BAB III ANALISA SISTEM DAN DESAIN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III ANALISA SISTEM DAN DESAIN"

Transkripsi

1 BAB III ANALISA SISTEM DAN DESAIN Data-data yang terdapat pada situs web seharusnya dapat tersimpan dan dapat dikelola secara baik, karena data-data tersebut merupakan informasi yang akan diberikan kepada pengunjung situs web. Hal ini berkaitan dengan sistem manajemen situs web yang seharusnya memberikan kemudahan bagi pengguna web dalam mengelola situsnya. Sistem dalam situs web harus memiliki berbagai fasilitas agar pengguna secara cepat merubah dan memperbarui informasi yang akan ditampilkan setiap saat. 3.1 Deskripsi Umum Sistem Kebutuhan dari sistem Kartu keluarga berbasis web pada situs web di Kecamatan Kramatmulya adalah sebagi berikut : Sistem menyimpan informasi-informasi yang berkaitan dengan situs web Sistem dapat mempermudah pengguna dalam pembaruan informasi. Sistem menampilkan informasi yang telah diberikan oleh pengguna. Sistem tersebut dapat dimanajemen atau dikelola oleh seseorang, dimana orang tersebut yang bertanggung jawab terhadap keseluruhan isi situs web dan ia berperan besar dalam membuat situs menjadi lebih akurat dan menarik bagi pengunjung. 3.2 Analisa kebutuhan Sistem Berdasarkan hasil penelusuran yang penulis peroleh, maka dapat diusulkan kebutuhan situs web yang akan dirancang sebagai berikut : Membuat halaman Pemerintahan Kecamatan Kramatmulya. Menampilkan profil Kecamatan Kramatmulya. Membuat sitem pembuatan dan perpanjangan kartu keluarga berbasis web. Menampilkan informasi terkini yang ada di sekitar kecamatan kramatmulya. 38

2 Analisa Desain Situs Web Mendesain situs web membutuhkan banyak pertimbangan. Tidak hanya memutuskan apa yang harus disertakan dalam situs, tetapi juga mendesain bagaimana menyajikan informasi pada situs. Desain web merupakan hal yang paling penting dalam sebuah situs web. Tanpa rancangan yang baik, situs web mungkin tidak akan sukses dan menarik. Artinya dalam sekenario terburuk, tidak ada orang yang tertarik untuk melihatnya. Adapun langkah analisa yang penulis lakukan adalah dengan mengadakaan wawancara dan kuesioner pada warga masyarakat di sekitar lingkungan Kecamatan Kramatmulya mengenai Sistem yang sedang berjalan Analisa Kuesioner Sistem Yang Lama 1. Bagaimana menurut anda mengenai pelayanan pembuatan/ perpanjangan Kartu Keluarga di Kecamatan Kramatmulya? Tabel 3.1 Hasil kuesioner dan presentasi mengenai pelayanan Kartu keluarga. Bagaimana menurut anda tentang pelayanan pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga Cepat Sedang Lambat Raguragu Tidak tahu Jumlah Presentase 0% 20% 40% 30% 10% Cepat = 0% Sedang = 20% Lambat = 40% Ragu-ragu = 10% Gambar 3.1 Presentasi hasil kuesioner (pertanyaan 1) 2. Apakah dalam proses pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga mengalami hambatan? Tabel 3.2 Hasil kuesioner dan presentasi mengenai hambatan pembuatan KK Apakah dalam pembuatan dan perpanjangan Ada Tidak ada Tidak tahu KK terdapat hambatan Jumlah Presentase 25% 65% 10%

3 40 Ada = 0% Tidak ada = 20% Tidak tahu = 10% Gambar 3.2 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 2) 3. Bagaimanakah menurut anda prosedur pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluargaa di Kecamatan Kramatmulya? Tabel 3.3 Hasil kuesioner dan persentasi prosedur pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga Bagaimanaa menurut anda prosedurr pembuatan/ perpanjangan KK di Kecamatan Kramatmulyaa? Jumlah Presentase Mudah 39 39% Tidak mudah 61 56% Tidak tahu 5 5% Mudah = 39% Tidak mudah = 56% Tidak tahu = 5% Gambar 3.3 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 3) 4. Apakah dalam pembuatan dan perpanjangann Kartu Keluarga anda mengalami tekanan? Tabel 3.4 Hasil kuesioner dan persentasi pemohon yang mengalami tekanan Apakah dalam pembuatan ddan perpanjangan Kartu Keluarga anda mengalami tekanan? Ya Tidak Tidak tahu Jumlah Presentase 0 0% 96 96% 4 4% Ya = Tidak = Tidak tahu = 0% 96% 4% Gambar 3.4 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 4)

4 41 5. Bagaimana menurut anda mengenai pembayaran pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga? Tabel 3.5 Hasil kuesioner dan persentasi mengenai Administrasi Kartu keluarga. Bagaimana menurut anda mengenai pembayaran pembuatan/ perpanjangan KK? Mahal Sangat mahal Murah Sedang Raguragu Jumlah Presentase 49% 6% 15% 36% 4% Mahal = 49% Sangat mahal = 6% Murah = 15% Sedang = 36% Ragu-ragu = 4% Gambar 3.5 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 5) 6. Apakah dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga terjadi pungutan liar? Tabel 3.6 Hasil kuesioner dan persentasi mengenai pungutan liar dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga. Apakah dalam pembuatan dan perpanjangan Ada Tidak ada Tidak tahu KK terjadi pungutan liar? Jumlah Presentase 92% 6% 4% Ada = 92% Tidak ada = 6% Tidak tahu = 4% Gambar 3.6 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 6)

5 42 7. Apakah anda mengalami pelecehan selama dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga? Tabel 3.7 Hasil kuesioner dan presentase pemohon yang mengalami pelecehan dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga. Apakah anda mengalami pelecehan selama dalam pembuatan dan perpanjangan KK? Jumlah Presentase Ya 0 0% Tidak 93 93% Tidak tahu 7 7% Ya = 0% Tidak = 93% Tidak tahu = 7% Gambar 3.7 Persentase hasil kuesioner (pertanyaan 7) 8. Apakah dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga paraa staff atau pegawai melayani anda dengan baik? Tabel 3.8 Hasil kuesioner dan presentase pemohon mengenai pelayanann dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga. Apakah dalam pembuatan dan perpanjangan KK para pegawai melayani anda dengan baik? Ya Tidak Tidak tahu Jumlah Presentase 57 57% 26 26% 17 17% Ya = 57% Tidak = 26% Tidak tahu = 17% Gambar 3. 8 Presentase hasil kuesioner (pertanyaan 8) 9. Bagaimana menurut anda mengenai sarana dan prasarana pembuatan/ perpanjangan Kartu Keluarga di Kecamatan Kramatmuly ya?

6 43 Tabel 3.9 Hasil kuesioner dan presentase pemohon mengenai sarana dan prasarana dalam pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga. Bagaimana menurut anda mengenai sarana dan prasarana pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga di Kecamatan Kramatmulya? Baik Sangat baik Buruk Sangat buruk Jumlah Tidak tahu Presentase 89% 9% 2% 0% 0% Baik = 89% Sangat baik = 9% Buruk = 2% Sangat buruk = 0% Tidak tahu = 0% Gambar 3.9 Presentase hasil kuesioner (pertanyaan 9) 10. Apakah hasil cetakan Kartu Keluarga sudah memuaskan? Tabel 3.10 Hasil kuesioner dan presentase pemohon mengenai kepuasan hasil cetakan Kartu Keluarga? Apakah hasil cetakan KK sudah memuaskan? Ya Tidak Ragu-ragu Jumlah Presentase 79% 19% 2% Ya = 89% Tidak = 19% Ragu-ragu = 2% Gambar 3.10 Presentase hasil kuesioner (pertanyaan 10)

7 Menentukan Tujuan Dari Situs Web Dalam pembuatan situs web, pertama yang harus dilakukan adalah menentukan tujuan dari situs web sendiri. Sebelum mendesain yang harus dilakukan antara lain : Tujuan membuat situs Apa yang dilakukan atau diketahui orang setelah mengunjungi situs tersebut. Penting untuk mengenali alasan utama bagi situs web dan menekankan sasaran ketika merancang situs web. Dalam kasus ini yang menjadi perhatian adalah penyebaran informasi yang berkaitan dengan Kecamatan kramatmulya, seperti halnya pembuatan dan perpanjangan kartu keluarga, serta kegiatan lainnya dan kepengurusan berbagai macam hal-hal teknis yang diatur oleh pemerintahan Kecamatan Kramatmulya. Sasaran yang akan dicapai Pengembang situs harus memutuskan siapa yang diharapkan untuk mengunjungi situs lalu merencanakan situs yang menarik bagi masyarakat. Pada situs ini sasarannya adalah masyarakat umum, dimana mereka diwakili oleh berbagai macam kelompok masyarakat yang memerlukan informasi dari Kecamatan Kramatmulya Merancang Struktur Situs Web Setelah alasan pembuatan situs web dan pengunjungnya sudah ditetapkan, maka kemudian harus merencanakan struktur dasar dari presentasi halaman web tersebut. Mulailah dengan membuat daftar dari informasi yang akan disertakan dalam situs. Daftar ini akan terus berubah karena akan terpikirkan hal-hal baru untuk ditambahkan. Mendesain situs web tergantung pada jumlah informasi yang ingin diadakan dan pengunjung yang akan dicapai, bisa memakan berminggu-minggu atau bahkan berbulan-bulan. Memang tidak sulit untuk langsung mendesain. Tetapi alangkah lebih baiknya jika merencanakan situs dengan teliti maka akan kecil kemungkinannya terjadi kesalahan dalam mendesain.

8 Prosedur Pembuatan dan Perpanjangan Kartu Keluarga Kartu Keluarga yang selanjutnya disingkat KK adalah kartu yang memuat data kepala keluarga dan semua anggota keluarganya. Kartu keluarga merupakan kartu identitas keluarga yang memuat data tentang susunan, hubungan, dan jumlah anggota keluarga. Dasar Hukum yang mengatur tentang Kartu Keluargaa adalah Peraturan daerah No. 25 Retribusi Penyelenggaraan Pendaftaran dan Pencatatan Penduduk. Berikut ini adalah Gambar Prosedur Pembuatan dan Perpanjangan Kartu Keluarga Pemohon Pengambilan Di Pengantar RT Kecamatan Di Distribusikan Ke Kelurahan Gambar 3.11 Prosedur pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga Keterangan Prosedur Pembuataan Kartu Keluarga adalah sebagai berikut : 1. Pemohon Mengambil Formulir master KK di RT/RW 2. Pemohon mengisi Formulir master KK yang berisi data-data Kepala Keluarga dan anggota keluarganya yang ditandatangani oleh kepala keluarga, RT/RW dan Lurah. 3. Membawa Formulir Master KK ke kelurahan dengan melampirkan persyaratan sebagaimana tersebut di atas. 4. Kelurahan menerima dan meneliti berkas permohonan beserta persyaratannya, memberikan nomor register dan mengirimkan berkas beserta persyaratannyaa ke kecamatan. 5. Kecamatan Menerima dan meneliti berkas permohonan beserta persyaratannya, kemudian melakukan proses input data berdasarkan data-data yang ada dalam Formulir master KK.

9 46 6. Kartu keluarga yang telah di proses, diteliti kembali dan apabila sesuai dengan data-data yang ada, maka camat menanda tangani Kartu Keluarga dalam rangkap 4 (empat). 7. Kecamatan mengirimkan Kartu keluarga lembar 1, 2, dan 3 ke kelurahan, sedangkan lembar ke 4 diarsipkan di kecamatan. 8. Kelurahan menyerahkan Kartu Keluarga lembar ke 1 kepada pemohon/ kepala keluarga dan lembar ke 2 kepada pengurus RT/RW, sedangkan lembar ke 3 diarsipkan di Kelurahan dan mencatat data penduduk berdasarkan Kartu Keluarga dalam Buku Induk Penduduk. 9. Pemohon menerima Kartu Keluaarga yang Baru. 3.5 Analisa Sistem Yang Sedang Berjalan Berikut ini activity diagram yang sedang berjalan dalam Sistem Kartu Keluarga Berbasis web pada pembuatan dan perpanjangan KK di Kecamatan Kramatmulya. A. Pembuatan Kartu Keluarga Pemohon Kelurahan Kecamatan Mengisi Form Master KK/ Form Biodata Menyerahkan data & Form Master KK Mengecek data pemohon & Form biodata Input data form master KK Pengambilan KK Pengecekan KK Print, Cek & Ttd KK Gambar 3.12 Activity diagram pembuatan Kartu Keluarga Baru

10 47 Pemohon Kelurahan Kecamatan Menyerahkan Sr pindah bg pendatang Mengisi Form & meminta srt pengantar Rt/Rw Menyerahkan kk lama & Form biodata Mengecek data pemohon & Form biodata Input data Form biodata/ form master kk Pengambilan KK Pengecekan KK Print, Cek & Ttd KK Gambar 3.13 Activity diagram pembuatan Kartu Keluarga Pendatang B. Perpanjangan/ Pembaharuan Kartu Keluarga Pemohon Kelurahan Kecamatan Mengisi Form Master KK Menyerahkan kk lama & Form Master KK Mengecek data pemohon & Form Master KK Input data Form Master KK Pengambilan KK Baru Pengecekan KK Baru Print, Cek & Ttd KK Gambar 3.14 Activity diagram perpanjangan Kartu Keluarga

11 Analisa Sistem Yang Diusulkan Desain Sistem Dalam desain sistem pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga berbasis web ini, penulis mencoba memberikan solusi terhadap permasalahanpermasalahan yang selama ini terjadi pada sistem yang berjalan. Dalam perancangan sistem pembuatan dan perpanjangan Katu Keluarga berbasis web ini, penulis menggunakan UML (Unified Modelling Language) Analisa Kuesioner Sistem Usulan 1. Apakah anda setuju dengan pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga berbasis web? Tabel 3.11 Hasil kuesioner dan persentasi pemohon mengenai pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga berbasis web? Apakah anda setuju dengan pembuatn dan perpanjangan Kartu Keluarga Berbasis Web? Setuju Sangat setuju Tidak setuju Raguragu Tidak tahu Jumlah Persentasi 45% 19% 11% 9% 6% Setuju = 45% Sangat setuju = 19% Tidak setuju = 11% Ragu-ragu = 9% Tidak tahu = 6% Gambar 3.15 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 1) 2. Apakah sistem pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga Berbasis Web lebih memudahkan? Tabel 3.12 Hasil kuesioner dan persentasi pemohon mengenai kemudahan dalam pembuatan dan perpanjangan KK Berbasis Web? Apakah sistem pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga Berbasis Web ini lebih mudah? Ya Tidak Raguragu Jumlah Persentasi 55% 24% 21%

12 49 Ya = 55% Tidak = 24% Ragu-ragu = 21% Gambar 3.16 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 2) 3. Apakah tampilan layar pada menu pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga perlu ditambahkan? Tabel 3.13 Hasil kuesioner dan persentasi pemohon mengenai tampilan layar pada menu utama pembuatan dan perpanjangan KK Berbasis Web? Apakah tampilan layar pada menu pembuatan dan Ya Tidak Ragu-ragu perpanjangan KK perlu ditambahkan? Jumlah Persentasi 48% 24% 38% Ya = 48% Tidak = 24% Ragu-ragu = 38% Gambar 3.17 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 3) 4. Apakah tampilan warna pada tampilan menu pembuatan dan perpanjangan Kartu Keluarga sudah sesuai? Tabel 3.14 Hasil kuesioner dan persentasi pemohon mengenai tampilan warna pada menu pembuatan dan perpanjangan KK berbasis Web. Apakah tampilan warna pada tampilan menu Ya Tidak Ragu-ragu pembuatan dan perpanjangan KK sudah sesuai? Jumlah Persentasi 18% 54% 28% Ya = 18% Tidak = 54% Ragu-ragu = 28% Gambar 3.18 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 4)

13 50 5. Apakah dalam pembuatan dan perpanjangan KK berbasis Web terjadi hambatan-hambatan? Tabel 3.15 Hasil kuesioner dan persentasi mengenai hambatan pada pembuatan dan perpanjangan KK berbasis Web? Apakah dalam pembuatan/ perpanjangan KK Ya Tidak ada Tidak tahu berbasis Web terjadi hambatan-hambatan? Jumlah Persentasi 28% 54% 18% Ya = 28% Tidak = 54% Ragu-ragu = 18% Gambar 3.19 Persentasi hasil kuesioner (pertanyaan 5) Pembuatan Kartu Keluarga (KK) Persyaratan Pembuatan Kartu Keluarga (KK) untuk WNI adalah : 1. Surat pengantar RT/RW yang menyatakan bahwa penduduk yang bersangkutan adalah penduduk yang bertempat tinggal tetap dalam wilayah kota bandung, tetapi belum memiliki KK. 2. Kartu Keluarga lama (bagi penduduk yang telah mempunyai KK lama, tetapi ada perubahan data Kepala Keluarga dan atau anggota keluarga). 3. Surat Ijin Menetap (SIM) bagi penduduk pendatang. 4. Akta Perkawinan/Akta Nikah/Akta Perceraian. 5. Akta Kelahiran/Akta Kematian. 6. Surat Keterangan Ganti Nama (bagi yang telah ganti nama). 7. Surat Bukti Kewarganegaraan Republik indonesia. 8. Surat Bukti Penyerahan Data Kependudukan. Sedangkan Untuk Warga Negara Asing (WNA) : 1. KITAP/SKK A/B dari kantor Imigrasi. 2. Surat Bukti Penyerahan Data Kependudukan WNA. 3. Buku Pengawasan Orang Asing (BPOA) dari kantor Imigrasi. 4. Surat Keterangan Lapor Diri (SKLD) dari Kepolisian

14 Perpanjangan Kartu Keluarga (KK) Adapun Persyaratan Perpanjangan Kartu Keluarga (KK) adalah : 1. Surat pengantar dari Rt/Rw 2. Kartu Keluarga Lama 3. Surat Nikah atau Akta Cerai bagi yang membuat KK karena perkawinan/ perceraian 4. Surat keterangan Lahir/ Akta kelahiran 5. Surat pengangkatan anak 6. Surat bukti kewarganegaraan Republik indonesia (SKBRI) 7. Surat keterangan Pendaftaran Penduduk Tetap bagi WNA 8. Surat keterangan Pelaporan Pendatang Baru (SKPP) bagi pendatang dari luar daerah. 9. Surat keterangan pindah bagi penduduk yang pindah antar kelurahan dalam wilayah daerah setempat Use Case Analisa Sistem Usulan Sebuah use case mempresentasikan sebuah interaksi antara aktor dengan sistem. Use case diagram juga menjelaskan manfaat sistem jika dilihat menurut pandangan orang yang berada di luar sistem (aktor). Rancangan hasil analisa tersebut adalah sebagai berikut : 1. Use Case Diagram Tampilan untuk Pemohon Entry data form pendaftaran Entry data form perpanjangan Cetak data form pendaftaran sebagai bukti Pemohon Cetak data form perpanjangan sebagai bukti Gambar 3.20 Diagram Use Case Pembuatan dan Perpanjangan KK bagi Pemohon

15 52 Diagram Use Case Tampilan untuk Pemohon Pembuatan dan Perpanjangan KK, adalah sebagai berikut : Tabel 3.16 Deskripsi Use Case Entry data form Pendaftaran Use Case Deskripsi Singkat Aktor Tindakan Utama Entry data form Pendaftaran Use Case ini digunakan untuk menginput data pemohon pembuatan atau pendaftaran yang ada di dalam sistem Kartu Keluarga berbasis web. Pemohon Admin dapat mengakses keseluruhan form-form yang terdapat dalam pembuatan Kartu Keluarga berbasis web. Tabel 3.17 Deskripsi Use Case Entry data form Perpanjangan Use Case Deskripsi Singkat Aktor Tindakan Utama Entry data form Perpanjangan Use Case ini digunakan untuk menginput data yang ada dalam aplikasi sistem Kartu Keluarga berbasis web. Pemohon Admin dapat mengakses keseluruhan form yang terdapat dalam perpanjangan Kartu Keluarga berbasis web. Tabel 3.18 Deskripsi Use Case Cetak form Pendaftaran Use Case Deskripsi Singkat Aktor Tindakan Utama Cetak form Pendaftaran Use Case ini digunakan untuk merubah data ataupun mencetak data yang ada dalam aplikasi sistem Kartu Keluarga berbasis web sebagai bukti buat pemohon. Pemohon Admin dapat mengakses keseluruhan form-form yang terdapat dalam pembuatan Kartu Keluarga berbasis web. Tabel 3.19 Deskripsi Use Case Cetak form Perpanjangan Use Case Deskripsi Singkat Aktor Tindakan Utama Cetak form Perpanjangan Use Case ini digunakan untuk merubah data dan mencetak data yang ada dalam aplikasi sistem Kartu Keluarga berbasis web sebagai bukti buat pemohon. Pemohon Admin dapat mengakses keseluruhan form yang terdapat dalam perpanjangan Kartu Keluarga berbasis web.

16 53 2. Use Case Diagram Tampilan untuk Admin Terima data Pemohon kk Cek data form Pemohon Entry data Pemohon ke Form KK asli Admin Cetak KK asli Gambar 3.21 Diagram Use Case Pembuatan dan Perpanjangan KK bagi Admin Diagram Use Case Tampilan untuk Admin, adalah sebagai berikut : Tabel 3.20 Deskripsi Use Case Terima data Pemohon KK Use Case Deskripsi Singkat Aktor Terima data Pemohon KK Use Case ini digunakan untuk menerima data pemohon pembuatan dan perpanjangan yang ada di dalam sistem Kartu Keluarga berbasis web. Admin Tabel 3.21 Deskripsi Use Case Cetak data form pemohon Use Case Deskripsi Singkat Aktor Cetak data form pemohon Use Case ini digunakan untuk mencek data pemohon yang ada dalam aplikasi sistem Kartu Keluarga berbasis web. Admin Tabel 3.22 Deskripsi Use Case Entry data pemohon kk Use Case Deskripsi Singkat Aktor Entry data pemohon kk Use Case ini digunakan untuk menginput data pemohon pada form kk asli yang ada pada aplikasi sistem Kartu Keluarga berbasis web. Admin

17 54 Tabel 3.23 Deskripsi Use Case Cetak Kartu Keluarga Asli Use Case Deskripsi Singkat Aktor Cetak KK asli Use Case ini digunakan untuk Mencetak Form Kartu keluarga yang asli yang ada dalam aplikasi sistem Kartu Keluarga berbasis web sebagai bukti buat pemohon. Admin Sequence Diagram Sequnce diagram menggambarkan interaksi antar objek di dalam dan disekitar sistem berupa message yang digambarkan terhadap waktu. a. Sequence Diagram Pembuatan Kartu Keluarga Sequence diagram pembuatan KK menerangkan kegiatan yang dilakukan sistem pada saat pendaftaran KK berbasis web. Lihat gambar 3.22 berikut. Gambar 3.22 Sequence Diagram Pendaftaran Kartu Keluarga.

18 55 b) Sequence Diagram Perpanjangan Kartu Keluarga Sequence diagram perpanjangan KK menerangkan kegiatan yang dilakukan sistem pada saat perpanjangan KK berbasis web. Lihat gambar 3.23 dibawah ini. Gambar 3.23 Diagram Sequence Perpanjangan KK berbasis web

19 56 c) Sequence Diagram Cetak Pembuatan dan Perpanjangan KK Sequence diagram cetak pembuatan dan perpanjangan KK menerangkan kegiatan yang dilakukan sistem pada saat cetak pembuatan dan perpanjangan KK berbasis web. Lihat Gambar 3.24 di bawahn ini. Gambar 3.24 Diagram Sequence Cetak Pembuatan dan Perpanjangan KK

20 Entity Relationship Diagram Entity Relationship Diagram (ERD) keluaran dari kegiatan analisa terstruktur data yang memodelkan data apa yang ada, dan menggambarkan data dalam keadaan diam, dan bukan bagaimana proses terhadap data itu terjadi. Tabel 3.24 Entity Relationship Diagram M Penjelasan Entity Relationship Diagram pada Tabel 3.24 adalah sebagai berikut : 1. Satu Kartu Keluarga dimiliki Satu Kepala Keluarga. 2. Satu Kepala Keluarga memiliki satu Kartu Keluarga. 3. Satu Kartu Keluarga memiliki banyak Anggota keluarga.

21 Spesifikasi Basis Data Spesifikasi Basis Data merupakan uraian rincian tentang tiap-tiap relasi (table atau file). Berikut ini spesifikasi basis data dari sistem yang diusulkan. a) Nama File : Kepala Keluarga Media : Hardisk Isi : Berisi data Kepala keluarga Organisasi file : Index Sequential Primary key : no_kk Struktur : - Tabel 3.25 Spesifikasi Tabel Kepala keluarga No Nama Field Type Panjang Keterangan 1 no_kk Varchar 15 No kk 2 nik Varchar 10 Id pemohon 3 nm_kep_keluarga Varchar 50 Nama pemohon 4 alamat Varchar 15 Alamat 5 rt/rw Varchar 10 Rt/rw 6 kelurahan Varchar 50 Kelurahan 7 kecamatan Varchar 15 Kecamatan 8 kabupaten Varchar 20 Kabupaten 9 kode_pos Varchar 25 Kode pos 10 propinsi Varchar 20 Propinsi b) Nama File : Anggota keluarga Media : Hardisk Isi : Berisi data-data anggota keluarga Organisasi file : Index Sequential Primary key : no Struktur :

22 59 Tabel 3.26 Spesifikasi Tabel Anggota keluarga No Nama Field Type Panjang Keterangan 1 no Varchar 20 No urut 2 nama_lengkap Varchar 20 Nama lengkap 3 nik/niks Varchar 20 No induk kepnd 4 jenis_kelamin Varchar 10 Jenis kelamin 5 gol_darah Varchar 10 Golongan darah 6 tempat_lahir Varchar 20 Tempat lahir 7 tgl_lahir Date/time 10 Tanggal lahir 8 agama Varchar 20 Agama 9 pendidikan_terakhir Varchar 20 Pendidikan terakhir 10 pekerjaan Varchar 20 Pekerjaan 11 status_perkawinan Varchar 20 Status perkawinan 12 status_hubungan_klrg Varchar 20 Status hubungan 13 kewarganegaraan Varchar 20 Kewarganegaraan 14 no_kitap Varchar 20 No kitap 15 no_kitas Varchar 20 No kitas 16 nik_ayah Varchar 20 No induk ayah 17 nm_ayah Varchar 20 Nama ayah 18 nik-ibu Varchar 20 No induk ibu 19 nm_ibu Varchar 20 Nama ibu c) Nama File : Biodata pemohon Media : Hardisk Isi : Berisi data pemohon Organisasi file : Index Sequential Primary key : no_kk Struktur : - Tabel 3.27 Spesifikasi Tabel Biodata Pemohon No Nama Field Type Panjang Keterangan 1 no_kk Varchar 20 No kartu keluarga

