PENGARUH LATIHAN DOUBLE LEG SPEED HOP DAN SQUAT JUMP TERHADAP PENINGKATAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI PEMAIN SEPAK BOLA CLUB SALATIGA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH LATIHAN DOUBLE LEG SPEED HOP DAN SQUAT JUMP TERHADAP PENINGKATAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI PEMAIN SEPAK BOLA CLUB SALATIGA"

Transkripsi

1 PENGARUH LATIHAN DOUBLE LEG SPEED HOP DAN SQUAT JUMP TERHADAP PENINGKATAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI PEMAIN SEPAK BOLA CLUB SALATIGA SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Tugas Akhir Dalam Mendapatkan Gelar Sarjana Fisioterapi Disusun Oleh : Zuamatur Rosiyana J PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Barang siapa yang mengerjakan kebaikan seberat zarah pun, niscaya dia akan melihat (balasan) nya. QS: Al-Adiyat: 6 Nothing is impossible beyond determination. (zuama) Jadilah kamu manusia yang pada kelahiranmu semua orang tertawa bahagia, tetapi hanya kamu sendiri yang menangis, dan pada kematianmu semua orang menangis sedih, tetapi hanya kamu sendiri yang tersenyum. (Mahatma Gandhi) Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah. (Thomas Alva Edison) v

6 PERSEMBAHAN Karya Tulis Ilmiah saya persembahkan untuk: Terima Kasih Kepada ALLAH SWT atas segala limpahan nikmat dan rahmat yang telah di berikan. Ayah Agus suripto dan Ibu Tafrika kebangganku terima kasih atas semua cinta dan kasih sayang, doa serta dukungannya selama ini. Yang tak pernah berhenti untuk selalu mengarahkan dan membimbing dalam perjalanan hidupku. Semua ini untuk beliau yang tak pernah henti memeberikan semuanya untukku. Nafisatul Faridah adikku tersayang terima kasih untuk semua doa dan kasih sayang serta semangat nya selama ini. Teman baikku yang telah mendukungku, menyemangatiku, dan menyayangiku. Teman-teman Fisioterapi S1 TRANSFER* (bintang) 2012 terima kasih untuk semangat dan kerja sama nya. vi

7 KATA PENGANTAR Dengan mengucap syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmad, taufik dan hidayah-nya serta dengan usaha sungguh-sungguh penulis dapat menyelesaikan proposal skirpsi ini sebagai salah satu syarat untuk memenuhi satu tugas akhir Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan karya tulis ini, penulis tidak lepas dari bantuan dan dorongan dari berbagai pihak yang telah membantu baik secara moril maupun materiil hingga terselesaikannya proposal skripsi ini. Pada kesempatan ini penulis dengan segala kerendahan hati mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Bambang Setiadji selaku Rektor Universitas Muhammdiyah Surakarta. 2. Bapak Suwadji M. Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Surakarta. 3. Ibu Isnaini Herawati SSt.FT., M.Sc. selaku Kepala Prodi Fisioterapi. 4. Bapak Sugiono SST.Ft.,M.H.(Kes) selaku Pembimbing Akademik penulis yang telah memberikan bimbingannya dari awal penulis hingga terselesaikannya penulisan proposal skirpsi ini. 5. Dosen dosen Prodi Fisioterapi yang telah mengajarkan berbagai ilmu kepada penulis 6. Staf dan Karyawan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 7. Ayah dan Ibu tercinta yang telah banyak membantu dan mendorong semangat penulis dalam menyelesaikan proposal skripsi ini. vii

8 8. Teman- teman terbaikku, yang selalu memberikan motivasi kepada penulis, Akhirnya dengan kerendahan hati penulis berharap semoga proposal skripsi yang telah tersusun ini dapat berguna sebagai bahan masukan bagi penelitian selanjutnya. Dan sedikit banyak akan menambah khasanah bagi dunia keilmuan dan pendidikan. Pada akhirnya akan dapat bermanfaat bagi kalangan akademik pada khususnya dan pada masyarakat luas pada umumnya. Penulis berharap semoga Allah SWT melimpahkan rahmat dan hidayah-nya kepada mereka yang telah membantu dalam menyelesaikan proposal skirpsi ini. Sukoharjo, 15 Juni 2016 Penulis viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSTUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii DEKLARASI... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii ABSTRAK (Bahasa Indonesia)... xiii ABSTRACT (Bahasa Inggris)... xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penulisan... 5 D. Manfaat Penulisan... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Pemain Sepak Bola... 6 B. Anatomi Tungkai Bawah... 7 C. Daya Ledak Otot Tungkai... 7 D. Double Leg Speed Hop E. Squat Jumpt F. Prinsip Gerakan dalam jaringan G. Kerangka Pikir H. Kerangka Konsep I. Hipotesi ix

10 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Waktu dan Tempat Penelitian C. Populasi dan Sampel D. variabel E. Definisi Konseptual F. Definisi Operasional G. Jalannya Penelitian H. Teknik Analisis Data BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil penelitian B. Pembahasan BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN 1. Informed Consent 2. Blangko pengukuran vertical jump test sebelum perlakuan 3. Blangko pengukuran vertical jump test setelah perlakuan 4. Hasil analisis Outpus SPSS 5. Jadwal Penelitian 6. Dokumentasi Penelitian 7. Blanko Rekap Data Responden 8. Daftar Riwayat Hidup x

11 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Kriteria Obyektif Vertical Jump... 9 Tabel 2.2 Fase Stretch Shorthening Cycle Tabel 4.1 Usia Kelompok I dan Kelompok II Tabel 4.2 Berat Badan Kelompok I dan Kelompok II Tabel 4.3 Tinggi Badan Kelompok I dan kelompok II Tabel 4.4 IMT Kelompok I dan Kelompok II Tabel 4.5 Nilai Vertical Jump Test pada Squat jump Tabel 4.6 Nilai Vertical Jump Test pada Double Leg Speed Hop Tabel 4.7 Hasil Uji Kelompok I Tabel 4.8 Hasil Uji Kelompok II Tabel 4.9 Hasil Uji Antara Kelompok I dan Kelompok II xi

12 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Vertical Jump... 9 Gambar 2.2 Latihan Double Leg Speed Hop Gambar 2.3 Latihan Squat Jump Gambar 2.4 Skema Gerak Komponen Elastis Gambar 2.5 Kerangka Pikir Gambar 2.6 Kerangka Konsep xii

13 ABSTRAK PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA Skripsi, 15 Juni Halaman ZUAMATUR ROSIYANA/J PENGARUH LATIHAN DOUBLE LEG SPEED HOP DAN SQUAT JUMP TERHADAP PENINGKATAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI PEMAIN SEPAK BOLA CLUB SALATIGA (Dibimbing Oleh Sigiono SST.Ft.,M.H.Kes) Latar Belakang: Dalam olahraga sepak bola dibutuhkan kondisi fisik yang prima untuk menghadapi kompetisi. Selama pertandingan sepak bola dibutuhkan daya ledak otot tubuh bagian bawah untuk menendang lebih jauh, melompat lebih tinggi, dan berlari lebih cepat. Daya ledak otot tungkai dapat ditingkatkan dengan latihan pliometrik double leg speed hop dan squat jump yang merupakan latihan untuk otot-otot pada tungkai. Dengan melakukan latihan double leg speed hop dan squat jump dapat meningkatakan daya ledak otot tungkai. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui pengaruh pemberian latihan double leg speed hop dan squat jump, serta mengetahui mana yang lebih baik antra latihan double leg speed hop dan squat jump terhadap peningkatan daya ledak otot tungkai pemain sepak bola club Salatiga. Metoddologi Peneltian: Jenis penelitian ini adalah two group pre-post test design. Seluruh subjek dibagi menjadi dua kelompok secara acak. Analisa statistic menggunakan uji hipotesis non parametrik karena <30 yaitu menggunakan wilcoxon dan mann whitney. Kelompok I diberi perlakuan squat jump dan kelompok II diberikan perlakuan double leg speed hop. Perlakuan diberikan selama 4 minggu dengan frekuensi 3 kali setiap minggu. Hasil Penelitian: Pada kelompok I (latihan squat jump) hasil uji beda nilai vertical jump test menggunakan uji wilcoxon pada pre post test diperoleh hasil p = 0,07 (p < 0,05), yang berarti ada perbedaan pengaruh antara sebelum dan setelah latihan squat jump terhadap peningkatan daya ledak otot tungkai. Sedangkan kelompok II (latihan double leg speed hop) hasil uji beda nilai vertical jump test menggunakan uji wilcoxon pada pre post test diperoleh hasil p = 0,05 (p < 0,05), yang berarti ada perbedaan pengaruh antara sebelum dan setelah latihan double leg speed hop terhadap peningkatan daya ledak otot tungkai. Pada uji mann whitney diperoleh hasil p = 0,035 (p<0,05) yang berarti ada perbedaan pengaruh yang bermakna antar kedua kelompok. Kesimpulan: Latihan double leg speed hop dan squat jump dapat meningkatkan daya ledak otot tungkai. Latihan double leg speed hop lebih baik dibandingkan dengan latihan squat jump dalam meningkatkan daya ledak otot tungkai pemain sepak bola. Kata Kunci: Double leg speed hop, squat jump, vertical jump test, daya ledak otot tungkai. xiii

