ANALISIS POTENSI MATA AIR KARST UNTUK KEBUTUHAN AIR DOMESTIK PENDUDUK DESA BASUHAN KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS POTENSI MATA AIR KARST UNTUK KEBUTUHAN AIR DOMESTIK PENDUDUK DESA BASUHAN KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI SKRIPSI"

Transkripsi

1 ANALISIS POTENSI MATA AIR KARST UNTUK KEBUTUHAN AIR DOMESTIK PENDUDUK DESA BASUHAN KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI SKRIPSI Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Geografi Oleh : Umar Syahidin E FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 i

2 HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI ANALISIS POTENSI SUMBER MATA AIR KARST UNTUK KEBUTUHAN AIR DOMESTIK PENDUDUK DESA BASUHAN Umar Syahidin NIM : E Yang akan diujikan pada Hari : Sabtu Tanggal : 5 Maret 2016 Pembimbing I : Dra. Alif Noor Anna, M.Si. Pembimbing II : Drs. Munawar Cholil, M.Si. Surakarta, Februari 2016 ii

3 HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ANALISIS POTENSI SUMBER MATA AIR KARST UNTUK KEBUTUHAN AIR DOMESTIK PENDUDUK DESA BASUHAN KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI Umar Syahidin NIM : E Telah dipertahankan di depan team penguji pada: Hari, Tanggal : Sabtu, 5 Maret 2016 dan telah dinyatakan memenuhi syarat Tim Penguji : Tanda tangan Ketua : Dra. Alif Noor Anna, M.Si ( ) Sekertaris : Drs. Munawar Cholil, M.Si ( ) Anggota : Drs. Yuli Priyana, M.Si ( ) Pembimbing I : Dra. Alif Noor Anna, M. Si ( ) Pembimbing II : Drs. Munawar Cholil, M.Si ( ) iii

4 PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan orang lain, kecuali secara tertulis dan diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Surakarta, Maret 2016 Umar Syahidin iv

5 ANALISIS POTENSI MATA AIR KARST UNTUK KEBUTUHAN AIR DOMESTIK PENDUDUK DESA BASUHAN KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI Analysis Of The Potential Spring Karst For Water Needs Domestic villagers Basuhan in Sub District Eromoko District Wonogiri By :Umar Syahidin Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta Jl. A Yani Pabelan Kartasura Tromol Pos I Surakarta 57162, Telp (0271) ABSTRACT This research was conducted in Karst regions with the title Analysis of potential springs Karst to meet the water needs of the domestic population karst village Basuhann Eromoko District of Wonogiri. The purpose of this study was to (1) analyze potential differences in the quantity and quality of water sources during the rainy season and dry season. (2) Comparing the daily domestic water needs with the potential availability of water springs population during the rainy season and dry season. This study used survey method and analysis laboratory. The analysis results are used in a descriptive study comparing the results of comparative means the quantity of springs that are there with the number of daily domestic water needs and further analyzing the quality of the springs with water quality standards. The results showed that the total discharge of springs in the dry season which is 1.67 liters / sec with a total volume of liters of water / day and during the rainy season total debit of 5.3 liters / sec with a total volume of liters of water / day. The mean amount of water consumption of the population in the study area during the dry season amounted to liters / person / day and the rainy season amounted to liters / person / day. Generally, the condition springs from laboratory results of physical properties (smell, taste, color, temperature, total dissolved solids, turbidity) and crime ( Ph, CacO3, KmNo4, Cl ) still the standard in water quality standard. For bacteria exceeded the water quality standard for dringking. Keyword : Spring Karst, Potential, Water Domestic v

