B. Kekurangan Miscrosoft Powerpoint : Microsoft Office PowerPoint ini hanya dapat dijalankan/dioperasikan pada sistem operasi. Windows saja.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "B. Kekurangan Miscrosoft Powerpoint : Microsoft Office PowerPoint ini hanya dapat dijalankan/dioperasikan pada sistem operasi. Windows saja."

Transkripsi

1 Hay semua kmbali lagi dengan saya(kidness) dan Untuk Kali ini saya(kidness) akan menjelaskan tentang perbedaan antara Ms. Power Point Dengan Prezi Oke Guys langsng ke materinya Prezi adalah sebuah perangkat lunak (software) masa kini yang fungsi utamanya hampir sama dengan Power Point, yaitu untuk presentasi berbasis internet. Selain untuk presentasi, Prezi juga dapat digunakan sebagai alat untuk mengeksplorasi dan berbagi ide di atas kanvas virtual. Prezi menggunakan Zooming User Interface (ZUI), hal inilah yang membuat software ini mempunyai ciri khas dan keunggulan tersendiri, yang memungkinkan pengguna Prezi untuk memperbesar dan memperkecil tampilan media presentasi mereka.(baca juga : cara download tema prezi) Prezi digunakan sebagai alat untuk membuat presentasi dalam bentuk linier maupun non-linier. presentasi linier adalah presentasi terstruktur artinya tampilan yang satu dengan yang lainnya saling berurutan, sedangkan presentasi non linier adalah presentasi yang berbentuk peta-pikiran (mindmap). Dalam software ini teks, gambar, video, dan media presentasi lainnya ditempatkan di atas kanvas presentasi, dan dapat dikelompokkan dalam bingkai-bingkai yang telah disediakan. Pengguna dapat menentukan ukuran relatif dan posisi antara semua obyek presentasi sesuai keinginan. Keunggulan prezi : Tampilan tema yang lebih bervariasi dibandingkan dengan power point. Menarik ketika dalam mode presentasi, dengan menggunakan teknologi ZUI nya. Lebih simple dalam hal pembuatan animasi. Pilihan tema keren, yang dapat di unduh secara online. Kelemahan prezi : Karena hanya menggunakan teknologi ZUI (tampilan yang nge-zoom), software ini terlihat monoton. Proses instalasinya membutuhkan koneksi internet. Sulit memasukkan simbol matematika. Untuk versi trialnya berlaku 30 hari, tapi masih bisa diantisipasi kok, baca

2 Microsoft PowerPoint Microsoft PowerPoint pertamakali dirilis oleh perusahaan bernama Forethought, Inc pada tahun 1987 dengan nama PowerPoint 1.0. Sebelum diakuisisi oleh Microsoft, program aplikasi ini berplatform Apple Macintosh. Tampilannya hanya hitam putih mirip dengan OHP. Saat ini, program aplikasi PowerPoint sudah sangat canggih. Selain dapat menampilkan gambar, suara, video dan animasi, file PowerPoint yang sudah kita buat juga sudah bisa dishare ke blog/website secara langsung melalui internet. Dimana orang-orang dapat melihatnya secara live. A. Kelebihan Microsoft Powerpoint : Jendela PowerPoint dilengkapi dengan menu-menu dan tombol-tombol toolbar yang memungkinkan para pengguna dapat mengoperasikannya dengan mudah. Kelebihan ini ditunjang dengan fitur-fitur lain yang dibutuhkan dalam sebuah aplikasi presentasi. Fitur yang dimiliki Microsoft Office PowerPoint adalah : Terdapat fasilitas Undo dan Redo. Menampilkan struktur presentasi. Mengirimkan file presentasi ke word untuk diedit/diubah sebagai handout presentasi. Menambahkan header (kepala halaman) dan footer (kaki halaman) ke slide presentasi. Dapat menambahkan grafik, tabel, clipt art, music, film dan lainnya ke dalam slide presentasi Menggunakan Task Pane untuk membuat presentasi baru, mencari dokumen, menggunakan design template, layout, serta menambahkan efek transisi dan animasi Menampilkan presentasi dengan menggunakan layar komputer, overhead projector atau yang biasa disebut OHP, atau melalui web. B. Kekurangan Miscrosoft Powerpoint : Windows saja. Microsoft Office PowerPoint ini hanya dapat dijalankan/dioperasikan pada sistem operasi

3 Perbedaan Microsoft PowerPoint berfungsi membuat presentasi dengan tampilan slide, hanya saja letak dan tampilan toolbarnya yang berbeda. Sedangkan Prezi digunakan sebagai alat untuk membuat presentasi dalam bentuk linier maupun non-linier, yaitu presentasi terstruktur sebagai contoh dari presentasi linier, atau presentasi berbentuk peta-pikiran (mind-map) sebagai contoh dari presentasi non-linier. Pada Prezi teks, gambar, video, dan media presentasi lainnya ditempatkan di atas kanvas presentasi, dan dapat dikelompokkan dalam bingkai-bingkai yang telah disediakan. Pengguna kemudian menentukan ukuran relatif dan posisi antara semua obyek presentasi dan dapat mengitari serta menyorot obyek-obyek tersebut. Untuk membuat presentasi linier, pengguna dapat membangun jalur navigasi presentasi yang telah ditentukan sebelumnya. PRESENTASI PREZI : PERBEDAAN PRESENTASI PREZI DENGAN MS. POWERPOINT Prezi digunakan sebagai alat untuk membuat presentasi dalam bentuk linier maupun non-linier, yaitu presentasi terstruktur sebagai contoh dari presentasi linier, atau presentasi berbentuk petapikiran (mind-map) sebagai contoh dari presentasi non-linier. Pada Prezi, teks, gambar, video, dan media presentasi lainnya ditempatkan di atas kanvas presentasi, dan dapat dikelompokkan dalam bingkai-bingkai yang telah disediakan. Pengguna kemudian menentukan ukuran relatif dan posisi antara semua obyek presentasi dan dapat mengitari serta menyorot obyek-obyek tersebut. Untuk membuat presentasi linier, pengguna dapat membangun jalur navigasi presentasi yang telah ditentukan sebelumnya.

4 PRESENTASI POWERPOINT : Presentasi Power Point berfungsi mirip tampilan slide. Untuk menyampaikan pesan atau cerita, sobat bisa membaginya kedalam beberapa slide. Menyampaikan pesan atau cerita dengan presentasi powerpoint lebih menarik dan tidak membosankan, karena bisa disertai animasi-animasi, audio bahkan video. Presentasi ini sering digunakan dalam acara workshop atau seminar bahkan juga dalam dunia pendidikan. Bagi sobat yang ingin membuat presentasi dengan menggunakan powerpoint yuk kita belajar bersama, tutorial ini dikhususkan bagi pemula, bagi yang sudah mahir ditunggu kritik dan sarannya ya. Demikian artikel saya(kidness) tentang Perbandingan Prezi dan Microsoft PowerPoint. Semoga bermanfaat. Terima kasih REFERENSI

5

PRESENTASI DENGAN PREZI

PRESENTASI DENGAN PREZI PRESENTASI DENGAN PREZI Vivin Apriyanti vivin@raharja.info Abstrak Presentasi adalah suatu hal yang sudah tidak asing bagi dunia pendidikan maupun dunia kerja, yang mana berfungsi untuk memperkenalkan