23 60 2 nik Varchar 20 No id pemohon 3 nm_lengkap Varchar 20 nama pemohon 4 tempat_lahir Varchar 25 Tempat lahir 5 tgl_lahir Date/Time 10 Tanggal lahir 6 jenis_kelamin Varchar 10 Jeniis kelamin 7 gol_darah Varchar 10 Gol darah 8 agama Varchar 20 Agama 9 pendidikan Varchar 20 Pendidikan 10 pekerjaan Varchar 20 Pekerjaan 11 penyandang_cacat Varchar 20 Penyandang cacat 12 status_perkawinan Varchar 20 Setatus perkawinan 13 status_hubungan_klrg Varchar 20 Status hubungan klrg 14 nik_ayah Varchar 20 Nik ayah 15 nm_ayah Varchar 20 Nama ayah 16 nik_ibu Varchar 20 Nik ibu 17 nm_ibu Varchar 20 Nama ibu 18 alamat_sebelumnya Varchar 100 Alamat sebelumnya 19 alamat_sekarang Varchar 100 Alamat sekarang 20 no_paspor Varchar 20 No paspor 21 tgl_berakhir_paspor Date/Time 10 Tgl berakhir 22 no_akta_lahir Varchar 20 No akta lahir 23 no_akta_nikah Varchar 20 No akta nikah 24 tgl_pernikahan Date/Time 10 Tgl pernikahan 25 no_akta_cerai Varchar 20 No akta cerai 26 tgl_perceraian Date/Time 10 Tgl perceraian d) Nama File : Kartu Keluarga Media : Hardisk Isi : Berisi data-data Kartu keluarga Organisasi file : Index Sequential Primary key : no_kk Struktur :

24 61 Tabel 3.28 Spesifikasi Tabel Kartu Keluarga No Nama Field Type Panjang Keterangan 1 no_kk Varchar 20 nomor kk 2 nik Varchar 20 nik pemohon 3 nm_kepala_keluarga Varchar 20 Nm kepala 4 alamat Varchar 25 Alamat tinggal 5 rt/rw Varchar 20 kode kelurahan 6 kelurahan Varchar 20 Nm kelurahan 7 kecamatan Varchar 20 Nm kecamatan 8 kabupaten Varchar 20 Kabupaten 9 kode_pos Varchar 15 Kode pos 10 propinsi Varchar 20 Propinsi 11 no Varchar 15 No urut 12 nm_lengkap Varchar 15 Nama lengkap 13 nik/niks Varchar 15 No Nik/Niks 14 jenis_kelamin Varchar 10 Jenis kelamin 15 tampat_lahir Varchar 20 Tempat lahir 16 tgl_lahir Date/Time 10 Tanggal lahir 17 agama Varchar 10 Agama 18 pendidikan Varchar 20 Ppendidikan 19 pekerjaan Varchar 20 Pekerjaan 20 status_pernikahan Varchar 20 Status pernikahan 21 status_hub_klrg Varchar 20 Status hub dlm klrg 22 kewarganegaraan Varchar 20 Kewarganegaraan 23 paspor Varchar 20 Paspor 24 kitas Varchar 20 Kitas 25 ayah Varchar 20 Nama ayah 26 ibu Varchar 20 Nama ibu

25 Rancangan Layar Utama Berikut adalah rancangan Layar pada menu utama Logo KK NAMA KECAMATAN Nama Kabupaten Kalender Ragam Informasi Berita Terkini Berita berita Content Foto Bupati Foto Wakil Bupati Gambar 3.25 Rancangan Layar Utama Rancangan layar utama dimaksudkan untuk mengetahui tampilan utama dalam situs pembuatan dan perpanjangan KK berbasis web. Pada bagian header biasanya berupa judul, logo atau gambar mengenai institusi, bagian menu diisi oleh menu-menu administrator seperti kalender, waktu. Bagian content berisi isi dari link yang ada pada frame menu. Sehingga apabila link pada frame menu diklik isinya akan tampil di frame ini. Sedangkan untuk struktur halaman content penulis hanya membuat satu struktur saja. Hal ini bertujuan agar tidak terlalu banyak perubahan terhadap halaman situs apabila pengunjung berpindah halaman. Karena apabila perubahan terlalu mendasar terhadap halaman yang satu dengan yang lainnya akan membuat pengunjung menjadi bingung untuk menjelajahi isi situs. Hal ini akan membuat pengunjung untuk mengunjungi situs kembali, kecuali jika halaman-halaman yang lain dibuat lebih variatif dan menarik tanpa perubahan yang terlalu mencolok.

26 63 Struktur ini digunakan pada setiap halaman yang ada pada situs ini, dengan meminimalkan penggunaan hyperlink dan juga pengurangan kolom-kolom yang merujuk pada halaman tertentu Rancangan Layar Pembuatan KK Rancangan layar pembuatan KK dimaksudkan untuk mengetahui recordrecord apa saja yang terdapat di menu tersebut. Dalam tampilan layar pembuatan kk ini terdapat dua form isian yaitu tentang form kepala keluarga dan form anggota keluarga. Dimana kedua form tersebut adalah form Kartu keluarga. Logo K K NAMA KECAMATAN Nama Kabupaten Kalender Berita-berita Ragam Informasi Kepala Keluarga No kk Nik Nama Kep kelrg Alamat Rt/Rw Kelurahan Kecamatan Kabupaten Kode Pos Propinsi Anggota Keluarga No Gambar 3.26 Menu Pembuatan Kartu Keluarga Nama lengkap Nik/Niks Jenis kelamin Tempat lahir Tgl lahir Agama Pendidikan Pekerjaan Status hub dlm klrg Kirim Gambar Bupati Gambar Wakil Bupati Gambar 3.26 Menu form Pembuatan Kartu keluarga

27 Rancangan Layar Perpanjangan KK Rancangan layar perpanjangan KK dimaksudkan untuk mengetahui record-record apa saja yang terdapat di menu tersebut. Logo K K NAMA KECAMATAN Nama Kabupaten Kalender Berita-berita Ragam Informasi Perpanjangan Kartu Keluarga Kepala keluarga No kk Nik Nama Kep kelrg Alamat Rt/Rw Kelurahan Kecamatan Kabupaten Kode Pos Propinsi Anggota keluarga No kk Nama lengkap Nik/Niks Jenis kelamin Tempat lahir Tgl lahir Agama Pendidikan Pekerjaan Status pernikahan Status hub dlm klrg Kewarganegaraan No kitap No kitas Nik ayah Nama ayah Nik ibu Nama ibu Gambar Bupati Gambar Wakil Bupati Ubah Hapus Gambar 3.27 Menu form Perpanjangan Kartu keluarga

28 Rancangan Layar Biodata Pemohon KK Rancangan layar Biodata Pemohon KK ini berguna untuk mengetahui data-data pemohon kk dan mengetahui record-record apa saja yang terdapat di menu tersebut. Logo K K NAMA KECAMATAN Nama Kabupaten Kalender Berita-berita Ragam Informasi Biodata Penduduk No kk Nik Nama lengkap Tempaat lahir Tgl lahir Jenis kelamin Gol darah Agama Pendidikan Pekerjaan Penyandang cacat Status perkawinan Status hub dlm klrg Nik ayah Nama ayah Nik ibu Nama ibu Alamat sebelumnya Alamat sekarang No paspor Tgl berakhir paspor No akta lahir No akta nikah Tgl perkawinan No akta cerai Tgl perceraian Gambar Bupati Gambar Wakil Bupati Ubah Hapus Gambar 3.28 Menu form Biodata pemohon Kartu keluarga

29 Memilih Tools Yang Digunakan Jika dahulu saat teknologi web belum berkembang seperti saat ini, para perancang web hanya menggunakan teks editor untuk membangun sebuah situs. Sehingga karya mereka pun terbatas hanya berupa teks saja. Tetapi dengan semakin pesatnya teknologi yang berkembang dan tuntutan akan situs yang semakin menarik menjadikan aplikasi grafis dan aplikasi tersebut dapat membuat situs web yang dikembangkan menjadi menarik dan lebih variatif. Maka Untuk alasan ini penulis menggunakan aplikasi grafis yaitu Adobe Photoshop CS dan aplikasi perancang web Macromedia Dreamweaver 8.

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 40 BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 4.1 Analisis Sistem Yang Berjalan 4.1.1 Analisis Dokumen Analisis dokumen bertujuan untuk mengetahui dokumen apa saja yang terlibat dalam sistem informasi pelayanan
