maka perlu dihitung terlebih dahulu persamaan regresi linear tingkat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "maka perlu dihitung terlebih dahulu persamaan regresi linear tingkat"

Transkripsi

1 BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data 1. Perhitungan Regresi Linier Tingkat Pengembalian Saham Individual dengan Tingkat Pengembalian Pasar Dalam sub bab ini akan dilakukan analisa terhadap hasil penelitian lapangan yang telah dilakukan. Agar data hasil penelitian dapat dianalisa maka perlu dihitung terlebih dahulu persamaan regresi linear tingkat pengembalian saham individual dengan tingkat pengembalian pasarnya. Model indeks tunggal dapat digunakan sebagai model untuk mengetahui a, p, dan tingkat standar error (s) Pada lampiran akan dihitung berbagai parameter regresi linier dari beberapa saham emiten yang berguna untuk keperluan analisa selanjutnya. Parameter tersebut antara lain konstanta a, koefisien p, total resiko, resiko sistematis dan resiko tidak sistematis. Dalam lampiran 1 (regresi saham PT Telekomunikasi Indonesia Tbk), sebagai contoh dalam mencari tingkat pengembalian pasar pada bulan Januari 2004 adalah sebagai berikut: R = IHSGt+i-IHSGt msgt x 100% 31

2 32 = 752, , ,498 xl00% = Tingkat pengembalian saham PT Telekomunikasi Indonesia Tbk pada bulan Januari tahun 2004 adalah sebagai berikut: Rj = IHSIni-IHSIt IHSIt x 100% = xl00% = Tingkat pengembalian pasar dan tingkat pengembaliah saham pada PT Telekomunikasi Indonesia tbk pada bulan berikutnya dapat dihitung dengan cara yang sama. Kemutlian dari jumlah tingkat pengettiballan pasdr setiap bulannya dicari rata-rata tingkat pengembalian jiasai- perbuiari {E(Rm)}. Demikian pula uritiik tingkat pengembalian saliam individual PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk dicari rata-rata tingkat pengembalian saham perbulannya. Varian dalam penelitian mi terdiri dari Var(Rm), Var(Rj), dan Var(Err) dimana jumlah total varian perbulan dibagi dengan (n-1). n adalah banyaknya sample observasi tingkat pengembalian yaitu 30 sampel. Var(Rm) adalah kuadrat dari selisih tingkat pengembalian pasar setiap bulan dengan rata-rata tingkat pengembalian pasar. Var(Rj) adalah kuadrat dari selisih tingkat pengembalian saham setiap bulan dengan rata-rata

3 33 tingkat pengembalian saham. Sedangkan Var(Err) adalah kuadrat dari selisih tingkat pengembalin saham yang dihitung dengan regresi dan tingkat pengembalian saham sesungguhnya. Contoh singkat pengembalian saham PT\ Telekomunikasi Indonesia Tbk pada bulan Januari 2004 yang dicari dengan dasar persamaan linier regresi adalah: Rj* = (a + p.rm) = ( ) = Error (kesalahan acak) merupakan selisih antara Rj* yang dihitung berdasarkan rumus linier regresi dengan Rj yang merupakan tingkat pengembalian saham yang sesungguhnya. Untuk saham PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk pada bulan Januari tahun 2004 adalah : Error = Rj*-Rj = = Selanjutnya untuk menghitung total resiko dari setiap saham adalah sebagai berikut: Var(Rj) = [(p2.var(rm)) + Var(Err)] = [(1.3586)2. ( )) + ( )] =

4 34 Dibawah kiri lampiran perhitungan resiko dan tingkat pengembalian juga dihitung konstanta alpha, koefisien beta, dan standar deviasi pengembalian pasar dan pengembaliam individu. B. UjiHipotesa Adapun data yang akan dianalisis adalah tingkat pengembalian dan resiko dari bulan Januari hingga Desember Metode statistik yang digunakan untuk menganalisa data adalah Analisis of Varian (Anova) untuk membedakan dua variabel. Analisis of varian merupakan prosedur yang digunakan untuk menguji perbedaan ratarata antara beberapa kelompok data. Dalam penelitian ini terdapat dua anova, anova pertama berguna untuk mengetahui tingkat signifikansi risk antara saham berkapitalisasi besar dan saham berkapitalisasi kecil. Sedangkan anova kedua berguna untuk mengetahui tingkat signifikansi return antara saham berkapitalisasi besar dan saham berkapitalisasi kecil. 1. Anova Risk Table 4.1 ANOVA Risk Sum of Squares Df Mean Square F Sig. Between Groups Within Groups Total

5 35 Pengujian hasil uji anova: 1. Hipotesa: Hoi : Tidak terdapat perbedaan resiko yang signifikan antara saham berkapitalisasi besar dan berkapitalisasi kecil Hai Terdapat perbedaan resiko antara saham berkapitalisasi besar dan berkapitalisasi kecil. 2. Ketentuan: Jika probabilitas > 0.05, maka Ho : diterima Jika probabilitas < 0.05, maka Ha: ditolak 3. Keputusan: Dari uji Anova diatas, tampak bahwa nilai Sign = 0.323, karena Sign > a (0.323 > 0.05) maka Ho diterima. 4. Kesimpulan: Ho diterima sehingga varian resiko saham berkapitalisasi besar dan resiko saham berkapitalisasi kecil berbeda (berbeda signifikan). Faktor yang menyebabkan perbedaan resiko antara saham berkapitalisasi besar dan saham berkapitalisasi kecil adalah pada umumnya resiko dapat dibedakan menjadi resiko sistematis dan resiko tidak sistematis. Resiko sistematis dapat diprediksi sebelumnya dan dapat diminimalisasikan oleh perusahaan sehingga tidak begitu berpengaruh, dan resiko tidak sistematis tidak dapat diprediksi sebelumnya seperti keadaan suatu negara, dan pada tahun 2004 tidak terlalu banyak terjadi resiko tidak sistematis.

6 36 2. Anova Return Tabel 4.2 ANOVA Return Sum of Squares Df Mean Square F Sig. Between Groups , Within Groups Total Pengujian hasil uji anova : 1. Hipotesa: H02 : Terdapat perbedaan return yang signifikan antara saham berkapitalisasi besar dan berkapitalisasi kecil. Ha2 : Tidak terdapat perbedaan return yang signifikan antara saham berkapitalisasi besar dan berkapitalisasi kecil. 2. Ketentuan: Jika probability > 0.05, maka Ho : diterima Jika probabilitas < 0.05, maka Ha : ditolak 3. Keputusan: Dari uji Anova diatas, tampak bahwa nilai Sign = 0.268, karena Sign > a (0.268 > 0.05) maka Ho diterima. 4. Kesimpulan: Ho diterima dan Ha ditolak sehingga varian resiko saham berkapitalisasi besar dan resiko saham berkapitalisasi kecil tidak

7 37 berbeda. Faktor yang menyebabkan perbedaan tingkat pengembalian antara saham berkapitalisasi besar dan saham berkapitalisasi kecil adalah kinerja setiap perusahaan berbeda sehingga tingkat pengembalian yang didapatkan oleh investor tergantung pada kinerja emiten yang bersangkutan.dan pada umumnya perusahaan yang tergolong pada perusahaan dengan tingkat kapitalisasi besar memiliki kinerja yang lebih baik bila dibandingkan perusahaan dengan tingkat kapitalisasi kecil.

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN 48 BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN A. Analisis Dividen Per Share, ROE dan Harga Saham Perusahaan Data dividen per share, ROE dan harga saham perusahaan untuk tahun,, dan dapat dilihat pada peragaan
