PROPOSAL. Delegasi Institut Teknologi Bandung International Student Energy Summit

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROPOSAL. Delegasi Institut Teknologi Bandung International Student Energy Summit"

Transkripsi

1 PROPOSAL Delegasi Institut Teknologi Bandung International Student Energy Summit

2 LATAR BELAKANG Dalam waktu kurang dari satu tahun, populasi pemuda akan mencapai angka 1,8 miliar dari total 7 miliar warga dunia. Statistik menunjukkan bahwa pemuda merupakan sebagai komunitas yang besar, dan hal ini meyakinkan kami bahwa pemuda layak berperan dalam pembentukan masa depan dunia. Pada tahun 1928, Indonesia mencetak sejarah dengan mengadakan Kongres Pemuda yang menjadi cikal bakal pergerakan pemuda Indonesia. Kejadian bersejarah ini merupakan suatu simbol betapa Indonesia menyadari besarnya peran pemuda dalam pembangunan bangsa. Kini, 83 tahun setelah tonggak itu, bangsa ini nyatanya masih tetap membutuhkan pemuda dengan segala potensinya. Saat ini pemuda dan pemudi Indonesia dituntut untuk terlibat dan aktif menjadi insan global yang bisa menjawab permasalahan krisis energi dunia. Apakah saat ini masih ada wadah bagi pemuda Indonesia untuk berkembang dan ikut serta dalam mencari solusi tentang krisis energi di dunia? Ya, kami percaya, kami pemuda dan pemudi Indonesia bisa mendapatkan kesempatan itu melalui International Students Energy Summit. A nation that can't control its energy sources can't control its future. Barack Obama, The Audacity of Hope: Thoughts on Reclaiming the American Dream 1

3 rd The 3 INTERNATIONAL STUDENT ENERGY SUMMIT Trondheim, Norwegia Juni 2013 TENTANG ISES 2013 Dimulai hanya dari 4 tahun yang lalu, ISES adalah wadah berkumpul bagi anak muda dari universitas terbaik di seluruh dunia untuk berbagi wawasan serta melakukan pergerakan dalam bidang pelestarian energi. ISES merupakan suatu upaya untuk mencetak pemimpin-pemimpin masa depan yang memiliki kesadaran akan pentingnya kebutuhan energi dalam dunia global, yang nantinya akan menjadi pioner dalam masa transisi ke arah energi terbarukan di masa yang akan datang. TUJUAN Meningkatkan wawasan mengenai berbagai isu permasalahan energi dunia dan regulasi yang berkembang di berbagai negara Mengumpulkan ide baru, serta mengenal beragam perspektif dalam mengatasi permasalahan energi yang ada di dunia maupun di Indonesia Memperkenalkan Indonesia kepada dunia internasional Untuk ISES tahun 2013 ini, akan ditekankan lima hal yang tervisualisasikan dalam logo ISES Logo yang berbentuk perahu Viking merefleksikan eksplorasi dan penemuan. Di samping itu, empat garis merefleksikan target dari ISES, yaitu keberanian, inspirasi, edukasi, dan berkumpul. Secara keseluruhan logo tersebut melambangkan bagaimana ISES 2013 dapat menghasilkan suatu pergerakan mahasiswa yang akan mempengaruhi ketersediaan energi pada masa mendatang. Mempererat hubungan Indonesia dengan dunia luar Mengembangkan jaringan global untuk Indonesia, dan membawa ITB menjadi universitas kelas dunia yang sejajr dengan universitas-universitas terbaik dunia. 2

4 MENGAPA ISES? Terdapat beberapa alasan mengapa ITB memilih ISES, diantaranya : ISES memiliki materi informasi yang lengkap mengenai isu-isu energi yang sedang hangat di dunia, mulai dari isu transformasi energi, teknologi dan inovasi yang digunakan sampai membahas kebijakan mengenai peraturan-peraturan regulasi energi di dunia sehingga para peserta akan mendapatkan pengetahuan yang sangat berharga yang nantinya dapat dimanfaatkan untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi tantangan energi global. Dengan partisipan lebih dari 50 negara dari seluruh penjuru dunia akan membuat ISES menjadi salah satu wahana untuk berdiskusi dan mendapatkan sumber informasi yang sangat beragam mengenai berbagai macam permasalahan energi yang ada di berbagai negara, sehingga akan sangat banyak manfaat yang diperoleh tidak hanya bagi peserta melainkan bagi negara yang bersangkutan terlibat dalam acara ini. Dalam ISES tidak hanya sebatas acara konferensi saja melainkan diadakanya simulasi untuk memodelkan keadaan real mengenai market dan semua yang berhubungan dengan kebijakan energi di dunia sehingga dapat di implementasikan untuk mewakili keadaan yang sebenarya saat ini dan yang akan datang. Ikatan antar alumni ISES yang sangat kuat sehingga memungkinkan terjalinnya suatu kerjasama antar negara peserta ISES dalam bidang energi baik itu berupa transfer ilmu dan teknologi atau dalam bentuk kerjasama yang lain. 3

5 FORMAT KONFERENSI Pada ISES terdapat 4 format konferensi yang memberikan kesempatan kepada setiap delegasi untuk mengetahui keadaan energi dunia yang sebenarnya, yaitu: Panel Sessions Specialized breakout sessions Interactive simulation games on real world issues and markets Social networking events ( the-faceto-face kind ) 4

6 DELEGASI ITB Ichsan Marta Teknik Pertambangan 2009 Putra Arri Sandhi Aeronotika Astronotika 2010 Muhammad Nanda S. Teknik Mesin 2010 Ryan Fadhilah H. Aeronotika Astronotika 2010 Patriot W. Silitonga Aeronotika Astronotika 2009 Christopher Teruna Aeronotika Astronotika

7 ANGGARAN BIAYA KEPERLUAN JLH BIAYA SATUAN BIAYA TOTAL KETERANGAN Pendaftaran Delegasi 6 Rp Rp NOK/orang Visa Norwegia 6 Rp Rp eur/orang Asuransi Perjalanan 6 Rp Rp AXA Insurance Paket Platinum Seluruh Dunia Tiket Pesawat PP Jakarta- 6 Rp Rp KL810-KL1177-KL Norwegia KL809 Pajak Bandara Soekarno- Pajak Bandara 6 Rp Rp Hatta+Bandara Trondheim Vaernes Transport PP Trondheim- Hotel 6 Rp Rp Bus Umum Transport PP Hotel-NTNU 6 Rp Rp Pulang Pergi selama hari konferensi Makan 6 Rp Rp Makan Untuk 3 hari Hotel 6 Rp Rp Hotel untuk 3 malam Pembuatan Proposal dan LPJ 30 Rp Rp Pembuatan Name Tag 6 Rp Rp Pembuatan Baliho 1 Rp Rp Pembuatan Jaket Tim 6 Rp Rp Pembuatan Banner 1 Rp Rp Pembuatan T-shirt 6 Rp Rp Pembuatan Notes 6 Rp Rp TOTAL Biaya Perorangan Rp " We live as ripples of energy in the vast ocean of energy. " Deepak Chopra, The Way of the Wizard: Twenty Spiritual Lessons for Creating the Life You Want 7

8 NTNU Trondheim AGENDA Tanggal Aktivitas 11 Juni 2013 Berangat dari Jakarta menuju Trondheim 12 Juni 2013 Tiba di Trondheim, persiapan untuk konferensi ISES Juni 2013 Konferensi ISES 16 Juni 2013 Kunjungan ke situs wisata di Trondheim 17 Juni 2013 Kembali ke Indonesia / Melanjutkan Study Tour " Good habits formed at youth make all the difference. " Aristotle 6

9 JADILAH BAGIAN DARI KAMI Dengan segala hormat, delegasi ITB untuk International Students Energy Summit 2013 mengundang Anda dan perusahaan Anda untuk menjadi bagian dari kami dalam menyukseeskan program ini. Kami akan sangat menghargai setiap dukungan, kontribusi, serta donasi yang Anda berikan. Dukungan Anda akan membantu kami menjadi pemuda yang peduli, terutama pada masalah energi, serta menjadi pemuda yang berpengaruh pada perkembangan energi di Indonesia. Besar harapan kami agar kami dapat berpartisipasi dalam program ini. Kami menawarkan paket kerjasama dan paket sponsor. Paket kerjasama terdiri dari co-sponsorship, donatur, dan media partnership; sementara paket sponsor terdiri dari Sponsor Esa, Sponsor Khatulistiwa, Sponsor Cakrawala, Sponsor Kencana. " There is no energy crisis, only a crisis of ignorance " Richard Buckminster Bucky Fuller 8

10 KERJASAMA Co-sponsorship Paket co-sponsorship diberikan kepada perusahaan yang berpartisipasi dalam bentuk: Donatur Bantuan yang diberikan berupa barang/jasa. Kontraprestasi yang diberikan setara dengan paket sponsor senilai bantuan tersebut. Nilai bantuan yang diberikan tidak tertera pada paket sponsor. Kontraprestasi yang diberikan akan disesuaikan dengan nilai bantuan yang diberikan, sesuai dengan kesepakatan yang disetujui. Institusi, perusahaan, atau pribadi yang memberikan bantuan tanpa memperoleh kontraprestasi. Media Partnership Institusi atau perusahaan di bidang media yang berpartisipasi dalam bentuk bantuan yang berkaitan dengan promosi, publikasi, serta dokumentasi. 9

11 Sponsor Sponsor Esa Sponsor Esa kami sediakan untuk institusi atau perusahaan yang berkenan untuk memberi bantuan senilai setidaknya 90% dari seluruh anggaran biaya. Kontraprestasi yang akan diberikan adalah Peliputan khusus pada media publikasi dan dokumentasi yang menyatakan bahwa perusahaan yang bersangkutan telah mendukung delegasi ITB dalam International Students Energy Summit Pencantuman nama perusahaan pada setiap penyebutan program delegasi ITB dalam International Students Energy Summit 2013 sebagai sponsor utama. Pencantuman logo berukuran XL pada semua media kontraprestasi. Sponsor Khatulistiwa Sponsor Khatulistiwa kami sediakan untuk institusi atau perusahaan yang berkenan untuk memberi bantuan senilai setidaknya 60% dari seluruh anggaran biaya. Kontraprestasi yang akan diberikan adalah Pencantuman nama perusahaan pada setiap penyebutan program delegasi ITB dalam International Students Energy Summit 2013 sebagai sponsor. Pencantuman logo berukuran L pada semua media kontraprestasi. 10

12 Sponsor Sponsor Cakrawala Sponsor Esa kami sediakan untuk institusi atau perusahaan yang berkenan untuk memberi bantuan senilai setidaknya 30% dari seluruh anggaran biaya. Kontraprestasi yang akan diberikan adalah Pencantuman nama perusahaan pada setiap penyebutan program delegasi ITB dalam International Students Energy Summit 2013 sebagai sponsor utama. Pencantuman logo berukuran M pada semua media kontraprestasi. Sponsor Kencana Sponsor Khatulistiwa kami sediakan untuk institusi atau perusahaan yang berkenan untuk memberi bantuan senilai setidaknya 10% dari seluruh anggaran biaya. Kontraprestasi yang akan diberikan adalah Pencantuman nama perusahaan pada setiap penyebutan program delegasi ITB dalam International Students Energy Summit 2013 sebagai sponsor. Pencantuman logo berukuran S pada semua media kontraprestasi. Kontraprestasi Media kontraprestasi yang digunakan berupa Baliho yang dipasang di area kampus, Banner yang dipasang di area kampus serta dibawa ke tempat konferensi, T-shirt, Jaket Tim, ID Card, serta Notebook. 11

13 Kontak Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi: Ryan ( ) Putra Arri ( ) Atau melalui kami Penutup Demikian penjelasan mengenai program delegasi ITB untuk International Students Energy Summit 2013, semoga dapat menginspirasi Anda untuk berperan serta menjadi bagian dari kami demi membangun energi Indonesia yang lebih baik. Kami mohon maaf jika ada isi proposal yang kurang berkenan, atas perhatian Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih. Bandung, 5 April 2013 Putra Arri Sandhi Ketua Tim Delegasi ITB untuk ISES

Proposal of Delegation

Proposal of Delegation Proposal of Delegation VV BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PADJADJARAN KABINET INTEGRASI 2015 A. PENDAHULUAN Globalisasi adalah salah satu fenomena yang