14 ABSTRACT S1 STUDY PROGRAM PHYSIOTHERAPY FACULTY OF HEALTH SCIENCES UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH SURAKARTA THESIS, JUNE 15, PAGES ZUAMATUR ROSIYANA / J "EFFECT TRAINING DOUBLE LEG JUMP HOP AND SQUAT JUMP ON LEG EXPLOSIVE POWER SOCCER PLAYERS CLUB SALATIGA" (Guided By Sigiono SST.Ft., M.H.Kes) Background: In the sport of soccer takes peak physical condition to face the competition. During a football game takes the explosive power of the lower body muscles to kick farther, jump higher and run faster. Explosive power leg muscles can be improved with exercises plyometrics speed double leg hop and jump squat is an exercise for the muscles in the limbs. By doing a double leg speed hop and jump squats can increase the explosive power leg muscle. Research Objectives: To determine the effect of exercise speed double leg hop and jump squats, and to know which one is better antra workout speed double leg hop and jump squats to increased leg muscle explosive power of football players club Salatiga. Metoddologi Of Study: The study is a two-group pre-post test design. All subjects were divided into two groups randomly. Statistical analysis using nonparametric tests of hypotheses for <30 ie using Wilcoxon and Mann Whitney. Group I was treated squat jump and the second group was given treatment speed double leg hops. Treatment was given for 4 weeks with a frequency of 3 times per week. Results: In group I (squats jump) results of different test values vertical jump test using Wilcoxon test in the pre - post test result p = 0.07 (p <0.05), which means that there is a difference between the before and after effect jump squat exercises to increase leg muscle explosive power. While group II (double leg speed workout hop) results of different test values vertical jump test using Wilcoxon test in the pre - post test result p = 0.05 (p <0.05), which means that there is a difference between the before and after effects of exercise double leg hops to the increased speed of leg muscle explosive power. At the Mann Whitney test result p = (p <0.05), which means there are significant differences in effect between the two groups. Conclusion: Exercise speed double leg hop and jump squats can increase leg muscle explosive power. Exercise double leg hops better speed compared with a jump squat exercises to improve leg muscle explosive power football players. Keywords: Double leg speed hops, squat jump, vertical jump test, explosive power leg muscle xiv

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN AQUATIC DAN LAND PLYOMETRIC SQUAT JUMP TERHADAP TINGGI LONCATAN PEMAIN PEMULA BOLA VOLI

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN AQUATIC DAN LAND PLYOMETRIC SQUAT JUMP TERHADAP TINGGI LONCATAN PEMAIN PEMULA BOLA VOLI PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN AQUATIC DAN LAND PLYOMETRIC SQUAT JUMP TERHADAP TINGGI LONCATAN PEMAIN PEMULA BOLA VOLI SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Akhir Dalam Mendapatkan Gelar Sarjana Fisioterapi
