BAB 1 PENDAHULUAN. baik untuk industri eceran, bank, asuransi, dll. Informasi yang diperoleh tersebut sangat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. baik untuk industri eceran, bank, asuransi, dll. Informasi yang diperoleh tersebut sangat"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Teknologi Informasi telah menjadi hal pokok yang sangat diperlukan bagi hampir semua perusahaan guna mendukung kelancaran dan kecepatan proses dalam bisnisnya, baik untuk industri eceran, bank, asuransi, dll. Informasi yang diperoleh tersebut sangat diperlukan untuk menunjang proses pengambilan keputusan. Namun kualitas pengambilan keputusan yang dibuat oleh manajemen tidak dapat dihindari dari ketergantungannya pada baik atau buruknya informasi yang diterima. Dengan kondisi seperti diatas, maka banyak perusahaan yang dengan aktif mencari teknologi informasi yang baru dimana diharapkan akan membantu mereka untuk mendapatkan keuntungan yang lebih sehingga mampu dalam berkompetisi. Keuntungan dalam berkompetisi dapat dicapai oleh perusahaan jika perusahaan tersebut memiliki proses pengambilan keputusan yang cepat dan mereka dapat dengan cepat untuk menjawab segala perubahan yang terjadi. Kunci utama untuk memperoleh pengambilan keputusan yang cepat tersebut adalah dengan memiliki informasi yang benar dan waktu yang tepat serta mudah dalam mengaksesnya. Pada dasarnya semua data yang telah ada pada semua sistem bisnis yang ada dapat dipergunakan untuk pengambilan keputusan. Namun, banyak perusahaan yang mempunyai sistem yang beraneka ragam, platform yang berbeda-beda dan lokasi yang

2 berlainan untuk penempatan datanya, sehingga dibutuhkan waktu yang cukup lama untuk memungkinkan semuanya itu dapat dimodifikasi. Di Indonesia pada saat ini telah mengalami kemajuan yang pesat dalam dunia bisnis asuransi kerugian, dimana asuransi kerugian memiliki arti yang penting untuk menjamin harta benda yang dimiliki. Persaingan dalam bisnis inipun semakin lama semakin meningkat sehingga dibutuhkan informasi yang cepat dan tepat agar dapat memutuskan apakah suatu resiko akan diambil atau tidak. Oleh sebab itu teknologi informasi yang handalpun sangat dibutuhkan guna mendukung perencanaan pengembangan bisnis, pengoperasian dan untuk memonitor semua kegiatan yang diselenggarakan oleh perusahaan yang bersangkutan. PT ARP adalah suatu perusahaan yang bergerak dalam bidang asuransi kerugian yang meliputi Kebakaran, Kendaraan Bermotor, Pengangkutan Laut, Rangka Kapal, dan Aneka. Dalam menjalankan bisnisnya perusahaan ini membutuhkan informasi manajemen, dimana informasi tersebut adalah informasi yang benar dan waktu yang tepat serta mudah dalam mengaksesnya. Namun hal ini seringkali merupakan kendala yang dialami oleh perusahaan untuk memperolehnya. Hal ini diakibatkan karena informasi manajemen yang dihasilkan tersebut diperoleh dari bentuk yang berbeda-beda dan sistem aplikasi yang dihasilkan dari teknologi yang berbeda-beda. Dengan demikian dibutuhkan waktu dan tenaga kerja yang lebih untuk mendapatkan laporan yang sesuai dengan kebutuhan, dan kesulitan bagi pihak manajemen untuk menganalis melalui informasi yang ada tersebut. Hal-hal seperti inilah yang membuat penulis ingin menganalisis dan merancang Khasanah data guna mendukung keputusan bisnis dalam menganalisa resiko kerugian

3 sehingga para pengambil keputusan mendapatkan informasi yang berkualitas dan akurat. Dengan adanya Khasanah data juga dapat membantu pihak manajemen untuk meningkatkan pengembangan bisnisnya sehingga tujuan perusahaan dapat dicapai dengan efektif dan efisien. 1.2 Perumusan Masalah Masalah-masalah yang dihadapi oleh manajemen adalah: Adanya sistem yang terpisah-pisah sehingga menimbulkan island of automation Karena aplikasi yang digunakan berbeda-beda maka perbedaan data juga berbedabeda sehingga menyebabkan adanya data yang tidak konsisten. Karena adanya perbedaan dalam penggunaan database dan perbedaan platform menyebabkan kesulitan bagi pihak manjemen untuk mengakses secara langsung terhadap informasi yang dibutuhkan, baik dari segi keakuratan data maupun waktu yang diperlukan Selain itu juga menyebabkan keterbatasan bagi manajemen untuk mendapatkan format laporan yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhannya. Dengan demikian dapat menghambat pihak manajemen dalam pengambilan keputusan analisa resiko asuransi yang akan diambil. Bisnis asuransi merupakan bisnis yang berjangka panjang sehingga data-data yang ada juga sangat diperlukan untuk disimpan dalam periode waktu yang cukup lama. Karena jumlah transaksi yang cukup besar dan kapasitas volume yang ada terbatas, maka manajemen mengalami kesulitan untuk menganalisis historikal data yang dibutuhkan.

4 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuannya adalah: membantu manajemen dalam mengakses semua data yang dibutuhkan guna pengambilan keputusan terhadap resiko, melakukan analisa bisnis terhadap apa yang sebenarnya terjadi dan mempermudah dalam melihat kondisi yang terjadi melakukan analisis pada manajemen database yang sedang berjalan melakukan analisis dan perancangan khasanah data sebagai penunjang keputusan bisnis dalam analisa resiko asuransi PT ARP Manfaatnya adalah: mempercepat dalam pengumpulan informasi yang dibutuhkan membantu dalam pengaksesan informasi yang sebelumnya telah tersedia meningkatan efisiensi dan efektifitas kerja bagi para karyawannya memberikan kemudahan dalam hal ad hoc queries menunjang proses pengambilan keputusan bisnis dalam analisa resiko asuransi kerugian 1.4 Ruang Lingkup Adapun ruang lingkup yang penulis batasi dalam menganalisis dan perancangan khasanah data adalah untuk perusahaan asuransi kerugian di PT. ARP untuk kelas Kendaraan Bermotor yang meliputi: Bagian Marketing, Bagian Underwriting, Bagian Collection, Bagian Claim, Bagian Coinsurance dan Bagian Finance dan Accounting.

5 1.5 Sistematika Penulisan Bab 1 Pendahuluan Bab ini berisi latar belakang penulisan dalam memilih topik ini, masalah yang dihadapi, tujuan dan manfaat dari penulisan tesis ini, ruang lingkup penulisan dan sistematika penulisan Bab 2 Landasan Teori Bab ini menyajikan landasan ilmu yang berhubungan dengan analisis dan perancangan khasanah data, DSS serta ilmu tentang asuransi kerugian khususnya yang berhubungan dengan lingkup penelitian. Bab 3 Metodologi Analisis Bab ini berisi tentang Sejarah Perusahaan, Struktur Organisasi yang Diterapkan di PT ARP, Metodologi Penelitian, Permasalahan, Analisis Data dan Pemecahan masalah.bab 4 Pembahasan dan Hasil Bab ini berisi tentang model analisis khasanah data, rancangan skema bintang, prototype user interface dalam perusahaan PT. ARP, Dampak Strategis dari Penggunaan Khasanah Data Terhadap Pengambilan Keputusan, dan Asumsi Dampak Investasi Khasanah Data terhadap Keuangan Perusahaan Bab 5 Kesimpulan dan Saran

6 Bab ini berisi kesimpulan dari hasil analisis dan perancangan yang telah dilakukan dan saran kepada pihak-pihak yang berkepentingan sehingga tujuan dan manfaat dari penulisan tesis ini dapat digunakan secara optimal

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat pesat. Begitu juga dengan perkembangan dunia informasi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat pesat. Begitu juga dengan perkembangan dunia informasi yang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini telah berjalan sangat pesat. Begitu juga dengan perkembangan dunia informasi yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan
