Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City OKTOBER 2015 PENDAHULUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City OKTOBER 2015 PENDAHULUAN"

Transkripsi

1

2 PENDAHULUAN Indonesia adalah negara dengan kekayaan sumberdaya alam yang luar biasa. Salah satunya adalah kekayaan sumberdaya alam, yang dapat dimanfaatkan untuk sector perikanan budidaya. Potensi lahan budidaya laut (11,8 juta ha), lahan budidaya payau (2,3 juta ha) dan lahan budidaya air tawar (2,5 juta ha), baru sebagian kecil dimanfaatkan. Nilai potensi perikanan budidaya secara keseluruhan yang mencapai US$ miliar per tahun, harus terus di dorong pemanfaatannya, salah satunya dengan meningkatkan investasi di sector perikanan budidaya. Untuk itu, dalam rangka mempromosikan potensi ekonomi dan bisnis perikanan budidaya dan sekaligus untuk menarik investor di bidang perikanan budidaya, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya (DJPB), melaksanakan INDONESIAN AQUACULTURE 2015 (INDOAQUA-2015), pada tanggal Oktober 2015 di Indonesia Convention Exhibition, BSD City, Tanggerang-Banten. INDOAQUA 2015 adalah kegiatan yang mencakup even Seminar, Pameran dan Temu Bisnis & Investasi. INDOAQUA 2015 akan dihadiri oleh Calon Investor, Pembeli Produk, KADIN dari berbagai Negara, para Teknokrat, para Peneliti, para Akademisi, dan para Pelaku Bisnis di bidang perikanan budidaya. Pembukaan INDOAQUA 2015 pada tanggal 29 Oktober 2015, rencanya akan dibuka oleh Presiden Republik Indonesia, dan dihadiri Duta Besar Negara-Negara ASEAN, Duta Besar Jepang, Duta Besar Norwegia, Duta Besar USA, Duta Besar Korea Selatan, Duta Besar Belanda dan Duta Besar Denmark. Disamping itu, dalam acara Gala Plenary, akan hadir sebagai pembicara Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Menteri Kelautan dan Perikanan, dan Menteri Perdagangan. TEMA SUSTAINABLE AQUACULTURE INTENSIFICATION FOR BUSINESS AND PROSPERITY AGENDA Agenda dalam Seminar INDOAQUA 2015 adalah sebagai berikut : a. Gala Plenary b. Plenary session (Meet and Match Meeting) c. Seminar Hasil Perekayasaan dan Penelitian d. Temu Asosiasi PEMBICARA C. Gala Plenary Sesi Pertama Moderator : Rhenald Kasali Pembicara : 1. Dr. Rizal Ramli, Menteri Kord. Kemaritiman dan Sumber Daya (Kekuatan Perikanan Budidaya sebagai Salah Satu Pilar Ekonomi Nasional) 2. Susi Pudjiastuti, Menteri Kelautan dan Perikanan (Peranan Budidaya sebagai Penyedia Nutrisi dan Lapangan Pekerjaan, 3. Thomas Lembong, Menteri Perdagangan (Peningkatan PDB Nasional melalui Investasi Usaha Perikanan Budidaya) A. Gala Plenary Sesi Pertama Moderator : Hermawan Kertajaya Pembicara : 1. Chaerul Tanjung, Ketua Komite Ekonomi Nasional, (Kesiapan Retailer Indonesia dalam Menerima Produk Perikanan Budidaya yang Berdaya Saing) 2. Frangky Sibarani, Kepala BKPM, (Upaya Peningkatan Iklim Investasi di Indonesia di Era Kabinet Kerja) 3. Muliaman Hadad, Kepala OJK (Kisi-kisi Penanaman Modal dan Investasi untuk Memacu Laju Pertumbuhan Ekonomi Nasional) B. Plenary Session : Rumput Laut Pembicara : 1. Dr. Farid Ma ruf, Ketua Komisi Rumput Laut Indonesia 2. Ir. Musdhalifah Machmud, MT, Deputi Bidang Koordinasi Pangan dan Pertanian, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, 3. Safari Azis, Ketua Asosiasi Rumput Laut Indonesia,

3 D. Plenary Session : Sidat 1. Prof. Dr. Martani Husaeni, Ketua SIBUSIDO 2. Mr. ISHITANI, Direktur PT. JAVA SUISHAN 3. Mr. IE, Manajer Farm Sidat di Cirebon 4. Ir. Aristanto, Manajer Farm Sidat STP Banyuwangi 5. Dr. Agung Budihardjo, Ahli Sidat UGM 6. Prof. Toshihiro Kanai, Expert Sidat dari Jepang E. Plenary Session : Udang 1. Iwan Soetanto, Ketua Shrimp Club Indonesia (SCI) 2. Dr. Agus Somamihardja, Ketua Masyarakat Perbenihan dan Pembibitan Indonesia 3. Dr. Hasannudin Atjo, Ketua SCI Sulawesi 4. Wayan Merthayasa, Direktur PT BIBIT UNGGUL GLOBAL GEN 5. Dr. George Chamberlain, Produsen Induk Vanamei Kona Bay 6. Prof. Dr. Rahmansyah, Peneliti Utama, Balai Besar Litbang Budidaya Air Payau Maros F. Plenary Session : Ikan Hias 1. Komjenpol Purnawirawan Didi, Direktur Telaga Arwana Cibubur 2. Mr. Kiat Bun, Direktur CV Mega Akuarium, 3. Mr. A. Kiong, Eksportir Ikan Hias 4. Ir. Maxdeyul Sola, Ketua PIHI, 5. Eka Boster, Direktur CV SINAR SURABAYA 6. Dr. Fairus Maisoni, Perekayasa Utama pada Balai Besar Perikanan Budidaya Air Payau Jepara SEMINAR HASIL PEREKAYASAAN DAN PENELITIAN Kegiatan SEMINAR hasil perekayasaan dan penelitian akan menampilkan presentasi dari para Peneliti, Perekayasa, Dosen, Mahasiswa, Pemangku Kebijakan, dan Pelaku Perikanan Budidaya. Acara sesi seminar akan dikelompokan menjadi 5 sub sesi presentasi plenary session, yang dilaksanakan secara parallel, yaitu : 1. RUMPUT LAUT, dengan tema Peluang Investasi berbagai Segmen Budidaya Rumput Laut 2. UDANG, dengan tema Ekspansi Usaha Budidaya Udang di Indonesia dan Shrimp Farmer s Day 3. IKAN HIAS, dengan tema Usaha Industri Ikan Hias Indonesia untuk Terbesar di Dunia 4. SIDAT, dengan tema Segmentasi Usaha Sidat di Indonesia untuk Mencapai Posisi Utama Dunia 5. MARICULTURE, dengan tema Mariculture Invesment in Indonesia WAKTU DAN TEMPAT Hari/Tanggal : Rabu Sabtu, Oktober 2015 Waktu : wib (Sesuai Jadwal) Tempat : 1. Pembukaan INDOAQUA 2015 (29 Okt 2015) Hall 10 ICE Exhibition Hall 2. Plenary Session dan Seminar (28 & 30 Okt 2015) Ruang Garuda 9 dan 10 ICE Convention Hall 3. Gala Plenary (29 Okt 2015 Ruang Nusantara 3 ICE Convention Hall G. Plenary Session : Marikultur 1. Prof. Dr. Rokhmin Dahuri, Ketua Umum Masyarakat Akuakultur Indonesia 2. Dr. Subandono Diposarono, Direktur Tata Ruang, Ditjen KP3K 3. Gayasri, Ketua Yayasan LINI 4. Ir. Saut P. Hutagalung, MSc, Staf Ahli Menteri Kelautan dan Perikanan

4 FORMULIR KEIKUTSERTAAN SEMINAR INDOAQUA 2015 ICE BSD CITY, TANGERANG SELATAN, BANTEN, 1. NAMA LENGKAP (tanpa gelar) : PERUSAHAAN/INSTANSI : KOTA : PROP.. 2. SURAT MENYURAT ALAMAT : KOTA : PROVINSI :..KODE POS TELP./FAX/HP : GELAR KESARJANAAN : Mendaftar sebagai : Peserta Seminar Full Day (tanpa menginap di Hotel Grand Zuri, BSD City) dengan biaya Rp ,- (Biaya sudah termasuk 5 kali coffee break dan 3 kali makan siang + seminar kit) Peserta Seminar Full Board (menginap di Hotel Grand Zuri, BSD City) dengan biaya : 1. Twin Sharing (Superior) Rp ,- 2. Single (Superior) Rp ,- (Biaya sudah termasuk 3 kali breakfast, 6 kali coffee break dan 3 kali makan siang + seminar kit) Catatan: 1. Satu Formulir Pendaftaran berlaku untuk satu orang dan dapat diperbanyak (foto copy); 2. Pendaftaran paling lambat tanggal 20 Oktober 2015; 3. Pembayaran dilakukan paling lambat tanggal 24 Oktober Pembayaran peserta seminar dilakukan melalui transfer ke : Bank BNI Cab. SMESCO Indonesia - Tebet. No. Rekening : , an. PT. PANCA CIPTA KARYA. 5. Formulir pendaftaran serta bukti pembayaran dikirim melalui Fax. (021) , Telp. (021) , atau shinta.limapluskomunika@gmail.com atau louis.limapluskomunika@gmail.com atau indoaqua2015@@gmail.com; 6. Panitia akan menyediakan informasi beberapa hotel sebagai hotel alternatif yang dapat dilihat pada website Indoaqua 2015 ( atau terlampir..., 2015 Tanda Tangan dan Nama Jelas

5 PERMINTAAN MAKALAH INDOAQUA 2015 mengajak para peneliti, perekayasa, dosen, mahasiswa, praktisi dan para pelaku di bidang usaha perikanan budidaya mengajukan makalah untuk dipresentasikan baik oral maupun poster yang meliputi seluruh bidang penelitian dan perekayasaan teknologi perikanan budidaya yang adaptif, aplikatif dan inovatif. Setiap pemakalah akan diberikan waktu untuk presentasi maksimum 15 menit, ditambah 5 menit untuk diskusi. Penyaji harus membuat bahan presentasi dengan menggunakan power point yang diserahkan kepada Panitia satu hari sebelum di seminarkan. Panitia hanya menyediakan LCD Projector dan komputer notebook untuk presentasi. Selain presentasi secara oral, presentasi dapat dilakukan melalui penyajian paper poster akan dilakukan secara terpisah dengan sesi seminar. Setiap poster yang dipajang, harus didampingi oleh penulis poster untuk melayani peserta. Peserta membawa sendiri standing poster yang akan dipresentasikan dengan ukuran maksimal (t) 160 x (l) 60 cm. PENYIAPAN ABSTRAK Abstrak dikirimkan kepada Panitia, dengan ketentuan sebagai berikut : 1. JUDUL : Judul abstrak harus diketik dengan huruf KAPITAL, kecuali untuk nama ilmiah diketik dengan huruf ITALIC 2. PENULIS : Penulis pertama sebaiknya merupakan penulis yang akan mempresentasikan makalah. Gunakan tanda * setelah nama penulis yang akan menyajikan makalah. Ketik dalam upper/lower case. Gelar professional dan akademik tidak dicantumkan. 3. BAHASA : Abstrak ditulis dalam dua bahasa yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. 4. ALAMAT dan Alamat lengkap dan diketik secara lengkap dan jelas hanya untuk penulis yang akan mempresentasikan makalah 5. PANJANG ABSTRAK : Maksimum 250 kata termasuk kata kunci/keywords abstrak 6. UKURAN HALAMAN : Menggunakan ukuran kertas A4 7. MARGIN : 1½ inchi untuk batas kiri dan 1 inchi untuk semua margin (kanan/atas/bawah). 8. SPASI : Dibuat dengan 1 spasi 9. PARAGRAF : Setiap paragraf dipisahkan dengan satu spasi kosong. 10. UKURAN HURUF : Abstrak ditulis menggunakan program MS Word, dengan huruf arial 11 pt

6 PENGIRIMAN ABSTRAK DAN MAKALAH LENGKAP 1. Abstrak diterima Panitia selambat-lambatnya tanggal 20 September Abstrak yang masuk akan diseleksi, dan hasil seleksi akan diberitahukan via penulis pada tanggal 27 September Makalah lengkap/full paper dalam Bahasa Indonesia atau Bahasa Inggris paling lambat dikirimkan kepada panitia pada tanggal 15 Oktober Abstrak dan makalah lengkap dapat dikirim melalui panitia yaitu : indoaqua2015@gmail.com. Makalah yang diseminarkan melalui presentasi oral atau poster dan belum pernah diterbitkan di tempat lain, akan dipublikasikan dalam Prosiding INDOAQUA 2015 yang akan di daftarkan ke Perpustakaan Nasional untuk mendapatkan ISBN.

7 DAFTAR HOTEL DAN HARGA KAMAR HOTEL TYPES OF ROOMS RATE per DAY (IDR) HOTEL PRANAYA SUPERIOR 1,000,000 DELUXE 1,400,000 JUNIOR SUITE 1,900,000 HOTEL SANTIKA SUPERIOR 1,000,000 SANTIKA SUITE 2,000,000 HOTEL POP SUPERIOR 418,000 HOTEL IBIS SUPERIOR 470,000 HOTEL FAME SUPERIOR 750,000 HOTEL ATRIA SUPERIOR 887,000 DELUXE 1,058,000 ATRIA SUITE 1,248,000 HOTEL VENESIA SUPERIOR 576,000 Catatan: 1. Pemesanan kamar hotel dapat dilakukan melalui Shinta ( ) atau Louis ( ) dan bisa melalui ke atau ; 2. Pemesanan kamar paling lambat tanggal 20 Oktober 2015; 3. Pembayaran dilakukan paling lambat tanggal 24 Oktober Pembayaran penginapan/hotel dapat dilakukan melalui transfer ke : Bank BNI Cab. SMESCO Indonesia - Tebet. No. Rekening : , an. PT. PANCA CIPTA KARYA. 5. Bukti pembayaran bisa dikirim melalui Fax. (021) , atau shinta.limapluskomunika@gmail.com atau louis.limapluskomunika@gmail.com

WAKTU & TEMPAT PENYELENGGARAAN PENDAHULUAN KEGIATAN UTAMA PESERTA PENYELENGGARAAN TUJUAN

WAKTU & TEMPAT PENYELENGGARAAN PENDAHULUAN KEGIATAN UTAMA PESERTA PENYELENGGARAAN TUJUAN PENDAHULUAN Peran sektor perikanan sebagai salah satu tulang punggung pendukung pencapaian visi Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) sebagai penghasil produk perikanan terbesar pada tahun 2014 telah
