BAB I PENDAHULUAN. Renstra Dinas Kesehatan Kabupaten Garut Tahun

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Renstra Dinas Kesehatan Kabupaten Garut Tahun"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pembangunan kesehatan merupakan bagian integral dari pembangunan nasional yang dilaksanakan secara bertahap dan berkesinambungan serta ditujukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh. Tujuan pembangunan kesehatan yaitu tercapainya kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap penduduk agar dapat mewujudkan derajat kesehatan yang optimal, diantaranya melalui upaya peningkatan mutu dan jangkauan pelayanan kesehatan yang merata serta mengembangkan kesadaran akan perilaku hidup bersih dan sehat. Berlandaskan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2004 pasal 150 ayat 3 point (b) tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), telah ditetapkan dengan Peraturan Bupati Garut Nomor 7 tahun 2009 RPJM Daerah Kabupaten Garut untuk jangka waktu 5 (lima) tahun dari tahun 2009 sampai 2014 yang memuat visi, misi dan program kepala daerah yang penyusunannya berpedoman kepada RPJP daerah, selanjutnya Peraturan Daerah Kabupaten Garut nomor 22 sampai dengan 27 tahun 2008 menjelaskan tentang kewajiban Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk menyusun rencana strategis (renstra) OrganisasiPerangkat Daerah. Renstra tersebut merupakan dokumen perencanaan OPD untuk periode 5 tahun, yang berpedoman pada RPJM Daerah. RPJMD Kabupaten Garut tahun merupakan rencana pembangunan berskala Kabupaten yang juga merupakan tolok ukur penilaian kinerja Kepala Daerah, dengan demikian, fungsi Rencana Strategis (Renstra) Kabupaten Garut adalah untuk menyatukan pandangan dan langkah nyata seluruh lapisan masyarakat dan segenap komponen di Kabupaten Garut dalam melaksanakan prioritas pembangunan selama lima tahun ke depan. Penyusunan Rencana Strategis (Renstra) tahun sebagai upaya penyempurnaan visi Dinas Kesehatan Tahun mengacu pada RPJMD Kabupaten. Menyadari hal tersebut, saat ini telah disusun suatu strategi pembangunan kesehatan yang berkelanjutan antara lain melaksanakan sistem desentralisasi yang dititikberatkan di kabupaten/kota. Desentralisasi yang pada intinya adalah pendelegasian wewenang yang lebih besar kepada pemerintah daerah untuk mengatur sistem pemerintahan dan rumah tangganya sendiri, dipandang lebih sesuai untuk pengelolaan berbagai pembangunan nasional, termasuk pembangunan kesehatan pada masa yang akan datang. Dengan semangat desentralisasi inilah kegiatan pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut pada masa yang akan datang lebih diarahkan kepada upaya-upaya peningkatan manajemen beberapa program kesehatan yang bersifat unggulan yang ditunjang dengan peningkatan kualitas sumber daya manusia sebagai unsur pelaksana program.

2 2 Walaupun disadari masih adanya keterbatasan sumber daya tenaga dan sarana kesehatan yang telah dimiliki, namun sesungguhnya strategi desentralisasi tersebut memberi peluang yang besar bagi kita untuk menyusun strategi program yang hasilnya disamping dapat meningkatkan kinerja pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut, juga dapat menjadikan pelaksanaan program-program semakin terarah dan terukur, sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan masyarakat. Disamping itu, untuk meningkatkan daya tangkal dan daya juang pembangunan kesehatan yang merupakan modal utama pembangunan nasional, tinjauan kembali terhadap kebijakan pembangunan kesehatan merupakan suatu keharusan. Perubahan pemahaman konsep sehat dan sakit serta makin kayanya pengetahuan dan informasi tentang determinan penyebab penyakit yang semakin kompleks, telah menggugurkan paradigma pembangunan kesehatan lama yang lebih mengutamakan pelayanan kesehatan yang bersifat kuratif dan rehabilitatif (Paradigma Sakit). Oleh karena itu perlu diterapkan suatu paradigma kesehatan baru, yaitu PARADIGMA SEHAT yang merupakan cara pandang ke depan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat yang bersifat proaktif. Paradigma sehat yang akan dianut sekarang ini merupakan model pembangunan kesehatan yang dalam jangka panjang mampu mendorong masyarakat untuk bersikap mandiri dalam menjaga kesehatannya, mampu mendorong kesadaran yang lebih tinggi akan perilaku hidup bersih dan sehat serta lebih memahami pentingnya pelayanan kesehatan yang bersifat promotif dan preventif. Untuk terwujudnya Paradigma Sehat, kajian yang seksama terhadap visi, misi serta strategi pembangunan kesehatan perlu dilakukan, dimana visi, misi dan strategi yang dirumuskan tidak saja mampu menghadapi berbagai tantangan dalam penyelenggaraan pembangunan pada masa yang akan datang, tetapi juga dapat mengantisipasi setiap perubahan yang terjadi sesuai dengan permasalahan yang semakin berkembang di masyarakat. Perencanaan merupakan fungsi fundamental manajemen, sehingga perencanaan akan menjadi salah satu faktor kunci keberhasilan dalam implementasi tugas pokok dan fungsi suatu organisasi. Proses perencanaan senantiasa melalui tahapan yang tidak sederhana dan merupakan sebuah sistem yang tidak mudah karena selalu harus menyesuaikan ketersediaan sumber daya dengan kebutuhan yang cenderung terus meningkat. Pemilihan skala prioritas secara cermat dengan pilihan pilihan strategi yang tepat agar dapat mewujudkan kinerja organisasi dengan nyata. Untuk itulah maka penyusunan rencana strategis organisasi menjada kebutuhan mutlak, yang akan menjadi pedoman pelaksanaan serta memberikan arah kerja organisasi dalam jangka menengah. Sejalan dengan hal tersebut, maka Dinas Kesehatan yang memiliki tugas pokok membantu Bupati dalam penyelenggaraan pembangunan kesehatan, berlandaskan Undangundang Nomor 23 Tahun 2004 pasal 150 ayat 3 point (b) tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), telah ditetapkan dalam RPJMD Kabupaten Garut untuk

3 3 jangka waktu 5 (lima) tahun dari tahun 2014 sampai 2019 yang memuat visi, misi dan program kepala daerah yang penyusunannya berpedoman kepada RPJP daerah. Peraturan Bupati nomor 526 tahun 2012 menjelaskan tentang Tugas dan Fungsi Dinas Kesehatan dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya sebagai satuan kerja perangkat daerah, berkepentingan untuk menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan fenomena penting aktual yang belum terselesaikan pada periode lima tahun sebelumnya khususnya aksesibilitas dan mutu pelayanan kesehatan masyarakat. Untuk itu, berkewajiban menyusun rencana strategis dengan berpedoman kepada perubahan yang berkembang di bidang sosial, budaya dan ekonomi serta memperhatikan kondisi yang ingin dicapai dalam lima tahun ke depan. Berdasarkan Visi Kabupaten Garut : Terwujudnya Kabupaten Garut yang bermartabat, nyaman dan sejahtera. Untuk pencapaian Visi tersebut, maka dijabarkan melalui 4 (empat) Misi, yaitu : 1. Meningkatkan tata kelola pelayanan pendidikan dan kesehatan yang berkualitas, terjangkau, prima untuk mewujudkan kehidupan masyarakat bermartabat dan agamis. 2. Mewujudkan kemandirian ekonomi masyarakat berbasis potensi lokal. 3. Mewujudkan kualitas infrastruktur yang memadai serta lingkungan yang sehat, aman dan nyaman. 4. Mewujudkan pelayanan publik yang profesional dan amanah serta membangun kehidupan sosial politik yang demokratis dan berbudaya luhur. Demi terwujudnya Visi dan Misi Kabupaten Garut, maka SKPD Dinas Kesehatan telah menetapkan visi dan misi nya sebagai berikut : VISI : Terwujudnya pembangunan Kesehatan Menuju Masyarakat yang bermartabat, nyaman dan sejahtera. MISI : 1. Meningkatkan kesehatan individu, keluarga, dan masyarakat beserta lingkungannya 2. Memberdayakan masyarakat untuk berperilaku hidup bersih dan sehat 3. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang berjenjang, prima dan profesional 4. Menyelenggarakan manajemen kesehatan dengan sumber daya yang berkualitas Agar visi tersebut dapat terealisasi, diperlukan berbagai upaya yang spesifik baik berupa rumusan kebijakan, strategi maupun operasionalisasi dari kegiatan yang akan dilaksanakan. Oleh karena itu dipandang perlu untuk menyusun suatu Perencanaan strategis Satuan Kerja Pembangunan Daerah (RENSTRA SKPD) kesehatan di Kabupaten Garut untuk lima tahun ke depan yang dapat diukur dan dihitung dalam waktu relatif singkat, sehingga

4 4 menggambarkan suatu upaya agar program yang akan dilaksanakan lebih terarah serta lebih berdaya guna dan berhasil guna. 1.2 Kaitan Renstra dengan Rencana Pembangunan Pemerintah Daerah Rencana strategis Dinas Kesehatan sangat berhubungan dengan rencana kerja pemerintah daerah Kabupaten Garut dan Kebijakan Umum Anggaran, sehingga dijadikan sebagai rujukan dalam pelaksanaan pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut tahun 2014 sampai Proses penyusunan Renstra berpedoman pada RPJMD Kabupaten Garut, dilakukan melalui tahapan perencanaan partisipatif dengan mengedepankan proses evaluasi, analisis proyeksi dan analisis terhadap faktor-faktor internal dan eksternal yang berpengaruh langsung maupun tidak langsung terhadap pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut. Penyusunan dilakukan melalui berbagai tahapan dialog sektoral antar bidang dan seksi, selanjutnya dilakukan pertemuan umum untuk finalisasi sekaligus membuka kesempatan untuk memberikan masukan terhadap dokumen Renstra yang akan disusun. 1.3 Maksud dan Tujuan Rencana strategis Dinas Kesehatan merupakan dokumen perencanaan untuk jangka waktu lima lahun ke depan, dengan maksud untuk memberikan arah sekaligus menjadi acuan bagi sebuah komponen dinas kesehatan dalam mewujudkan visi dan misi organisasi yang telah di sepakati, sehingga seluruh daya dan upaya yang dilakukan oleh masing masing komponen organisasi dapat berlangsung dalam suatu proses yang sinergis, integralistis, koordinatif dan saling melengkapi satu dengan lainnya di dalam satu pola sikap dan tindak yang sama. Adapun tujuan penyusunan Recana Strategis Dinas Kesehatan adalah untuk menetapkan visi,misi dan program pembangunan kesehatan untuk jangka menengah serta mewujudkan perencanaan pembangunan kesehatan yang sinergis dan terpadu antara perencanaan pembangunan nasional, provinsi dan kabupaten 1.4 Landasan Hukum 1. Undang-undang No.14 tahun 1950 tentang pembentukan Daerah Kabupaten dalam lingkungan Propinsi Jawa Barat (Berita Negara Tahun 1950) 2. Undang-undang No.28 tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Pemerintahan yang bersih dan berwibawa 3. Undang-undang No.32 tahun 2009 tentang Perlindungandan Pengelolaan Lingkungan Hidup 4. Undang-undang No. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan 5. Undang-undang No.17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara

5 5 6. Undang-undang No.15 tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan tanggungjawab keuangan Negara 7. Undang-undang No.25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional 8. Undang-undang No.32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah 9. Undang-undang No.33 tahun 2004 tentang Perimbangan keuangan antara pemerintah daerah dan Pusat 10. Peraturan Pemerintah RI No.25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonomi 11. Peraturan Pemerintah RI No.104 Tahun 2000 tentang Dana Perimbangan 12. Peraturan Pemerintah RI No.105 Tahun 2000 tentang Pengelola dan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah 13. Peraturan Pemerintah RI No.106 Tahun 2000 tentang Pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan dalam pelaksanaan dekonsentrasi dan tugas pembantuan 14. Peraturan Pemerintah No. 8 Tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi perangkat daerah (Lembaran Negara tahun 2003 nomor 165) 15. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 24 Tahun 2000 tentang Visi Kabupaten Garut 16. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 4 Tahun 2002 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Garut 17. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 6 Tahun 2000 tentang Perubahan atas peraturan daerah No. 27 Tahun 2000 tentang pembentukan organisasi perangkat daerah dan sekretariat DPRD Kabupaten Garut (Lembaran daerah Tahun 2002 No.14) 18. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 7 Tahun 2004 tentang Pembentukan organisasi sekretariat Daerah dan sekretariat DPRD Kabupaten Garut (Lembaran Daerah Kabupaten Garut Tahun 2004 No. 23) 19. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 8 Tahun 2004 tentang Pembentukan organisasi dinas daerah (Lembaran daerah Kabupaten Garut tahun 2004 No.24) 20. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 9 Tahun 2004 tentang Pembentukan Organisasi lembaga teknis daerah (Lembaran daerah Kabupaten Garut tahun 2004 No. 25) 21. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No.10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Unit Pelaksana Teknis Dinas dan Lembaga Teknis Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Garut Tahun 2004 No. 26) 22. Peraturan Daerah Kabupaten Garut No. 7 Tahun 2005 tentang Tata Cara Penyusunan Dokumen Pembangunan daerah (Lembaga Daerah Kabupaten Garut tahun 2005 No. 15)

6 6 23. Kepmendagri No. 29 Tahun 2002 tentang Pedoman pengurusan pertanggungjawaban dan pengawasan keuangan Daerah serta tata cara penyusunan APBD pelaksanaan Tata Usaha Keuangan daerah dan perrhitungan APBD 24. Surat Edaran bersama Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bapennas dan Menteri Dalam Negeri No. 0259/M PPN/I/ /166/SI tanggal 20 Januari 2005 tentang petunjuk teknis penyelenggaraan Musrenbang tahun Surat edaran bersama Menteri Dalam Negeri No. 410/18/SI/2004 tentang Program pemberdayaan Masyarakat Transparansi dan akuntabilitas 26. Kesepakatan antara Gubernur dan Bupati/Walikota se-jawa Barat tahun 2004 tentang Sinergitas penyelenggaraan pemerintah dan pembangunan di Jawa Barat 27. Peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor : 7 Tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Daerah Kabupaten Garut Nomor 23 Tahun 2008 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Dinas Daerah Kabupaten Garut. 28. Peraturan Daerah No. 27 Tahun 2008 tentang pembentukan dan susunan organisasi Dinas daerah Kabupaten Garut. Sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan pelaturan Daerah Kabupaten Garut No. 7 Tahun 2012 tentang perubahan ke II atas. 29. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Kesehatan Daerah 30. Peraturan Bupati Garut Nomor 526 tahun 2012 tentang Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan Kab. Garut 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika pembuatan Rencana Strategi Satuan Kerja Pembangunan Daerah (RENSTRA SKPD) Bidang Kesehatan di Kabupaten Garut untuk masa lima tahun ke depan sesuai masa bakti dan transisi Bupati Garut adalah sebagai berikut: BAB I BAB II BAB III PENDAHULUAN Berisi uraian tentang latar belakang penyusunan Renstra SKPD, maksud dan tujuan penyusunan, kaitan rensta dengan rencana pembanguan pemerintah daerah danmetode penyusunan, landasan hukum, dan sistematika penulisan. GAMBARAN PELAYANAN DINAS KABUPATEN GARUT Menggambarkan Struktur organisasi, tugas pokok dan fungsi, serta kondisi organisasi. Hal tersebut, merujuk pada Peraturan Bupati No. 526 tahun 2012 dan berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Garut (Perda) No. 7 Tahun 2012 tentang Struktur Satuan Kerja Pemerintah Daerah Dinas Kesehatan Kabupaten Garut. ISU STRATEGIS Menjelaskan kondisi umum daerah dan isu-isu strategis yang akan dihadapi berdasarkan evaluasi, analisis dan prediksi terhadap pelaksanaan tugas pokok

7 7 BAB IV BAB V BAB VI dan fungsi Dinas Kesehatan Kabupaten Garut dalam periode Berisi uraian ringkas tentang situasi kesehatan masyarakat dan potensi sumber daya kesehatan masyarakat di Kabupaten Garut, serta analisis SWOT lingkungan strategis dari perspektif organisasi Dinas Kesehatan Kabupaten Garut yang meliputi Kekuatan, Kelemahan, Peluang dan Tantangan. VISI, MISI, SASARAN, RENCANA STRATEGIS, DAN KEBIJAKAN Memuat Visi dan Misi Pemerintah Daerah Kabupaten Garut tentang pembangunan kesehatan yang tertuang dalam RPJM Daerah Kabupaten Garut , RENCANA PROGRAM, KEGIATAN INDIKATIF, INDIKATOR KINERJA DAN SASARAN Menjelaskan rencana program, kegiatan, indikator kinerja, kelompok sasaran: Pendekatan kinerja, kerangka pengeluaran jangka menengah serta perencanaan penganggaran terpadu dengan berpedoman pada program, kegiatan, indikator kinerja pada RPJM Daerah Kabupaten Garut tahun ; Program Prioritas urusan wajib dan urusan pilihan yang berkaitan dengan tugas pokok dan fungsi Dinas Kesehatan Kabupaten Garut dengan Standar Pelayanan Minimal serta disesuaikan dengan kondisi nyata daerah dan kebutuhan masyarakat; Sumber pendanaan pembangunan daerah terdiri atas anggaran pendapatan dan belanja daerah dan sumber lain yang sah. PENUTUP Menguraikan rangkuman dari seluruh uraian dalam bab sebelumnya,disertai berbagai harapan dalam mengimplementasikan Perencanaan Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten Garut.

8 30 BAB VI PENUTUP Penyelenggaraan pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut ditujukan untuk menciptakan dan mendukung visi Terwujudnya Kabupaten Garut yang bermartabat, nyaman dan sejahtera, dengan menerapkan kebijakan pembangunan berkelanjutan yang berwawasan kesehatan. Sejalan dengan semangat desentralisasi dan dalam rangka meningkatkan daya saing guna menghadapi era globalisasi, maka reorientasi pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut harus segera dilakukan, khususnya dari aspek prioritas kegiatan dan aspek pembiayaan kesehatan. Disamping itu keberhasilan pembangunan kesehatan di Kabupaten Garut, sangat ditentukan oleh kualitas sumber daya manusia dan peran serta masyarakat sebagai pelaku pembangunan kesehatan secara keseluruhan. Oleh karena itu peningkatan kualitas sumber daya manusia di daerah merupakan prioritas yang harus segera dikembangkan dalam pelaksanaan pembangunan kesehatan di daerah tersebut. Di sisi lain keberhasilan pembangunan kesehatan yang diharapkan menghasilkan tingkat pencapaian yang setinggi-tingginya, akan terpulang kepada komitmen dan kemauan semua pelaku upaya kesehatan diberbagai tingkat, yang didukung peran serta masyarakat termasuk swasta dan Lembaga Sosial Masyarakat yang ada di Kabupaten Garut serta komitmen politis yang tinggi dari Pemerintah Daerah. Oleh karena itu sebagai pelaku pembangunan kesehatan, seluruh tenaga kesehatan yang ada di Kabupaten Garut diharapkan dapat memahami secara sungguh-sungguh Renstra ini, sehingga penyelenggaraan pembangunan kesehatan yang dilaksanakan dapat mempercepat terwujudnya visi tersebut. Penghargaan yang setinggi-tingginya kami haturkan kepada semua pihak yang terkait dalam penyusunan Rencana Strategis Dinas Kesehatan Kabupaten Garut Semoga tujuan dari penyusunan Rencana Strategis ini tercapai, dan dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya. Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Garut dr. H Tenni Sewara Rifai, M.Kes NIP

RENCANA STRATEGIS TAHUN

RENCANA STRATEGIS TAHUN RENCANA STRATEGIS TAHUN 2014 2019 BADAN PELAKSANA PENYULUHAN PERTANIAN PERIKANAN DAN KEHUTANAN KABUPATEN GARUT KATA PENGANTAR Puji syukur kita panjatkan Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rahmat
