninggal di dunia karena rabies.korban terbanyak dialami warga Asia (Knoble et al., 2005). Rabies di Bali walau pun pemunculannya relatif baru (Putra et al., 2009), telah mematikan ribuan anjing, merenggut begitu banyak korbanmanusia. Rabies adalah suatu penyakitensefalitis virusi akut yang ditularkan melaluiair liur ke dalam luka gigitan yang ditimbulkanhewan pembawa rabies (Knobles et al., 2005).Rabies di Bali telah menimbulkan masalah kesehatan masyarakat yang serius.dari tahun 2008 hingga 2011, 135 korban jiwa telahjatuh di Bali (Dibia et al., 2014) dan korban terus berjatuhan walauintensitasnya menurun.rabies pada manusia selalu diawali dengan gigitan anjing gila.anjing yang hidup mandiri dan bebas berkelana ternyata memegang peran penting sebagai reservoir dan hewan pembawa rabies untuk manusia dan hewan peliharaan. Rabies masuk ke Balipada akhir 2008 (Supartika et al., 2009).Rabies pertama kali berjangkit pada manusia di Desa Ungasan dan pada anjing di Desa Kedonganan, Kuta Selatan, Badung. Sebelum Bali, rabies berjangkit di Larantuka, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (Windiyaningsih et al., 2004). Rabies di Flores terjadi karena masuknya anjing dari daerah endemis rabies yakni Pulau Buton, Sulawesi Selatan. Putra et al., (2009) menduga rabies di Bali juga disebabkan oleh masuknya anjing yang dibawa nelayan dari Sulawesi ke Bali. Namun, Mahardika et al., 2013 setelah melakukan analisis filogenetik berkeyakinan bahwa rabies yang berjangkit di Bali berasal dari Pulau Kalimantan, dan strain Kalimantan ini sulit dibedakan dengan yang berasal dari Sulawesi atau Flores. Penyakit rabies berdasarkan pemetaan telah menyebar di delapan kabupatendan satu kota yang ada di Bali, mencakup 281 desa dari 722 desa di Bali (Batan et al., 2014). Korban manusia di Bali yang meninggal dengan riwayat gigitan anjing rabies tercatat paling tinggi pada usia tahun, sebanyak 19% dari seluruh korban disusul kelompok umur tahun sebanyak 16%, tahun dan 1-10 tahun masing-masing sebanyak 15% (Iffandi et al., 2013). Telah dilaporkan bahwa gigitan HPR menularkan rabies ke manusia.namun, pada bagian tubuh mana secara anatomi para korban tergigit anjing rabies,untuk kejadian di Bali belum banyak dilaporkan.penelitian ini bertujuan untuk melaporkan lokasi gigitan HPR pada korban manusia di Bali, di samping melaporkan berapa hari kematian terjadipada korban, setelah dilaporkan tergigit anjing. Harapannya adalah agar dapat digunakan sebagai dasar meminimalkan gigitan HPR pada masyarakat di daerah terjangkit wabah rabies di samping untuk dijadikan dasar untuk melakukan penyuluhan pencegahan rabies di Bali atau di wilayah Indonesia. METODE PENELITIAN Penelitian ini merupakan retrospective cross-sectional review terhadap kejadian rabies di Propinsi Bali, dari September 2008 hingga akhir tahun Data diperoleh dari Dinas Kesehatan Propinsi Bali, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Propinsi Bali, dan survey lapangan.seluruh data tentang korban rabies dalam kurun waktu sebanyak 122 korban merupakan populasi data dalam penelitian ini. Data yang dikumpulkan merupakan identifikasi korban seperti : umur korban, jenis kelamin, tempat tinggal,tempat dimana mengalami gigitan HPR, saat mengalami gigitan HPR, hewan yang menggigit, dan lokasi secara anatomi gigitan pada tubuh korban. Data dianalisis secara deskriptif menggunakan SPPS untuk Windows 15.0 dan Microsoft Excell HASIL DAN PEMBAHASAN Rentangan umur korban rabies pada manusia di Bali terjadi dari mereka yang berusia beberapa tahun hingga 90 tahun.namun, kejadian yang paling menonjol terjadi pada orang dewasa. Di antara orang dewasa, umur yang paling banyak menderita adalah umur tahun, sedangkan umur yang kejadiannya relatif sama adalah antara umur tahun dan tahun. Anak-anak berumur di bawah 10 tahun kejadiannya setara dengan umur 21-30tahun dan tahun. Abubakar dan Bakari (2012) melaporkan 32

3 Tabel 1. Lokasi gigitan anjing rabies pada tubuh manusia korban rabies di Bali berdasarkan umur korban Umur Lokasi gigitan pada tubuh korban rabies (orang) korban (tahun) Wajah Tangan Jari tangan Badan Paha Betis/ kaki Tidak diketahui Total Total Sumber : Dinas Kesehatan Propinsi Bali; Iffandi et al., 2013 bahwa rataan umur korban rabies di Nigeria adalah 21,1±14,3 tahun dan dari korban-korban tersebut 56% yang tergigit HPR adalah anakanak. Di Iran barat daya menurut Vahdati et al., 2013, umur yang paling banyak menjai korban adalah umur tahun, sedangkan di Iran utara menurut Charkazi et al., (2013) rataan umur korban rabies adalah 25,0±17,8 tahun. Keadaan yang dilaporkan peneliti tersebut tidak jauh berbeda dengan umur korban rabies yang jatuh di Bali. Di Bhutan, menurut laporan Tenzin et al., (2011), usia anak yang paling banyak menjadi korban rabies adalah umur 5-9 tahun. Di Thailand korban rabies sebanyak 16,2% dialami oleh anak-anak umur di bawah 13 tahun (Sriaroon et al., 2006). Keadaan tersebut sedikit di atas korban anak-anak di Bali yang terungkap dalam penelitian ini yakni 18/122 atau 14,75%. Korban rabies yang jatuh pada anak-anak jumlahnya relatif besar, karena mereka sangat mencintai hewan khususnya anjing, ukuran tubuh mereka relatif kecil, mereka tidak berpengalaman dan gegabah dalam berkontak dengan hewan, dan mereka tidak mampu menghindar atau menghadapi serangan HPR, sehingga mereka manjadi korban rabies (Sriaroon et al., 2006; Charkazi et al., 2013). Anak-anak sangat berpeluang tertular rabies, karena 60% orang yang cidera karena gigitan anjing adalah anak-anak (Eng et al., 1993), dan di Thailand 50% gigitan anjing pada anak-anak berpeluang menularkan rabies. Di negeri tersebut, korban anak-anak justru meningkat pada saat musim liburan sekolah, karena sifat anak-anak yang kerap menggangu anjing dan membuat anjing menjadi agresif (Sriaroon et al., 2006) Secara anatomi daerah gigitan anjing pada tubuh korban rabies di Bali, paling banyak terjadi di daerah betis (46%) atau kaki secara menyeluruh (52%). Daerah lain yang umum menjadi sasaran gigitan anjing adalah jari dan tangan (32%). Badan korban mengalami gigitan sebanyak 6% dan kepala mengalami gigitan sebanyan 4%.Namun,khusus pada korban anakanak saja, sasaran gigitan terjadi cukup banyak pada daerah kepalayakni 5/18 atau 22,2%. Daerah gigitan sangat berkaitan dengan umur orang yang digigit dan ketinggian kepala anjing (Sriaroon et al., 2006).Di Bali kejadian gigitan anjing meningkat bersamaan dengan musim kawin yang jatuh sekitar bulan Maret dan September setiap tahunnya.vakahdati et al., (2013) melapor bahwa korban gigitan anjing yang terjadi di Iran, lebih banyak terjadi pada tangan (50,6%) dibandingkan dengan pada kaki (43,5%). Fe vre et al., (2005) melaporkan hal yang sebaliknya, bahwasanya gigitan anjing pada orang dewasa Uganda lebih banyak menggigit kaki (48%) dibandingkan tangan (38%). Sementara itu di Iran, menurut Charkazi et al., (2013) gigitan pada korban manusia terbanyak terjadi pada kaki (69,6%) dan pada tangan gigitan dilaporkan relatif lebih kecil (12%).Peneliti-peneliti lain yang juga menyatakan bahwa kaki merupakan bagian yang paling banyak digigit oleh anjing gila 33

4 I Ketut Suatha et al Jurnal Veteriner (Aghahowa dan Ogbevoen, 2010; Abubakar dan Bakari, 2012). Pada anak-anak selain terbanyak tergigit pada kaki, juga relatif banyak digigit pada daerah kepala.gigitan yang terjadi di derah kepala korban rabies di Bali relatif tinggi. Seperti yang dikemukakan oleh Sriaroon et al., (2006) bahwa pada masa liburan sekolah, anakanak di Thailand sepenuhnya bermain, termasuk bermain dengan anjing. Kontak dengan anjing inilah membuat mereka mengalami gigitan anjing.anak-anak menurut laporan Eng et al., (1993) banyak mengalami gigitan di kepala, wajah, dan leher. Di Uganda menurut Fe vre et al., (2005), 9% korban rabies usia anak-anak mengalami gigitan di kepala, sedangkan Vahdati et al., (2013) melaporkan 2,4%, Charkazi et al., (2013) melaporkan 2,1% korban tergigit di kepala. Anak-anak karena kodratnya bermain, tidak terlalu memperhitungkan bahwa bercengkerama dengan anjing, terutama di derah endemik rabies berisiko tertular rabies melalui gigitan anjing. Berdasarkan jenis kelamin korban rabies di Bali, kaum lelaki lebih banyak menjadi korban dibandingkan kaum wanita. Korban rabies di Bali sekitar 61,5% adalah lelaki dan sisanya adalah wanita. Hal yang mirip dilaporkan oleh Tenzin et al., (2011) bahwa 62% korban rabies di Bhutan adalah laki-laki. Kecendrungan bahwa lelaki lebih banyak menjadi korban rabies dilaporkan oleh Ichpujani et al., 2008, bahwa di India korban rabies 72,4% adalah lelaki, sementara itu di Iran utara, 72,1% adalah lelaki(charkazi et al., 2013). Di benua Afrika, persentase korban laki-laki secara relatif Tabel 2. Lokasi gigitan anjing secara anatomi pada manusia di Bali ditinjau dari jenis kelamin korban Lokasi gigitan Jenis kelamin Pria(%) Wanita(%) Total(%) Wajah 4(3,28) 1(0,82) 5(4,09) Tangan 12(9,84) 7(5,74) 19(15,58) Jari tangan 14(11,47) 6(4,91) 20(16,39) Badan 4(3,28) 3(2,46) 7(5,74) Paha 7(5,74) 2(1,64) 9(7,37) Kaki 28(23,00) 26(21,31) 54(44,31) Tidak 6(4,92) 2(1,64) 8(6,56) diketahui Total 75/61,5 47/38,5 122(100) Tabel 3. Lokasi gigitan Rataan waktu kematian korban manusia pascagigitan anjing rabies berdasarkan lokasi gigitan pada tubuh Waktu kematian (hari) Kepala 19 Badan 83 Tangan 112 Kaki 166 Rataan 95 lebih besar dibandingkan laporan sebelumnya.di Kota Benin, Nigeria korban rabies berjenis lelaki dilaporkan 88% lelaki,sedangkan di Zaria,Nigeria 82,8%. Pria lebih banyak menjadi koban rabies dibandingkan dengan wanita, karena pria memiliki mobilitas lebih tinggi dibandingkan wanita dalam masyarakat, khususnya pada masyarakat tradisional di Negara berkembang (Charkazi et al., 2013).Mobilitas yang tinggi membuat kaum lelaki berpeluang lebih tinggi berkontak dan tergigit anjing rabies. Seperti yang dilaporkan oleh Tenzin et al., (2011), bahwa 71% korban rabies di Bhutan memiliki riwayat digigit oleh anjing liar, sementara itu Charkazi et al., (2013) menguatkan bahwa hampir 98% virus rabies yang menulari masyarakat di Iran utara ditularkan melalui gigitan anjing. Waktu kematian pada korban rabies manusia di Bali, secara rataan adalah 95 hari setelah dilaporkan digigit anjing. Gigitan anjing yang secara anatomi dekat dengan otak atau kepala, waktu kematian terjadi lebih cepat. Gigitan di kepala secara rataan menyebabkan kematian setelah 19 hari, pada badan 83 hari, pada tangan 112 hari, dan pada kaki 166 hari. Faber et al., (2009) dan Plotkin (2000) mengemukakan bahwa masa inkubasi rabies pada manusia hari dan kematian muncul 2-3 hari setelah gejala saraf mulai muncul. Namun masa inkubasi yang 5-6 hari juga ada, dan hanya sekitar 1-3% kasus rabies memperlihatkan masa inkubasi di atas enam bulan. Virus rabies adalah virus yang mampu menginvasi sistem saraf dengan kemampuannya menginvasi sistem saraf pusat dari lokasi gigitan anjing pada saraf perifer. Virus rabies memanfaatkan transport aksonal dengan penyebaran melalui transinaps dan laju replikasi 34

5 virus rabies merupakan kunci yang menentukan daya invasi virus rabies pada system saraf (Marimoto et al., 2000).Jarak gigitan anjing rabies dengan kepala sangat menentukan kematian. Menurut Plotkin (2000), virus rabies melekat ke neuroakson melalui lipoprotein, reseptor untuk asetilkolin, dan neutral cell adhesion molecule. Virus memasuki akson dan secara pasif menuju inti sel saraf, dengan kecepatan bervariasi antara 1-4 cm/hari. Virus rabies yang patogen menurut Marimoto et al., (1999) bereplikasi dalam laju yang lamban, dengan demikian struktur neuron tetap dipertahankan. Sel neurondigunakan oleh virus rabies merambat untuk mencapai sistem saraf pusat. Selain itu karena tingkat ekspresi yang rendah pada antigen virus, khususnya pada glikoprotein permukaan luar yang biasanya menggertak kekebalan, membuat sistem kebal tubuh tidak mampu melacak keberadaan virus rabies.jika virus rabies yang pathogen dikenali oleh sistem kebal tubuh, virus tersebut dengan mudah disingkirkan dari dalam tubuh.plotkin (2000) mengemukakan bahwa virus rabies tidak membunuh sel saraf, tapi membuat sel saraf tidak berfungsi, karena sel tersebut tidak mampu menghasilkan neurotransmitter.gangguan oleh virus rabies paling banyak terjadi pada hypothalamus, dan gangguan tersebut sangat memengaruhi pengendalian terhadap kardiorespirasi yang akhirya berujung pada kematian. Kejadian rabies di Bali ketika pertama dilaporkan mewabah tahun 2008 di Semenanjung Badung, tepatnya di Desa Kedonganan dan Desa Ungasan, Kecamatan Kuta Selatan Badung sempat mau dibendung penyebarannya ke arah Utara menuju Denpasar dan daerah Kuta Badung lainnya. Namun, upaya untuk membendung perpindahan atau transportasi anjing melintasi tanah genting selebar 20 meter tidak dilakukan. Akibatnya dalam hitungan tahun seluruh Bali tertular rabies. Upaya serupa pernah dilakukan Malaysia dengan menerapkan aturan yang ketat terhadap impor anjing, mengatur dengan ketat pergerakan anjing, dan mengupayakan suatu sabuk kebal selebar km sepanjang perbatasan dengan Thailand, untuk mencegah tularan rabies dari daerah endemik di Thailand selatan (Ganesan dan Sinniah, 1993). Upaya untuk menekan kejadian rabies di Bali menunjukkan hasil yang menggembirakan dengan turunnya korban pada manusia.walau pun begitu, kejadian rabies pada anjing tetap saja muncul secara sporadik dan yang mengejutkan, satu korban manusia kembali jatuh di desa terpencil yakni di Dusun Cemara, Busung Biyu, Buleleng, Bali. Menurut Charzaki et al., (2013) korban rabies lebih banyak terjadi di desa-desa yang terpencil. Hal tersebut menandakan masyarakat desa lebih rentan terhadap infeksi rabies.munculnya kembali kejadian rabies pada manusia terutama terjadi di daerah pedesaan.seperti yang dikemukakan oleh Tang et al., 2014, bahwa kasus rabies pada manusia di Guang Xi, Tiongkok karena HPR di daerah tersebut mengidap virus rabies. Rabies seperti dilaporkan oleh Hampson et al., (2007) memiliki siklus epidemik setiap 3-6 tahun, seperti yang ditelusurinya di Afrika bagian timur dan bagian selatan. Gigitan oleh HPR pada korban di Dusun Cemara, Desa Busung Biu, Kecamatan Seririt, Buleleng, Bali, tahun 2014 lalu tidak disebabkan oleh tindakan provokasi korban, melainkan upayanya untuk mengadopsi anjing yang dilahirkan di kebun warga. Menurut Ichpujani et al., (2008) sekitar 64,3% korban rabies di India sama sekali tidak memprovokasi anjing sebelum digigit. Korban rabies yang terus berulang di Negara berkembang menurut Eng et al., (1993), karena adanya peningkatan mobilitas manusia dan anjing disertai dengan kurang berhasilnya program pencegahan rabies.di Bali di daerah pedesaan anjing masih banyak yang berkeliaran di kebun-kebun karena ditugaskan untuk menjaga kebun. Anjing menurut Kitala et al., (2001) hampir 70% dari keseluruhan populasinya dibiarkan hidup bebas, bergerak kemana-mana di Distrik Machkos, Kenya. Anjing-anjing seperti itu, populasinya tumbuh sebanyak 9% setahun, hidup mandiri dari mengais sampah masyarakat. Sriaroon et al., (2006) mengemukakan bahwa rabies pada anjing akan terus endemik dan tidak bisa dikendalikan sampai metode pengendalian populasi anjing yang menusiawi dan vaksinasi rabies secara menyeluruh hingga ke pelosokpelosok desa berhasil dilaksanakan. Guna menunjang dalam menangani rabies, Ichpujani et al., (2008) dan Tenzin et al., (2011) menekankan perlunya dilakukan penguatan dalam hal informasi, pendidikan, komunikasi, penyadaran kaitan antara gigitan anjing dengan rabies, dan manajemen penanganan luka pascagigitan anjing yang melibatkan peran serta masyarakat. Upaya menekan kejadian 35

6 I Ketut Suatha et al Jurnal Veteriner rabies juga dapat dilakukan dengan mengimunisasi anjing.tindakan tersebut mampu menyelamatkan ribuan manusia dari rabies. Untuk itu menurut Yang et al., (2013) perlu dikembangkan vaksin alternatif yang harganya terjangkau bagi negara-negara berkembang, yakni vaksin generasi baru seperti vaksin rekombinan, vaksin DNA, vaksin vectored, dan plant vaccine guna mengatasi keterbatasan vaksin konvensional.prongram vaksinasi yang kurang memadai, keterbatasan akses untuk mendapatkan vaksinasi, dan penanganan korban pascagigitan anjing rabies yang kurang baik, merupakan masalah utama di Negara berkembang (Faber et al., 2009). SIMPULAN Simpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini adalah korban rabies berjenis kelamin lakilaki lebih banyak daripada wanita, dan umumnya korban meninggal pada hari ke- 95.Lokasi gigitan yang semakin dekat dengan kepala, lebih cepat menimbulkan kematian dibandingkan dengan yang jauh dari kepala. SARAN Dengan tetap munculnya kejadian rabies di Bali kiranya perlu dilakukan penelitian mengenai cakupan vaksinasi rabies, dan zat kebal terhadap rabies yang dimiliki anjing di Bali. UCAPAN TERIMA KASIH Ucapan terima kasih dan penghargaan yang tinggi peneliti haturkan kepada Dinas Kesehatan Bali, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Bali, yang telah membantu penelitian ini. Peneliti juga mengucapkan terima kasih kepada DP2M Dikti (skema penelitan Fundamental) melalui Rektor Unud memberikan dana penelitian RM Unud dengan surat penugasan penelitian No 104.3/UN14.2/ PNL /2014, 3 Maret Ucapan terima kasih juga dihaturkan kepada semua pihak yang telah membantu dan tidak bisa kami sebutkan satu per satu. DAFTAR PUSTAKA AbubakarSA, Bakari AG Incidence of dog bite injuries and clinical rabies in a tertiary health careinstitution: a 10-year retrospective study.ann Afr Med11(2): Aghahowa SE, Ogbevoen RN Incidence of dog bite and anti-rabies vaccine utilization in the, University ofbenin Teaching Hospital, Benin City, Nigeria: A 12-year assessment.vaccine28(30): Batan IW, Lestyorini Y, Milfa S, Iffandi C, Nasution AA,Faiziah N, Rasdiyanah, Sobari I, Herbert, Palgunadi NWL,Kardena IM, Widyastuti SK, Suatha IK Penyebaran Penyakit Rabies pada Hewan Secara Spasial di Bali pada Tahun Jurnal Veteriner15(2): Charkazi A, Behnampour N, Fathi M, Esmaeili A,Shahnazi H, Heshmati H Epidemiology of animal bite in AqQala city, northen of Iran. J Educ Health Promot2: 13. Dibia IN, Sumiarto B, Susetya H,Putra AAG, Mahardika IGNK, Scott-Orr H Diagnosis and Molecular Marker Analysisof Bali s Rabies Virus Isolates. Jurnal Veteriner15(3): Eng TR, Fishbein DB, Talamante HE, Hall DB, Chavez GF,Dobbins JG, Muro FJ, Bustos JL, Ricardy MdLA, Munguia A, Carrasco J, Robles AR, Baer GM Urban epizootic of rabies in Mexico: epidemiology and impact of animal bite injuries. Bulletin of the World Health Organization 71 (5): Faber M, Li J, Kean RB, Hooper DC, Alugupali KR, Dietzsholdpali B Effective preexposure and postexposure prophylaxis of rabies with highly attenuated recombinant rabies virus. PNAS106(27): Fe vre EM, Kaboyo RW, Persson V, Edelsten1 M, Coleman PG, Cleaveland S The epidemiology of animal bite injuries in Uganda and projections of the burden of rabies. Tropical Medicine and International Health10(8):

7 Ganesan J, Sinniah M Occurrence of Human Rabies in PeninsularMalaysia. Med J Malaysia48(2): Hampson K, Dushoff J, Bingham J, Bruckner G, Ali YH, Dobson A Synchronous cycles of domestic dog rabies insub-saharan Africa and the impact of control efforts. PNAS104(18): Ichpujani RL, Mala C, Veena M, Singh J, Bhardwaj M, Bhattacharya D, Pattanaik SK, Balakrishnan N, Reddy AK, Samnpath G, Gandhi N, Nagar SS, Shiv L Epidemiology of animal bites and rabies cases in India.A multicentric study.j Commun Dis40(1): Iffandi C, Widyastuti SK, Batan IW Sebaran Umur Korban Gigitan Anjing Diduga Berpenyakit Rabies pada Manusia di Bali. Indonesia Medicus Veterinus 2(1): Kitala P, McDermott J, Kyule M, Gathuma J, Perry B, Wandeler A Dog ecology and demography information to support the planning of rabies control in Machakos District, Kenya. ActaTropica 78(3): Knobel DL, Cleaveland S, Coleman PG, Fevre EM, Meltzer MI, Miranda MEG, Shaw A, Zinsstag J, Meslin FX Re-evaluating the burden of rabies in Africa and Asia. BullWorld Health Org 83(5): Mahardika IGNK, Dibia N, Budayanti NS, Susilawathi NM, Subrata K, Darwinata AE, Wignall FS, Richt JA, Valdivia-Granda WA, Sudewi AAR Phylogenetic analysis and victim contact tracing of rabies virus from humans and dogs in Bali, Indonesia. Epidemiol Infect doi: / S Marimoto K, Hooper DC, Spitsin S, Kaprowski H, Dietzschold B Pathogenicity of different rabies virus variants in inversely correlates with apoptosis and rabies virus glycoprotein expression in infected primary neuron culturcted. J Virol73: Marimoto K, Foley HD, McGetigen JP, Dietzschold B Reinvestigation of the role of the rabies virus glycoprotein in viral pathogenesis using a reverse genetics approach. J Neurovirol 6: Plotkin SA Rabies (State of the art clinicle article). Clin Infect Dis 30: Putra AAG, Gunata IK, Faiziah, NL Dartini, DHW Hartawan, Seiaji G, Putra AAGS, Soegiarto, Scott-Orr H Situasi rabies di Bali: Enam bulan pascaprogram pemberantasan. Buletin Veteriner BBVet Denpasar 21(74): Sriaroon C, Sriaroon P, Daviratanasilpa S, Klawpod P, Wilde H Retrospective : animal attack and rabies exposure in Thailand children. Travel Med Infect Dis 4: Supartika IKE, Setiaji G, Wirata K, Hartawan DHW, Putra AAG, Dharma DMN, Soegiarto, Djusa ER Kasus rabies pertam kali di Propinsi Bali. Buletin Veteriner BBVet Denpasar 21(74): Tang HB,Pan Y, Wei XK, Lu ZL, Lu W, Yang J, He XX, Xie LJ, Zeng L, Zheng LF, Xiong Y, Minamoto N, Ting Rong Luo TR Re-emergence of Rabies in the Guangxi Province of Southern China.PLoSNegl Trop Dis 8(10): e3114. Tenzin, Dhand NK,Gyeltshen T, Firestone S, Zangmo C, Dema C,Gyeltshen R, Ward MP Dog Bites in Humans and Estimating Human Rabies Mortality in Rabies EndemicAreas of Bhutan. PLoS Negl Trop Dis 5(11): e1391 Vahdati SS, Mesbahi N, Anvarian M,Habibollahi P, Babapour S Demographics of rabies exposure in northwest of Iran: 5 years experience. J Analyt Res Clin Med 1(1): Windiyaningsih C, Wilde H, Meslin FX, Suroso T, Widarso HS The rabies epidemic on Flores Island Indonesia ( ). J Med Assoc Thai 87(110): Yang DK, Kim HH, Lee KW, Song JY The present and future of rabiesvaccine in animals. Clin Exp Vaccine Res 2:

Faktor-Faktor yang Mendorong Kejadian Rabies pada Anjing di Desa-Desa di Bali

Faktor-Faktor yang Mendorong Kejadian Rabies pada Anjing di Desa-Desa di Bali Jurnal Veteriner Juni 2016 Vol. 17 No. 2 : 274-279 pissn: 1411-8327; eissn: 2477-5665 DOI: 10.19087/jveteriner.2016.17.2.274 Terakreditasi Nasional SK. No. 15/XI/Dirjen Dikti/2011 online pada http://ojs.unud.ac.id/php.index/jvet
