Laporan dan Analisa Berita Media Cetak dan Online Bidang Cipta Karya. Edisi: Juni 2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Laporan dan Analisa Berita Media Cetak dan Online Bidang Cipta Karya. Edisi: Juni 2014"

Transkripsi

1 Laporan dan Analisa Berita Media Cetak dan Online Bidang Cipta Karya Edisi: Juni 04

2 Isu Berita Media Cetak Pada bulan Juni 04, berita media cetak yang terkait Direktorat Jenderal Cipta Karya berjumlah 30 berita, yang dimuat oleh 5 media cetak. 30 berita tersebut membahas: - berita membahas isu Jambore Sanitasi 04-8 berita membahas Habitat Agenda Partners - 5 berita membahas isu Hibah Aset BMN - 3 berita membahas isu Permukiman Kumuh - berita membahas isu Air Minum - berita membahas isu Pelatihan Program Sanimas Grafik

3 Isu Berita Media Online Pada bulan Juni 04, berita media online yang terkait Direktorat Jenderal Cipta Karya berjumlah 89 berita, yang dimuat oleh 53 media online. 89 berita tersebut membahas: - 5 berita membahas isu Jambore Sanitasi 04-6 berita membahas isu Kemitraan Agenda Habitat Indonesia - berita membahas isu Hibah Aset BMN - 9 berita membahas isu Air Minum - 8 berita membahas isu Permukiman Kumuh - 6 berita membahas isu Rusunawa - 6 berita membahas isu Anggaran - 4 berita membahas isu Sanitasi - 3 berita membahas isu Air Minum dan Sanitasi Isu Berita Media Online Juni Jambore Sanitasi 04 5 Kemitraan Agenda Habitat Indonesia 6 Hibah Aset BMN Air Minum 9 Permukiman Kumuh 8 Rusunawa 6 Anggaran 6 Sanitasi 4 Air Minum dan Sanitasi 3 Grafik 3

4 Media Cetak Yang Memberitakan Media cetak yang sering memberitakan Ditjen Cipta Karya adalah Sinar Harapan dan Investor Daily dengan enam berita, sedangkan Bisnis Indonesia memuat tiga berita. Media lainnya memuat masing-masing dua dan satu berita. Grafik 3 4

5 suaramerdeka.com detik.com news.viva.co.id kompas.com liputan6.com bisnis.com manadotoday.com beritamanado.com radarlampung.co.id haluanriaupress.com tanjungpinangpos.co.id indonesiainfrastructurenews.com medanbisnisdaily.com okezone.com waspada.co.id beritakotamakassar.com Tempo.co Kalteng Post beritarayaonline.com jurnalibukota.com poskotanews.com jakartanewson.com koran-jakarta.com republika.co.id housing-estate.com Sinar Harapan merdeka.com wartaekonomi.co.id antarasumbar.com posmetrobatam.com The Jakarta Post Koran Indonesia RRI.co.id krjogja.com jurnas.com kabar4.com beritadaerah.com aktual.co antaranews.com disiniberita.com antarasumut.com nefonews.com wartakota.com jawapos.com kontan.com beritasatu.com tribunnews.com satunews.com indopos.com investor.co.id radarpena.com Skalanews.com haluankepri.com Media Online Yang Memberitakan Media online yang paling sering memberitakan Ditjen Cipta Karya adalah detik.com dengan memuat tujuh berita. Media lainnya yaitu merdeka.com, okezone.com, dan medanbisnisdaily.com dengan masing-masing memuat empat berita. Terdapat 6 berita dari web Cipta Karya yang dimuat oleh media online baik diambil secara langsung maupun tidak langsung yaitu mengenai pemberitaan tentang:. Pembangunan SPAM Regional Metro Bandung 350 liter/detik dimuat di Bisnis.com. Pemanfaatan SWRO Tanjung Pinang, Prov. Kepulauan Riau dimuat di Indonesiainfrastructurenews.com 3. Pelaksanaan GIPS dalam rangka acara Jambore Sanitasi 04 dimuat di Beritarayaonline.com 4. Penobatan Duta Sanitasi Nasional 04 dimuat di Jurnas.com 5. Data Kawasan Kumuh di kabupaten/kota dimuat di Housing-estate.com 6. Hibah Aset Cipta Karya ke Pemerintah Daerah dimuat di Bisnis.com, Merdeka.com, Kontan.co.id, Vivanews.com, Republika.co.id, Detik.com. 7 7 Media Online yang Memberitakan Grafik 4 5

6 Narasumber Berita Media Cetak Narasumber berita media cetak yang paling banyak dikutip oleh media adalah Agoes Widjanarko Sekjen Kementerian PU dan Imam S. Ernawi Direktur Jenderal Cipta Karya, Hermanto Dardak Wakil Menteri PU, Djoko Kirmanto Menteri PU, Tamim M.Z. Amin Kepala BPPSPAM, Ani Yudhoyono Ibu Negara RI serta ada narasumber lain yaitu R. Fabian Rahmawan Ketua Pelaksana Pelatihan Sanimas/LSBM. Grafik 5 6

7 Narasumber Berita Media Online Narasumber berita media online yang paling banyak dikutip oleh media adalah Agoes Widjanarko, Sekretaris Jenderal Kementerian PU, Imam S. Ernawi, Dirjen Cipta Karya Kemen. PU dengan 3 berita, serta Djoko Kirmanto, Menteri Pekerjaan Umum, Hermanto Dardak, Wakil Menteri PU, dengan berita serta narasumber lainnya antara lain: Joan Clos, Direktur Eksekutif UN-Habitat, Ani Yudhoyono, Ibu Negara Republik Indonesia, Maliki Moersyid, Direktur Pengembangan Permukiman, Danny Sutjiono, Direktur Pengembangan Air Minum, H. Hardoni Archan, Anggota DPRD Bengkalis, Ahmad Dahlan, Walikota Batam, Max Lomban, Wakil Walikota Bitung, Edwin Soni, Kadis PU dan Perumahan Kota Metro, Hendry Sakul, Kepala Bidang Cipta Karya Dinas PU Bitung, Irbar P Senobua, Kasatker PPLP Kalteng, Jufrizal, Direktur PDAM Tirta Wampu Kab. Langkat, Syamsul Qomar, Dirut PDAM Takalar, Erwin Kontu SH, kabag Humas Pemkot Bitung, dan Hasanudin, peserta jambore Propinsi Sulawesi Selatan. Narasumber Berita Media Online Ani Yudhoyono, Ibu Negara Republik Indonesia 6 Djoko Kirmanto, Menteri Pekerjaan Umum Hermanto Dardak, Wakil Menteri PU Agoes Widjanarko, Sekretaris Jenderal Kementerian PU Imam S. Ernawi, Dirjen Cipta Karya Kemen. PU 3 3 Danny Sutjiono, Direktur Pengembangan Air Minum Maliki Moersyid, Direktur Pengembangan Permukiman Joan Clos, Direktur Eksekutif UN-Habitat 7 H. Hardoni Archan, Anggota DPRD Bengkalis Ahmad Dahlan, Walikota Batam Max Lomban, Wakil Walikota Bitung Edwin Soni, Kadis PU dan Perumahan Kota Metro Hendry Sakul, Kepala Bidang Cipta Karya Dinas PU Bitung Irbar P Senobua, Kasatker PPLP Kalteng Jufrizal, Direktur PDAM Tirta Wampu Kab. Langkat Syamsul Qomar, Dirut PDAM Takalar Erwin Kontu SH, kabag Humas Pemkot Bitung Hasanudin, peserta jambore Propinsi Sulawesi Selatan Grafik 6 7

8 Frekuensi Berita Media Cetak Puncak pemberitaan media cetak terkait Ditjen Cipta Karya terjadi di akhir bulan Juni 04, tepatnya tanggal 4 Juni 04 yaitu mengenai Jambore Sanitasi dan Habitat Agenda Partner Indonesia. Grafik 7 8

9 Frekuensi Berita Media Online Puncak pemberitaan media online terkait Ditjen Cipta Karya terjadi di pertengahan bulan Juni 04, tepatnya tanggal 6 Juni 04 yaitu pada saat pelaksanaan acara serah terima hibah aset BMN bidang infrastruktur dasar permukiman. Frekuensi Berita Media Online Grafik 8 9

10 Sentimen Berita Berita dapat dikelompokkan ke dalam tiga kategori sentimen berita: Positif, jika berita bagus untuk Ditjen Cipta Karya dan atau Kementerian PU serta mengangkat pesan-pesan ke-ciptakaryaan. Netral, jika dilaporkan secara netral dan faktual. Negatif, jika framing pemberitaan merugikan Ditjen Cipta Karya dan atau Kementerian PU. Apabila dalam sebuah berita terdapat komentar/penilaian negatif sekaligus positif, dipertimbangkan mana yang lebih dominan. Sentimen Berita Media Cetak Berita dengan sentimen positif yang terkait Ditjen Cipta Karya sebanyak 30 berita atau 95 persen. Berita dengan sentimen positif mengangkat beberapa isu, yaitu: Jambore Sanitasi 04, Hibah Aset, Permukiman Kumuh, Air Minum dan Pelatihan Program Sanimas. Berita dengan sentimen netral yang terkait Ditjen Cipta Karya sebanyak berita atau 5 persen. Pada bulan Juni 04, tidak terdapat pemberitaan dengan sentimen negatif. Grafik 9 0

11 Sentimen Berita Media Online Berita dengan sentimen positif yang terkait Ditjen Cipta Karya sebanyak 78 berita atau 88 persen. Berita dengan sentimen positif mengangkat beberapa isu, yaitu: Jambore Sanitasi 04, Kemitraan Agenda Habitat Indonesia, Hibah Aset BMN, Air Minum, Sanitasi, Rusunawa, dan Permukiman Kumuh. Berita dengan sentimen netral yang terkait Ditjen Cipta Karya sebanyak 0 berita atau persen. Berita dengan sentimen negatif yang terkait Ditjen Cipta Karya sebanyak berita atau persen. Pemberitaan negatif terkait pengerjaan proyek Metropolitan Sanitation Management and Health Project/Proyek Pengelolaan Sanitasi dan Kesehatan (MSMHP) yang dilakukan oleh Kementerian PU di Pekanbaru yang membuat sebagian besar jalan aspal bekas galian proyek tersebut rusak parah akibat tidak direhabilitasi paska penggalian. Sentimen Berita Media Online Positif Netral Negatif % % 88% Grafik 0

12 Pernyataan Narasumber Berikut pernyataan narasumber yang dimuat dalam pemberitaan terkait Ditjen Cipta Karya di Media Cetak dan Online, Juni 04:. Djoko Kirmanto, Menteri Pekerjaan Umum "Amanat itu tidak akan mudah, namun kita semua harus berjuang untuk mewujudkannya. Kementerian PU tentu sangat optimis target itu akan tercapai, apalagi setelah adanya Deklarasi Kemitraan Agenda Habitat Indonesia yang didukung oleh para pakar dari berbagai bidang dan para pemangku kepentingan di bidang permukiman, air minum dan sanitasi, lingkungan hidup dan kesehatan" "Target kami 6 persen sanitasi dan ini akan kita kebut, Ini sudah dituangkan dalam RPJM Nasional, dan tahun 09 harus 00 persen." "Kita gotong royong, artinya bukan hanya pemerintah pusat atau daerah, tapi harus dibiayai oleh seluruh stakeholder, mereka harus rela menyediakan biaya. Target kita pada tahun 09 Indonesia harus sudah punya akses sanitasi yang sehat. Saat ini kita mulai mengajak anak-anak mulai dari SD untuk terlibat dan saya yakin, anak-anak Indonesia akan bisa menjadi contoh bagi orang-orang disekitaranya untuk berprilaku hidup sehat dan bersih. "A collaboration with UN-Habitat would hopefully not only increase Indonesia s role in the region but also help young professionals and planners to learn more about sustainable urban development through the collaboration. "Duta-duta sanitasi tingkat provinsi dan nasional untuk meningkatkan kepedulian masyarakat. Diharapkan sebagai agen perubahan yang menyeluruh, baik di lingkungan sekolah, dan rumah serta lingkungan" Masalah sanitasi bukanlah semata membangun infrastruktur, namun juga sangat bergantung pada pola hidup dan perilaku hidup sehat. Sebanyak apapun prasarana dan

13 sarana yang dibangun oleh pemerintah, jika tidak didukung oleh perilaku yang positif dari masyarakat, maka keberadaan prasarana dan sarana tersebut menjadi kurang optimal.. Hermanto Dardak, Wakil Menteri PU "Perlu kita kampanyekan perilaku peduli sanitasi sejak dini melalui peran anak-anak sebagai agen perubahan" "Kita mengkampanyekan perilaku peduli sanitasi sejak dini melalui peran anak-anak sebagai agen perubahan.perlu kepedulian bersama untuk mengamankan masa depan air dan penggunaan energi melalui penanganan sanitasi yang baik. Fokus utama kemitraan tersebut adalah membahas agenda perkotaan baru (new urban agenda) di Indonesia sekaligus forum strategis bagi seluruh pemangku kepentingan dalam rangka mewujudkan visi permukiman yang layak huni dan berkelanjutan di Indonesia. "Dengan jumlah ini, memang kita akui masih banyak masyarakat Indonesia yang belum memiliki akses air minum dan sanitasi yang layak dan sehat." 3. Imam S. Ernawi, Dirjen Cipta Karya Kemen. PU "Dari jumlah kawasan yang kumuh itu, kita butuh Rp 800 triliun hingga 09" "Adapun dari APBD, bantuan dari corporate social responsibilty dan dana dari Pusat Investasi Pemerintah (PIP) sekitar Rp 98,9 triliun atau 36% nya. Sedangkan dana dari sejumlah perusahaan daerah air minum (PDAM) Rp 33 triliun (%) dan dana dari proyek kerja sama pemerintah swasta (KPS) Rp 7,5 triliun (0%)" "Pengentasan kawasan kumuh juga menyangkut penyediaan air minum dan sanitasi. Itu saja hampir Rp 600 triliun. Jadi totalnya nanti bisa Rp 800 triliun" We are here with UN Habitat to garner recommendations to achieve our target of 00 percent access to clean water and sanitation as well as zero percent slum areas. We welcome the partnership with all stakeholders in order to find a solution. 3

14 Alokasi APBN untuk program ini sangat terbatas sementara target pengurangan kawasan kumuh sangat besar. Karena itu pendataan kawasan dari masing-masing wilayah sebagai baseline sangat penting untuk men-deliver program ini. Proses hibah aset ini merupakan upaya mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian dari Badan Pemeriksa Keuangan yang sudah didapatkan oleh Kementerian PU terhadap Laporan Keuangan Tahun Anggaran 03. "Dengan hibah BMN ini maka kepada pemerintah daerah berkewajiban mencatat BMN sebagai aset milik daerah, memperbaiki memelihara dan mengoperasikan dengan menggunakan dana APBD." "Kawasan strategis nasional Jakarta, Surabaya, Makasar, Medan. Contoh di Banjarmasin lokalisasi kita tata lagi." 4. Agoes Widjanarko, Sekjen Kementerian PU Dengan diserahkannya aset BMN ke pemerintah provinsi dan kabupaten/kota diharapkan akan lebih mudah dalam pemeliharaan dan pengelolaannya" "Infrastruktur tersebut teridir dari sektor Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PPLP) berupa Denpasar Sewerage Development (DSDP), sektor Pengembangan Permukiman berupa Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa), dan sektor Penataan Bangunan dan Lingkungan" "Di Pulau Jawa, ada rusunawa yang diserahkan kepada Pemkot Bekasi dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Semarang masing-masing satu TB, dan Pemkot Surabaya TB (95 unit). Sementara itu di daerah lainnya diserahkan kepada Pemkot Bitung Provinsi Sulawesi Utara TB (96 unit) dan Pemkot Tarakan Kalimantan Utara TB (99 unit)" "Kami telah serahkan dokumennya. Bangunan ada di lapangan sehingga nanti untuk pemeliharaan mengacu pada dokumen itu" 4

15 "Tantangan ini jelas cukup berat mengingat kondisi akses air minum, pemukiman kumuh dan akses sanitasi layak baru mencapai 67 persen, persen dan 59 persen." "Dengan diserahkannya aset barang milik negara (BMN) ini ke Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/kota, diharapkan dapat lebih mudah dalam pemeliharaan dan pengelolaannya." 5. Danny Sutjiono, Direktur Pengembangan Air Minum Pembangunan SPAM regional merupakan solusi untuk mengatasi kurangnya ketersediaan air baku di beberapa kabupaten/kota 6. Maliki Moersyid, Direktur Pengembangan Permukiman "Untuk dapat mencapai target tersebut, bukan hanya tanggung jawab pemerintah, tetapi semua stakeholder termasuk pemerintah" 7. Tamim M. Z. Amin, Kepala BPPSPAM Ditjen Cipta Karya "Dari 8 PDAM yang mengajukan restrukturisasi, 6 PDAM dinyatakan dokumennya telah lengkap dan 9 PDAM belum lengkap. Ke-9 PDAM dan 9 PDAm yang tidak mengajukan restrukturisasi, asetnya akan diambil oleh Panitia Urusan Piutang Negara (PUPN)" 8. Ani Yudhoyono, Ibu Negara Republik Indonesia Karena Jambore Sanitasi merupakan ajang mencetak kader-kader perubahan. Semoga program yang bagus ini menjadi program tetap setiap tahun Kementerian PU yang akan datang Oleh karena itu, saya mengimbau, marilah bersama-sama, pemerintah, swasta, dan elemen masyarakat, menjadikan isu sanitasi dan upaya perlindungan air baku untuk ketersedian air bersih sebagai agenda penting dan prioritas. Saya yakin, penghargaan ini bukan diberikan kepada saya pribadi, tapi kepada semua yang peduli sanitasi. 5

16 Bapak Presiden SBY sedih dan prihatin setiap usai ada acara, sampah di mana-mana. Apa susahnya sih membuang sampah di tempatnya. Untuk itu saya berharap para Duta Sanitasi akan menjadi virus positif yang menularkan kebiasaan hidup bersih dan sehat kepada lingkungannya. "Apa susahnya sih, membuang sampah di tempatnya? Untuk itu saya berharap, para Duta Sanitasi akan menjadi virus positif yang menularkan kebiasaan hidup bersih dan sehat kepada lingkungannya. 9. Joan Clos, Direktur Eksekutif UN-Habitat\ "Indonesia harus meningkatkan kapasitas pemerintah untuk perencanaan kota dan wilayah yang terintegrasi, sehingga lebih banyak orang dan bisnis dapat berkembang di kota-kota yang ditinggali." Konferensi Habitat III akan menjadi kesempatan baik bagi negara anggota dan rekan di seluruh dunia untuk mendorong pembangunan berkelanjutan. Urbanization was not a passive outcome of development but a source of development. Therefore, it was crucial for the post-05 Development Agenda to address the challenge of how cities and towns could be better planned and managed, and fulfill their role as drivers for sustainable development. 0. H. Hardoni Archan, Anggota DPRD Bengkalis Untuk kabupaten kita, pemasangan.500 jaringan atau saluran air bersih itu ke rumah warga kurang mampu dan berpenghasilan rendah itu tidak dipungut biaya atau gratis, tentunya hal itu sangat bermanfaat bagi kita karena menyangkut hajat hidup masyarakat banyak.. Ahmad Dahlan, Walikota Batam Bila kota tidak dapat menampung pertumbuhan, dikhawatirkan akan terjadi urbanisasi kemiskinan. 6

17 . Max Lomban, Wakil Walikota Bitung Sedangkan disektor pengembangan permukiman, Kementerian PU juga menghibahkan aset 3 Twin Blok (TB) Rusunawa dengan total.75 unit hunian senilai Rp58,3 miliar yang dibangun pada 003-0, // Sedangkan Pemkot Bitung Provinsi Sulawesi Utara TB (96 unit) dan Pemkot Tarakan Kalimantan Utara TB (99 unit), 3. Edwin Soni, Kadis PU dan Perumahan Kota Metro Kalau untuk harga itu pasti murah dan terjangkau. Karena memang ini bantuan pemerintah. Bukan seperti apartemen. Kalau apartemen kan semakin ke atas semakin mahal. Ini nggak. Tapi, kan yang menghuni itu ada syarat-syaratnya. 4. Hendry Sakul, Kepala Bidang Cipta Karya Dinas PU Bitung Bantuan pembangunan Rusunawa ini sementara dikerjakan dan lokasinya di belakang kantor Dinas PU Kelurahan Wangurer Barat. Proyek ini untuk membantu masyarakat yang berpenghasilan rendah. Jadi tujuannya sangat jelas untuk kebutuhan masyarakat. 5. Irbar P Senobua, Kasatker PPLP Kalteng Sebagai duta lingkungan, nantinya mereka bisa mengajar di mana mereka berada, juga harus bisa mengelola sampah dan limbah yang ada di sekitar mereka. 6. R. Fabian Rahmawan, Ketua Pelaksana Kegiatan Pelatihan Program Sanimas "Meningkatkan paritisipasi masyarakat dengan stakeholder lainnya dalam pembangaunan, dan mengembangkan keswadayaan masyarakat menuju kemandirian pengelolaan pembangunan" 7

18 7. Jufrizal, Direktur PDAM Tirta Wampu Kab. Langkat Nantinya WTP ini akan mampu mendistribusikan air bersih ke.500 sambungan rumah di Kecamatan Sirapit. 8. Syamsul Qomar, Dirut PDAM Takalar ''Program ini sebagai upaya mengatasi kelangkaan ketersediaan air minum di daerah terpencil. Selama ini, masyarakat di pulau kecil termasuk masyarakat Pulau Tanakeke bersusah payah mendapatkan pasokan air tawar dari daratan, 9. Erwin Kontu SH, kabag Humas Pemkot Bitung Dan Pemkot Bitung berkewajiban memperbaiki, memelihara juga mengoperasikan, termasuk melakukan perawatan aset yang telah dihibahkan ini. 0. Hasanudin, peserta jambore Propinsi Sulawesi Selatan Kami jauh-jauh datang kemarin untuk melihat langsung proses pemilahan, pembuatan pupuk kompos, pemanfaatan barang bekas, dan lainnya. 8

19 Rekomendasi Pelaksanaan Konferensi Pers, Doorstop, penyebaran press release serta publikasi lainnya saat pra event, event, maupun post event dinilai mampu meningkatkan pemberitaan positif di media. Hal ini terlihat dalam pemberitaan acara Jambore Sanitasi 04, Kemitraan Agenda Habitat Indonesia, dan Hibah Aset BMN. Sentimen negatif perlu diperhatikan dan ditindak lanjuti dengan serius agar tidak menimbulkan image buruk di masyarakat. Masing-masing Unit Eselon II, dilingkungan Ditjen Cipta Karya dapat meningkatkan pemberitaan secara positif dengan mengadakan temu wartawan melalui fasilitas dari Puskompu/Kamisan pengiriman press release yang baik sehingga memudahkan media dalam penulisan berita, serta kegiatan yang melibatkan media secara aktif. Pembinaan terhadap wartawan dengan memberikan pengetahuan ke-cipta Karya-an juga dapat meningkatkan pemberitaan positif terkait institusi melalui kegiatan media gathering. Melakukan pengelolaan terhadap website Ditjen Cipta Karya, baik dari berita yang dimuat hingga informasi kegiatan terkini dari Ditjen Cipta Karya. Hal ini dapat manarik wartawan media online untuk mengutip berita mengenai isu-isu seksi terkait Ditjen Cipta Karya. 9

Laporan dan Analisa Berita Media Cetak dan Online Bidang Cipta Karya. Edisi: Mei 2014

Laporan dan Analisa Berita Media Cetak dan Online Bidang Cipta Karya. Edisi: Mei 2014 Laporan dan Analisa Berita Media Cetak dan Online Bidang Cipta Karya Edisi: Mei 0 Isu Berita Media Cetak Pada bulan Mei 0, berita media cetak yang terkait Direktorat Jenderal Cipta Karya berjumlah 7 berita,
