DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN (SPP)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN (SPP)"

Transkripsi

1 DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN (SPP) Dipersiapkan oleh: Kelompok 7 1. Febri Adinda Yanti Ritonga J3D Mutiara Widara Sakinah J3D Novella Timal J3D Novitri Malini J3D Komputer - Institut Pertanian Bogor Jalan Kumbang No. 14, Bogor Komputer Institut Pertanian Bogor Nomor Dokumen Halaman DPPL-SPP 1/33 Revisi - Tgl: 14 Desember 2013

2 Revisi A DAFTAR PERUBAHAN Deskripsi B C D E F G INDEX - A B C D E F G TGL Ditulis oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh DPPL-SPP Halaman 2 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

3 Daftar Halaman Perubahan Halaman Revisi Halaman Revisi DPPL-SPP Halaman 3 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

4 Daftar Isi 1. Pendahuluan Tujuan Penulisan Dokumen Lingkup Masalah Definisi dan Istilah Referensi Deskripsi Umum Dokumen Deskripsi Perancangan Rancangan Lingkungan Implementasi Dekomposisi Fungsional Modul Deskripsi Data Dekomposisi Fisik Modul Deskripsi Rinci Modul Deskripsi Layar Beranda Deskripsi Objek Algoritma Lowongan Kerja Deskripsi Objek Algoritma Daftar Pelamar Deskripsi Objek Algoritma Masuk Pelamar Deskripsi Objek Algoritma Beranda Pelamar Deskripsi Objek Algoritma Apply Pelamar Deskripsi Objek Algoritma Masuk Industri Deskripsi Objek Algoritma Daftar Industri Deskripsi Objek Algoritma Beranda Industri Deskripsi Objek Algoritma Balasan Industri Deskripsi Objek Algoritma Pelamar Lowongan Kerja DPPL-SPP Halaman 4 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

5 Deskripsi Objek Algoritma Deskripsi Proses Pengolahan Login Pelamar Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Login Industri Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Daftar Pelamar Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Daftar Industri Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Beranda Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Lowongan Kerja Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Ubah Data Pelamar Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Beranda Pelamar Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Beranda Industri Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Apply Pelamar Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Balasan industri Deskripsi Keluaran Algoritma DPPL-SPP Halaman 5 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

6 3. Matriks Keterunutan DPPL-SPP Halaman 6 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

7 Daftar Gambar Gambar 1 Beranda Gambar 2 Lowongan Kerja Gambar 3 Daftar Pelamar Gambar 4 Masuk Pelamar Gambar 5 Beranda Pelamar Gambar 6 Apply Pelamar Gambar 7 Masuk Industri Gambar 8 Daftar Industri Gambar 9 Beranda Industri Gambar 10 Balasan Industri Gambar 11Pelamar Lowongan Kerja Daftar Tabel Tabel 1 Dekomposisi Fungsional Modul Tabel 2 Dekomposisi Fisik Modul Tabel 3 Deskripsi Rinci Modul Tabel 4 Deskripsi Objek Beranda Tabel 5 Deskripsi Objek Lowongan Kerja Tabel 6 Deskripsi Objek Daftar Pelamar Tabel 7 Deskripsi Objek Masuk Pelamar Tabel 8 Deskripsi Objek Beranda Pelamar Tabel 9 Deskripsi Objek Apply Pelamar Tabel 10 Deskripsi Objek Masuk Industri Tabel 11 Deskripsi Objek Daftar Industri Tabel 12 Deskripsi Objek Beranda Industri Tabel 13 Deskripsi Objek Pelamar Lowongan Kerja Tabel 14 Matriks Keterunutan DPPL-SPP Halaman 7 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

8 1. Pendahuluan Dokumen ini berisi penjelasan pemakaian dan penulisan dokumen Deskripsi Perancagan Perangkat Lunak (DPPL) atau Software Design Description (SDD) dengan pendekatan (ancangan) berorientasi proses. Dokumen ini selanjutnya akan menggunakan istilah DPPL. Dokumen ini sebagian besar adalah adaptasi dari dokumen IEEE Std Uraian yang dituangkan di dalam dokumen ini digunakan sebagai acuan dalam menulis DPPL. Dokumen ini dibuat untuk membantu membuat pengembangan perancangan perangkat lunak yang akan dikembangkan dengan ancangan berorientasi proses. Pada prinsipnya, hasil analisis sistem perangkat lunak dengan ancangan ini diuraikan sebagai sekumpulan proses yang terorganisasi secara hirarkis. Proses-proses tersebut saling berkomunikasi melalui suatu jalur aliran data. 1.1 Tujuan Penulisan Dokumen Dokumen Deskripsi Perancangan Perangkat lunak (DPPL) merupakan dokumen dokumen deskripsi dari perancangan perangkat lunak yang akan dikembangkan dan bertujuan untuk memberikan landasan yang diperlukan dalam proses pengkodean aplikasi SPP. Dokumen ini digunakan dalam proses. Dokumen ini digunakan oleh pengembang sebagai acuan teknis pengembangan perangkat lunak pada tahap selanjutnya. 1.2 Lingkup Masalah SPP (Sistem Pencarian Pekerjaan) adalah perangkat lunak yang menyediakan sistem pencarian pekerjaan secara online dan berbasiskan web. Perangkat lunak ini menyimpan data pelamar pekerjaan dan data industri. 1.3 Definisi dan Istilah DPPL adalah Deskripsi Perancangan Pelangkat Lunak merupakan dokumentasi dari perancangan produk yang dibuat. SKPL adalah Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak, atau dalam bahasa Inggris-nya sering juga disebut sebagai Software Requirements Spesification (SRS), dan merupakan spesifikasi dari perangkat lunak yang akan dikembangkan. DPPL-SPP Halaman 8 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

9 DPPL-SPP.K-xxxx adalah kode yang digunakan untuk 1.4 Referensi merepresentasikan kebutuhan (requirement) pada SPP, dengan SPP merupakan kode perangkat lunak, SPP.K adalah kode fase, dan xxxx adalah digit/nomor kebutuhan (requirement). HTML adalah HyperText Markup Language, sintaks bahasa yang digunakan dalam World Wide Web [DAV99]. DFD adalah Data Flow Diagram, diagram dan notasi yang digunakan untuk menunjukkan aliran data pada perangkat lunak. ERD adalah Entity Relationship Diagram, diagram dan notasi yang digunakan untuk merepresentasikan struktur data statis pada perangkat lunak. Referensi yang digunakan pada perangkat lunak ini adalah: SKPL SPP kelompok 7. GL01, Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak. Komputer Diploma IPB. STAF IF.GL02, Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak. Jurusan Teknik Informatika ITB. GL02AT, template dokumen Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak (DPPL). 1.5 Deskripsi Umum Dokumen Dokumen DPPL ini dibagi menjadi tiga bagian utama. Bagian utama berisi penjelasan tentang dokumen DPPL yang mencakup tujuan pembuatan dokumen ini, lingkup masalah yang diselesaikan oleh perangkat lunak yang dikembangkan, definisi, referensi dan deskripsi umum. Bagian kedua berisi penjelasan secara umum mengenai perangkat lunak yang akan dikembangkan meliputi Rancangan Lingkungan Implementasi, Dekomposisi Fungsional Modul, Deskripsi data, Dekomposisi fisik modul, Deskripsi rinci DPPL-SPP Halaman 9 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

10 modul, Deskripsi layar dan proses, Deskripsi laporan, dan Matriks keterunutan. 2. Deskripsi Perancangan 2.1 Rancangan Lingkungan Implementasi Perangkat lunak pada sisi server yang dibutuhkan oleh SPP adalah: Sistem operasi : Microsof Windows 7/8 Scripting language: PHP Hypertext Preprocessor (PHP) 5.3, HTML DBMS: MySQL an MySQL 1.8 Perangkat lunak pada sisi client yang dibutuhkan oleh SPP adalah: Sistem operasi: Microsoft Windows 7/8, Linux Penjelajah situs (web browser) berbasis grafis atau teks: Microsoft Internet Explorer, Mozilla, dan Google Chrome DPPL-SPP Halaman 10 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

11 2.2 Dekomposisi Fungsional Modul No. Fungsi/Proses Data Input Data Output Keterangan DPPL- SPP.K log in Username, Password Valid Berfungsi untuk melakukan verifikasi terhadap username dan password yang dimasukkan admin. DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K DPPL- SPP.K logout Button Logout Keluar dari sistem Daftar pelamar Daftar industri Ubah data Pelamar Ubah data industri Tutup akun pelamar Tutup akun industri Username pelamar, nama lengkap, password, alamat, umur, tempat/tanggal lahir. Username industri, nama industri, password industri, alamat industri. Username pelamar, nama lengkap, password, alamat, umur, tempat/tanggal lahir. Username industri, nama industri, password industri, Berfungsi untuk melakukan logout dari sistem. - Berfungsi untuk mendaftarkan pelamar pada sistem pencarian pekerjaan - Berfungsi untuk mendaftarkan industri pada system pencarian pekerjaan. valid Berfungsi untuk mengubah data pelamar jika ada kesalahan. valid Berfungsi untuk mengubah data industri jika ada kesalahan alamat industri. Button tutup akun valid Berfungsi untuk menghapus data pelamar Button tutup akun valid Berfungsi untuk menghapus data industri Unggah CV Button unggah - Berfungsi untuk mengirimkan data diri sesuai kebutuhan pekerjaan. Mengisi lowongan kerja Nama pekerjaan, Kriteria yang dibutuhkan - Berfungsi untuk menginformasikan pelamar tentang pekerjaan yang dibutuhkan. Tabel 1 Dekomposisi Fungsional Modul DPPL-SPP Halaman 11 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

12 2.3 Deskripsi Data Nama tabel : login_admin Primary key : id Constraint Integrity : - Admin adalah tabel basis data yang berisikan informasi mengenai data admin yang melakukan hapus data industri dan data pelamar pada sistem pencarian pekerjaan. Nama tabel : Login_Pelamar Primary key : id_member Constraint Integrity : - Login_pelamar adalah tabel basis data yang berisikan informasi mengenai data pelamar yang melakukan pendaftaran data diri ke system pencarian pekerjaan. Nama tabel : Login_Industri Primary key : id_industri Constraint Integrity : - Login_Industri adalah tabel basis data yang berisikan informasi mengenai data Industri yang melakukan pendaftaran data diri ke sistem pencarian pekerjaan. Nama tabel : Pelamar Primary key : id_pelamar Constraint Integrity : - Pelamar adalah tabel basis data yang berisikan informasi mengenai data pelamar yang melakukan pengunggahan CV. Nama tabel : lamaran_kerja Primary key : id_lamaran Constraint Integrity : - Lamaran_kerja adalah tabel basis data yang berisikan informasi mengenai data pekerjaan yang dicari oleh pelamar pada sistem pencarian pekerjaan. DPPL-SPP Halaman 12 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

13 Nama tabel : lowongan_kerja Primary key : id_loker Constraint Integrity : - Lowongan_kerja adalah tabel basis data yang berisikan informasi mengenai data pekerjaan yang diisi oleh industri ke sistem pencarian pekerjaan. 2.4 Dekomposisi Fisik Modul Modul Nama File Nama Fungsi Input Output Login Pelamar Masukpelamar.php Autentikasi user Username, password Beranda pelamar Login Perusahaan Masukindustri.php Autentikasi user Username, password Beranda perusahaan Pengolahan data Profil_pelamar.php Penyuntingan data pelamar Username, password, Profil pelamar pelamar nama lengkap, tanggal lahir, pendidikan. Tutup akun - ShowMessage Pengolahan data industri Profil_industri.php pelamar Ubah password pelamar Penyuntingan data industri Tutup akun industri Ubah password industri Password lama, password baru, autentikasi password baru Username, password, nama perusahaan tutup akun Profil pelamar Profil industri - ShowMessage tutup akun Password Profil Industri lama, password baru, autentikasi password baru Tambah Nama Beranda DPPL-SPP Halaman 13 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

14 Pencarian Lowongan Pekerjaan Penerimaan Pelamar lowongan pekerjaan Apply.php Pencarian Lowongan Pekerjaan Balasan_perusahaan.php Melihat balasan perusahaan Lamaran_action.php Balasan perusahaan Tabel 2 Dekomposisi Fisik Modul lowongan, kriteria pekerjaan Attach CV industri Form balasan perusahaan - Form balasan perusahaan - Form pelamar lowongan kerja 2.5 Deskripsi Rinci Modul Layar yang akan dipergunakan dalam perangkat lunak ini diperlihatkan seperti pada tabel di bawah ini : No Nama Layar Keterangan L1 Menu utama sistem pencarian pekerjaan, Beranda L2 Lowongan Kerja Deskripsi tentang lowongan pekerjaan L3 Daftar Pelamar Menu untuk mendaftarkan data diri oleh pelamar termasuk username dan password L4 Masuk pelamar Autentifikasi Pelamar untuk memasukkan username dan password L5 Beranda Pelamar Menu utama pada pelamar L6 Apply Pekerjaan Proses attach CV oleh pelamar L7 Login Industri Autentikasi industri untuk memasukkan username dan password L8 Daftar industri Menu untuk mendaftarkan data diri oleh industri termasuk username dan password L9 Beranda industri Menu utama pada sistem pencarian pekerjaan untuk industri L10 Balasan industri Balasan apakah pelamar diterima atau ditolak. L11 Pelamar Lowongan Kerja Informasi tentang pelamar kerja Tabel 3 Deskripsi Rinci Modul DPPL-SPP Halaman 14 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

15 2.5.1 Deskripsi Layar Layout yang akan digunakan dalam Sistem Pencarian Pekerjaan adalah : Beranda Gambar 1 Beranda Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Masuk Pelamar Perintah aksi Button untuk masuk pelamar Masuk Industri Perintah aksi Button untuk masuk industri Daftar Pelamar Perintah aksi Button untuk daftar pelamar Daftar Industri Perintah aksi Button untuk daftar industri Tabel 4 Deskripsi Objek Beranda DPPL-SPP Halaman 15 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

16 Algoritma Input : - Proses : Jika memilih button Masuk Pelamar, maka masuk ke halaman beranda pelamar. Jika memilih button Masuk Industri, maka masuk ke halaman beranda Industri. Jika memilih button Daftar Pelamar, maka masuk ke form daftar pelamar. Jika memilih button Daftar Industri, maka masuk ke form daftar Industri. Output : Menu utama sesuai kategori pilihan user Lowongan Kerja Gambar 2 Lowongan Kerja DPPL-SPP Halaman 16 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

17 Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Masuk Pelamar Perintah aksi Button untuk masuk pelamar Masuk Industri Perintah aksi Button untuk masuk industri Daftar Pelamar Perintah aksi Button untuk daftar pelamar Daftar Industri Perintah aksi Button untuk daftar industri Lowongan Kerja Perintah aksi Button untuk melihat tab adanya lowongan kerja Tab Administrasi, HRD danteknisi Perintah aksi Tabel 5 Deskripsi Objek Lowongan Kerja Button untuk melihat rincian lowongan kerja Algoritma Input : - Proses : Jika memilih button Masuk Pelamar, maka masuk ke halaman beranda pelamar. Jika memilih button Masuk Industri, maka masuk ke halaman beranda Industri. Jika memilih button Daftar Pelamar, maka masuk ke form daftar pelamar. Jika memilih button Daftar Industri, maka masuk ke form daftar Industri. Jika memilih button lowongan kerja, maka masuk ke tab yang barisi lowongan kerja yang tersedia. Jika memilih tab Administrasi, HRD dan Teknisi, maka masuk ke rincian lowongan kerja. Output : Menu utama sesuai kategori pilihan user. DPPL-SPP Halaman 17 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

18 Daftar Pelamar Gambar 3 Daftar Pelamar Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Daftar Perintah aksi Button untuk mendaftar pelamar Tabel 6 Deskripsi Objek Daftar Pelamar Algoritma Input : - Proses : Jika memilih button Daftar, maka masuk ke halaman beranda pelamar. Output : Menu utama sesuai kategori pilihan user. DPPL-SPP Halaman 18 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

19 Masuk Pelamar Gambar 4 Masuk Pelamar Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Login Perintah aksi Button untuk masuk pelamar Daftar Perintah aksi Button untuk masuk form daftar pelamar Tabel 7 Deskripsi Objek Masuk Pelamar Algoritma Input : - Proses : Jika memilih button Masuk Pelamar, maka masuk ke halaman beranda pelamar. Jika memilih button Daftar Pelamar, maka masuk ke form daftar pelamar. Output : Menu utama sesuai kategori pilihan user. DPPL-SPP Halaman 19 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

20 Beranda Pelamar Gambar 5 Beranda Pelamar Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Beranda Perintah aksi Button untuk masuk Beranda pelamar Balasan Perusahaan Perintah aksi Button untuk melihat balasan Industri Profil Pelamar Perintah aksi Button untuk maksuk ke profil pelamar Keluar Perintah aksi Button untuk keluar Apply Perintah aksi Button untuk menuju form Attach dokumen Pelamar. Tabel 8 Deskripsi Objek Beranda Pelamar DPPL-SPP Halaman 20 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

21 Algoritma Input : - Proses : Jika memilih button Beranda, maka masuk ke halaman beranda pelamar. Jika memilih button Balasan Perusahaan, maka masuk ke halaman Balasan Perusahaan. Jika memilih button Profil Pelamar, maka masuk ke Profil Pelamar. Jika memilih button Keluar, maka keluar dari Profil Pelamar. Jika memilih button Apply, maka masuk menuju form Attach dokumen pelamar. Output : Menu utama sesuai kategori pilihan user Apply Pelamar Gambar 6 Apply Pelamar DPPL-SPP Halaman 21 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

22 Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Beranda Perintah aksi Button untuk masuk Beranda pelamar Balasan Perusahaan Perintah ak si Button untuk melihat balasan Industri Profil Pelamar Perintah ak si Button untuk maksuk ke profil pelamar Keluar Perintah ak si Button untuk keluar Send Perintah ak si Tabel 9 Deskripsi Objek Apply Pelamar Button untuk mengirim dokumen Pelamar Algoritma Input : - Proses : Jika memilih button Beranda, maka masuk ke halaman beranda pelamar. Jika memilih button Balasan Perusahaan, maka masuk ke halaman Balasan Perusahaan. Jika memilih button Profil Pelamar, maka masuk ke Profil Pelamar. Jika memilih button Keluar, maka keluar dari Profil Pelamar. Jika memilih button Send,maka akan mengirim dokumen yang telah di masukkan pelamar. Output : Menu utama sesuai kategori pilihan user. DPPL-SPP Halaman 22 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

23 Masuk Industri Gambar 7 Masuk Industri Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Username Label input Pemasukan username Password Label input Pemasukan password Masuk Perintah aksi Button untuk login Industri Tabel 10 Deskripsi Objek Masuk Industri Algoritma Input : Masukkan nama username dan password industri Proses : Jika memilih masuk maka industri masuk ke halaman beranda industri Output : - DPPL-SPP Halaman 23 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

24 Daftar Industri Gambar 8 Daftar Industri Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Username Label input Pemasukan username Password Label input Pemasukan password Nama Label input Pemasukan Nama perusahaan perusahaan Deskripsi Label input Pemasukan Deskripsi Perusahaan perusahaan Daftar Perintah aksi Button untuk daftar Industri Tabel 11 Deskripsi Objek Daftar Industri Algoritma Input : Masukkan nama username dan password industri Proses : Jika memilih daftar maka industri masuk ke halaman beranda industri Output : - DPPL-SPP Halaman 24 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

25 Beranda Industri Gambar 9 Beranda Industri Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Edit Perintah aksi Button untuk menyunting Lowongan Pekerjaan Hapus Perintah aksi Button untuk menghapus Lowongan Pekerjaan Tambah Lowongan Kerja Perintah aksi Button untuk menambah Lowongan Pekerjaan Tabel 12 Deskripsi Objek Beranda Industri DPPL-SPP Halaman 25 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

26 Algoritma Proses : - Jika memilih edit maka industri masuk ke halaman pengisian lowongan kerja. - Jika memilih hapus maka lowongan pekerjaan akan dihapus. - Jika memilih Tambah lowongan kerja maka industri masuk ke halaman pengisian lowongan kerja. Output : Balasan Industri Gambar 10 Balasan Industri Deskripsi Objek Algoritma - - DPPL-SPP Halaman 26 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

27 Pelamar Lowongan Kerja Gambar 11Pelamar Lowongan Kerja Deskripsi Objek Objek Jenis Keterangan Download Perintah aksi Button untuk men-download CV pelamar Terima Perintah aksi Button untuk menerima pelamar Tolak Perintah aksi Button untuk menolak pelamar Tabel 13 Deskripsi Objek Pelamar Lowongan Kerja Algoritma Proses : - Jika memilih download maka CV akan ter-download. - Jika memilih Terima maka pelamar akan mendapatkan balasan diterima - Jika memilih Tolak maka pelamar akan menerima balasan ditolak. DPPL-SPP Halaman 27 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

28 2.5.2 Deskripsi Proses Pengolahan Login Pelamar Memverifikasi username dan password serta memberikan validasi untuk pelamar Deskripsi Masukan ParameterList : String Merupakan daftar parameter GET yang siap dikirim ke sistem pencarian pekerjaan. Contoh : username=pelamar, password=pelamar Deskripsi Keluaran Tidak ada Algoritma Pelamar memasukkan username, password. Jika validasi username, password benar, maka sistem akan lanjut ke menu utama pelamar. Jika validasi username, password salah, maka user harus memasukkan kembali username, password sampai validasi benar Pengolahan Login Industri Memverifikasi username dan password serta memberikan validasi untuk industri Deskripsi Masukan ParameterList : String Merupakan daftar parameter GET yang siap dikirim ke sistem pencarian pekerjaan. Contoh : username=industri, password=industri Deskripsi Keluaran Tidak ada Algoritma Industri memasukkan username, password. Jika validasi username, password benar, maka sistem akan lanjut ke menu utama industri. Jika validasi username, password salah, maka user harus memasukkan kembali username, password sampai validasi benar. DPPL-SPP Halaman 28 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

29 Pengolahan Daftar Pelamar Mendaftarkan data pelamar sesuai dengan data-data yang dimasukkan Deskripsi Masukan ParameterList : String Merupakan daftar parameter GET yang siap dikirim ke sistem pencarian pekerjaan. Contoh : username=pelamar, password=pelamar,nama lengkap= pelamar Deskripsi Keluaran Respon : String Merupakan respon dari sistem terhadap input yang dilakukan mengenai apakah data berhasil didaftarkan atau tidak Algoritma Pelamar memasukkan username, password, nama lengkap, tanggal lahir dan pendidikan terakhirnnya. Jika data diisi semuanya, data terdaftar dalam sistem. Jika data tidak diisi semuanya, maka pelamar harus mengisi kembali datanya Pengolahan Daftar Industri Mendaftarkan data industri sesuai dengan data-data yang dimasukkan Deskripsi Masukan ParameterList : String Merupakan daftar parameter GET yang siap dikirim ke sistem pencarian pekerjaan. Contoh : username=industri, password=industri,nama perusahaan= industri Deskripsi Keluaran Respon : String Merupakan respon dari sistem terhadap input yang dilakukan mengenai apakah data berhasil didaftarkan atau tidak. DPPL-SPP Halaman 29 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

30 Algoritma Pelamar memasukkan username, password, nama perusahaan, dan deskripsi perusahaannya. Jika data diisi semuanya, data terdaftar dalam sistem. Jika data tidak diisi semuanya, maka industri harus mengisi kembali datanya Pengolahan Beranda Menu utama sistem Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Lowongan Kerja Mmemilih lowongan kerja oleh pelamar Deskripsi Masukan Merupakan daftar parameter yang siap dikirim ke sistem pencarian pekerjaan. Contoh : CV dengan ekstensi.pdf Deskripsi Keluaran Respon : String Merupakan respon dari sistem terhadap input yang dilakukan mengenai apakah data berhasil didaftarkan atau tidak Algoritma Pelamar memasukkan lamaran dengan cara attach CV. Jika data diisi semuanya, lamaran masuk kedalam sistem. DPPL-SPP Halaman 30 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

31 Pengolahan Ubah Data Pelamar Mengubah data pelamar sesuai dengan data-data yang dimasukkan Deskripsi Masukan ParameterList : String Merupakan daftar parameter GET yang siap dikirim ke sistem pencarian pekerjaan. Contoh : username=pelamar, password=pelamar2,nama lengkap= pelamar Deskripsi Keluaran Respon : String Merupakan respon dari sistem terhadap input yang dilakukan mengenai apakah data berhasil didaftarkan atau tidak Algoritma Pelamar memasukkan username, password, nama lengkap, tanggal lahir dan pendidikan terakhirnnya yang baru. Jika data diisi semuanya, data diubah dalam sistem. Jika data tidak diisi semuanya, maka pelamar harus mengisi kembali datanya Pengolahan Beranda Pelamar Menu utama pelamar Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma - DPPL-SPP Halaman 31 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

32 Pengolahan Beranda Industri Menu utama industri Deskripsi Masukan Deskripsi Keluaran Algoritma Pengolahan Apply Pelamar Proses penerimaan atau penolakan pelamar Deskripsi Masukan Button terima atau button tolak Deskripsi Keluaran Algoritma Jika button terima dipilih makan akan muncul pemberitahuna diterima pada akun pelamar. Jika button tolak dipilih akan muncul pemberitahuan ditolak pada akun pelamar Pengolahan Balasan industri Form balasan dari industri Deskripsi Keluaran Algoritma Jika lamaran diterima oleh industri, maka akan muncul pemberitahuan diterima. Jika lamaran ditolak oleh industri maka akan muncul pemberitahuan ditolak. DPPL-SPP Halaman 32 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

33 3. Matriks Keterunutan No. ID Fungsi Nama Layar Nama Proses 1 SKPL-SPP.K Beranda 2 SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K SKPL-SPP.K Tabel 14 Matriks Keterunutan 2 Lowongan Kerja 3 Daftar Pelamar 4 Masuk pelamar 5 Beranda Pelamar 6 Apply Pekerjaan 7 Login Industri 8 Daftar industri 9 Beranda industri 10 Balasan industri DPPL-SPP Halaman 33 dari 33 Dokumen ini dan informasi yang dimilikinya adalah milik Komputer-IPB dan bersifat rahasia.

SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN (SPP)

SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN (SPP) SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN (SPP) Dipersiapkan oleh: Kelompok 7 1. Febri Adinda Yanti Ritonga J3D111071 2. Mutiara Widara Sakinah J3D111026 3. Novella Timal J3D111118
