PENDAHULUAN. World Post-Graduate Expo 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENDAHULUAN. World Post-Graduate Expo 2017"

Transkripsi

1

2 PENDAHULUAN Pertumbuhan angka mahasiswa pascasarjana di Indonesia sangat nyata di beberapa tahun terakhir. Semakin banyak mahasiswa perguruan tinggi, pemilik usaha dan bisnis, pelaku professional, serta kalangan eksekutif yang mengejar pendidikan pascasarjana. Disamping kesibukan jadwal, para pelajar dewasa ini mengincar perkuliahan pasca sarjana untuk memperluas pengetahuan dan meningkatkan skill mereka yang relevan dengan dunia yang terus berubah secara cepat ini. Organisasi dan perusahaan menghargai pengalaman tersebut dan, seringkali, mempercayakan berbagai tanggung jawab yang lebih besar kepada para lulusan pasca sarjana. Bahkan, di beberapa bidang, memenuhi kualifikasi gelar pascasarjana merupakan satu-satunya cara untuk meraih jabatan tertentu dalam sebuah jenjang karir, terutama di area akademik. Para lulusan pascasarjana dapat meraih gaji awal yang lebih tinggi dan maju lebih cepat di beberapa bidang pekerjaan, meskipun tidak mengesampingkan adanya bidang pekerjaan lain yang lebih mengutamakan pengalaman kerja dibanfingkan gelar pascasarjana. Mahasiswa perguruan tinggi dan para pekerja dewasa memahami pentingnya pendidikan pascasarjana, dan dan menjadi bagian dalam menanjaknya tren pengambilan pengambilan studi pascasarjana. Berdasarkan laporan dari jurnal Postgraduate Mobility Trends to 2024 oleh British Council, Indonesia merupakan salah satu dari 5 negara dengan jumlah mahasiswa pascasarjana terbesar di dunia di tahun 2024 mendatang. Berangkat dengan prediksi tren mendatang dan kebutuhan industry ini, WPG bertujuan untuk menyediakan kebutuhan tersebut dengan membawakan institusi kelas dunia dari berbagai negara, termasuk Indonesia, kepada para partisipan yang berminat. WPG akan mengundang lembaga penyedia pendidikan pascasarjana dari lebih 20 negara termasuk Indonesia dan menampilkan mereka dalam sebuah pameran pendidikan. Hal ini dilakukan untuk memberikan pilihan terluas kepada para partisipan yang berminat, baik di dalam maupun luar negeri. Selain itu, WPG juga akan memberikan seminar-seminar yang bermanfaat dan menguntungkan, seperti bakat, kesempatan beasiswa, dan talkshow career yang akan dibawakan oleh para professional dari berbagai industry. Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi juga akan menginformasikan event ini kepada para mahasiswa yang sedang menempuh perkuliahan, yang saat ini tercatat lebih dari 5 juta orang. 2

3 PENDAHULUAN Selain itu, karena banyaknya universitas mancanegara yang juga mencari partner pendidikan di Indonesia, event ini juga akan bertindak sebagai networking event bagi institusi lokal Indonesia yang menyajikan kesempatan untuk kolaborasi dengan institusi luar di masa depan. Acara ini juga diduking oleh kedutaan besar, lembaga pendidikan resmi dari berbagai negara, sponsor, serta partner. Sebagai tambahan, WPG juga akan mempromosikan event ini melalui beragam saluran media, baik online maupun offline, dan juga bekerjasama dengan sejumlah perusahaan SDM untuk mempromosikan acara ini kepada para pekerja dewasa yang terdaftar di dalam database mereka. Institusi lokal Indonesia akan mendapatkan keuntungan dari suasana dan eksposur internasional yang hadir, dan juga adanya siswa berkualitas untuk direkrut. 3

4 Misi & Tujuan MISI WPG bertujuan untuk menyediakan pilihan pendidikan sebanyak mungkin untuk caloncalon mahasiswa pascasarjana. Pilihan yang tersedia terutama di Indonesia, atau mancanegara. TUJUAN WPG memiliki beberapa keuntungan bagi para partisipan acara sebagai berikut: Untuk mengundang lebih dari pengunjung yang datang dari mahasiswa aktif di Indonesia dan pekerja dewasa, dengan kerjasama bersama kementrian, perusahaan perekrutan professional, serta usaha promosi lainnya. Menampilkan lebih dari 100 institusi kelas dunia dari lebih 20 negara, termasuk Indonesia Menyajikan lebih dari 30 sesi seminar dan workshop kepada para pengunjung untuk meningkatkan pengetahuan mereka di berbagai skill dan memberikan informasi mengenai studi pascasarjana Menghadirkan perwakilan universitas mancanegara untuk bertemu dengan rekan-rekan Indonesia mereka untuk menciptakan kesempatan kolaborasi, sehingga mereka bisa belajar dari satu sama lain dan meningkatkan potensi pendidikan bersama. 4

5 Tempat & Waktu Tanggal Mei 2017 World Post-Graduate Expo 2017 Lokasi Jakarta Convention Center, Merak Room Jl. Jendral Gatot Subroto, Senayan, Gelora, RT.1/RW.3, Gelora, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10270, Indonesia Pertunjukan Acara Pameran Pendidikan Acara utama WPG adalah pameran pendidikan yang bertujuan untuk menampilkan lebih dari 100 institusi kelas dunia dari lebih 20 negara, dengan range lebih dari 300 jurusan di berbagai jenjang pendidikan pascasarjana, seperti magister (S2), doctoral (S3), dan program lainnya. Negara-negara yang berpartisipasi dalam acara ini mencakup: (list negara peserta) WPG menargetkan untuk mengundang lebih dari pengunjung untuk memenuhi permintaan institusi yang berpartisipasi. Penyelenggara akan bekerjasama dengan Kemenristekdikti untuk mempromosikan acara ini kepada lebih dari 5 juta mahasiswa aktif; serta bekerjasama dengan sejumlah perusahaan perekrutan untuk mempromosikan acara ini kepada para pencari kerja yang terdaftar di database mereka. Sebagai tambahan, WPG juga akan menerapkan metode promosi seperti above and below line advertising (ATL &BTL), iklan luar ruangan, TV dan Radio, serta promosi online. Seminar dan Workshop WPG menyiapksn lebih dari 30 sesi seminar dan workshop yang ditujukan kepada para pengunjung untuk meningkatkan pengetahuan mereka serta beragam skill tambahan. Seminar dan workshop tersebut akan dibawakan oleh para professional dari industri pendidikan serta perusahaan yang terkait dengan bidang studi tersebut. Sesi Networking WPG menyajikan kesempatan bagi perwakilan universitas lokal Indonesia, rektor, koordinator akademik, dan sebagainya, untuk bertemu dengan rekan-rekannya di luar negeri untuk mendiskusikan dan membesarkan jaringan relasi mereka di mancanegara. 5

6 Keuntungan Bagi Institusi Indonesia Kesempatan untuk Merekrut Mahasiswa Berkualitas Pameran WPG tidak hanya dibuat untuk Indonesia, tapi juga dunia. Sehingga, kualitas siswa yang hadir ditargetkan untuk melayani permintaan mancanegara juga. Karena itu, institusi Indonesia memiliki kesempatan perekrutan mahasiswa berkualitas yang lebih tinggi. Eksposur Internasional Dengan berpartisipasi di WEFEST, berbagai universitas Indonesia dapat mengetahui rekan-rekan mereka di mancanegara. Ini merupakan keuntungan yang bisa didapatkan untuk tujuan kolaborasi di masa depan serta kesempatan untuk melakukan program-program inter-study, seperti pertukaran pelajar atau program-program lainnya. Kesempatan untuk Berkolaborasi dengan Universitas Mancanegara WPG menghadirkan kesempatan kepada institusi Indonesia untuk menjalin kerjasama dan kolaborasi dengan institusi mancanegara, sehingga bersama-sama mereka bisa menyediakan pilihan pendidikan yang lebih luas dan menarik. Tawaran Khusus untuk Perguruan Tinggi di Indonesia Dengan dukungan dari Kementrian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (KEMENRISTEKDIKTI), serta berangkat dari tujuan untuk mempromosikan perguruan tinggi Indonesia di WPG penyelenggara menawarkan harga khusus sebesar Rp untuk tiap booth (harga normal adalah US$2,000). 3 m Dengan harga diatas, tiap booth akan mendapatkan fasilitas sebagai berikut: Booth berukuran 3m x 2m Backdrop printing (1,7m x 3m) 1 buah meja dan 5 buah kursi tanya jawab Kabel listrik Free Wi-Fi Makan siang dan coffee break untuk 2 orang 2 m ARTWORK FROM UNIVERSITY Put Your Banner Artwork Design Here (3 M X 1.7 M) COUNTRY 6

7 Jadwal Acara Rundown Sementara World Post Graduate Expo Jakarta Sabtu, 20 Mei 2017 Dimulai dari Persiapan untuk Exhibitor Lokasi: TBC Jakarta Convention Center, Merak Room Coffee Break Makan siang untuk seluruh ekshibitor dan undangan Pameran Pembukaan pameran dan sesi seminar untuk mahasiswa Sesi pemberian info untuk seluruh dosen, rektor, dan perwakilan dari seluruh universitas di Indonesia. Sesi info ini akan mengambil tema terkait beasiswa BUDI bersama dengan LPDP Kolaborasi universitas dari berbagai negara (Indonesia dan seluruh dunia). Acara ini akan dimulai dengan seminar selama 45 menit dan berlanjut dengan diskusi kerjasama Coffee break sore Acara pameran berakhir 7

8 Jadwal Acara Rundown Sementara World Post Graduate Expo Jakarta Convention Center, Merak Room 8

9 Daftar Seminar No. Seminar Room Time Seminar Title 1. Room Benefit of getting Master Degree and it s benefit of your career 2. Room How to create a powerful Thesis 3. Room Work Opportunity of Master Degree in Indonesia No. Seminar Room Time Seminar Title 1. Room Personality Test 2. Room Scholarship Process for Graduate students 3. Room Term & Condition for research in Indonesia 4. Room Indonesian accreditation and selection policy 9

10 Amerika Serikat Auburn University Biola University Central Washington University Columbia University Corban University Creighton University Dallas Baptist University James Madison University & University of Vermont Marquette University Purdue University St. John s University University of California in Berkeley (UC Berkeley) University of California, Davis University of Missouri (Kansas City) University of Montana University of Southern California (USC) Western Illinois University Cyprus Cyprus International University Filipina De La Salle University Subharti University University of Asia and the Pacific University of Bohol University of Mindanao Australia Australia Institute of Business & Technology Australia National University Central Queensland University Curtin University James Cook University Brisbane Royal Melbourne Institute of Technology (RMIT) The University of Melbourne University of Adelaide University of Queensland University of South Australia University of Technology Sydney (UTS) University of Technology Sydney INSEARCH (UTS) Victoria University William Angliss Institute China Beijing Foreign Studies University (BSFU) Beijing Language and Culture University (BLCU) China Youth University (CYU) Guandong University of Finance & Economics International Business School Dongbei University of Finance and Economics Peking University (PKU) Shanghai Jiaotong University (SJTU) Shanghai Normal University (SNU) Taishan Medical University University of International Business & Economics (UIBE) University of Shanghai for Science & Technology - The Sino British College Xian Jiaotong Liverpool University Zhejiang International Studies University 10

11 Hong Kong The Chinese University of Hongkong Canada The University of British Columbia India Chandigarh University Graphic Era University ITM University Lovely Professional University Sharda University SRM University Subharti University VIT University Indonesia Binus University Indonesia International Institute for Life Sciences Institut Teknologi Bandung Sampoerna University Stenden University Bali Swiss German University Universitas Pelita Harapan UK Liverpool John Moores University NHTV Breda University of Applied Sciences Teesside University University of Bradford University of Gloucestershire University of Hull University of South Wales Japan Chiba University Osaka Bunka Kokusai Gakkoh Waseda University Yamanashi Gakuin University (International College of Liberal Arts) South Korea Ajou University Catholic University of Deagu Chonnam National University Dong-A University Ewha Womans University Hanbat National University Hankuk University of Foreign Studies Hanyang University Kookmin University Korea Advanced Institute of Science and Technology (KAIST) Korea University Kyunghee University Kyungsung University Myongji University Sangji University Sejong University Seoul National University of Science and Technology Uiduk University University of Ulsan Yonsei University Malaysia Asia e University Asia Pacific University of Technology and Innovation (APU) HELP Unversity Heriot-Watt University Kolej Universiti Islam Selangor Limkokwing University of Creative Technology Management and Science University (MSU) Manipal International University Nilai University Quest International University Raffles University Iskandar SEGi University Sunway University 11

12 Malaysia Taylor`s University Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM) Universiti Malaysia Sabah (UMS) Universiti Putra Malaysia (UPM) Universiti Teknikal Malaysia Melaka (UTEM) Universiti Teknologi Malaysia (UTM) Universiti Tenaga Nasional (UNITEN) University Kuala Lumpur (UNIKL) University Of Malaya University Of Southampton Malaysia Campus Netherlands Erasmus University Rotterdam Fontys University of Applied Sciences Lincoln University Nelson Marlborough Institute of Technology (NMIT) Southern Institute of Technology Stenden University The Hague - Fontys - HAN University Singapore James Cook University Singapore Nanyang Academy of fine Arts (NAFA) National Institute of Education (NIE) National University of Singapore Shelton University Singapore Management University Sorbonne Assas International Law School Yale-NUS College Spain Universidad Carlos III de Madrid (Carlos II University of Madrid) New Zealand Massey University University of Canterbury Sweden Jonkoping University Poland Medical University of Lublin - Asia Pacific Center Thailand Mahidol University Webster University Thailand Russia Irkutsk State Technical University, National Research Kazan National Research Technological University North-Eastern Federal University Samara State Aerospace University The Moscow State Automobile & Road Technical University Tomsk State University Voronezh State University Turkey Fatih University 12

13 - 'Three Keys to Become A Purpose Driven Student' Seminar Organized by: Supported by: Supported by: World Post-Graduate Expo 2017 Perencanaan Promosi Think Big. Fly High. WORLD EDUCATION EXPO FESTIVAL 2016 JAKARTA 1PM-6PM FEBRUARY 2016 BALAI KARTINI CONFUSED ABOUT WHAT TO MAJOR IN? listen to Seminar & demos from our experts! Institutional exhibition from 25 countries Seminar And Demo About: Business And Finance, Hospitality And Tourism, Medicine, Food Technology, Film And Design and many more! LISTEN TO TALKS AND DEMOS FROM OUR EXPERTS Seminar: - General Interest Test - E-Commerce & Social Media by Tokopedia Workshop: - Hands-on Batik Workshop - News Anchor Workshop by Berita Satu TV - '1 Batik Fabric 10 Different Styles' Fashion Workshop Demonstration: - Prom Makeup Demonstration & Makeover - Special Effects Demonstration Above the Line advertising WPG akan memasang iklan di koran-koran nasional, majalah, radio, dan TV melalui media partner. Below the Line advertising WPG akan mendistribusikan flyer dan poster di tempat-tempat bersantai favorit, perkantoran, serta kampus-kampus untuk menginformasikan acara ini kepada khalayak umum yang tertarik. Promosi Online Promosi melalui media online seperti Facebook, Twitter, Instagram, serta Snapchat juga akan digunakan. Media Partner Untuk media partner yang berdedikasi, WPG juga akan mengadakan press conference sebelum event. Database Dengan lebih dari database dari penyelenggara, WPG akan mempromosukan acara ini kepada pengunjung World Education Expo sebelumnya. Partner Komunitas WPG juga akan bekerja sama dengan group komunitas untuk mempromosikan acara ini. Partnership dengan Perusahaan Perekrutan WPG akan bekerja sama dengan perusahaan perekrut pekerja untuk mempromosikan acara ini kepada database mereka yang mencapai hinga 4 juta pencari kerja. Promosi dari Kemenristekdikti Dengan lebih dari 5 juta mahasiswa aktif universitas terdapat di database 13

14 Kesimpulan Sampai kapan mau menunda pendidikan tinggi? Bergabunglah bersama World Post Graduate Expo, pameran pascasarjana pertama di Indonesia. Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional, MSW Global bersama KEMENRISTEK- DIKTI mengajak seluruh masyarakat Indonesia mengejar peluang untuk mendapatkan pendidikan setinggi-tingginya dengan menghadirkan ratusan universitas berkelas dunia. Karena menggenggam gelar pascasarjana adalah rahasia bagi anak bangsa yang ingin menjadi individu berkualitas tinggi. 14

15 Mengenai Industri Pendidikan Tinggi di Indonesia Pada tahun 2014, lembaga pendidikan British Council mengadakan penelitian mengenai data statistik pelajar internasional dari 23 negara, untuk memprediksikan pertumbuhan dan pergerakan mahasiswa pasca sarjana internasional. Penelitian ini mengungkap faktor utama yang mendorong alur dan pergerakan mahasiswa internasional hingga tahun 2024, khususnya yang terkait dengan Indonesia sebagai salah satu negara outbound. Dalam riset ini, demografi serta ekonomi merupakan dua faktor utama yang mempengaruhi populasi penduduk usia mahasiswa di tahun 2024 dan potensi pergerakan mereka sebagai mahasiswa internasional di 6 negara inbound atau negara tujuan belajar terpopuler bagi mahasiswa pascasarja internasional, yang meliputi Amerika Serikat, Inggris, Kanada, Jerman, Australia, dan Jepang. 15

16 Demografi Pada tahun 2012, Indonesia menduduki posisi keempat dengan populasi pemuda berumur tahun terbanyak di dunia, dengan sekitar orang mahasiswa. Hingga tahun 2024, diprediksi total populasi mahasiswa Indonesia akan mencapai angka orang, meningkat sebanyak orang atau 1,3% dalam rasio pertumbuhan tahunan, membuatnya menduduki peringkat kedua setelah Nigeria (+3.1%). Dengan kata lain, hingga tahun 2024 mendatang Indonesia akan menjadi negara kedua terbesar dalam segi peningkatan jumlah mahasiswa Internasional. Prediksi Pendaftaran ke Tingkat Pendidikan Tinggi Hingga Tahun 2024 Menurut data dari Unesco Institute for Statistics (UIS), angka pendaftaran mahasiswa di perguruan tinggi secara global di tahun 2012 mencapai sebanyak 196 juta orang. Berdasakan hasil riset British Council, Indonesia termasuk dalam 5 negara dengan angka pendaftaran mahasiswa tertinggi dari 23 negara lainnya, dengan urutan sebagai berikut: 1. India (hampir mencapai 5o juta pendaftar) 2. China (hampir mencapai 40 juta pendaftar) 3. Amerika Serikat (lebih dari 20 juta pendaftar) 4. Indonesia (lebih dari 10 juta pendaftar) 5. Nigeria (hampir mencapai 10 juta pendaftar) Kenaikan tingkat pendaftaran mahasiswa ke pendidikan tinggi di Indonesia hampir mencapai dua kali lipat dari jumlahnya semua di tahun 2012, membuatnya menjadi rumah dari tertiary enrollment terbesar keempat di dunia. Pada tahun 2012, Indonesia memiliki sekitar total juta pendaftar perguruan tinggi, yang mencapai angka juta di tahun Itu artinya, dalam sebelas tahun tersebut, diprediksikan Indonesia memiliki pertumbuhan pendaftar perguruan tinggi sebesar juta orang. Mobilitas Mahasiswa Pascasarjana Outbound Alur Outbound Mahasiswa Pascasarjana Dari tahun 2007 hingga tahun 2012, Indonesia mengalami peningkatan jumlah outbound mahasiswa pascasarjana sebesar 1 juta orang atau 3,4% per tahun, dari 8 juta mahasiswa di tahun 2007 menjadi 9 juta mahasiswa di tahun Prediksi Pergerakan Outbound Mahasiswa Pasca Sarjana Menuju Destinasi Terpilih Dilihat dari peningkatan jumlah outbound mahasiswa pascasarjana di tahun 2024, Indonesia menduduki peringkat keempat dengan prediksi jumlah outbound sebesar 21 juta mahasiswa. Jumlah ini meningkat sebesar 12 juta atau 7,2 % per tahun, dari total 9 juta mahasiswa yang terdaftar di tahun Dari 23 negara, kenaikan jumlah outbound paling signifikan terlihat di 5 negara, yaitu: 8,3% 7,5% 7,2% 6,4% 5,2% Nigeria India Indonesia Pakistan Arab Saudi Jika diterjemahkan dalam jumlah angka, Indonesia juga masih menduduki tempat ketiga sebagai negara dengan jumlah mobilitas mahasiswa outbound terbesar dengan perincian sbb: Nigeria ( juta) Arab Saudi ( juta) Indonesia ( juta) Pakistan ( juta) 16

17 Prediksi Pergerakan Mahasiswa Pasca Sarjana Indonesia Menuju 6 Negara Inbound Terpilih Dari 6 negara pilihan, mahasiswa pascasarjana Indonesia akan memilih: >1000 siswa siswa/7.4% siswa/5.3% siswa/9.3% siswa/8.5% siswa/6.3% Dilihat dalam segi inbound aliran mahasiswa asing di 6 negara tujuan tersebut, Indonesia diprediksi akan mengirimkan mahasiswa dalam jumlah yang patut diperhitungkan. Di Australia, misalnya, hingga tahun 2024 jumlah mahasiswa Indonesia akan menduduki peringkat 5 terbesar dengan total sekitar 5000 orang. Sedangkan di Amerika Serikat, Indonesia juga menduduki tempat kelima sebagai negara dengan pertumbuhan mahasiswa terbesar, yang mencapai hingga 5,3% di tahun Peningkatan Jumlah Mahasiswa Inbound di Amerika Serikat Terbesar Hingga ,3% 9,5% 6,3% 5,4% 8,0% Pertumbuhan inbound mahasiswa pasca sarjana Indonesia di Jepang juga tak kalah menarik untuk diamati, karena Indonesia menjadi negara kedua dengan aliran mahasiswa terbesar di Jepang setelah China. Dalam satu dekade kedepan, populasi penduduk dengan usia mahasiswa di Indonesia diprediksi akan menanjak, dan didukung dengan menguatnya perekonomian Asia, membuat Indonesia memiliki pertumbuhan mahasiswa dan tingkat pendaftaran yang menjanjikan. 17

18 PENYELANGGARA Sebuah perusahaan hubungan masyarakat dan komunikasi marketing yang berfokus terutama pada industri pendidikan. MSW Global adalah saluran bagi institusi mancanegara ke berbagai sekolah, media, dan organisasi terkait. MSW Global menyediakan layanan seperti manajemen media, manajemen acara, print dan video produksi sendiri, dan manajemen sosial media. Para klien dan partnernya mencakup institusi terkenal di seluruh dunia dan perusahaan multi-nasional. Untuk info selanjutnya, mohon menghubungi: Mr Michael Tan Director PT MSW Global Grand Ruko Aries Niaga Block G1 No. 2Q, Jalan Taman Aries West Jakarta Telephone: Fax: Mobile: / 18

19 Sponsorship Opportunity We sincerely look forward to your partnership in the coming World Post Graduated Expo in This expo is truly an excellent opportunity for your organization to get connected with incoming and prospective students, teacher and parents from Indonesia. Don t miss out on this event! Please find below details of sponsorship package. 19

20 Summary: Sponsorship Packages Main Gold Silver Bronze Deluxe Premium (150jt) (100jt) (75jt) (50jt) (30jt) (15jt) Naming Rights " presents World Post Graduated Expo 2017" (exclusive trademark) Kompas (1/4 page, premium 2x XL L M M S S Vertical Street Banner (50 spots) XL L M M S S Horizontal Street Banners (20 spots) XL L M M S S Logo Baliho XL L M M S S 30,000 flyers XL L M M S S 1,000 posters XL L M M S S XL L M M S S Youtube video promotions XL L M M S S Top banner ad on all exhibitor backdrop Advertisement in WPG Catalogue (15,000 pcs) 2 pages 2 pages 2 page 1 page 1 page - Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 4 weeks 3 weeks 2 weeks 1 week 5 days 3 days Slide Slide News News News News Advertisement show for 2 show for 1 update for update update update Advertisement in weeks week 1 week for 5 days for 3 days for 1 day Advertisement in Slide show for 2 weeks Slide show for 1 week News update for 1 week News update for 5 days News update for 3 days News update for 1 day Brochure inserts in all goodie bags Booth Construction, backdrop printing & Lunch/Coffee Break 4 booths 3 booths 2 booths 1 booth - - Presentation Seminar 40 minutes each 4 slots 3 slot 2 slot 1 slot 1 slot - 20

21 A. Main Sponsorship Rp 150,000,000,- ITEMS QUANTITY/ SPECS VALUE (Rp Million) Naming Rights " presents World Post Graduated Expo 2017" (exclusive trademark) 100 Kompas (1/4 page, premium 2x XL Vertical Street Banner (50 spots) XL Horizontal Street Banners (20 spots) XL Logo Baliho XL 30,000 flyers XL 80 1,000 posters XL XL Youtube video promotions XL Top banner ad on all exhibitor backdrop 50 Advertisement in WPG Catalogue (15,000 pcs) 2 pages 30 Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 4 weeks 20 Advertisement Advertisement in Slide show for 2 weeks 10 Advertisement in Slide show for 2 weeks 10 Brochure inserts in all goodie bags 5 Booth (2 days) Construction, backdrop printing & Lunch/Coffee 4 Booths 240 Presentation Seminar 40 minutes each 4 slots 4 TOTAL VALUE Rp 549, ,- SAVINGS Rp ,- 21

22 B. Gold Sponsorship Rp 100,000,000,- ITEMS QUANTITY/ SPECS VALUE (Rp Million) Naming Rights " presents World Post Graduated Expo 2017" (exclusive trademark) 100 Kompas (1/4 page, premium 2x XL Vertical Street Banner (50 spots) XL Horizontal Street Banners (20 spots) XL Logo Baliho XL 30,000 flyers XL 80 1,000 posters XL XL Youtube video promotions XL Top banner ad on all exhibitor backdrop 50 Advertisement in WPG Catalogue (15,000 pcs) 2 pages 30 Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 4 weeks 20 Advertisement Advertisement in Slide show for 2 weeks 10 Advertisement in Slide show for 2 weeks 10 Brochure inserts in all goodie bags 5 Booth (2 days) Construction, backdrop printing & Lunch/Coffee 4 Booths 240 Presentation Seminar 40 minutes each 4 slots 4 TOTAL VALUE Rp 549, ,- SAVINGS Rp ,- 22

23 C. Silver Sponsorship Rp 75,000,000,- ITEMS QUANTITY/ SPECS VALUE (Rp Million) Logo Kompas (1/4 page, premium 2x M Vertical Street Banner (50 spots) M Horizontal Street Banners (20 spots) M Baliho M 30,000 flyers M 60 1,000 posters M M Youtube video promotions M Advertisement in WPG Catalogue (15,000 pcs) 2 pages 30 Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 2 weeks 10 Advertisement Advertisement in News update for 1 week 5 Advertisement in News update for 1 week 5 Brochure inserts in all goodie bags 5 Booth (2 days) Construction, backdrop printing & Lunch/Coffee 70 Break 2 booths Presentation Seminar 40 minutes each 2 slots 2 TOTAL VALUE Rp ,- SAVINGS Rp ,- 23

24 D. Bronze Sponsorship Rp 50,000,000,- ITEMS QUANTITY/ SPECS VALUE (Rp Million) Logo Kompas (1/4 page, premium 2x M Vertical Street Banner (50 spots) M Horizontal Street Banners (20 spots) M Baliho M 30,000 flyers M 60 1,000 posters M M Youtube video promotions M Advertisement in WPG Catalogue (15,000 pcs) 1 pages 15 Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 1 week 8 Advertisement Advertisement in News update for 5 days 4 Advertisement in News update for 5 days 4 Brochure inserts in all goodie bags 5 Booth (2 days) Construction, backdrop printing & Lunch/Coffee 40 Break 1 booth Presentation Seminar 40 minutes each 1 slot 1 TOTAL VALUE Rp ,- SAVINGS Rp ,- 24

25 E. Deluxe Sponsorship Rp 30,000,000,- ITEMS QUANTITY/ SPECS VALUE (Rp Million) Logo Kompas (1/4 page, premium 2x S Vertical Street Banner (50 spots) S Horizontal Street Banners (20 spots) S Baliho S 30,000 flyers S 40 1,000 posters S S Youtube video promotions S Advertisement in WPG Catalogue (15,000 pcs) 1 page 15 Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 5 days 5 Advertisement Advertisement in News update for 3 days 3 Advertisement in News update for 3 days 3 Brochure inserts in all goodie bags 5 Presentation Seminar 40 minutes each 1 slot 1 TOTAL VALUE Rp ,- SAVINGS Rp ,- 25

26 F. Premium Sponsorship Rp 15,000,000,- Logo Advertisement ITEMS QUANTITY/ SPECS Kompas (1/4 page, premium 2x S Vertical Street Banner (50 spots) S Horizontal Street Banners (20 spots) S Baliho S 30,000 flyers S 1,000 posters S S Youtube video promotions S Advertisement in WPG Social Media (Facebook, Twiter, Instagram) 3 days News update Advertisement in for 1 day News update Advertisement in for 1 day VALUE (Rp Million) Brochure inserts in all goodie bags 5 TOTAL VALUE Rp ,- SAVINGS Rp ,- 26

1.0 PENGANTAR. Mencari sekolah terbaik untuk anak anda? Temukan kebutuhan pendidikan anak anda di Kids Education Expo!

1.0 PENGANTAR. Mencari sekolah terbaik untuk anak anda? Temukan kebutuhan pendidikan anak anda di Kids Education Expo! 1.0 PENGANTAR encari sekolah terbaik untuk anak anda? Temukan kebutuhan pendidikan anak anda di Kids Education Expo! Kids Education Expo Indonesia (KEEI) adalah one stop destination untuk para orang tua