6 ABSTRAK Penelitian ini dilakukan di kawasan Karst dengan judul Analisis potensi sumber mata air Karst untuk memenuhi kebutuhan air domestik penduduk Desa Basuhan Kecamatan Eromoko Kabupaten Wonogiri. Tujuan penelitian ini untuk (1) Menganalisis perbedaan potensi kuantitas dan kualitas sumber mata air pada saat musim hujan dan musim kemarau. (2) Membandingkan kebutuhan air domestik harian penduduk dengan ketersediaan potensi sumber mata air pada saat musim hujan dan musim kemarau. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survey dan uji laboratorium. Analisis hasil yang digunakan dalam penelitian ini bersifat deskriptif komparatif artinya membandingkan hasil kuantitas sumber mata air yang ada dengan jumlah kebutuhan air domestik harian dan selanjutnya melakukan analisis kualitas mata air dengan baku mutu air. Hasil penelitian menunjukkan bahwa total debit mata air pada musim kemarau yakni 1,67 liter/detik dengan total volume air sebesar liter/hari dan pada musim hujan total debit 5,3 liter/detik dengan total volume air sebesar liter/hari. Rata-rata jumlah konsumsi air penduduk di daerah penelitian di musim kemarau sebesar 66,37 liter/orang/hari dan di musim hujan sebesar 102,68 liter/orang/hari. Secara umum kondisi kualitas mata air pada musim kemarau dan musim hujan, menurut hasil laboratorium sifat fisik (bau, rasa, warna, suhu, total zat padat terlarut, kekeruhan) dan sifat kimia (ph, CaCo3, KmNo4, Cl) masih standar dengan baku mutu air minum. Adapun untuk bakteri Total Colliform melebihi ambang batas baku mutu air untuk air minum. Kata kunci : Mata air Karst, Potensi, Air Domestik vi

7 MOTTO Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajad" (QS Al-Mujaadilah: 11) Sekecil apapun amal baik mu, itulah yang bermanfaat bagimu (Penulis) Pantang Pulang Sebelum Padam (Pemadam kebakaran ) vii

8 HALAMAN PERSEMBAHAN Kupersembahkan karya ini kepada: Ayah dan Ibuku Abang dan Adikku Masyarakat Desa Basuhan KMPA Giri Bahama Fakultas Geografi UMS Almamaterku viii

9 KATA PENGANTAR Surakarta, 11 Januari 2016 Assalamu alaikum Wr. Wb. Alhamdulillah, Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat, Taufik dan Hidayah-Nya serta Petunjuk-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Analisis Potensi Mata Air Karst untuk Kebutuhan Air Domestik Penduduk Desa Basuhan Kecamatan Eromoko Kabupaten Wonogiri. Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana S-I Geografi Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam penulisan Skripsi ini penulis menyadari masih banyak kekurangan dan kelemahan sehingga tanpa dukungan, dorongan dan bimbingan dari berbagai pihak maka penulis tidak dapat menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Ibu Dra. Alif Noor Anna, M.Si sebagai pembimbing pertama yang telah menyisihkan waktu, pikiran, memberikan bimbingan dan pengarahan dengan penuh kesabaran demi terselesaikannya penulisan skripsi ini. 2. Drs. Munawar Cholil, M.Si, selaku Pembimbing kedua dalam penelitian ini yang telah memberikan Pengarahan kepada penulis; 3. Drs. H. Yuli Priyana, M.Si selaku Dosen Penguji yang telah banyak memberikan masukan dalam memperbaiki penelitian ini. 4. Seluruh Dosen Pengajar dan Staf Karyawan Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal dan bimbingan kepada penulis selama mengikuti kuliah. 5. Ibu dan Ayah, serta Abang dan adikku kalian adalah isnpirasiku dalam berkarya 6. Seluruh saudaraku di KPMKB ( Keluarga Pelajar Mahasiswa Kalimantan Barat ) Surakarta 7. Asro Solo, Asti Solo dan Kota Solo, terima kasih memberiku sejuta kenangan yang tercipta di sini ix

10 8. Keluargaku di Giri Bahama terima kasih kalian memberiku kesempatan untuk belajar lebih (para generasi lawas gedek, curuk, mbo e, nurul, septic, pendek, mas tape, dll) dan sohib tempurku si mbah keong blantek 9. Entek, dlongop, sendok, jemprit, darmo, sereng, aceng, crety dan serta kawankawan pimpinan di GB saat ini dan besok, tanks untuk tetap menjaga estafetnya 10. Kawan-kawan Sispala Gempita Wana SMA N 1 Mempawah kalian mengajarkanku mental dan bermimpi (Angkatan Arung Tebing kalian adalah pesaing dan sahabat bagiku) 11. Pak Yatmo sekeluarga terima kasih atas bantuan selama ini, dan Ibu polo Desa Basuhan Sutami terima kasih atas kerjasamanya dan seluruh Masyarakat Desa Basuhan terima kasih atas keramahannya 12. Rencang-rencang sedulur Pucung, mas slamet, Mbah Doel, dan rekan-rekan lainnya terima kasih atas bantuannya 13. Para speleologi di Kota Solo, ( Sense Kang Butho ) dan ( Faqih, Blebah, Gapuk, pak Lurah) tanks atas diskusi dan ilmunya 14. Dan para penggiat alam bebas dunia butuh kita sentuh Penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun guna kesempurnaan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan. Wassalamualaikum Wr. Wb Surakarta, Januari 2016 Umar Syahidin x

11 DAFTAR ISI Hal Halaman Judul... i Halaman Persetujuan... ii Halaman Pengesahan... iii Halaman Pernyataan... iv Abstrak... v Motto... vii HalamanPersembahan... viii Kata Pengantar... ix Daftar Isi... xi Daftar Tabel... xiii Daftar Gambar... xiv Daftar Lampiran... xv BAB 1.PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian Perumusuan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Telaah Pustaka dan Penelitian Sebelumnya Telaah Pustaka Penelitian Sebelumnya Diagram Alir Penelitian Kerangka Penelitian Metode Penelitian Penentuan Daerah Penelitian Pemilihan Sampel Metode Pengumpulan Data Analisis Data Analisis Hasil Tahap Penelitian Bahan dan Alat Penelitian Batasan Oprasional BAB II KONDISI GEOGRAFI DAERAH PENELITIAN Letak dan Batas Daerah Penelitian Iklim Curah Hujan Temperatur Geologi dan.geomofologi xi

12 2.4.Tanah Penggunaan Lahan Kondisi Demografi BAB III ANALISIS POTENSI MATA AIR Kondisi Sumber Mata air daerah penelitian Mata Air Sumber Puring Mata Air Sumber Kali Asad Mata Air Sumber Kembang Mata Air Sumber Beji Kondisi Ketersediaan Air di Daerah Penelitian Ketersediaan Air di Daerah Penelitian Air Domestik di Daerah Peneliitan Syarat dan Hasil Kualitas mata air daerah penelitian Syarat Kualitas Air untuk Kebutuhan Air Domestik Hasil Kualitas Mata Air di Daerah Penelitian Secara Fisika Secara Kimia Secara Bakterilogi BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Kebutuhan Air Domestik Kebutuhan Air Domestik Menurut Mata Pencaharian Penduduk Desa Basuhan Jumlah Konsumsi Air Pada Musim Kemarau dan Hujan Kebutuhan Air Domestik Menurut Pesebaran Dusun di Desa Basuhan Potensi Mata Air Debit Mata Air Waktu Pengambilan Air Potensi Volume Harian Mata Air di Desa Basuhan Potensi Debit mata air terhadap kebutuhan penduduk Desa Basuhan Jangkauan Distribusi Air bedasarkan jarak lokasi sumber mata air Pembagian Jangkauan Wilayah untuk Distribusi Air Jangkauan Potensi Debit Tiap Mata Air Terhadap Kebutuhan Rata-Rata Air Pada Musim Kemarau Jangkauan Potensi Debit Tiap Mata Air Terhadap... Kebutuhan Rata-Rata Air Pada Musim Hujan Evaluasi Kualitas Mata Air untuk air Minum BAB V HASIL DAN KESIMPULAN Daftar Pustaka Lampiran xii

13 Daftar Tabel No Judul Tabel Hal Tabel 1.1 Perbandingan Penelitian Sebelumnya Tabel 1.2 Tingkat Mata Pencaharian Penduduk Desa Basuhan Tabel 1.3 Jumlah Sampel Penduduk per Mata Pencaharian Tabel 1.4 Parameter standar kualitas Baku Mutu Air untuk Minum Tabel 2.1 Curah Hujan Kecamatan Eromoko selama 10 Tahun ( ) Tabel 2.2 Jumlah bulan basah,bulan lembab dan bulan kering Kecamatan Eromoko tahun 2003 s/d Tabel 2.3 Penentuan Klasifikasi Curah Hujan Berdasarkan Nilai Q Tabel 2.4 Jenis dan Luas Penggunaan Lahan Tabel 2.5 Luas, Penyebaran dan Kepadatan Penduduk (Jiwa/km 2 ) di Perinci per Dusun Tahun Tabel 2.6 Komposisi Penduduk menurut Mata Pencaharian Tabel 3.1 Perbandingan Elevasi dan Jumlah Debit Tiap Mata Air Tabel 3.2 Standar kebutuhan Air Domestik di Setiap Wilayah Tabel 4.1 Tabel 4.2 Tabel 4.3 Jumlah Rata-Rata Konsumsi Air Menurut Kegunaanya di Musim Kemarau Jumlah Rata-Rata Konsumsi Air Menurut Kegunaanya di Musim Hujan Kebutuhan Rata-Rata Total liter/hari Menurut Wilayah Dusun Tabel 4.4 Total Kebutuhan Air Menurut Wilayah Dusun Tabel 4.5 Hasil Pengukuran Debit Mata Air Musim Kemarau Tabel 4.6 Hasil Pengukuran Debit Mata Air Musim Hujan Tabel 4.7 Total Volume Harian Debit Pada Musim Kemarau dan Hujan Tabel 4.8 Jarak Lokasi Mata Air Dengan Permukiman Tabel 4.9 Jangkauan Jarak Terdekat Mata Air Dengan Permukiman Tabel 4.10 Jangkauan Potensi Debit di Musim Kemarau Tabel 4.11 Tabel 4.12 Tabel 4.13 Potensi Distribusi Mata Air Berdasarkan Jarak dan Kebutuhan Rata-Rata Dusun Data Hasil Laboratorium Analisis Fisik, Kimia dan Bakteriologi Pada Sampel mata air di Derah Penelitian Kelas Kualitas Mata air Untuk Air Minum di Daerah Penelitian xiii

14 Daftar Gambar No Judul Gambar Hal Gambar 1.1 Sistem Hidrologi Air di Kawsan Karst... 4 Gambar 1.2 Jenis Mata Air menurut struktur geologi di kawasan Karst... 7 Gambar 1.3 Sistem Aliran Diffuse dan Conduit... 7 Gambar 1.4 Diagram Alir Penelitian Gambar 2.1 Peta Adminitrasi Daerah Penelitian Gambar 2.2 Grafik rata-rata curah hujan Kecamatan Eromoko Gambar 2.3 Tipe Iklim Menurut Sistem Schmidt dan Ferguson Gambar 2.4 Grafik Tipe Iklim Menurut Koppen Gambar 2.5 Singkapan Batuan dan Patahan di Daerah Penelitian Gambar 2.6 Peta Geologi Desa Basuhan Gambar 2.7 Bentukan Sesar Normal di Daerah Penelitian Gambar 2.8 Bentukan Minor dan Mayor Daerah Penelitian Gambar 2.9 Ponor di Daerah Doline Sebagai Tempat Masuknya Air Gambar 2.10 Bentukan Mikro Eksokarst Pits dan Shaft yang Berkembang di Daerah Basuhan Gambar 2.11 Peta Jenis Tanah Kecamatan Eromoko.. 38 Gambar 2.12 Tanah Litosol dan Bentukan Lapies Gambar 2.13 Kondisi Tanah di Musim Kemarau Gambar 2.14 Perubahan Fungsi Lahan di Musim Kemarau Gambar 2.15 Peta Penggunaan lahan Gambar 2.16 Kondisi Hutan Terlihat Kering di Musim Kemarau 43 Gambar 3.1 Lokasi Mata Air di Desa Basuhan Gambar 3.2 Kondisi Mata Air Sumber Puring Gambar 3.3 Kondisi Mata Air sumber Kali Asad Gambar 3.4 Kondisi Mata Air Sumber Kembang Gambar 3.5 Kondisi Mesin Pompa Mata Air Sumber Beji Gambar 3.6 Kondisi Mata Air Sumber Beji Gambar 3.7 Kondisi Vegetasi dan Pepohonan Besar Tumbuh di Sekitar Mata Air Beji Gambar 3.8 Peta Elevasi dan Persebaran Lokasi Mata Air Daerah Penelitian Gambar 3.9 Telaga Pada Musim Hujan Dipenuhi oleh Air Gambar 3.10 Mata air dan pemanfaatanya Gambar 3.11 Penggunaan Air Tangki untuk Menyirami Tanaman Gambar 3.12 Grafik Parameter Suhu Gambar 3.13 Grafik Parameter Kekeruhan Gambar 3.14 Grafik Parameter Ph Gambar 3.15 Grafik Parameter Khorida Gambar 3.16 Grafik Parameter Zat organik Gambar 3.17 Grafik Parameter CaCO Gambar 3.18 Grafik Parameter Bakteriologi Gambar 4.1 Grafik Besarnya Kebutuhan Air Menurut Mata Pencaharian di Musim Kemarau xiv

