ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA GREEDY & BRUTE FORCE DALAM PENCARIAN KARTU TERTINGGI PADA KARTU REMI SKRIPSI ANTON GUMALA PUTRA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA GREEDY & BRUTE FORCE DALAM PENCARIAN KARTU TERTINGGI PADA KARTU REMI SKRIPSI ANTON GUMALA PUTRA"

Transkripsi

1 ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA GREEDY & BRUTE FORCE DALAM PENCARIAN KARTU TERTINGGI PADA KARTU REMI SKRIPSI ANTON GUMALA PUTRA PROGRAM STUDI S1 ILMU KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

2 ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA GREEDY & BRUTE FORCE DALAM PENCARIAN KARTU TERTINGGI PADA KARTU REMI SKRIPSI Diajukan untuk melengkapai tugas akhir dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Komputer ANTON GUMALA PUTRA PROGRAM STUDI S1 ILMU KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

3 PERNYATAAN ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA GREEDY DAN BRUTE FORCE DALAM PENCARIAN KARTU TERTINGGI PADA KARTU REMI SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, Februari 2014 Anton Gumala Putra

4 PENGHARGAAN Alhamdulillahirrabbil alamin, penulis ucapkan rasa syukur yang tiada hentinya kehadirat Allah Subhanahuwata ala yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat beriring salam juga tak lupa teruntuk baginda Nabi Muhammad SAW beserta keluarganya, para sahabat, syuhada dan pengikutnya yang setia. Dengan segala kerendahan hati, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu penyelesaian skripsi ini. Penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Syahril Pasaribu, DTMH, MSc(CTM), SpA(K) sebagai Rektor (USU) 2. Bapak Dr. Muhammad Zarlis sebagai Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi 3. Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom sebagai Ketua Program Studi S1 Ilmu Komputer dan sekaligus sebagai Dosen Pembimbing I. 4. Ibu Dian Rachmawati, S.Si, M.Kom sebagai Dosen Pembimbing II dan sekaligus sebagai Dosen di Program Studi S1 Ilmu Komputer Fasilkom-TI USU. 5. Bapak Drs. Marihat Situmorang, M.Kom sebagai Dosen Pembanding I dan sekaligus sebagai Dosen di Program Studi S1 Ilmu Komputer Fasilkom-TI USU. 6. Bapak M. Andri Budiman, ST,M.Comp.Sc,MEM sebagai Pembanding II dan sekaligus sebagai Dosen di Program Studi S1 Ilmu Komputer Fasilkom-TI USU.

5 7. Seluruh Dosen serta staf Pegawai di Program Studi S1 Ilmu Komputer Fasilkom-TI USU. 8. Kedua Orang tua penulis tercinta Ibunda Dra. Gusniar dan Ayahanda Zakaria, adik-adik di rumah Dwiky.S. Permana dan M. Reksy Setiawan. Semoga bisa menjadi orang-orang yang sukses. 9. Abangda Arie Yudha Nugraha yang masih terus membimbing penulis dan teman-teman untuk belajar. 10. Para sohibul Basrah Nasution, S.Kom, Mhd.Arisandy.P, Zuwarbi.W dan Budi.S yang selalu memberikan semangat dan dorongan yang kuat sehingga penulis selesai mengerjakan Skripsi ini. 11. Kepada Akhi/Ukhti di UKMI Al-Khuwarizmi Fasilkom-TI USU, Fadhil Akbar, Azizah, Yayang.K, Ikhsan Okto, Tito.H, Retry, Aisyah, Nurul, Lestari, Zulfikri, Akhiruddin dan semuanya yang telah memberikan banyak pelajaran dan ukhuwah yang kuat Kepada teman-teman ikatan daerah Imapaliko, Zuhdi mahendra, S.T, Medi,S.Hut, Bayu S Pratama, Annisa Ikhsan, SE, Reviana Revitasari, Suci Intan. F, S.Ked, Bg David Satria, S.T, Kak Millaty.F, S.Ked dan adik-adik semuanya yang tidak dapat disebutkan satu-persatu. 13. Kepada teman-teman seperjuangan stambuk 2009 serta abang-abang dan kakak-kakak senior yang ada di Program Studi S1 Ilmu Komputer yang telah memberikan dukungan moril maupun materil kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini. 14. Dan juga Kepada teman-teman satu kost, Bang Ono Suharsono, S.Kom, Bang Zainuddin Siregar, Bang Muhammad Syukur, ST, Bang Irfan Antoni Siregar, S.Kom, Suyono dan Hendriadi, yang selalu memberikan dukungan penuh kepada penulis. Sekali lagi penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih atas ide, saran dan motivasi yang diberikan. Semoga Allah Subhanahuwata ala memberikan limpahan karunia kepada semua pihak yang telah

6 memberikan bantuan, perhatian, kasih sayang serta dukungan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena kesempurnaan hanyalah milik Allah Subhanahuwata ala semata. Oleh karena itu penulis menerima kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun dan menyempurnakan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis sendiri pada khususnya dan pembaca pada umumnya. Medan, Februari 2014 Penulis, Anton Gumala Putra

7 ABSTRAK Kartu bridge merupakan objek yang bisa dijadikan sampel untuk membandingkan kinerja sebuah algoritma. Berdasarkan aturan permainan poker kartu ini memiliki tingkatan berdasarkan nilai dan corak. Nilai kartu tertinggi dimulai dari As, K, Q, 2. Sedangkan pada corak dimulai dari sekop, hati, keriting dan wajik. Dalam analisis algoritma, sebuah algoritma akan semakin mangkus jika optimal dan cepat. Sebanyak 52 kartu dengan urutan berbeda yaitu ascending, descending dan random dilakukan pengujian dalam pencarian kartu tertinggi dengan algoritma berbeda. Hasil pencarian kartu tertinggi ini sudah pasti sama. Tapi metode pencarian berbeda. Pencarian menggunakan algoritma Greedy dan Brute Force. Pada Greedy pencarian dilakukan dengan mengambil nilai terbesar sampai terkecil secara selection sort. Sedangkan Brute Force dengan cara langsung mencapai tujuan yaitu kartu tertinggi tanpa mempertimbangkan apapun. Dengan menggunakan kedua algoritma ini akan diketahui perbandingan kecepatan dalam mencari kartu tertinggi. Kata Kunci : Greedy, Brute Force, Selection Sort, Big Theta.

8 ABSTRACT Bridge card is an object that can be used as a sample to compare the performance of the algorithm. Under the rules of the card game of poker has tiers based on value and style. The highest card value starting from As, K, Q, 2. While the highest value on the pattern starts from shovels, liver, curly and diamonds. In the analysis of algorithms, an algorithm will be more efeective if optimal and fast. A total of 52 cards with different sequences are ascending, descending and random testing in the search for the highest card with different algorithms. The highest card of the search results will definitely produce the same card. But in a somewhat different search method. The highest card search using the Greedy algorithm and Brute Force. Application of Greedy algorithms are implemented on the highest card is the quest to take the biggest to the smallest value in selection sort. While Brute Force with a direct way achieve the goal of highest card without any consideration. By using this algorithm will be known to both the speed comparison in searching for the highest card.. Keywords : Greedy, Brute Force, Selection Sort, Big Theta.

9 DAFTAR ISI Halaman Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar Isi Daftar Tabel Daftar Gambar ii iii iv vi vii viii x xi Bab 1 Bab 2 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Metode Penelitian Sistematika Penulisan 4 Tinjauan Pustaka 2.1 Konsep Dasar Algoritma Defenisis dan Analisis Algoritma Kompleksitas Waktu Algoritma Dan Masalah Big-O(O) Big Omega (Ω) Big Theta (ɵ) Algoritma Greedy Algoritma Brute Force 11 Bab 3 Analisis Dan Perancangan Sistem 3.1 Analisis Sistem Analisis Masalah Analisis Kebutuhan Sistem Kebutuhan Fungsional Sistem Kebutuhan Non-Fungsional Sistem Pemodelan Flowchart Gambaran Umum Sistem 16

10 Flowchart Algoritma Greedy Flowchart Algoritma Brute Force Unified Modeling Language (UML) Use Case Diagram Use Case Greedy dan Brute Force Activity Diagram Pseudocode Pseudocode Proses Algoritma Greedy Pseudocode Proses Algoritma Brute Force Proses Pencarian Kartu Tertinggi Proses Pencarian Kartu Tertinggi Greedy Proses Pencarian Kartu Tertinggi Brute Force Perancangan Antarmuka (Interface) 25 Bab 4 Implementasi dan Pengujian Sistem 4.1 Implementasi Sistem Spesifikasi Perangkat Keras Spesifikasi Perangkat Lunak Tampilan Antarmuka(Interface) Tampilan Pemilihan Urutan Kartu Tampilan Inputan Kartu Ascending Descending Random Tampilan Pencarian Kartu Tertinggi Tampilan Pencarian Kartu Tertinggi Greedy Ascending Descending Random Tampilan Pencarian Kartu Tertinggi Brute Force Ascending Descending Random Pengujian Sistem Pengujian Pencarian Kartu Tertinggi Greedy Ascending 36

11 Descending Random Kasus Terbaik dan Terburuk Pengujian Pencarian Kartu Tertinggi Brute Force Ascending Descending Random Kasus Terbaik dan Terburuk 53 Bab 5 Kesimpulan Dan Saran 5.1 Kesimpulan Saran 56 Daftar Pustaka 57 LAMPIRAN A: Listing Program A-1

12 DAFTAR TABEL Halaman 3.1 Use Case Pencarian Kartu Tertinggi Hasil Kartu Tertinggi Greedy secara Ascending Waktu Pencarian Greedy Secara Ascending Perhitungan Big Theta Greedy Hasil Kartu Tertinggi Greedy Secara Descending Waktu Pencarian Greedy Secara Descending Hasil Kartu Tertinggi ke-1 Greedy Seacara Random Hasil Kartu Tertinggi ke-2 Greedy Seacara Random Hasil Kartu Tertinggi ke-3 Greedy Seacara Random Waktu Pencarian Greedy Secara Random Hasil Kartu Tertinggi Brute Force Secara Ascending Waktu Pencarian Brute Force Secara Ascending Perhitungan Big Theta Brute Force Hasil Kartu Tertinggi Brute Force Secara Descending Waktu Pencarian Brute Force Secara Descending Hasil Kartu Tertinggi ke-1 Brute Force Secara Random Hasil Kartu Tertinggi ke-2 Brute Force Secara Random Hasil Kartu Tertinggi ke-3 Brute Force Secara Random Waktu Pencarian Brute Force Secara Random 53

13 DAFTAR GAMBAR Halaman 3.1. Diagram Ishikawa untuk Analisis Masalah Sistem Flowchart pencarian kartu tertinggi dengan Greedy Flowchart pencarian kartu tertinggi dengan Brute Force Use Case Dagram Sistem Pencarian Kartu Tertinggi Activity Dagram Sistem Pencarian Kartu Tertinggi Pengambilan Kartu Random Greedy Pengurutan Secara Selection sort Pemilihan Kartu Tertinggi Pengambilan Kartu Random Brute Force Proses Membandingkan Mencari Kartu Tertinggi Rancangan Interface Sistem Interface sistem pencarian kartu tertinggi Pemilihan urutan kartu Inputan ascending Inputan descending Inputan random Pencarian kartu tertinggi ascending dengan Greedy Pencarian kartu tertinggi descending dengan Greedy Pencarian kartu tertinggi random dengan Greedy Pencarian kartu tertinggi ascending dengan Brute Force Pencarian kartu tertinggi descending dengan Brute Force Pencarian kartu tertinggi random dengan Brute Force Interface sistem secara umum Inputan 7 kartu pertama sistem Kasus Terbaik Greedy 45

14 4.15 Kasus Terburuk Greedy Kasus Terbaik Brute Force Kasus Terburuk Brute Force 54

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN CALON ASISTEN LABORATORIUM BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN ALGORITMA ITERATIVE DICHOTOMISER 3 (ID3)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN CALON ASISTEN LABORATORIUM BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN ALGORITMA ITERATIVE DICHOTOMISER 3 (ID3) iii SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN CALON ASISTEN LABORATORIUM BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN ALGORITMA ITERATIVE DICHOTOMISER 3 (ID3) SKRIPSI VITO ERPINDO 101401027 PROGRAM STUDI S1 ILMU
