PERBEDAAN KEJADIAN SPASME LARING PASCA EKSTUBASI PADA TEKNIK EKSTUBASI DALAM DAN TEKNIK EKSTUBASI SADAR SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERBEDAAN KEJADIAN SPASME LARING PASCA EKSTUBASI PADA TEKNIK EKSTUBASI DALAM DAN TEKNIK EKSTUBASI SADAR SKRIPSI"

Transkripsi

1 PERBEDAAN KEJADIAN SPASME LARING PASCA EKSTUBASI PADA TEKNIK EKSTUBASI DALAM DAN TEKNIK EKSTUBASI SADAR SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran FENTYSA DAVISNI CHOMBE LISTIYANA G FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015 i

2 ii

3 PERNYATAAN Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan penulis tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Surakarta, Desember 2015 Fentysa Davisni Chombe Listiyana NIM. G iii

4 ABSTRAK Fentysa Davisni Chombe Listiyana, G , Perbedaan Kejadian Spasme Laring Pasca Ekstubasi pada Teknik Ekstubasi Dalam dan Teknik Ekstubasi Sadar. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Latar Belakang: Mengamankan jalan napas merupakan bagian terpenting dalam anestesi, terutama saat intubasi dan ekstubasi pipa endotrakea (ETT), selalu ada resiko untuk menjumpai kejadian spasme laring. Spasme laring adalah kontraksi yang sangat kuat dari otot laring karena rangsang sensoris dari saraf laringeal superior. Hal ini dapat disebabkan karena sekret, darah atau lewatnya pipa endotrakea melalui laring. Pada umumnya ekstubasi dalam dan ekstubasi sadar dipilih untuk mengurangi risiko spasme laring. Sekali terjadi spasme laring, maka akan diikuti dengan desaturasi oksigen akut sehingga dapat menyebabkan disfungsi organ. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kejadian spasme laring pasca ekstubasi pada teknik ekstubasi dalam dan teknik ekstubasi sadar. Metode: Subjek penelitian ini 30 pasien dengan indikasi anestesi umum dan intubasi pipa endotrakea yang dibagi ke dalam 2 kelompok, yaitu kelompok dengan teknik ekstubasi dalam dan kelompok dengan teknik ekstubasi sadar. Penelitian ini dilakukan di Instalasi Bedah Sentral RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Pengambilan data dilakukan dengan pengamatan langsung di bed side monitor sebelum dan setelah operasi dan data dari rekam medis pasien. Analisis data menggunakan uji Fisher sebagai alternatif dari uji Chi Square. Hasil: Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan satu kejadian spasme laring pada kelompok teknik ekstubasi sadar (6,7%) dan tidak didapatkan spasme laring pada kelompok ekstubasi dalam (0%). Namun, perbandingan kedua kelompok secara statistik tidak berbeda bermakna (p=1,000). Simpulan: Tidak ada perbedaan yang signifikan pada kejadian spasme laring antara teknik ekstubasi dalam dan teknik ekstubasi sadar. Kata kunci: spasme laring, teknik ekstubasi, ekstubasi dalam, ekstubasi sadar iv

5 ABSTRACT Fentysa Davisni Chombe Listiyana, G , The Differences of Laryngospasm Incidence Post Extubation Between Deep Extubation Technique and Awake Extubation Technique. Mini Thesis. Faculty of Medicine, Sebelas Maret University, Surakarta. Background: Securing airway is the most important thing in anesthesia, especially at the time to intubation and extubation of endotracheal tube (ETT), there is always a risk to occur laryngospasm. Laryngospasm is the forceful contraction of larynx because of sensoric stimulation from laryngeal superior nerve. This can be caused by secretion, blood or the ETT pass through the larynx. Generally, deep extubation and awake extubation are chosen to reduce the risk of laryngospasm. Once laryngospasm happen, it would be followed by acute oxygen desaturation and can caused organ dysfunction. This study aims to know the differences in the incidence of laryngospasm between deep extubation technique and awake extubation technique. Methods: The subject of this study were 30 patients who have indications for general anesthesia and ETT intubation and divided into 2 groups, i.e. deep extubation group and awake extubation group. This study was done in Central Surgical Installation of Moewardi Hospital Surakarta. Data retrieval was done by direct observation on bed side monitor pre and post-surgery and the data from medical record and would be analyzed using Fisher test as an alternative from Chi Square test. Results: Based on the result of the study, there is an incident of laryngospasm in awake extubation group (6,7%) and none in deep extubation group (0%). However, statistically, comparison between the two groups are not significantly different (p=1.000). Conclusion: There is no significantly differences of laryngospasm incidence between deep extubation technique and awake extubation technique. Keywords: laryngospasm, extubation, deep extubation, awake extubation v

6 PRAKATA Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Perbedaan Kejadian Spasme Laring Pasca Ekstubasi pada Teknik Ekstubasi Dalam dan Teknik Ekstubasi Sadar ini dengan baik. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat kelulusan dalam menyelesaikan Program Sarjana Kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Hartono, dr., M.Si. selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Sinu Andhi Jusup, dr., M.Kes., selaku Kepala Program Studi Kedokteran. 3. Mulyo Hadi Sudjito, dr., Sp.An. KNA. selaku Pembimbing Utama yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, arahan serta dukungan hingga terselesaikannya skripsi ini. 4. Lukman Aryoseto, dr. selaku Pembimbing Pendamping yang telah memberi pengarahan serta bimbingan hingga terselesaikannya skripsi ini. 5. H. Marthunus Judin, dr., Sp.An. KAP. selaku Penguji Utama yang telah bersedia untuk menguji dan memberikan kritik serta saran yang membangun dalam penyusunan skripsi ini. 6. Novianto Adi Nugroho, dr., selaku Penguji Pendamping yang telah berkenan untuk menguji serta memberikan kritik dan saran untuk penyempurnaan skripsi ini. 7. Yusuf Ari Mashuri, dr. selaku penguji dari Tim Skripsi yang telah bersedia menguji dan memberikan masukan dalam skripsi ini. 8. Kusmadewi Eka Damayanti, dr., M.Gizi, selaku Ketua Tim Skripsi, Bu Yulia selaku sekretaris, Bu Enny dan Pak Nardi sebagai staf bagian skripsi. 9. Seluruh staf dan residen SMF Anestesiologi dan Reanimasi, Mbak Retno, Mbak Angel, Mas Wawan serta seluruh staf IBS atas bimbingan dan bantuannya selama proses pengambilan data dan penyusunan skripsi ini. 10. Ayahanda Sugiyanto dan Ibunda Wahyuningsih, kakak penulis, Fesgi Davista C. L. dan Presdinasfri Davisti C. L. serta adik penulis Rangga Prasetya C. L. yang telah memberikan do a dan motivasi dalam penyusunan skripsi ini. 11. Rekan-rekan, Erika, Nyoman, Mutiani, Rafi, Kak Sitha, Tim Skripsi Anestesi dan keluarga Pendidikan Dokter 2012 yang telah memberikan bantuan dan motivasi dalam penulisan skripsi ini. 12. Ridho Frihadananta yang telah meluangkan waktu untuk selalu membantu penulis, memberikan motivasi dan dukungan dalam penyusunan skripsi ini. 13. Seluruh pihak yang turut membantu dalam proses penyusunan skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan skripsi ini. Kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan demi perbaikan selanjutnya. Akhir kata, penulis berharap skripsi ini bermanfaat bagi pembaca. vi Surakarta, Desember 2015 Fentysa Davisni Chombe Listiyana

7 DAFTAR ISI PRAKATA vi DAFTAR ISI vii DAFTAR TABEL viii DAFTAR LAMPIRAN ix BAB I PENDAHULUAN 1 A. Latar Belakang Masalah. 1 B. Perumusan Masalah 4 C. Tujuan Penelitian 4 D. Manfaat Penelitian. 4 BAB II LANDASAN TEORI 5 A. Tinjauan Pustaka 5 B. Kerangka Pemikiran. 14 C. Hipotesis 15 BAB III METODE PENELITIAN. 16 A. Jenis Penelitian. 16 B. Lokasi Penelitian 16 C. Subjek Penelitian.. 16 D. Besar Sampel 17 E. Teknik Sampling 18 F. Identifikasi Variabel Penelitian 18 G. Definisi Operasional Variabel Penelitian 18 H. Sumber Pengumpulan Data 20 I. Alat dan Bahan Penelitian 20 J. Desain Penelitian.. 21 K. Teknik Analisa Data 22 BAB IV HASIL PENELITIAN 23 BAB V PEMBAHASAN. 25 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 30 A. Simpulan.. 30 B. Saran. 30 DAFTAR PUSTAKA.. 31 vii

8 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Perbandingan Kejadian Spasme Laring Antara Ekstubasi Dalam dan Ekstubasi Sadar. 23 viii

9 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Ethical Clearance Lampiran 2. Informed Consent Lampiran 3. Guideline Informed Consent Lampiran 4. Lembar Data Lampiran 5. Data Sampel Lampiran 6. Hasil Analisis Data Uji Normalitas Shapiro-Wilk Lampiran 7. Hasil Analisis Data Uji Fisher Lampiran 8. Surat Ijin Penelitian Lampiran 9. Surat Pengantar Penelitian Lampiran 10. Surat Keterangan Selesai Penelitian ix

PERBANDINGAN PERUBAHAN SATURASI OKSIGEN TERHADAP PEMBERIAN BUPIVACAINE DAN BUPIVACAINE-FENTANYL PADA ANESTESI SPINAL PASIEN SECTIO CAESARIA SKRIPSI

PERBANDINGAN PERUBAHAN SATURASI OKSIGEN TERHADAP PEMBERIAN BUPIVACAINE DAN BUPIVACAINE-FENTANYL PADA ANESTESI SPINAL PASIEN SECTIO CAESARIA SKRIPSI PERBANDINGAN PERUBAHAN SATURASI OKSIGEN TERHADAP PEMBERIAN BUPIVACAINE DAN BUPIVACAINE-FENTANYL PADA ANESTESI SPINAL PASIEN SECTIO CAESARIA SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran
