III. KONDISI UMUM LOKASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "III. KONDISI UMUM LOKASI"

Transkripsi

1 III. KONDISI UMUM LOKASI 3.1. Sejarah Kawasan Kawasan TNGGP, oleh pemerintah Hindia Belanda pada awalnya diperuntukkan bagi penanaman beberapa jenis teh (1728). Kemudian pada tahun 1830 pemerintah kolonial membuat Taman Botani di wilayah Cibodas yang pada akhirnya menjadi cikal bakal Kebun Raya Cibodas. Pada tahun 1889 pemerintah kolonial menetapkan kawasan Gunung Gede Pangrango sebagai kawasan Cagar Alam Cibodas dengan luas areal 240 hektar, diikuti oleh penetapan Cagar Alam Cimungkad pada tanggal 11 Juni 1919 dengan luas 56 ha. Selanjutnya tanggal 15 Januari 1925 kawasan Gunung Gede, Gunung Gumuruh, Gunung Pangrango dan sekitarnya ditetapkan sebagai kawasan Cagar Alam dengan luas ha. Pada tanggal 27 November 1975 atas dasar ketetapan Menteri Pertanian Indonesia Nomor 461/Kpts/Um/31/75, wilayah Situgunung ditetapkan sebagai kawasan Cagar Alam dengan luas 100 hektar, kemudian digabungkan menjadi Cagar Alam Gunung Gede dengan luas ha (Rustiami 2004; Budianto 2006). Tanggal 6 Maret 1980 Cagar Alam Gunung Gede diumumkan oleh Menteri Pertanian Republik Indonesia sebagai Kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango dengan luas ha, dan selanjutnya pada Tanggal 10 Juni 2003 kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango bertambah luasnya hingga meliputi ha akibat alih fungsi kawasan di sekitarnya yang sebelumnya berstatus hutan produksi, berdasarkan keputusan Menteri Kehutanan No. 174/Kpts-II/2003. Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGGP) merupakan perwakilan hutan hujan pegunungan di Pulau Jawa yang memiliki keanekaragaman hayati flora dan fauna yang sangat tinggi beserta keunikan ekosistemnya. Tingginya nilai keanekaragaman hayati di kawasan Gunung Gede dan Gunung Pangrango tersebut mendorong UNESCO untuk menetapkan kawasan ini sebagai Cagar Biosfer pada tahun 1977, jauh sebelum kawasan ini ditetapkan sebagai kawasan Taman Nasional. Pada tahun 1954, kawasan hutan Telaga Warna yang berada di sebelah Utara Gunung Gede Pangrango ditetapkan sebagai Cagar Alam (CA) berdasarkan

2 20 Surat Keputusan Menteri Pertanian Nomor 131/Um/1954 tanggal 6 Desember 1954 dengan luas kawasan 23,25 ha. Berdasarkan SK Menteri Pertanian Nomor 394/Kpts/Um/6/1979 kawasan CA Telaga Warna bertambah 350 ha, sehingga jumlah luas kawasannya menjadi 373,25 ha. Pada tanggal 9 Juni 1981, kawasan CA Telaga Warna ditetapkan menjadi seluas 368,25 ha berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pertanian Nomor 481/Kpts/Um/6/1981. Sebagian kawasan seluas 5 ha yang meliputi sebuah telaga, berubah fungsinya menjadi Taman Wisata Alam (TWA). Kawasan seluas 50 ha yang berbatasan CA Telaga Warna ditetapkan sebagai TWA Jember pada tanggal 9 Juni 1979 berdasarkan Keputusan Menteri Pertanian Nomor 393/ Kpts/Um/6/1979. Di sekeliling TNGGP, CA Telaga Warna, TWA Telaga Warna dan TWA Jember terdapat beberapa kelompok hutan produksi dan hutan lindung yang dikelola olah Perum Perhutani Unit III Jawa Barat. Hutan produksi (HP) tersebut ditetapkan berdasarkan SK Menteri Kehutanan Nomor 195/Kpts-II/2003 tahun 2003 tentang Penunjukkan Kawasan Hutan di Wilayah Provinsi Jawa Barat Seluas ± (Delapan Ratus Enam Belas Ribu Enam Ratus Tiga) Hektar. Selain itu terdapat pula beberapa pekebunan teh Wilayah Administrasi TNGGP menempati areal seluas hektar pada posisi BT dan LS, terletak dalam 3 wilayah kabupaten yaitu Bogor, Cianjur dan Sukabumi dan terbagi menjadi 22 resort dengan 6 resort utama (Resort Mandalawangi (Cibodas), Gunung Putri, Cisarua, Bodogol, Selabintana dan Situgunung sebagai pintu masuk - TNGGP bisa dengan mudah diakses dari Jakarta dan Bandung. Terdapat 3 pintu masuk utama yaitu Mandalawangi, Gunung Putri dan Selabintana untuk memasuki kawasan ini. Pintu masuk lainnya, yaitu Situgunung dan Cisarua lebih banyak difungsikan sebagai kawasan wisata alam, sedangkan Bodogol lebih banyak difungsikan sebagai Pusat Pendidikan Konservasi dan Pengamatan Hidupan Liar. Cagar Biosfer Cibodas terletak pada tiga wilayah kabupaten yaitu Kabupaten Bogor, Kabupaten Cianjur dan Kabupaten Sukabumi. Cagar biosfer ini memiliki batas terluar adalah jalan raya utama yang menghubungkan kota

3 21 Bogor-Cianjur-Sukabumi. Sebagai zona inti adalah kawasan TNGGP yang dikelilingi oleh zona penyangga dan zona peralihan sebagai zona terluar dan berbatasan langsung dengan batas luar cagar biosfer (Gambar 3). Sumber: TNGGP Gambar 3. Peta Pembagian Zona pada Cagar Biosfer Cibodas CA Telaga Warna dan TWA Telaga Warna secara administrasi terletak dalam wilayah Desa Tugu Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor, berada di sebelah utara kawasan TNGGP dan dipisahkan oleh jalan raya Ciawi-Cianjur sebagai batas Cagar Biosfer Cibodas. TWA Jember yang berbatasan langsung dengan CA Telaga warna secara administrasi termasuk wilayah Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur. Ada beberapa kelompok hutan produksi yang berbatasan langsung dengan CA Telaga Warna, kelompok hutan yang masuk wilayah administrasi Kabupaten Bogor dikelola oleh Perum Perhutani KPH Bogor dan yang masuk wilayah administrasi Kabupaten Cianjur dikelola oleh Perum Perhutani KHP Cianjur.

4 Bio-fisik Kawasan Kawasan TNGGP Kawasan TNGGP merupakan dataran tinggi tanah kering dan sebagian kecil merupakan rawa, terutama di daerah sekitar Cibeureum, yaitu Rawa Gayonggong. Topografinya bervariasi mulai dari landai hingga bergunung dengan kisaran ketinggian antara m dpl dengan titik tertinggi puncak Gunung Pangrango, di kawasan ini banyak terdapat jurang dengan kedalaman hingga 70 m. Temperatur udara berada di antara 5-28 o C dengan curah hujan rata-rata sebesar mm/tahun. TNGGP mempunyai ekosistem yang khas yang terdiri dari ekosistem sub-montana, montana, sub-alpin, danau, rawa, dan savana. Tidak kurang dari jenis tumbuhan berbunga, 400 jenis paku-pakuan dan lebih dari 120 jenis lumut dapat dijumpai di TNGGP. Dari keseluruhan jenis tumbuhan yang ada, 300 jenis diantaranya dapat digunakan sebagai bahan obat, serta 10 jenis berstatus dilindungi. Edelweis (Anaphalis javanica) merupakan tumbuhan khas vegetasi sub alpin yang hanya tumbuh pada ketinggian di atas m dpl menjadi simbol pengelola kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango. Tumbuhan yang disebut sebagai bunga abadi ini, terdapat sepanjang waktu. Bunga ini hanya dapat ditemui di puncak Gunung Pangrango (Alun-alun Mandalawangi) serta di puncak dan lereng Gunung Gede (Alun-alun Suryakencana). Dijumpai lebih dari 300 jenis serangga, 75 jenis reptilia, 20 jenis amfibi, 260 jenis burung (53% dari jenis burung di Pulau Jawa) dan lebih dari 110 jenis mamalia di kawasan ini. Beberapa diantaranya merupakan jenis satwa liar yang berstatus endemik, dilindungi dan langka, seperti: 3 jenis burung, yaitu elang jawa (Spizaetus bartelsi), celepuk gunung (Otus angelinae) dan cerecet (Psaltria exilis); 2 jenis primata, yaitu owa Jawa (Hylobates moloch) dan surili (Presbytis comata); serta berbagai jenis satwa liar yang terancam punah seperti macan tutul Jawa (Panthera pardus melas), kucing hutan (Felis bengalensis) dan ajag (Cuon alpinus); selain itu juga terdapat 4 jenis amfibi yang dikategorikan sebagai jenis yang langka (rare species), masing-masing adalah kodok bertanduk (Megophrys montana), kodok berbintik merah (Leptophryne cruentata), katak serasah putih (Leptobrachium sp.) dan katak pohon Jawa (Rhacophorus javanus). Dari catatan

5 23 sejarah, pada awal abad ke-19, Junghuhn melaporkan banyaknya populasi badak Jawa, harimau Jawa, banteng dan rusa di kawasan TNGGP. Kawasan CA Telaga Warna, TWA Telaga Warna dan TWA Jember Keadaan topografi kawasan CA Telaga Warna dan TWA Telaga Warna bergelombang dengan ketinggian kurang lebih m dpl. Curah hujan rata-rata mm per tahun. Vegetasi di kawasan ini termasuk tipe hutan hujan pegunungan, terdiri dari beraneka ragam jenis pohon-pohonan, liana dan epifit. Pohon-pohon yang ada antara lain adalah jenis Puspa (Schima walichii), Saninten (Castanopsis argentea). Jenis satwa liar yang terdapat di kawasan ini antara lain adalah beberapa jenis burung Tekukur (Streptopelia chinensis), Puyuh (Tumix suscitator), Kadanca (Ducula sp.), Walet (Collocalia vulvanorum), elang Jawa (Spizaetus bartelsi) dan beberapa jenis burung lainnya. Keadaan topografi kawasan TWA Jember pada umumnya berlereng dengan ketinggian tempat kl meter di atas permukaan laut. Menurut klasifikasi Schmidt dan Ferguson iklim kawasan ini termasuk tipe A dengan curah hujan rata-rata per tahun adalah mm. Flora yang terdapat di kawasan ini adalah Rasamala (Altingia excelsa), Saninten (Castanopsis argentia) serta berbagai jenis anggrek alam. Fauna yang terdapat di taman wisata ini antara lain adalah kancil (Tragulus javanicus), kijang (Munticus muntjak), monyet ekor panjang (Macaca fascicularis) serta beberapa jenis burung 3.4. Sosial-Ekonomi-Budaya Taman Nasional Gunung Gede Pangrango merupakan zona inti dari Cagar Biosfer Cibodas. Kawasan di sekelilingnya yang berbatasan langsung dengan TN ini merupakan zona penyangga. Sedangkan wilayah di luarnya yang berbatasan langsung dengan batas terluar Cagar Biosfer, yaitu jalan raya yang menghubungkan kota Ciawi (Bogor)-Cianjur-Sukabumi merupakan zona peralihan. Bentuk pengelolaan kawasan di zona penyangga antara lain adalah hutan produksi, hutan lindung, Kebun Raya Cibodas, Taman Safari Indonesia, lahan perkebunan teh, lahan pertanian padi, sayur dan buah-buahan, perkampungan dan desa. Hampir sebagian besar penduduk yang tinggal di dalam

6 24 dan sekitar kawasan Cagar Biosfer ini adalah petani sayuran, buah, padi sawah, perkebunan dan tanaman hias serta pedagang. Sebagian lainnya bermata pencaharian terkait dengan penyediaan jasa pariwisata dan turunannya. Seperti kebanyakan wilayah pegunungan lainnya di pulau Jawa, Gunung Gede Pangrango tidak pernah lepas dari mitologi, legenda dan cerita-cerita rakyat yang mempengaruhi pola kepercayaan dan budaya masyarakat sekitarnya. Sampai saat ini masih dapat ditemui rombongan masyarakat yang berziarah di lokasilokasi tertentu yang dipercaya memiliki kekuatan spiritual dan kekuatan supranatural. Beberapa lokasi yang sering dijadikan tempat ziarah oleh masyarakat adalah: a. Alun-alun Suryakencana, dimana di tempat tersebut terdapat Batu Dongdang dan Batu Kursi b. Leuit Salawejajar c. Batu Kukus d. Lawang Saketeng e. Curug Cikundul di komplek Curug Cibeureum f. Kasepuhan Cimande Selain obyek wisata alam di kawasan TNGGP, di wilayah Cagar Biosfer Cibodas terdapat pula obyek dan kegiatan wisata menarik lainnya semisal: Kebun Raya Cibodas, Taman Safari Indonesia, wisata agro (Gunung Mas dan Agropolitan), paralayang Gunung Mas, berkemah, arung jeram dan petualangan sepeda gunung. TWA Telaga Warna dan TWA Jember memiliki pemandangan alam yang indah dengan udara sejuk, di samping itu juga terdapat danau alam di mana permukaan airnya tampak berwarna, hal ini disebabkan oleh pantulan sinar matahari yang datang dari celah-celah dedaunan dan jatuh di permukaan danau yang berfungsi sebagai cermin. Keadaan alam yang relatif masih utuh merupakan daya tarik tersendiri bagi wisatawan. Di TWA Telaga Warna juga terdapat obyek wisata budaya berupa makam keramat yang sering dikunjungi para peziarah.

III. KONDISI UMUM LOKASI

III. KONDISI UMUM LOKASI III. KONDISI UMUM LOKASI 3.1. Sejarah Kawasan Berawal dari Cagar Alam Gunung Halimun (CAGH) seluas 40.000 ha, kawasan ini pertama kali ditetapkan menjadi salah satu taman nasional di Indonesia pada tahun
