Pengantar Presiden RI - Ratas Kabinet Kerja tentang Pelayanan Publik, Jakarta, 28 April 2016 Kamis, 28 April 2016

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengantar Presiden RI - Ratas Kabinet Kerja tentang Pelayanan Publik, Jakarta, 28 April 2016 Kamis, 28 April 2016"

Transkripsi

1 Pengantar Presiden RI - Ratas Kabinet Kerja tentang Pelayanan Publik, Jakarta, 28 April 2016 Kamis, 28 April 2016 PENGANTAR PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA RAPAT TERBATAS KABINET KERJA TENTANG PELAYANAN PUBLIK KANTOR PRESIDEN, JAKARTA 28 APRIL 2016 Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh, Saudara-saudara sekalian yang saya hormati,

2 Sore hari ini, akan kita bahas langkah-langkah terobosan untuk peningkatan pelayanan publik di negara kita. Langkah-langkah deregulasi saya kira sudah dilakukan, dan sampai saat ini sudah sampai pada Paket Ekonomi yang ke-11, dan akan masuk sebentar lagi, sore hari ini, yang ke-12. Saya kira ini sebuah langkah-langkah yang sangat cepat, yang kita lakukan. Tetapi banyak hal, banyak tempat yang harus juga kita perbaiki, yang berkaitan dengan kecepatan, dengan kepastian waktu, dengan efisiensi biaya, kemudian juga kemudahan pelayanan, juga terutama halhal yang berkaitan dengan perizinan. Dan saya memberikan penghargaan pada BKPM yang sudah bisa memangkas. Yang dulu izin-izin bisa bulan dan tahun, sekarang sudah bisa tiga jam. Dan ini saya tes di beberapa pengusaha yang sudah masuk ke sana. Mereka menyatakan bahwa memang sudah benar tiga jam.

3 Dan langkah-langkah reformasi selanjutnya harus diteruskan ke tempat-tempat pelayanan publik yang lainnya. Yang berkaitan dengan pelayanan imigrasi, baik yang di airport, baik yang di urusan paspor. Urusan kecil-kecil yang berkaitan dengan KTP, ini masih banyak masalahnya. Yang berkaitan dengan sertifikasi tanah, bayarnya mahal, lama. Yang berkaitan dengan SIM, yang berkaitan dengan STNK, dengan BPKB, sama. Cepat, tetapi masih perlu diperbaiki di situ.

4 Yang berkaitan dengan akte kelahiran, lama. Dan untuk orang-orang kecil, saya kira di sini juga masih bermasalah. Akte nikah. Dan saya mau, mungkin pada bulan-bulan depan, saya ingin masuk ke tempat-tempat ini meskipun beberapa saya sudah tahu sebenarnya masalahmasalah di situ apa. Dan reformasi pelayanan publik ini betul-betul tidak bisa ditunda-tunda lagi. Dalam situasi kompetisi, situasi persaingan antarnegara, merebut investasi dan yang lain-lainnya, saya kira dari atas sampai ke bawah, dari hulu sampai ke hilir semuanya harus segera kita selesaikan, terutama yang berkaitan dengan kehidupan masyarakat di bawah. Saya tidak ingin lagi mendengar keluhan-keluhan rakyat mengenai pelayanan publik yang berkaitan dengan lamanya pelayanan, dioper sana-sini, berbelit-belit, tidak jelas waktunya, tidak jelas biayanya.

5 Saya kira semuanya ini harus hilang. Kurangi sebesar-besarnya dan menjadi hilang. Kemudian praktik-praktik percaloan, pungli, yang lain-lainnya, ini juga sama, harus hilang. Saya akan membentuk tim khusus yang akan saya pakai untuk mencari data-data mengenai ini: tempatnya maupun yang berkaitan dengan praktik-praktik yang tadi saya sampaikan. Ini harus diperbaiki dan harus diubah. Semua pelayanan harus berbasiskan pada e-, pada elektronik: gampang diakses dari mana pun, cepat, kepastian biaya jelas karena apa pun lebih mudah dengan menggunakan teknologi informasi. Dan saya harapkan juga sistem data informasi, identifikasi kependudukan juga harus sudah tunggal, terintegrasi, dan bisa dipakai untuk kebutuhan dan diakses secara online. Dengan sistem yang terintegrasi, tidak diperlukan lagi nantinya banyak kartu. Saya kira memang satu itu sebenarnya cukup. Kalau dulu e-ktp ini benar, saya kira sebetulnya bisa dipakai untuk apa pun. Ini yang harus segera dibenarkan.

6 Demikian sebagai pengantar yang bisa saya sampaikan. Saya persilakan kepada yang ingin menyampaikan. (Acara dilanjutkan secara tertutup) ***** Biro Pers, Media dan Informasi Sekretariat Presiden

Pengantar Presiden RI - Ratas tentang Peringkat Ease of Doing Business, Jakarta, 9 Mei 2016 Senin, 09 Mei 2016

Pengantar Presiden RI - Ratas tentang Peringkat Ease of Doing Business, Jakarta, 9 Mei 2016 Senin, 09 Mei 2016 Pengantar Presiden RI - Ratas tentang Peringkat Ease of Doing Business, Jakarta, 9 Mei 2016 Senin, 09 Mei 2016 PENGANTAR PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA RAPAT TERBATAS TENTANG PERINGKAT EASE OF DOING BUSINESS