15 Gambar 4.2 Grafik Konsumsi Air Menurut Jenis Penggunaan Berdasarkan kelompok Mata Pencaharian di Musim Kemarau Gambar 4.3 Grafik Besarnya Kebutuhan Air Menurut Mata Pencaharian di Musim Hujan Gambar 4.4 Grafik Konsumsi Air Menurut Jenis Penggunaan Berdasarkan kelompok Mata Pencaharian di Musim Hujan Gambar 4.5 Grafik Rata-Rata Jumlah Penggunaan Air di Musim Kemarau Gambar 4.6 Grafik Rata-Rata Jumlah Penggunaan Air di Musim Hujan Gambar 4.7 Wawancara Dengan Responden dan Model Tempat yang Digunakan Sebagai Tempat Wudhu Gambar 4.8 Gambar 4.8 Grafik Kebutuhan Rata-Rata Air Liter/Orang/Hari Menurut Persebaran Wilayah Dusun Gambar 4.9 Grafik Total Kebutuhan Rata-Rata Penduduk Desa Basuhan Menurut Musim Gambar 4.10 Model Penampungan Air Hujan di Daerah Penelitian Gambar 4.11 Peta Tingkat Rata-Rata Kebutuhan Air Domestik di Musim Hujan Gambar 4.12 Peta Tingkat Rata-Rata Kebutuhan Air Domestik di Musim Kemarau. 85 Gambar 4.13 Survey lapangan Gambar 4.14 Grafik Volume Debit Harian Tiap Mata air Gambar 4.15 Total Debit dengan Kebutuhan Air di Musim Kemarau Gambar 4.16 Total Debit dengan Kebutuhan Air di Musim Hujan Gambar 4.17 Peta Potensi Jangkauan Distribusi Debit Mata Air Musim Kemarau Gambar 4.18 Sampah Plastik di Sekitar Mata Air Gambar 4.19 Mata Air Kali Asad dengan Sistem Aliran Air Conduit Berupa Lorong Goa DAFTAR LAMPIRAN No Judul Lampiran Hal 1. Hasil Laboratorium Kualitas Air di Musim Kemaru Hasil Laboratorium Kualitas Air di Musim Hujan Paramater Kualitas Air Untuk Minum Pengukuran Debit mata air Contoh Quisioner xv

EVALUASI KUALITAS AIR SUNGAI BAWAH TANAH DI AREA GOA SURUH UNTUK AIR MINUM DESA PUCUNG KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI

EVALUASI KUALITAS AIR SUNGAI BAWAH TANAH DI AREA GOA SURUH UNTUK AIR MINUM DESA PUCUNG KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI EVALUASI KUALITAS AIR SUNGAI BAWAH TANAH DI AREA GOA SURUH UNTUK AIR MINUM DESA PUCUNG KECAMATAN EROMOKO KABUPATEN WONOGIRI Skripsi Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana
